• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

1. Pengaturan kejahatan hacking terhadap bank di Indonesia harus di perbaiki dan ditambah.

a. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik harus di revisi. Revisi harus dilakukan pada bagian unsur-unsur perbuatan yang dapat dihukum.

b. Pembuatan Undang-Undang khusus yang mengatur tentang cybercrime. c. Melakukan revisi terhadap Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang

KUHAP dengan memasukkan hukum formil cybercrime.

d. Melakukan revisi Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dengan menambahkan penjabaran situasi kamtibmas di dunia maya.

2. Untuk menghilangkan kendala dalam tubuh organisasi Polri dilakukan dengan cara :

a. Merevisi struktur organisasi bidang informatika dalam tubuh organisasi Polri dengan menempatkan ke dalam struktur organisasi operasional. b. Melakukan revisi terhadap semua bahan pelajaran fungsi kepolisian

dengan menambahkan semua kegiatan di dunia maya.

c. Melakukan rekrutmen dari kalangan ilmuwan dan komunitas hacker topi putih.

d. Membentuk satuan tugas gabungan yang terdiri dari unsur infokom, unsur Polri dan unsur masyarakat.

3. Untuk mengembangkan upaya yang telah dilakukan oleh Polri guna menanggulangi kejahatan hacking terhadap bank, maka harus segera dilakukan peningkatkan kerjasama bidang informatika dengan pihak-pihak antara lain:

a. Kerjasama dengan Kepolisian negara lain.

b. Kerjasama dengan Bank Indonesia selaku bank sentral. c. Kerjasama dengan Pemerintah selaku regulator.

d. Kerjasama dengan masyarakat untuk meningkatkan peran masyarakat dalam menanggulangi kejahatan hacking terhadap bank.

DAFTAR PUSTAKA

1. Buku-Buku.

Arief, Barda Nawawi, Teori-teori Kebijakan Pidana, Bandung: Alumni, 1994.

---, Masalah Penegakkan Hukum dan Kebijakan Hukum Pidana dalam Penanggulangan Kejahatan, Jakarta : Kencana, 2008.

Barrett, Neill, Digital Crime, policing the cybernation, London : Kogan Page Ltd.1997.

Hamzah, Andi, Pengantar Hukum formil Pidana, Jakarta : Ghalia Indonesia, 1984. ---, aspek-aspek pidana di bidang komputer, Jakarta, Sinar Grafika, 1989.

---, Hukum Pidana Yang Berkaitan dengan Komputer, Jakarta : Sinar Grafika, 1993.

Hermansyah, Hukum Perbankan Nasional Indonesia, Jakarta : Kencana, 2006. Jacob, T., Manusia, Ilmu dan Teknologi, Jogyakarta : PT Tiara Wacana, 1993.

Karnasudirdja, Eddy Djunaedi, Yurisprudensi Kejahatan Komputer, Jakarta : CV. Tanjung Agung, 1993.

Kelling, George L. and Catherine M. Coles, fixing broken windows, New York : Martin Kessler Book – the Free Press, 1996.

Mahzar, Armehdi, dalam kata pengantar buku Jeff Zaleski, Spiritualitas Cyberspace, bagaimana teknologi komputer mempengaruhi kehidupan keberagaman manusia, Bandung : Misan, 1999.

Maskat, Djunaidi, Patroli : teknik dan taktik Sukabumi : Secapa Polri, 1995. Marzuki, Peter Mahmud, Penelitian Hukum Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2005. Miller, JoAnn L., White Collar Crime, jurnal ilmu-ilmu sosial 5 (kejahatan kerah

putih), Jakarta : PAU IS UI dan PT. Gramedia Pustaka Utama, 1994.

Prana, Gde Artha Azriadi, Hacker; Sisi Lain Legenda Komputer, Jakarta : Adigna, 1999.

Pardede, Marulak, Likuidasi Bank danPerlindungan Nasabah, Jakarta : Pustaka Sinar Harapan, 1998.

Pound, Roscou, Pengantar Filsafat Hukum, Jakarta : Bhratara Karya Aksara, 1982. Ramli, Ahmad M, Pager Gunung dan Indra Apriadi menuju kepastian hukum di

bidang Informasi dan Transaksi Elektronik, Jakarta : Departemen Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, 2007.

Randi, Jusuf, Edi Noersasongko, Gayatri Kusumawardani, Proteksi terhadap kriminalitas dalam bidang komputer, Jakarta : Lembaga Pendidikan Komputer Indonesia Amerika (LPKIA), 1985.

Rasjidi, Lili, Dasar-Dasar Filsafat Hukum, Bandung : Citra Aditya Bakti, 1996. Romli Atmasasmita, Menata Kembali Masa Depan Pembangunan Hukum Nasional,

Jakarta : PT.Justika Siar Publika, 2003.

Subekti, Ramlan dan R. Tjitrosudibio, Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, Jakarta : Pradnya Paramita, 1996.

Sudarto, Kapita Selecta Hukum Pidana, Bandung : Alumni, 1981. Suherman, Yosia, Ada Apa dengan CyberCrime,Jakarta, 2004.

Soekanto, Soerjono dan Sri Mamudji, Penelitian Hukum Normatif, Suatu Tinjauan Singkat, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 1990.

---, Cetakan IV, Penelitian Hukum Normatif, Jakarta : Raja Grafindo Persada, 1995.

Soekanto, Soerjono, Pengantar Penelitian Hukum Jakarta : Raja Grafindo Persada, 2006.

Theo Huijbers, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah, Jogyakarta : Kanisius, 1982. Widjaja, Gunawan, Resiko Hukum sebagai Direksi, Komisaris dan Pemilik PT,

Wisnubroto, Aloysius, Kebijakan Hukum Pidana dalam Penanggulangan Penyalahgunaan Komputer, Yogyakarta : Penerbitan Universitas Atma Jaya Jogyakarta, 1999.

Widayadi, Didi, Kebijakan dan Strategi Operasional Polri dalam kaitan hakikat ancaman Cybercrime, Bandung : Yayasan Cipta Bangsa, 2000.

2. Koran/majalah.

Meganet, Mengapa harus melalui Provider?, Jawa Pos, 24 September 1996.

Pikiran Rakyat, 2 Nopember 2002, dapat diakses di http://www.pikiran- rakyat.com/cetak/1102/02/0304.html.

Republika, 22 Agustus 1999.

Rudi Hendraman, Computer Fraud, majalah Pro Justitia UNPAR, Tahun XIII No. 2 April 1995.

Suara Merdeka dengan judul Reserse Polda Jateng Ungkap Kejahatan Internasional Internet, 17 Nopember 2000.

Tempo, Nomor 30 tahun XVII 26 September 1987.

3. Seminar.

Arief, Barda Nawawi, Upaya Non Penal dalam Kebijakan Penanggulangan Kejahatan, makalah disampaikan pada seminar Kriminologi VI, Semarang, tanggal 16-18 September 1991.

Budhijanto, Danrivanto, Aspek-aspek hukum dalam Perniagaan secara Elektronik (e- commerce), makalah pada seminar Aspek Hukum Transaksi Perdagangan via Internet di Indonesia, FH UNPAD, Bandung 22 Juli 2000.

Irsan, Koesparmono, Masalah Penyidikan dan Pengumpulan Barang Bukti dalam Kejahatan Komputer, makalah disampaikan dalam lokakarya Penanggulangan Kejahatan Komputer, Jakarta, 2-3 Maret 1990.

Latifulhayat, Atip, Cyberlaw dan Urgensinya bagi Indonesia, makalah pada seminar tentang cyber law, diselenggarakan oleh Yayasan Cipta Bangsa, Bandung, 29 Juli 2000.

Muladi, dalam kuliahnya pada peserta Program Magister Ilmu Hukum, Undip, Semarang, tanggal 19 September 1996.

Muliawan, Arief, Penegakkan Hukum Tindak Pidana Informasi dan Transaksi Elektronik (cybercrime), disampaikan dalam seminar sehari dalam rangka sosialisasi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 di Medan.

---, Kebijakan Kriminal, makalah disampaikan pada seminar kriminologi VI, Semarang, 16-18 September 1991.

Nasution, Bismar, Pertanggungjawaban Direksi Dalam Pengelolaan Perseroan, makalah disampaikan pada Seminar Nasional sehari dalam rangka menciptakan Good Corporate Governance, diselenggarakan oleh Inti Sarana Informatika, Hotel Borobudur Jakarta, 8 Maret 2007.

Rajagukguk, Erman, Pencucian Uang: Suatu Studi Perbandingan Hukum, makalah disampaikan pada lokakarya RUU Anti-Pencucian Uang (Money Laundering), diselenggarakan oleh Program Pascasarjana Fakultas Hukum Universitas Indonesia dengan University of South Carolina dan Bank Indonesia, Surabaya, tanggal 21 Juli 2001.

Randy, Jusuf, kejahatan komputer, prasaran, disampaikan dalam lokakarya Bab-bab kodifikasi Hukum Pidana, diselenggarakan oleh BPHN Dep. Keh. RI, Jakarta, 18-19 Januari 1998.

Sastraandjaja, J. Sudama, kejahatan komputer: suatu masalah hukum kontroversial yang perlu diperhatikan/dipecahkan dalam era pembangunan, Prasaran dalam lokakarya bab-bab kodifikasi hukum pidana, diselenggarakan oleh BPHN Dep. Keh. RI, Jakarta, 18-19 Januari 1998.

Soemitro, Ronny Hanitijo, Hukum dan Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Dalam Masyarakat, pidato pengukuhan pada upacara peresmian penerimaan jabatan Guru Besar Tetap pada Fakultas Hukum UNDIP Semarang.

Widayadi, Didi, Kebijakan dan Strategi Operasional Polri dalam kaitan hakikat ancaman Cybercrime, makalah pada seminar Cyber Law, diselenggarakan oleh Yayasan Cipta Bangsa, Bandung, 29 Juli 2000.

Yunus Husein, Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang di Indonesia, makalah disampaikan dalam ceramah Program Pascasarjana (S2) bidang Kajian Utama Hukum Pidana Universitas Pandjajaran, Jakarta, 8 Mei 2004.

4. Internet.

Raymond Eric S.. The New Hacker’s Dictionary, MIT Press, versi elektronik dapat dijumpai di http://www-mitpress.mit.edu/seb/book-home/0262680920.thml Sterling, Bruce, The Hacker Crackdown, law and disorder on the electonic frontier,

Massmarket paperback, 1990, electronic version available at http://www.lysator.liu.se/etexts/hacker/

Legion of the Undergound, Hacking Guide, versi elektronik dapat dijumpai di http://www.geocities.com/dht_belgium/lou_guide.txt

Shailen S. Mistry, Hacker on the Net, versi elektroniknya dapat dijumpai di http://lis.gseis.ucla.edu/impact/196/projects/Smistry/index.html

The Mentor, A Novice’s Guide to Hacking, edisi 1989, versi elektronik dapat dijumpai di http://www.geocities.com/dht_belgium/legion_of_Doom.txt

5. Undang-Undang.

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 Kitab Undang-Undang Hukum formil Pidana. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1999 tentang Bank Indonesia.

Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001.

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2003 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2002 tentang Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU). Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Undang-Undang Perseroan Terbatas. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Ekonomi.

6. Ensiklopedia.

A.D Biderman, L.A. Johnson, J. McIntyre and A.W. Weit, report on a pilot study in the District of Columbia on Victimazation and Attitudes Towards Law Enforcement, Departement of Justice (Washington DC : U.S Government Printing office, 1967)

Badan Pembinaan Hukum Nasional, Perkembangan Pembangunan Hukum Nasional tentang Hukum Teknologi dan Informasi, BPHN Departemen Kehakiman RI 1995/1996.

Data Laporan Tahunan Bareskrim Mabes Polri tahun 2002.

Dokumen A/CONF.187/10 Tenth United Nations Congress on the Prevention of Crime and the Treatment of Offenders, Crimes Related to Computer Networks.

Kusumawardhani, Proteksi terhadap Kriminalitas dalam Bidang Komputer, LPKIA, Jakarta.

H. Daud Silalahi, Rencana Undang-Undang Alih Teknologi: Perbandingan Perspektif, Prisma, No 4 Th. XVI, April 1987.

H. Kadish Sanford ed, Encyclopedia of Crime and Justice, Volume 1, The Free Press A Division of Mac millan Inc, New York, 1983.

James Levin, et.al.; Criminal Justice A Public Policy Approach, Harcourt Brace Jovanovich, New York, 1980.

United Nation, Eighth UN Congress on the Prevention of Crime and the Treatment of Offenders, Report, 1991.

Maurice Mountain, The Continuing Complex of Technology transfer, dalam Gary K. Bertsch dan John R. Mc Intrye (ed), National Security and Technology Transfer: The Strategic Dimensious of East-West trade, (Colorado : Westview Press Inc, 1983).

Naskah Akademik RUU Teknologi Informasi, UNPAD-DITJEN POLTEL DEPHUB, 2000.

Ronny Kountur, Metode Penelitian Untuk Penulisan Skripsi dan Tesis , Jakarta, PPM, 2003.

Surat Keputusan Kapolri No.Pol:SKEP/737/X/2005, tanggal 13 Oktober 2005, tentang Kebijakan dan Strategi Penerapan Model Perpolisian Masyarakat dalam Penyelenggaraan Tugas Polri.

The Hon. Adrian Roden Q.C, Computer Crime and The Law, dalam Criminal Law Journal, t.p, tk, 1991

Dokumen terkait