• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENYUSUN RENCANA TATA RUANG

Dalam dokumen permenatr 2015 18 lampiran iii (Halaman 179-184)

1. Ikhtisar Jabatan:

Menyusun bahan perumusan Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara).

2. Uraian Tugas:

a.Menyusun bahan usulan rencana kegiatan dan anggaran terkait penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

b.Menyusun bahan kajian awal aspek strategis penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

c. Menyusun bahan naskah akademis dan/atau materi teknis rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara;

d.Menyusun konsep peta Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

e. Menyusun bahan Kajian Lingkungan Strategis (KLHS);

f. Menyusun bahan diseminasi dan/atau konsultasi publik penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

g. Menyusun bahan konsep draft Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

h.Menyusun bahan sosialisasi Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

i. Menyusun bahan rekomendasi hasil evaluasi dalam rangka peninjauan kembali Rencana Tata Ruang;

j. Menyusun bahan laporan pelaksanaan kegiatan dan periodik terkait penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara); dan

k.Menyusun naskah kedinasan terkait penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara).

3. Hasil Kerja:

a.Konsep bahan usulan rencana kegiatan dan anggaran terkait penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

b.Konsep bahan kajian awal aspek strategis penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

c. Konsep bahan naskah akademis dan/atau materi teknis rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

d.Konsep peta Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

e. Konsep bahan Kajian Lingkungan Strategis (KLHS);

f. Konsep bahan diseminasi dan/atau konsultasi publik penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

g. Bahan konsep draft Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

h.Konsep bahan sosialisasi Perpres Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

i. Konsep bahan rekomendasi hasil evaluasi dalam rangka peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

j. Konsep bahan laporan pelaksanaan kegiatan dan periodik terkait penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara); dan

k.Naskah kedinasan terkait penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara).

4. Tanggung Jawab:

a.Kebenaran atas usul, saran dan pendapat yang diajukan kepada atasan langsung;

b.Kelengkapan bahan usulan rencana kegiatan dan anggaran terkait penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

c. Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan kajian awal aspek strategis penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

d.Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan naskah akademis dan/atau materi teknis rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

e. Kelengkapan konsep peta Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

f. Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan Kajian Lingkungan Strategis (KLHS);

g. Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan diseminasi dan/atau konsultasi publik penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

h.Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan konsep draft Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

i. Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan sosialisasi Perpres Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

j. Kelengkapan data dan informasi terkait penyusunan bahan rekomendasi hasil evaluasi dalam rangka peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

k.Kelengkapan bahan laporan pelaksanaan kegiatan dan periodik terkait penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara); dan

l. Kebenaran konsep naskah kedinasan penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara).

5. Wewenang:

a.Mengajukan usul, saran dan pendapat yang diajukan kepada atasan langsung;

b.Meminta data dan informasi untuk kelengkapan bahan usulan rencana kegiatan dan anggaran terkait penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

c. Meminta data dan memperbaiki usulan bahan kajian awal aspek strategis penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

d.Meminta data dan memperbaiki usulan bahan naskah akademis dan/atau materi teknis rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

e. Meminta data dan memperbaiki usulan konsep peta Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

f. Meminta data dan memperbaiki usulan bahan Kajian Lingkungan Strategis (KLHS);

g. Meminta data dan memperbaiki usulan bahan diseminasi dan/atau konsultasi publik penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan

kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

h.Meminta data dan memperbaiki usulan bahan konsep draft Perpres Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

i. Meminta data dan memperbaiki usulan bahan sosialisasi Perpres Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

j. Meminta data dan memperbaiki usulan bahan rekomendasi hasil evaluasi dalam rangka peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara);

k.Meminta data dan informasi untuk kelengkapan bahan laporan pelaksanaan kegiatan dan periodik terkait penyusunan rencana tata ruang dan peninjauan kembali rencana tata ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara); dan

l. Meminta data dan memperbaiki usulan konsep naskah kedinasan penyusunan Rencana Tata Ruang dan peninjauan kembali Rencana Tata Ruang (RTRWN, RTR Pulau/Kepulauan, RTR KSN, RD Kawasan Perbatasan Negara).

6. Syarat Jabatan:

a. Pendidikan : Minimal Sarjana S1 program studi bidang Perencanaan Wilayah dan Kota/ Planologi/ Teknik Arsitektur/ Teknik Sipil/ eknik Lingkungan/ Teknik Geodesi/ Geomatika/ Geografi

b. Kursus atau Diklat

1) Penjenjangan : Diklat Pra Jabatan

2) Teknis : Diklat Dasar Bidang Pertanahan dan Penataan Ruang; Diklat Penataan Ruang

c. Pengalaman Kerja : -

d. Pengetahuan Kerja : Pengetahuan di bidang penyelenggaraan penataan ruang

e. Ketrampilan Kerja : Keterampilan kerja para operator komputer (mengetik, menyiapkan dan memelihara perangkat komputer, mencetak data, dll)

f. Kompetensi

1) Inti : Integritas, Keuletan, Pengendalian Diri, Komitmen Terhadap Organisasi, Inisiatif, Semangat Berprestasi, Kerja Sama, Berorientasi Pada Pelayanan, Perhatian Terhadap Keteraturan, Berorientasi Pada Kualitas, Empati, Interaksi Sosial

2) Teknis :  Dasar Penyelenggaraan Penataan Ruang (DsrPPR)

Nasional dan Pulau (TkPrNasPl)

 Teknik Perencanaan Tata Ruang Wilayah Kota dan Kawasan Perkotaan (TkPrKot)

 Teknik Perencanaan Tata Ruang Rinci Kawasan (TkPrRK)

g. Bakat Kerja : G, V, dan Q h. Temperamen Kerja : R dan T i. Minat Kerja : C

j. Upaya Fisik : Duduk, Berdiri, Berjalan. k. Kondisi Fisik

1) Jenis kelamin : Pria/Wanita

2) Umur : - 3) Tinggi badan : - 4) Berat badan : - 5) Postur tubuh : - 6) Penampilan : - l. Fungsi Pekerja : D2

49. PENYUSUN RENCANA TATA USAHA KEPEGAWAIAN

Dalam dokumen permenatr 2015 18 lampiran iii (Halaman 179-184)