• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB VI : KESIMPULAN DAN SARAN

6.2. Saran

Masyarakat Kedonganan diharapkan tetap menjaga keseimbangan hubungan dengan lingkungan, baik alam, spiritual maupun antar manusia. Secara lahiriah, yang harus lebih diperhatikan adalah kebersihan lingkungan, dan tersedianya lahan parkir yang cukup luas. Karena bagaimana pun kini Kedongan menjadi tujuan wisata pantai dan kuliner yang cukup populer.

Untuk meningkatkan keefektivitasan awig-awig atau perarem, maka perlu dilakukan evaluasi terhadap beberapa peraturan yang ada sehingga dapat

50 dilakukan perbaikan. Evaluasi tersebut meliputi bentuk sosialisasi, sanksi-sanksi yang diterapkan, para petugas yang memantau, kesadaran dan kondisi nelayan, ketersediaan sarana dan prasarana serta kondisi wilayah. Aturan-aturan dan sanksi-sanksi yang diterapkan harus tegas, dan jumlah petugas pemantau ditingkatkan, baik secara kualitas maupun kuantitas.

51 DAFTAR PUSTAKA

Koentjaraningrat. (1989). Metode Penggunaan Data Pengalaman Individu, dalam Metode-metode Penelitian Masyarakat. Jakarta: PT Gramedia.

Kusnadi. (2002). Konflik Sosial Nelayan, Kemiskinan dan Perebutan Daya Perikanan. Yogyakarta: LKiS.

Kusnadi. (2007). Jaminan Sosial Nelayan. Yogyakarta: LKiS.

Marzali, Amri. (2003). Strategi Peisan Cikalong dalam Menghadapi Kemiskinan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Pradnyaswari, N.P.A. Amrita. (2011). Pemertahanan Identitas Etnik dalam Masyarakat Multikultural pada Masyarakat Kampung Bugis di Pulau Serangan Kecamatan Denpasar Selatan. Denpasar: Prodi Antropologi FSB UNUD.

Pramono, Djoko. (2005). Budaya Bahari. Jakarta: PT Gramedia.

Rilus, A. Kinseng. (2014). Konflik Nelayan. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Schoorl, J. (1980). Pengantar Sosiologi Pembangunan Negara-negara Sedang Berkembang. Jakarta: PT Gramedia.

Sanjaya, I Putu Kamasan. (2010). Kehidupan Masyarakat Nelayan Desa Pengambengan Jembrana Tahun 1900-1990. Jurnal Penelitian Sejarah dan Nilai Tradisional, Vol.17 No.2, 277-292. Denpasar: BPSNT Bali Nusra.

Sucipta, Abdi Md. (2012). Pengelolaan Pantai Kedonganan Sebagai Daya Tarik Wisata Kuliner Berbasis Masyarakat di Desa Kedonganan, Media Bina Ilmiah, Volume 6, no. 6, Desember 2012, 24-28.

Sudiyono. (2014). Praktik Hak Ulayat Laut Pada Masyarakat Nelayan di Pulau Tidore Sebuah Potret Pengelolaan Sumber Daya Berbasis Masyarakat. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Kebudayaan, Vol.9 No.2, 101-114. Jakarta:PPPK. Takwim, Bagus. (2003). Akar-Akar Ideologi : Pengantar Kajian Konsep Ideologi dari Plato Hingga Bourdieu. Yogyakarta: Jalasutra.

Vickers, Adrian. (2009). Peradaban Pesisir : Menuju Sejarah Budaya Asia Tenggara. Denpasar: Pustaka Larasan - Udayana University Press.

52 Widhianti, N.M.D. Safitri. (2005). Orientasi Nilai Budaya Masyarakat Nelayan di Kawasan Wisata Kedonganan, Kelurahan Kedonganan, Kabupaten Badung, Bali. Denpasar: Prodi Antropologi FSB UNUD.

kelurahankedonganan.blogspot.co.id, Profil Kelurahan Kedonganan

55 CATATAN HARIAN (LOGBOOK)

No Minggu Tanggal Kegiatan Catatan Kemajuan

1. I 1 s.d. 7 Mei 2015 Merumuskan rancangan penelitian

Diperoleh rancangan rumusan penelitian berupa deskripsi kerja dan jadwal penelitian 2.

II

8 s.d. 14 Mei 2015

Pembagian tugas anggota tim peneliti

Diperoleh pembagian tugas sesuai dengan deskripsi dan jadwal kerja

3.

III

15 s.d. 21 Mei 2015

Mencari data sekunder (buku, artikel, media cetak, jurnal, dll)

Diperoleh data sekunder dari bermacam sumber

4.

IV 22 s.d 31 Mei

2015 Pengolahan data sekunder

Membuat analisa deskriptif tahap I

(gambaran umum lokasi penelitian)

5.

V 1 s.d 7 Juni 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap I (di lingkungan pasar dan pantai Kedonganan)

Diperoleh data primer awal : wawancara dengan beberapa informan

6.

VI 8 s.d 14 Juni 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap II (di lingkungan pasar dan pemukiman penduduk)

Diperoleh data jenis, harga, dan pola distribusi hasil tangkapan laut

7.

VII 15 s.d 21 Juni 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap III (observasi kehidupan sehari-hari nelayan)

Diperoleh data kehidupan masyarakat nelayan sehari-hari dan bidang pekerjaan pendukung

8.

VIII

22 s.d. 30 Juni 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap IV (mencari informasi penataan cafe-cafe di Kedonganan)

Diperoleh data sistem penataan cafe

9.

IX

1 s.d 7 Juli 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap V (mencari informasi tentang pemberdayaan masyarakat nelayan, lokasi di Pura

Diperoleh data sistem pemberdayaan masyarakat nelayan

56 Segara dan LPD Kedonganan) 10. X 8 s.d 14 Juli 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap VI (mencari informasi tentang strategi-strategi nelayan dalam menghadapi permasalahan hidup)

Diperoleh informasi tentang strategi-strategi nelayan dalam menghadapi permasalahan hidup. 11. XI 15 s.d 21 Juli 2015

Penyusunan draf laporan dan penggunaan dana 70%

Draf Laporan kemajuan penelitian dan penggunaan dana 70%

12.

XII 22 s.d 31 Juli 2015

Membuat laporan kemajuan penelitian 70% ke LPPM UNUD

Laporan kemajuan penelitian dana 70% terdokumentasikan di LPPM Unud 13. XIII 1 s.d. 7 Agustus 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap VII (mencari informasi tentang strategi-strategi nelayan dalam menghadapi permasalahan hidup)

Diperoleh informasi tentang strategi-strategi nelayan dalam menghadapi permasalahan hidup. (lanjutan) 14. XIV 8 s.d. 14 Agustus 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap VIII (mencari informasi perencanaan penataan pantai)

Diperoleh informasi

perencanaan penataan pantai

15.

XV

15 s.d. 21 Agustus 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap IX (mencari informasi langkah-langlah pelaksanaan program)

Diperoleh informasi langkah-langlah pelaksanaan program

16.

XVI 22 s.d 31 Agustus 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap X (mencari informasi langkah-langlah pelaksanaan program)

Diperoleh informasi langkah-langlah pelaksanaan program (lanjutan) 17. XVII 1 s.d 7 September 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap XI (mencari informasi sistem pengawasan dan evaluasi)

Diperoleh informasi sistem pengawasan dan evaluasi

18. XVIII

8 s.d 14 September

2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap XII (mencari informasi sistem

Diperoleh informasi sistem pengawasan dan evaluasi

57

pengawasan dan evaluasi) (lanjutan) 19.

XIX

15 s.d 21 September

2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap XIII (mencari informasi hubungan antara pengelola dengan masyarakat)

Diperoleh informasi hubungan antara pengelola dengan masyarakat 20. XX 22 s.d. 30 September 2015

Observasi lapangan dan wawancara tahap XIV (mencari informasi hubungan antara pengelola dengan masyarakat)

Diperoleh informasi hubungan antara pengelola dengan masyarakat (lanjutan) 21. XXI 1 s.d 7 Oktober 2015

Verifikasi dan klarifikasi data hasil penelitian

Diperoleh perbaikan data penelitian

22. XXII Oktober 2015 8 s.d 14 Diskusi dan penyusunan draf laporan penelitian

Diperoleh draf laporan penelitian

23.

XXIII 15 s.d 21 Oktober 2015

Penyusunan draf laporan dan penggunaan dana 100%

Draf laporan penelitian dan penggunaan dana 100% 24.

XXIV 22 s.d 30 Oktober 2015

Membuat laporan penelitian 100% ke LPPM UNUD

Laporan penelitian 100% terdokumentasikan di LPPM Unud

58 LAMPIRAN

Lampiran 2 : Rekapitulasi Penggunaan Dana Penelitian

Judul Penelitian : Strategi Nelayan Kedonganan Menghadapi

Kemiskinan Peneliti/Pelaksana

Nama : Dr. Purwadi, M.Hum

Perguruan Tinggi : Universitas Udayana

NIDN : 0029115305

Nama Anggota 1 : Drs. I Ketut Kaler, M.Hum

Nama Anggota 2 : -

Tahun Pelaksanaan : Tahun ke 1 dari rencana1 tahun Dana Tahun Berjalan : Rp 25.000.000,00

Dana mulai diterima tanggal : 23 Juni 2015 TAHAP I 1. Honor Honor Honor/jam (Rp) Waktu (jam/minggu)

Minggu Honor per 12 minggu (Rp)

Ketua 9.000,- 16 12 1.728.000,-

Anggota 1 8.300,- 16 12 1.593.600,-

Sub Total (Rp) 3.321.600,-

2. Bahan Habis Pakai

Material Justifikasi

pemakaian

Kuantitas Harga Satuan

(Rp)

Harga per 12 minggu (Rp)

a. Kertas A4 4 rim 4 40.000,- 160.000,-

b. Ballpoint 2 lusin 2 36.000,- 72.000,-

c. Blocnote 12 buah 12 5.000,- 60.000,-

d. Tinta Printer 2 set 2 120.000,- 240.000,-

Sub Total (Rp) 532.000,- 3. Perjalanan

Material Justifikasi

pemakaian

Kuantitas Harga Satuan

(Rp)

Biaya per 12 minggu (Rp) a. Pemilihan informan 1 unit mobil x 3 hari 3 300.000,- 900.000,- b. Observasi dan wawancara 1 unit mobil x 9 hari 9 300.000,- 2.700.000,-

c. Bahan bakar 1 unit mobil x 12 hari

12 hari 100.000,- 1.200.000,-

59

4. Lain-lain

Material Justifikasi

pemakaian

Kuantitas Harga Satuan

(Rp)

Biaya per 12 minggu (Rp) a. Pengolahan data 2 OH x 21 hari 42 50.000,- 2.100.000,- b. Penulisan laporan 2 OH x 5 hari 10 35.000,- 350.000,- c. Penggandaan dan penjilidan 10 eksemplar 10 20.000,- 200.000,- d. Rapat dan diskusi 8 OH x 1 hari 8 100.000,- 800.000,- e. Retribusi 2 OH x 24 hari 48 7.000,- 336.000,- f. Konsumsi 2 OH x 2 x 24 hari 96 20.000,- 1.920.000,- Sub Total (Rp) 5.706.000,-

60 TAHAP II 1. Honor Honor Honor/jam (Rp) Waktu (jam/minggu)

Minggu Honor per 12 minggu (Rp)

Ketua 9.000,- 16 12 1.728.000,-

Anggota 1 8.300,- 16 12 1.593.600,-

Sub Total (Rp) 3.321.600,-

2. Bahan Habis Pakai

Material Justifikasi

pemakaian

Kuantitas Harga Satuan

(Rp)

Harga per 12 minggu (Rp)

a. Kertas A4 4 rim 4 40.000,- 160.000,-

b. Ballpoint 2 lusin 2 36.000,- 72.000,-

c. Blocnote 12 buah 12 5.000,- 60.000,-

d. Tinta Printer 2 set 2 120.000,- 240.000,-

Sub Total (Rp) 532.000,- 3. Perjalanan

Material Justifikasi

pemakaian

Kuantitas Harga Satuan

(Rp)

Biaya per 12 minggu (Rp) a. Observasi dan wawancara 1 unit mobil x 4 hari 4 300.000,- 1.200.000,-

b. Bahan bakar 1 unit mobil x 4 hari

4 hari 100.000,- 400.000,-

Dokumen terkait