• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENENTUAN BOBOT FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL

IDENTITAS RESPONDEN

PROGRAM STUDI ALIH JENIS MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN

A. PENENTUAN BOBOT FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL

Tujuan :

Mendapatkan penilaian dari para responden mengenai faktor-faktor strategis internal dan eksternal dengan cara pemberian bobot terhadap seberapa besar faktor strategis tersebut mempengaruhi atau menentukan keberhasilan perusahaan.

Petunjuk Umum :

1. Pengisian kuesioner dilakukan secara tertulis oleh para responden 2. Jawaban merupakan pendapat pribadi dari masing-masing responden 3. Dalam pengisian kuesioner, responden diharapkan untuk melakukannya

secara sekaligus (tidak menunda), agar terhindar dari inkonsistensi jawaban

4. Resonden berhak untuk menambahkan atau mengurangi hal-hal yang sudah tercantum dalam kuesioner ini, dengan alasan yang jelas dan akurat 5. Responden dapat memiliki pandangan yang berbeda mengenai suatu faktor

dalam kuesioner ini, baik dengan responden lainnya ataupun dengan peneliti. Hal ini dibenarkan jika dilengkapi dengan alasan yang kuat.

Petunjuk Khusus :

1. Nilai diberikan pada perbandingan berpasangan antara dua faktor (variabel horizontal-variabel vertikal) berdasarkan kepentingan atau pengaruhnya terhadap perusahaan. Untuk menentukan bobot setiap faktor digunakan skala 1, 2 dan 3 dengan ketentuan sebagai berikut :

Nilai 1 : Jika indikator horizontal kurang penting daripada indikator vertikal

Nilai 2 : Jika indikator horizontal sama penting daripada indikator vertikal

Nilai 3 : Jika indikator horizontal lebih penting daripada indikator vertikal 2. Penentuan bobot merupakan pandangan masing-masing responden

   

Lanjutan Lampiran 3. Penentuan bobot faktor strategis internal Perum Pegadaian Cabang Kemayoran 

Faktor – faktor Strategis Internal A B  C D E F G H I J K

Pelayanan cepat dan aman (A)    

Suku bunga KUMK yang rendah (B)    

Mempunyai outlet yang tersebar (C)      

Sumber Daya Manusia yang berkualitas (D)      

Kualitas pelayanan yang sesuai keinginan nasabah (E)      

Suku bunga untuk produk gadai lebih (F)      

Data nasabah yang dimiliki belum dapat digunakan secara optimal (G)         

Sarana dan prasarana kurang mendukung operasional (H)      

Sistem keamanan belum optimal (I)      

TI belum dimanfaatkan untuk mendukung kegiatan operasional (J)         

Metode pengawasan belum berbasis resiko dan TI (K)      

             

 

Lanjutan Lampiran 3. Penentuan bobot faktor strategis eksternal Perum Pegadaian Cabang Kemayoran 

Faktor – faktor Strategis Eksternal A B C  D E F G H I J

Pertumbuhan ekonomi nasional, tingkat inflasi dan nilai tukar rupiah yang stabil (A)

       

Harga emas yang terus meningkat (B)      

Banyaknya peluang usaha bisnis (C)      

Jumlah penduduk yang terus bertambah (D)      

Perkembangan Teknologi (E)      

Munculnya pesaing baru dalam bisnis produk gadai (F)         

Keberadaan toko emas yang membuka praktek gadai (G)         

Menjamurnya produk Kredit Tanpa Agunan (H)    

Bank-bank umum, BPR dan koperasi membuka produk untuk KUMK         Potensi nasabah untuk memilih produk substitusi

akibat bertambahnya pengetahuan nasabah                     

Lanjutan Lampiran 3.

B.PENENTUAN RATING FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL

Tujuan :

Mendapatkan penilaian dari para responden mengenai kemampuan perusahaan dalam menghadapi pengaruh faktor-faktor strategis internal dan eksternal yang dapat mempengaruhi keberhasilan pengembangan perusahaan.

Petunjuk Umum :

1. Pengisian kuesioner dilakukan secara tertulis oleh para responden 2. Jawaban merupakan pendapat pribadi dari masing-masing responden 3. Dalam pengisian kuesioner, responden diharapkan untuk melakukannya

secara sekaligus (tidak menunda), agar terhindar dari inkonsistensi jawaban

4. Resonden berhak untuk menambahkan atau mengurangi hal-hal yang sudah tercantum dalam kuesioner ini, dengan alasan yang jelas dan akurat 5. Responden dapat memiliki pandangan yang berbeda mengenai suatu faktor

dalam kuesioner ini, baik dengan responden lainnya ataupun dengan peneliti. Hal ini dibenarkan jika dilengkapi dengan alasan yang kuat.

Petunjuk Khusus :

I. Pemberian Rating terhadap Kekuatan

Petunjuk Pengisian :

Pemberian rating pada faktor kekuatan digunakan skala 3 dan 4, dengan keterangan skala sebagai berikut :

Nilai 3= Jika faktor tersebut merupakan kekuatan kecil

Nilai 4= Jika faktor tersebut merupakan kekuatan utama

II. Pemberian Rating terhadap Kelemahan

Petunjuk Pengisian :

Pemberian rating pada faktor kelemahan digunakan skala 1 dan 2, dengan keterangan skala sebagai berikut :

Lanjutan Lampiran 3.

Nilai 1 = Jika faktor tersebut merupakan kelemahan utama

Nilai 2 = Jika faktor tersebut merupakan kekuatan kecil

III.Pemberian Rating terhadap Peluang

Petunjuk Pengisian :

Pemberian rating untuk faktor peluang digunakan skala 1 sampai dengan 4, dengan keterangan sebagai berikut :

Nilai 4 = Jawaban superior Nilai 3 = Jawaban di atas rata-rata Nilai 2 = Jawaban rata-rata Nilai 1 = Jawaban jelek

IV.Pemberian Rating terhadap Ancaman

Petunjuk Pengisian :

Pemberian rating untuk faktor ancaman digunakan skala 1 sampai dengan 4, dengan keterangan skala sebagai berikut :

Nilai 4 = Jawaban superior Nilai 3 = Jawaban di atas rata-rata Nilai 2 = Jawaban rata-rata Nilai 1 = Jawaban jelek

No Faktor Penentu  Strategi I Strategi II

1  2  3 4 1 2 3 4

Kekuatan :  

1. Pelayanan cepat dan aman  

2. Suku bunga KUMK yang rendah  

3. Mempunyai outlet yang tersebar      

4. Sumber Daya Manusia yang berkualitas      

Kelemahan :    

1. Kualitas pelayanan yang sesuai keinginan nasabah       2. Suku bunga untuk produk gadai lebih tinggi       3. Data nasabah yang dimiliki belum dapat digunakan

secara optimal

       

4. Sarana dan prasarana kurang mendukung operasional

       

5. Sistem keamanan belum optimal  

6. TI belum dimanfaatkan untuk mendukung kegiatan operasional

       

7. Metode pengawasan belum berbasis resiko dan TI    

       

No Faktor Penentu  Strategi I Strategi II

1  2  3 4 1 2 3 4

Peluang :

1. Pertumbuhan ekonomi nasional, tingkat inflasi dan nilai tukar rupiah yang stabil

 

2. Harga emas yang terus meningkat      

3. Banyaknya peluang usaha      

4. Jumlah penduduk yang terus bertambah   5. Perkembangan Teknologi

Ancaman :  

1. Munculnya pesaing baru dalam bisnis produk gadai       2. Keberadaan toko emas yang membuka praktek

gadai 

       

3. Menjamurnya produk Kredit Tanpa Agunan   4. Bank-bank umum, BPR dan koperasi membuka

produk untuk KUMK

  5. Potensi nasabah untuk memilih produk substitusi

akibat bertambahnya pengetahuan nasabah                   

Lanjutan Lampiran 3. Penentuan bobot faktor strategis internal Perum Pegadaian Cabang Kemayoran

No Faktor Strategis Internal Rating

KEKUATAN

1. Pelayanan cepat dan aman 2. Suku bunga KUMK yang rendah 3. Mempunyai outlet yang tersebar 4. Sumber Daya Manusia yang berkualitas

KELEMAHAN

1. Kualitas pelayanan yang sesuai keinginan nasabah 2. Suku bunga untuk produk gadai lebih tinggi

3. Data nasabah yang dimiliki belum dapat digunakan secara optimal

4. Sarana dan prasarana kurang mendukung operasional 5. Sistem keamanan belum optimal

6. TI belum dimanfaatkan untuk mendukung kegiatan operasional

7. Metode pengawasan belum berbasis resiko dan TI

Lanjutan Lampiran 3. Penentuan bobot faktor strategis eksternal Perum Pegadaian Cabang Kemayoran

No Faktor Strategis Eksternal Rating

1. PELUANG

2. Pertumbuhan ekonomi nasional, tingkat inflasi dan nilai tukar rupiah yang stabil

3. Harga emas yang terus meningkat 4. Banyaknya peluang usaha

5. Jumlah penduduk yang terus bertambah 6. Perkembangan Teknologi

ANCAMAN

1. Munculnya pesaing baru dalam bisnis produk gadai 2. Keberadaan toko emas yang membuka praktek gadai 3. Menjamurnya produk Kredit Tanpa Agunan

4. Bank-bank umum, BPR dan koperasi membuka produk untuk KUMK

5. Potensi nasabah untuk memilih produk substitusi akibat bertambahnya pengetahuan nasabah

Dokumen terkait