• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

2. Saran Praktis

1. Dari hasil kategorisasi dapat dilihat bahwa kebanyakan pekerja berada pada tingkat persepsi terhadap keselamatan dan kesehatan kerja (K3) sedang. Artinya adalah bahwa keselamatan dan kesehatan kerja yang dijalankan oleh Perusahaan Podomoro City Deli Medan sudah cukup baik. Namun dalam hal ini tetap harus ditingkatkan sehingga meminimalisir kecelakaan kerja yang terjadi.

2. Bagi perusahaan diharapkan mampu meningkatkan persepsi keselamatan dan kesehatan kerja para pekerja agar berkurangnya tingkat kecelakaan kerja yang terjadi.

3. Berdasarkan hasil penelitian ini, tingkat persepsi K3 dan psychological well- being berada pada kategori sedang, sehingga disarankan untuk meningkatkan keselamatan dan kesehatan kerja pekerja melalui sosialisasi keselamatan dan kesehatan kerja.

DAFTAR PUSTAKA

Azwar, S. (1999). Penyusunan skala psikologi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar ________ (2000). Penyusunan skala psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar ________ (2001). Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

________(2002). Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya. Cetakan V.

Yogyakarta : Pustaka Pelajar

________(2004). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Offset.

________(2006). Sikap Manusia : Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

________(2007). Sikap manusia : Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Barrie, D.S., & Paulson, B.C. (1984). Profesional Construction Management.

New York McGraw-Hill

BPKSDM (2009). Penanda tanganan fakta K3 Edisi I 2009. BPKSDM

Budiono, S. (2003). Bunga Rampai Hiperkes dan Keselamatan Kerja. Semarang : Universitas Diponegoro.

Carmelo, V. (2009). Psychological well-being and health. Contributions of positive psychology. Annuary of Clinical and Health Psychology, 5 (2009) 15-27

Ervianto, W.I. (2005) . Manajemen Proyek Konstruksi. Jakarta : Penerbit Andi Fauzia, Agustini . (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Lanjutan. Medan :

Madenatera.

Gibson, J.L., Ivancevich, J.M., Donnelly, J.H. (1988). Organizations : Behavior, Structure, Processes. Sixth Edition. BPI IRWIN : USA

Hadi, S. (2000). Metodology Research (Jilid 1&2). Yogyakarta : Penerbit Andi Horn, J.E.V., Tarris, TW., Schsufeli, W.B., & Scheures, P.J.G. (2004). The

Structure of occupstional well being: a study among dutch teachers.

Journal of ocupational and organizational psychology, 77, 365-375 Hurlock, E. (1990) Alih Bahasa. Psikologi Perkembangan. Jakarta : Erlangga Husni, L. (2001). Pengantar Hukum Ketenagakerjaan Indonesia. Jakarta : PT

RajaGrafindo Persada

Indrawijaya, A.I. (2000). Perilaku Organisasi. Jakarta : Sinar Baru Algensindo

Keyes, C.LM., Shmotkin, C., Ryff, C.D. (2002). Optimizing Well-Being : The empirical encounter of two traditions. Journal of Personality and Social Psychology.

Keyes, C. L. & Haidt, J. (2003). Flourishing : Positive Psychology and the Life well-lived. USA :American Psychological Association

Koeswara, E. (1992). Logoterapi Psikoterapi Viktor Frankl. Yogyakarta : Kanisius

Kothari, C. R., (2004 ). Research Methodology –Methods and Techniques, 2nd ed. New Age International (P) Ltd., New Delhi.

Lee, S.Y. (2006). Expectations of Employees toward the Workplace and Environmental Satisfaction. Environmental Journal, vol. 24 (9/10).

Emerald Group Publishing Limited

Lowe, G.S., Schellenberg, G., & Shannon, H.S. (2003). Correlates of Employees’

Perceptions of a Healthy Work Environment. American Journal of Health Promotion vol 3 (390-399)

Marbun, J. (2011). Hubungan industrial bagi pengusaha dan pekerja/buruh.

Medan : USU Press

Mc Dowwel, M. & Newel, C. (1996). Measuring Health A Guide to Rating Scales and Questionnaires. Second Edition, New York : Oxford University Press

Miner, J.B., (1992). Industrial Organization Psychology. Singapore : McGraw-Hill

Ngo, L.V., & Mathies, C. (2010). Job Satisfaction as a Mediator of the Effects of Psychological Climate Perceptions on Job Performance in Service Firms.

New Zealand : University of New South Wales, ANZMAC

Nitisemito, A. (1982). Manajemen Personalia : Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Ghalia Indonesia

Papalia, D. E., Olds, S. W., & Feldman, R. D.( 2009) Human development;

Perkembangan manusia (ed. 10 jilid 2). Jakarta : Salemba Humanika.

Qamaria, R. (2015). Psychological Well-Being Perempuan Buruh Bangunan.

Psychology Forum UMM, ISBN : 978-979-796-324-8

Ramli, S. (2010). Sistem Manajemen Keselamatan &Kesehatan Kerja OHSAS 18001. Jakarta : Dian Rakyat

Ridley, J. (2008). Alih bahasa. Ikhtisar Kesehatan dan Keselamatan Kerja.

Jakarta : Erlangga

Robbins, S. (1998). Perilaku Organisasi : Konsep, Kontroversi dan Aplikasi.

Jakarta : PT Prenhallindo

__________ (2002). Prinsip-prinsip Perilaku Organisasi. Edisi kelima. Jakarta : Erlangga

Ryff, C. D. (1989). Happiness is everything, or is it? exploration on the meaning of Psychological Well-being. Journal of Personality and Social Psychology, 57, 6, 1069 1081

______ & Keyes, C. L. M. (1995). The structure of psychological well-being Revisited. Journal of Personality and Social Psychology, 69, 4, 719 – 727 ______ & Burton. (2006). Know thyself and become what you are: a eudaimonic

approach to psychological well-being. Journal of happiness stuedies.

Vol. 9. Iss: 13. page 39.

_____ & Keyes, C.L.M., Hughes, D.L. (2003). Status inequalities, perceived discrimination, and eudaimonic well-being: Do the challenges of minority life gone purpose and growth?. Journal of Health & Social Behavior ______ (2013). Eudaimonic well-being and health: Mapping consequences of

self-realization In A. S. Waterman (Ed.), The best within us: Positive psychology perspectives on eudaimonia. (pp. 77-98). Washington, DC US:

American Psychological Association.

Sarwono, J. (2009). Statistik Itu Mudah: Panduan Lengkap untuk Belajar Komputasi Statistik Menggunakan SPSS 16. Yogyakarta : Penerbit Universitas Atma Jaya

Sarwono, S.W. (1997). Psikologi Sosial : Psikologi Kelompok dan Psikologi Terapan. Jakarta : Balai Pustaka

Sastrohadiwiryo, B. S. (2005). Manajemen Tenaga Kerja Indonesia Pendekatan Administratif dan Operasional. Jakarta : Bumi Aksara

Shields, Michael A., Stephen Wheatley Price, dan Mark Wooden. (2009). “Life Satisfaction dan The Economic dan Social Characteristic of Neighbourhoods.” Journal of Population Economics 22 (April): 421-443.

Siagian, S.P (1995). Teori Motivasi dan Aplikasinya. Jakarta : Rineka Cipta

Siegel, Sidney. (1997). Statistik Nonparametrik untuk Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama

Slamet, Saksono (1997). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Indeks.

Srivastava, A.K. (2008) Effect of Perceived Work Environment on Employees’

Job Behavior and Organizational Effectiveness. Journal of the Indian Academy Of Apllied Psychology, 34 (1), 47-55

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : CV Alfabeta.

Suma’mur. (1989). Keselamatan Kerja dan Pencegahan Kecelakaan. Jakarta : Haji Masagung

Tanujaya. Winda. (2014). Hubungan kepuasan kerja dengan kesejahteraan psikologis (psychological well-being) pada cleaner yang menerima gaji tidak sesuai standar Ump di Pt. Sinergi Integra Services, Jakarta. Jurnal Psikologi Volume 12 Nomor 2

Tarwaka, Solichul HA Bakri, Lilis Sudiajeng. (2004). Ergonomi untuk keselamatan, kesehatan kerja dan produktivitas. Surakarta : Universitas Brawijaya Press

Undang-Undang Republik Indonesia No 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan Walgito, B. (2003). Psikologi Sosial Suatu Pengantar. Yogyakarta : Penerbit Andi

Yogyakarta

Wijayanti, Asri. (2009). Hukum Ketenagakerjaan Pasca Reformasi. Jakarta : Sinar Grafika,

Yusra, D. (2005). Pentingnya Implementasi K3 dalam Perusahaan.

http://www.indonusa.ac.id/home/index.php?option=com_content&task=vi ew&id=592&Itemid=56

LAMPIRAN A

SKALA TRY OUT

NO :

Fakultas Psikologi

Universitas Sumatera Utara Medan

2016

RAHASIA

Dengan hormat,

Dalam rangka memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan pendidikan sarjana di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, saya membutuhkan sejumlah data yang akan saya peroleh dengan adanya kerjasama dengan Anda yang mengisi skala ini.

Saya mengharapkan kesediaan Anda meluangkan waktu sejenak untuk mengisi skala ini. Penelitian ini, menggunakan 2 buah skala, pada skala I terdapat 54 pernyataan dimulai dari aitem 1 sampai 54 dan pada skala II terdapat 30 pernyataan dimulai dari aitem 1 sampai 30. Saya sangat mengharapkan Anda memberikan jawaban yang sejujur-jujurnya tanpa mendiskusikan dengan orang lain. Semua jawaban akan dijaga kerahasiaannya dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian saja. Jika telah selesai, periksa kembali jawaban Anda jangan sampai ada pernyataan yang terlewati dan belum diisi.

Bantuan Anda dalam menjawab pernyataan dalam skala ini sangat besar artinya bagi keberhasilan penelitian ini, untuk itu saya mengucapkan terima kasih.

Hormat Saya

Rizka Aini Hasibuan

LEMBAR IDENTITAS Nama / Inisial :

Usia :

Pendidikan Terakhir :

PETUNJUK PENGISIAN

Berikut adalah sejumlah pernyataan yang berhubungan dengan diri anda. Baca dan pahami baik-baik setiap pernyataan. Anda diminta untuk memilih salah satu pilihan berdasarkan keadaan diri Anda yang sesungguhnya. Berilah tanda silang (X) pada salah satu pilihan Anda.

Alternatif jawaban yang tersedia terdiri dari 5 pilihan, yaitu:

SS : Sangat Setuju S : Setuju

N : Netral

TS : Tidak Setuju

STS : Sangat Tidak Setuju

Contoh:

No. PERNYATAAN SS SS SS S N T TS S STS 1. Saya merasa lebih baik dari orang

lain.

X

Jika ingin mengubah jawaban Anda

No. PERNYATAAN SS S N TS STS

1. Saya merasa lebih baik dari orang

lain. X X

SKALA I

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya bersyukur atas hidup yang saya miliki saat ini.

2. Saya akan mendengarkan dan menyimak apabila orang lain bercerita.

3. Saya menerima kritikan dari orang lain.

4. Secara umum, saya merasa kecewa dengan apa yang telah saya capai dalam kehidupan ini.

5. Keputusan yang saya ambil cenderung tidak dipengaruhi oleh apa yang dilakukan orang lain.

6. Saya tidak suka dengan kekurangan yang ada pada diri saya.

7. Saya bisa melakukan kegiatan seperti yang dilakukan orang lain.

8. Saya merasa terbelenggu dengan masa lalu saya.

9. Saya mudah bergaul dengan orang lain.

10. Saya memiliki keyakinan bahwa saya mampu mengembangkan diri dari waktu ke waktu.

11. Saya memiliki arah dan tujuan dalam

hidup yang jelas.

No. Pernyataan SS S N TS STS 12. Saya mudah menyerah jika disuruh

melakukan perubahan dalam hidup saya.

13. Saya suka melakukan hal-hal yang membuat saya memiliki pengalaman baru.

14. Keputusan yang telah saya buat tidak akan saya ubah meskipun banyak orang yang menentangnya.

15. Saya bertanggung jawab atas keputusan yang sudah saya tetapkan.

16. Saya merasa lebih baik dari orang lain.

17. Saya tidak memiliki hubungan yang hangat dan saling percaya dengan orang lain.

18. Kebanyakan orang menilai saya ramah.

19. Saya bersedia untuk membagi waktu dengan orang lain.

20. Saya menyimak pembicaraan ketika teman berbicara.

21. Saya bersedia membantu jika ada teman yang membutuhkan pertolongan.

22. Daripada berdebat, saya memilih diam dan mengalah.

23. Saya percaya dengan pendapat sendiri

sekalipun ditentang banyak orang.

No. Pernyataan SS S N TS STS 24. Saya cenderung mengikuti pendapat

banyak orang.

25. Saya menilai kebenaran berdasarkan sesuatu yang menurut saya penting, bukan yang dinilai penting oleh orang lain.

26. Pekerjaan saya saat ini tidak membuat saya menjadi orang yang lebih baik.

27. Saya merasa tidak cocok dengan orang-orang yang ada disekitar kehidupan saya.

28. Saya berusaha mengatasi keadaan dengan memerhitungkan kepentingan bersama.

29. Kegagalan membuat saya bangkit untuk mencari jalan yang terbaik.

30. Saya berusaha untuk memperbaiki diri dalam melakukan pekerjaan saya saat ini.

31. Saya sangat menyukai dengan banyak tanggung jawab yang harus saya jalani.

32. Saya membutuhkan waktu yang lama untuk menyesuaikan diri ditempat saya bekerja.

33. Saya konsisten dalam melaksanakan rencana yang saya tetapkan sendiri.

34. Saya berusaha keras untuk meraih

rencana-rencana hidup saya.

No. Pernyataan SS S N TS STS 35. Sehari-hari saya banyak melakukan

kegiatan yang tidak berarti.

36. Saya mengikuti hidup mengalir begitu saja, tanpa ada target-target yang ingin diraih.

37. Saya merasa telah melakukan banyak hal dalam kehidupan.

38. Saya terjebak dalam rutinitas yang membosankan.

39. Saya kurang menyukai adanya perubahan, karena sulit menyesuaikan diri dengan itu.

40. Saya telah melakukan banyak hal yang membuat diri saya menjadi lebih baik.

41. Bagi saya hidup adalah proses belajar, berubah, bertumbuh secara berkelanjutan.

42. Saya terus melatih keterampilan yang saya miliki.

43. Saya orang yang mudah menyerah.

44. Saya tidak peduli dengan masalah orang lain.

45. Saya tidak dapat mengambil keputusan sendiri.

46. Saya tidak peduli dengan penilaian

negatif orang lain.

No. Pernyataan SS S N TS STS 47. Saya merasa diterima di lingkungan saya

saat ini.

48. Saya tidak banyak mengenal orang yang ada dilingkungan saya.

49. Banyak orang yang tidak memiliki target hidup, namun saya tidak demikian.

50. Saya menjadikan pengalaman masa lalu sebagai pelajaran berharga dalam hidup.

51. Saya tidak memiliki kelebihan yang dapat dibanggakan.

52. Saya tidak memiliki keingintahuan yang tinggi.

53. Untuk saya, tidak ada pentingnya membangun hubungan baik dengan orang lain.

54. Saya orang yang mudah tersinggung.

SKALA II

No Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya selalu memakai alat pelindung diri ketika bekerja.

2. Jika sada pekerja yang tidak memakai

alat pelindung diri, mandor akan

menegurnya.

3. Kelupaan memakai alat pelindung diri saat bekerja merupakan hal yang wajar.

4. Saya akan mengoperasikan mesin sesuai prosedur.

5. Terkadang saya tidak memakai alat pelindung diri ketika istirahat walaupun masih didalam lingkungan kerja.

6. Saya memperhatikan gambar tanda bahaya yang ada ditempat kerja.

7. Saya akan mengerjakan pekerjaan berdasarkan keahlian saya.

8. Pekerja yang tidak memakai alat pelindung diri akan dikenakan sanksi.

9. Pekerja yang tidak memakai alat pelindung diri akan dikenakan sanksi 10. Tempat bekerja yang bersih dan rapi

membuat saya nyaman dalam bekerja.

11. Alat-alat yang berbahaya hanya dioperasikan oleh ahlinya.

12. Tujuan saya bekerja hanya untuk gaji tanpa memerhatikan keselamatan saya.

13. Pemakaian alat pelindung diri yang

lengkap merupakan kewajiban saat

bekerja.

No. Pernyataan SS S N TS STS 14. Peralatan bekerja sering tidak

diletakkan pada tempatnya.

15. Para pekerja diberitahu bahaya yang ada dilingkungan kerja.

16. Saya tidak peduli dengan teman yang tidak memakai alat pelindung diri pada saat bekerja.

17. Pekerja tidak pernah diberikan pengetahuan tentang bahaya yang ada ditempat kerja.

18. Pekerjaan yang sedang saya kerjakan memiliki resiko kecelakaan yang tinggi sehingga saya mematuhi peraturan dilingkungan kerja.

19. Terkadang saya berbincang ketika sedang mengoperasikan mesin.

20. Saya mengetahui bahaya yang ada ditempat kerja.

21. Beberapa pekerja makan dilingkungan kerja.

22. Wajar saja tidak mematuhi peraturan perusahaan asalkan pekerjaan siap tepat waktu.

23. Menurut saya wajar saja apabila

mengoperasikan mesin tidak sesuai

prosedur.

No. Pernyataan SS S N TS STS 24. Keselamatan pekerja merupakan

prioritas utama.

25. Ketika tiba ditempat kerja namun saya tidak memakai alat pelindung diri yang lengkap, saya akan kembali pulang untuk melengkapinya.

26. Setiap orang bisa melakukan bagian pekerjaan yang lain walaupun bukan bidangnya.

27. Saya tidak tahu bahwa gambar-gambar ditempat kerja memiliki makna.

28. Para pekerja tahu bahwa keselamatan sangat penting ketika bekerja.

29. Saya tidak melihat adanya gambar tanda bahaya dilingkungan kerja 30. Saya tidak tahu bahaya dari pekerjaan

yang saya kerjakan.

Periksa kembali jawaban anda, jangan sampai ada nomor yang terlewati.

** Terima Kasih Atas Perhatian Anda **



LAMPIRAN B

RELIABILITAS

RELIABILITY

A. SKALA PERSEPSI TERHADAP KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

aitem_17 113.09 203.896 .721 .882

B. SKALA PSYCHOLOGICAL WELL-BEING

Case Processing Summary

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

aitem_06 199.84 305.044 .321 .850

aitem_47 199.77 304.897 .352 .849

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

aitem_17 154.67 296.749 .353 .902

LAMPIRAN C

SKALA PENELITIAN

NO :

Fakultas Psikologi

Universitas Sumatera Utara Medan

2016

RAHASIA

Dengan hormat,

Dalam rangka memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan pendidikan sarjana di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, saya membutuhkan sejumlah data yang akan saya peroleh dengan adanya kerjasama dengan Anda yang mengisi skala ini.

Saya mengharapkan kesediaan Anda meluangkan waktu sejenak untuk mengisi skala ini. Penelitian ini, menggunakan 2 buah skala, pada skala I terdapat 41 pernyataan dimulai dari aitem 1 sampai 41 dan pada skala II terdapat 30 pernyataan dimulai dari aitem 1 sampai 30. Saya sangat mengharapkan Anda memberikan jawaban yang sejujur-jujurnya tanpa mendiskusikan dengan orang lain. Semua jawaban akan dijaga kerahasiaannya dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian saja. Jika telah selesai, periksa kembali jawaban Anda jangan sampai ada pernyataan yang terlewati dan belum diisi.

Bantuan Anda dalam menjawab pernyataan dalam skala ini sangat besar artinya bagi keberhasilan penelitian ini, untuk itu saya mengucapkan terima kasih.

Hormat Saya,

Rizka Aini Hasibuan

LEMBAR IDENTITAS Nama / Inisial :

Usia :

Pendidikan Terakhir :

PETUNJUK PENGISIAN

Berikut adalah sejumlah pernyataan yang berhubungan dengan diri anda. Baca dan pahami baik-baik setiap pernyataan. Anda diminta untuk memilih salah satu pilihan berdasarkan keadaan diri Anda yang sesungguhnya. Berilah tanda silang (X) pada salah satu pilihan Anda.

Alternatif jawaban yang tersedia terdiri dari 5 pilihan, yaitu:

SS : Sangat Setuju S : Setuju

N : Netral

TS : Tidak Setuju

STS : Sangat Tidak Setuju

Contoh:

No. PERNYATAAN SS SS SS S N T TS S STS 1. Saya merasa lebih baik dari orang

lain.

X

Jika ingin mengubah jawaban Anda

No. PERNYATAAN SS S N TS STS

1. Saya merasa lebih baik dari orang

lain. X X

SKALA I

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya bersyukur atas hidup yang saya miliki saat ini.

2. Saya menerima kritikan dari orang lain.

3. Secara umum, saya merasa kecewa dengan apa yang telah saya capai dalam kehidupan ini.

4. Keputusan yang saya ambil cenderung tidak dipengaruhi oleh apa yang dilakukan orang lain.

5. Saya tidak suka dengan kekurangan yang ada pada diri saya.

6. Saya bisa melakukan kegiatan seperti yang dilakukan orang lain.

7. Saya mudah bergaul dengan orang lain.

8. Saya memiliki keyakinan bahwa saya mampu mengembangkan diri dari waktu ke waktu.

9. Saya memiliki arah dan tujuan dalam hidup yang jelas.

10. Saya mudah menyerah jika disuruh melakukan perubahan dalam hidup saya. dan saling percaya dengan orang lain.

15. Saya bersedia untuk membagi waktu dengan orang lain.

No. Pernyataan SS S N TS STS 16. Saya bersedia membantu jika ada teman yang

membutuhkan pertolongan.

17. Saya percaya dengan pendapat sendiri sekalipun ditentang banyak orang.

18. Saya cenderung mengikuti pendapat banyak orang.

19. Pekerjaan saya saat ini tidak membuat saya menjadi orang yang lebih baik.

20. Saya merasa tidak cocok dengan orang-orang yang ada disekitar kehidupan saya.

21. Kegagalan membuat saya bangkit untuk mencari jalan yang terbaik.

22. Saya berusaha untuk memperbaiki diri dalam melakukan pekerjaan saya saat ini.

23. Saya sangat menyukai dengan banyak tanggung jawab yang harus saya jalani.

24. Saya membutuhkan waktu yang lama untuk menyesuaikan diri ditempat saya bekerja.

25. Saya berusaha keras untuk meraih rencana-rencana hidup saya.

26. Sehari-hari saya banyak melakukan kegiatan yang tidak berarti.

27. Saya mengikuti hidup mengalir begitu saja, tanpa ada target-target yang ingin diraih.

28. Saya terjebak dalam rutinitas yang membosankan.

29. Saya kurang menyukai adanya perubahan, karena sulit menyesuaikan diri dengan itu.

30. Bagi saya, hidup adalah proses belajar, berubah, bertumbuh secara berkelanjutan.

31. Saya terus melatih keterampilan yang saya miliki.

No. Pernyataan SS S N TS STS 32. Saya orang yang mudah menyerah.

33. Saya tidak peduli dengan masalah orang lain.

34. Saya tidak dapat mengambil keputusan sendiri.

35. Saya tidak peduli dengan penilaian negatif orang lain.

36. Saya merasa diterima di lingkungan saya saat ini.

37. Saya menjadikan pengalaman masa lalu sebagai pelajaran berharga dalam hidup.

38. Saya tidak memiliki kelebihan yang dapat dibanggakan.

39. Saya tidak memiliki keingintahuan yang tinggi.

40. Untuk saya, tidak ada pentingnya membangun hubungan baik dengan orang lain.

41. Saya orang yang mudah tersinggung.

SKALA II

No. Pernyataan SS S N TS STS

1. Saya selalu memakai alat pelindung diri ketika bekerja.

2. Jika ada pekerja yang tidak memakai alat pelindung diri, mandor akan menegurnya.

3. Kelupaan memakai alat pelindung diri saat bekerja merupakan hal yang wajar.

4. Saya akan mengoperasikan mesin sesuai prosedur.

5. Terkadang saya tidak memakai alat pelindung diri ketika istirahat walaupun masih didalam

lingkungan kerja.

6. Saya memperhatikan gambar tanda bahaya yang ada ditempat kerja.

7. Saya akan mengerjakan pekerjaan berdasarkan keahlian saya.

8. Pekerja yang tidak memakai alat pelindung diri akan dikenakan sanksi.

9. Saya akan memakai alat pelindung diri karena saya tahu bahaya yang terjadi ditempat kerja.

10. Tempat bekerja yang bersih dan rapi membuat saya nyaman dalam bekerja.

11. Alat-alat yang berbahaya hanya dioperasikan oleh ahlinya.

12. Tujuan saya bekerja hanya untuk gaji tanpa memerhatikan keselamatan saya.

13. Pemakaian alat pelindung diri yang lengkap merupakan kewajiban saat bekerja.

14. Peralatan bekerja sering tidak diletakkan pada tempatnya.

15. Para pekerja diberitahu bahaya yang ada dilingkungan kerja.

16. Saya tidak peduli dengan teman yang tidak memakai alat pelindung pada saat bekerja.

17. Pekerja tidak pernah diberikan pengetahuan tentang bahaya yang ada ditempat kerja.

18. Pekerjaan yang sedang saya kerjakan memiliki resiko kecelakaan yang tinggi sehingga saya mematuhi peraturan dilingkungan kerja.

19. Terkadang saya akan berbincang ketika sedang mengoperasikan mesin.

20. Saya mengetahui bahaya yang ada ditempat kerja.

No. Pernyataan SS S N TS STS 21. Beberapa pekerja makan dilingkungan kerja.

22. Wajar saja tidak mematuhi peraturan perusahaan asalkan pekerjaan siap tepat waktu.

23. Menurut saya wajar saja apabila mengoperasikan mesin tidak sesuai prosedur.

24. Keselamatan pekerja merupakan prioritas utama.

25. Ketika tiba ditempat kerja namun saya tidak memakai alat pelindung diri yang lengkap, saya akan kembali pulang untuk melengkapinya.

26. Setiap orang bisa melakukan bagian pekerjaan yang lain walaupun bukan bidangnya.

27. Saya tidak tahu bahwa gambar-gambar ditempat kerja memiliki makna.

28. Para pekerja tau bahwa keselamatan sangat penting ketika bekerja.

29. Saya tidak melihat adanya gambar tanda bahaya dilingkungan kerja.

30. Saya tidak tahu bahaya dari pekerjaan yang saya kerjakan.

Periksa kembali jawaban anda, jangan sampai ada nomor yang terlewati.

** Terima Kasih Atas Perhatian Anda **



LAMPIRAN D

DATA MENTAH SUBJEK PENELITIAN

Persepsi Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Rokib Jaelani 5 5 4 4 4 4 5 5 5 5 4 5 4 4 5 5 4 4 4 5 4 4 4 5 5 4 2 5 4 4 131

Mahmud 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 2 2 4 4 4 4 4 4 4 5 116

RSL 4 4 2 3 2 4 3 3 5 5 5 4 4 2 4 4 4 4 2 4 2 3 3 5 3 2 4 3 4 4 105

Rohman 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 5 2 2 4 5 4 4 4 5 4 4 115

SC 4 4 2 4 2 4 4 4 5 4 5 4 4 2 4 4 4 4 2 4 2 3 2 5 3 2 4 4 4 4 107

RH 4 4 2 4 2 3 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 4 4 2 5 2 2 2 4 3 2 4 4 2 4 101

Budi 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 5 4 2 4 4 4 4 115

Sukarto 4 4 4 4 2 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 2 3 4 5 4 3 4 4 4 4 112

Dokumen terkait