• Tidak ada hasil yang ditemukan

Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian, maka dapat disarankan beberapa hal berikut:

66

67 1. Kepada siswa disarankan untuk lebih perhatian dan aktif dalam

menerima pelajaran di dalam kelas, dan menumbuhkan semangat kerja sama dalam proses pembelajaran, melatih keterampilan bertanggung jawab pada setiap tugasnya khususnya mata pelajaran IPS materi Peta dan Komponennya, sehingga dapat meningkatkan hasil belajar.

2. Kepada guru disarankan untuk menggunakan model pembelajaran Make A Match dan media gambar khususnya mata pelajaran IPS untuk

dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

3. Kepada sekolah disarankan memfasilitasi kegiatan pembelajaran dalam kelas khususnya mata pelajaran IPS. Misalnya dengan menambahkan media penunjang pembelajaran.

68 DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Arsyad, Umar. 2012. Next Step Series IPS Aktif untuk Sekolah Dasar Kelas IV. Jakarta: Erlangga.

Depdiknas. 2002. Sosialisasi KTSP Model-model Pembelajaran Efektif.

Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Lanjutan Tingkat Pertama.

Depdiknas. 2006. Panduan Pengembangan Pembelajaran IPS Terpadu.

Jakarta: Depdiknas.

Education, Bungs. 2012. Model Pembelajaran Make A Match, (Online), (http://wbungs.blogspot.com/2012/07/Model Pembelajaran Make A Match.html), diakses 30 Oktober 2014.

Hamalik, Oemar. 2003. Proses Belajar Mengajar. Bandung: Bumi Aksara.

Hamalik, Oemar. 1992. Studi Ilmu Pengetahuan Sosial. Bandung: Mandar Maju.

Hanapiah, Nanang. 2005. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung:

Refika Aditama.

Hidayati. 2004. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial di Sekolah Dasar.

Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Huda, Miftahul. 2013. Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran Kooperatif Make A Match pada Siswa Kelas IV SDN Harjowinangun 01. Bandung: Rosda Karya.

Lorna, Curran. 1994. Teknik Belajar Mengajar Make A Match. Bandung:

Bumi Aksara.

Mulyarsih. 2010. Peningkatan Prestasi Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran . Yogyakarta: Rosda Karya.

Mulyatiningsih, Endang. 2012. Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Bandung: Alfa Beta.

Nurgiantoro. 2001. Penilaian Dalam Pengajaran. Yogyakarta: BPFE.

Purwanto, Ngalim. 2004. Prinsip-Prinsip Dan Teknik Evaluasi Pengajaran.

Bandung: Remaja Rosda Karya.

Suprijono, Agus. 2010. Model Pembelajaran Make A Match. Bandung:

Rosda Karya.

69 Sumaatmadja, Nursid. 2006. Konsep Dasar IPS. Jakarta : UT Pustaka

Belajar.

Sapriya, dkk. 2007. Konsep Dasar IPS, Bandung: Laboratorium PKN UPI.

Shoimin, Aris. 2014. 68 Model Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta:

AR-Ruzz Media.

Sudjana, Nana. 2009. Penelitian Hasil Proses Belajar Mengajar.

Bandung: Remaja Rosda Karya.

Sudjana. 1989. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Suprijono, Agus. 2010. Model Pembelajaran Make A Match. Bandung:

Rosda Karya.

Tersono Batang. Jurnal Kependidikan Dasar, 101(1): hlm. 105, (Online), dalam Journal(http://journal.unnes.ac.id%2Fnju%2Findex. php%

2Fkreatif%2Farticle%2Fdownload%2F1674%2F1880&ei=puYMV ), diakses 8 Februari 2015.

Zainul, Asmawi. 1991. Evaluasi Hasil Belajar. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

70

LAMPIRAN

71 Lampiran 1

72 Lampiran 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Siklus I

Nama Sekolah : SD Inpres Panaikang II-I Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas /Semester : IV/I

Pertemuan : I

Alokasi Waktu : 2X35 Menit

I. Standar Kompetensi

1. Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi.

II. Kompetensi Dasar

1.1 Membaca peta lingkungan setempat (kabupaten/kota, provinsi) dengan menggunakan skala sederhana.

III. Indikator

1. Menjelaskan pengertian peta 2. Menjelaskan unsur-unsur peta IV. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat:

1. Menjelaskan pengertian peta.

2. Menjelaskan unsur-unsur peta V. Materi Ajar

1. Pengertian Peta dan Unsur-unsur Peta VI. Model dan Metode Pembelajaran

1. Model Pembelajaran : Make A Match

2. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan.

73 VII. Langkah-langkah Kegiatan

Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu Kegiatan Awal

Apersepsi

Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa

 Siswa dan guru bedoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.

 Menanyakan materi minggu lalu.

Motivasi : Siswa diminta untuk perhatikan gambar peta yang ada di depan kelas dan menyampaikan tujuan pembelajaran.

10 menit

Kegiatan Inti

Menyampaikan Informasi Eksplorasi

 Siswa diajak untuk mengamati peta provinsi yang dipajang di depan kelas.

 Siwa mengartikan peta dengan bahasanya sendiri.

Elaborasi

 Memberikan penjelasan tentang pengertian peta

 Menjelaskan unsur-unsur peta

Mengorganisasikan siswa dalam kelompok belajar

 Guru menyiapkan potongan kertas sejumlah siswa yang ada di kelas, kertas tersebut dibagi menjadi dua bagian yang sama, separuh berisi pertanyaan dan separuhnya berisi jawaban.

 Kocok semua kertas sehingga akan tercampur antara soal dan jawaban, dan beri kepada setiap peserta didik satu kertas, jelaskan bahwa ini adalah aktivitas yang dilakukan berpasangan. Separuh siswa mendapatkan soal dan separuh yang lainnya akan mendapatkan jawaban.

 Minta siswa menemukan pasangan mereka, setelah semua siswa menemukan pasangan dan duduk berdekatan, minta setiap pasangan secara bergantian untuk membacakan soal yang diperoleh dan teman

50 Menit

74 pasangannya akan menjawab soal tersebut.

 Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas, diskusi untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis.

Konfirmasi

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

Kegiatan Akhir

 Memberikan penghargaan kepada pasangan yang aktif/kinerjanya baik.

 Guru mengulang kembali kegiatan yang telah dilakukan dan menyimpulkan dan memberikan PR.

 Berdoa bersama.

10 Menit

VIII. Sumber/Bahan Ajar 1. Gambar peta provinsi.

2. Buku paket Ilmu Pengetahuan Sosial untuk Sekolah Dasar kelas IV IX. Penilaian

1. Tes lisan (pilihan ganda) 2. Tes tertulis (tugas/pr)

Makassar, 25 Juli 2017

Guru Kelas IV Mahasiswa Peneliti

Isnawati, S.Pd Maria Yuventa Sao

NIP. NIM 4513103069

75 Lampiran 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Siklus I

Nama Sekolah : SD Inpres Panaikang II-I Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas /Semester : IV/I

Pertemuan : II

Alokasi Waktu : 2X35 Menit

II. Standar Kompetensi

1. Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi.

II. Kompetensi Dasar

1.1 Membaca peta lingkungan setempat (kabupaten/kota, provinsi) dengan menggunakan skala sederhana.

III. Indikator

1. Menjelaskan simbol-simbol peta 2. Menjelaskan skala pada peta IV. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat:

1. Menjelaskan simbol-simbol peta 2. Menjelaskan skala pada peta V. Materi Ajar

Simbol-simbol peta dan skala pada peta VI. Model dan Metode Pembelajaran

3. Model Pembelajaran : Make A Match

4. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan.

76 VII. Langkah-langkah Kegiatan

Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu Kegiatan Awal

Apersepsi

Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa

 Siswa dan guru bedoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.

 Menanyakan materi minggu lalu.

Motivasi : Siswa diminta untuk perhatikan gambar peta yang ada di depan kelas dan menyampaikan tujuan pembelajaran.

10 menit

Kegiatan Inti

Menyampaikan Informasi Eksplorasi

 Siswa diajak untuk mengamati peta provinsi yang dipajang di depan kelas.

 Siwa mengartikan peta dengan bahasanya sendiri.

Elaborasi

 Memberikan penjelasan tentang simbol-simbol peta

 Menjelaskan skala pada peta

Mengorganisasikan siswa dalam kelompok belajar

 Guru menyiapkan potongan kertas sejumlah siswa yang ada di kelas, kertas tersebut dibagi menjadi dua bagian yang sama, separuh berisi pertanyaan dan separuhnya berisi jawaban.

 Kocok semua kertas sehingga akan tercampur antara soal dan jawaban, dan beri kepada setiap peserta didik satu kertas, jelaskan bahwa ini adalah aktivitas yang dilakukan berpasangan.

Separuh siswa mendapatkan soal dan separuh yang lainnya akan mendapatkan jawaban.

 Minta siswa menemukan pasangan mereka, setelah semua siswa menemukan pasangan dan duduk berdekatan, minta setiap pasangan secara bergantian untuk membacakan soal yang diperoleh dan teman pasangannya akan menjawab soal tersebut.

 Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas, diskusi untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis.

50 Menit

77 Evaluasi

 Siswa diuji kemampuan dan keterampilan yang berkaitan dengan materi evaluasi dengan meminta siswa menjawab soal yang ada di LKS.

Konfirmasi

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

Kegiatan Akhir

 Memberikan penghargaan kepada pasangan yang aktif/kinerjanya baik.

 Guru mengulang kembali kegiatan yang telah dilakukan dan menyimpulkan dan memberikan PR.

 Berdoa bersama.

10 Menit

VIII. Sumber/Bahan Ajar 3. Gambar peta provinsi.

4. Buku paket Ilmu Pengetahuan Sosial untuk Sekolah Dasar kelas IV IX. Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk Instrument

Instrument/So al

Skor 1. Menjelaskan

pengertian peta 2. Menjelaskan

unsur-unsur peta

3. Menjelaskan simbol-simbol peta

4. Menjelaskan skala pada peta.

1.Tes tertulis

1.Tes pilihan ganda dan essay test

Pilihan Ganda dan essay test:

(Terlampir)

Rumus Nilai Hasil Belajar Siswa:

𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑯𝒂𝒔𝒊𝒍 𝑻𝒆𝒔 = 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝑺𝒊𝒔𝒘𝒂

𝟐𝟎 𝒙 𝟏𝟎𝟎

Makassar, 26 Juli 2017

Guru Kelas IV Mahasiswa Peneliti

Isnawati, S.Pd Maria Yuventa Sao

NIP. NIM 4513103069

78

Lampiran 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Siklus II

Nama Sekolah : SD Inpres Panaikang II-I Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas /Semester : IV/I

Pertemuan : I

Alokasi Waktu : 2X35 Menit

III. Standar Kompetensi

1. Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi.

II. Kompetensi Dasar

1.1 Membaca peta lingkungan setempat (kabupaten/kota, provinsi) dengan menggunakan skala sederhana.

III. Indikator

1. Menjelaskan pengertian peta 2. Menjelaskan unsur-unsur peta IV. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat:

1. Menjelaskan pengertian peta.

2. Menjelaskan unsur-unsur peta V. Materi Ajar

1. Pengertian Peta dan Unsur-unsur Peta VI. Model dan Metode Pembelajaran

1. Model Pembelajaran : Make A Match

2. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan.

79 VII. Langkah-langkah Kegiatan

Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu Kegiatan Awal

Apersepsi

Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa

 Siswa dan guru bedoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.

 Menanyakan materi minggu lalu.

Motivasi : Siswa diminta untuk perhatikan gambar peta yang ada di depan kelas dan menyampaikan tujuan pembelajaran.

10 menit

Kegiatan Inti

Menyampaikan Informasi Eksplorasi

 Siswa diajak untuk mengamati peta provinsi yang dipajang di depan kelas.

 Siwa mengartikan peta dengan bahasanya sendiri.

Elaborasi

 Memberikan penjelasan tentang pengertian peta

 Menjelaskan unsur-unsur peta

Mengorganisasikan siswa dalam kelompok belajar

 Guru menyiapkan potongan kertas sejumlah siswa yang ada di kelas, kertas tersebut dibagi menjadi dua bagian yang sama, separuh berisi pertanyaan dan separuhnya berisi jawaban.

 Kocok semua kertas sehingga akan tercampur antara soal dan jawaban, dan beri kepada setiap peserta didik satu kertas, jelaskan bahwa ini adalah aktivitas yang dilakukan berpasangan. Separuh siswa mendapatkan soal dan separuh yang lainnya akan mendapatkan jawaban.

 Minta siswa menemukan pasangan mereka, setelah semua siswa menemukan pasangan dan duduk berdekatan, minta setiap pasangan secara bergantian untuk membacakan soal yang diperoleh dan teman

50 Menit

80 pasangannya akan menjawab soal tersebut.

 Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas, diskusi untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis.

Konfirmasi

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

Kegiatan Akhir

 Memberikan penghargaan kepada pasangan yang aktif/kinerjanya baik.

 Guru mengulang kembali kegiatan yang telah dilakukan dan menyimpulkan dan memberikan PR.

 Berdoa bersama.

10 Menit

VIII. Sumber/Bahan Ajar 5. Gambar peta provinsi.

6. Buku paket Ilmu Pengetahuan Sosial untuk Sekolah Dasar kelas IV IX. Penilaian

1. Tes lisan (pilihan ganda) 2. Tes tertulis (tugas/pr)

Makassar, 29 Juli 2017

Guru Kelas IV Mahasiswa Peneliti

Isnawati, S.Pd Maria Yuventa Sao

NIP. NIM 4513103069

81

Lampiran 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Siklus II

Nama Sekolah : SD Inpres Panaikang II-I Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas /Semester : IV/I

Pertemuan : II

Alokasi Waktu : 2X35 Menit

IV. Standar Kompetensi

1. Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi.

II. Kompetensi Dasar

1.1 Membaca peta lingkungan setempat (kabupaten/kota, provinsi) dengan menggunakan skala sederhana.

III. Indikator

1. Menjelaskan simbol-simbol peta 2. Menjelaskan skala pada peta IV. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat:

1. Menjelaskan simbol-simbol peta 2. Menjelaskan skala pada peta V. Materi Ajar

Simbol-simbol peta dan skala pada peta VI. Model dan Metode Pembelajaran

1. Model Pembelajaran : Make A Match

2. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan.

82 VII. Langkah-langkah Kegiatan

Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu Kegiatan Awal

Apersepsi

Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa

 Siswa dan guru bedoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.

 Menanyakan materi minggu lalu.

Motivasi : Siswa diminta untuk perhatikan gambar peta yang ada di depan kelas dan menyampaikan tujuan pembelajaran.

10 menit

Kegiatan Inti

Menyampaikan Informasi Eksplorasi

 Siswa diajak untuk mengamati peta provinsi yang dipajang di depan kelas.

 Siwa mengartikan peta dengan bahasanya sendiri.

Elaborasi

 Memberikan penjelasan tentang simbol-simbol peta

 Menjelaskan skala pada peta

Mengorganisasikan siswa dalam kelompok belajar

 Guru menyiapkan potongan kertas sejumlah siswa yang ada di kelas, kertas tersebut dibagi menjadi dua bagian yang sama, separuh berisi pertanyaan dan separuhnya berisi jawaban.

 Kocok semua kertas sehingga akan tercampur antara soal dan jawaban, dan beri kepada setiap peserta didik satu kertas, jelaskan bahwa ini adalah aktivitas yang dilakukan berpasangan.

Separuh siswa mendapatkan soal dan separuh yang lainnya akan mendapatkan jawaban.

 Minta siswa menemukan pasangan mereka, setelah semua siswa menemukan pasangan dan duduk berdekatan, minta setiap pasangan secara bergantian untuk membacakan soal yang diperoleh dan teman pasangannya akan menjawab soal tersebut.

 Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas, diskusi untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis.

50 Menit

83 Evaluasi

 Siswa diuji kemampuan dan keterampilan yang berkaitan dengan materi evaluasi dengan meminta siswa menjawab soal yang ada di LKS.

Konfirmasi

 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

Kegiatan Akhir

 Memberikan penghargaan kepada pasangan yang aktif/kinerjanya baik.

 Guru mengulang kembali kegiatan yang telah dilakukan dan menyimpulkan dan memberikan PR.

 Berdoa bersama.

10 Menit

VIII. Sumber/Bahan Ajar 7. Gambar peta provinsi.

8. Buku paket Ilmu Pengetahuan Sosial untuk Sekolah Dasar kelas IV IX. Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Bentuk Instrument

Instrument/

Soal

Skor

1. Menjelaskan pengertian peta

2. Menjelaskan unsur-unsur peta

3. Menjelaskan simbol-simbol peta

4. Menjelaskan skala pada peta.

1.Tes tertulis

1.Tes pilihan ganda dan essay test

Pilihan Ganda dan essay test:

(Terlampir)

Rumus Nilai Hasil Belajar Siswa:

𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑯𝒂𝒔𝒊𝒍 𝑻𝒆𝒔 = 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝑺𝒊𝒔𝒘𝒂

𝟐𝟎 𝒙 𝟏𝟎𝟎

Makassar, 31 Juli 2017

Guru Kelas IV Mahasiswa Peneliti

Isnawati, S.Pd Maria Yuventa Sao

NIP. NIM 4513103069

84 Lampiran 6

Lembar Kerja Siswa

Dokumen terkait