• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB I PENDAHULUAN

1.5 Alat Ukur Dan Sistem Scoring

Hasil pengukuran tingkat kepuasan mahasiswa terhadap Pelayanan Publik Secara

Daring/Online berupa indeks kepuasan (skala 1 - 4). Indeks kepuasan tersebut

selanjutnya akan dianalisis dengan teknik statistik descriptive sederhana. Proses

pengolahan data dilakukan dengan program excel. Sedangkan data yang berupa

deskripsi analisisnya dilakukan secara kualitatif. Nilai pernyataan dalam instrumen

kuesioner ini sebagai berikut:

BADAN PENJAMINAN MUTU 5

Tabel 2 Instrumen kuesioner

Jawaban Skor Keterangan Skor

4 Sangat puas/sangat baik/sangat tinggi/selalu 3 Puas/baik/tinggi/sering

2 Tidak puas/tidak baik/rendah/jarang

1 Sangat tidak puas/sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah

Nilai skala kepuasan 1, adalah nilai terendah dari rentang nilai kepuasan yang ada, artinya responden tidak tahu tingkat kepuasan yang dirasakan dalam pelayanan yang diberikan oleh Institusi, ini berarti indikator kepuasan yang diukur tidak sesuai dengan harapan sehingga tingkat kepuasan responden ada pada level terendah. Sedangkan nilai tertinggi adalah 4, artinya responden merasa sangat puas dengan aspek-aspek pelayanan yang diberikan oleh Institusi selama ini.

Setelah bobot nilai pada masing-masing pertanyaan kuesioner diketahui, kemudian dijumlahkan untuk masing-masing aspek kompetensi serta dijumlahkan seluruhnya. Data dan informasi tersebut kemudian diolah dengan menentukan pencapaian nilai untuk masing-masing aspek yang dievaluasi. Pengukuran secara statistik mencakup nilai yang dicapai, nilai seharusnya, nilai rata-rata (means) yang dicapai, dan persentase hasil penilaian, untuk masing-masing aspek yang dievaluasi dan nilai secara keseluruhan (simultan).

Sementara itu, data dan informasi kualitatif (saran-saran) dirangkum menjadi satu untuk kemudian menjadi bahan analisis yang akan menunjang data dan informasi kuantitatif.

Penilaian persepsi bersifat kualitatif. Karena itu untuk mengetahui sejauh mana persepsi mahasiswa tentang pelayanan publik yang diberikan di ITB Ahmad Dahlan Jakarta untuk masing-masing biro, dilakukan penilaian kuantitatif dengan memberikan bobot (skor) pada pertanyaan-pertanyaan yang diajukan.

Skala/rangking (scale) persepsi yang digunakan sebagai alat untuk menentukan tingkat atau persepsi mahasiswa ITB Ahmad Dahlan Jakarta adalah sebagai berikut:

Tabel 3 Skala Penilaian

No Nilai (Score) Skala (Scale) Keterangan

1 ≥ 3,3 s/d 4 A Sangat Baik (Excelent)

2 2,3 ≥ X ≤ 3,29 B Baik (Good)

3 1,3 ≥ X ≤ 2,29 C Sedang (Fair)

4 X ≤ 1,29 D Kurang Baik (Poor)

BADAN PENJAMINAN MUTU 6

BAB II

METODE SURVEY

2.1 Lokasi Dan Waktu Penelitian

Waktu kegiatan survei dilaksanakan pada tanggal 11 Januari sampai dengan 30 Januari 2021. Untuk proses survey dilaksanakan selama minggu tenang sebelum UAS yaitu Pengumpulan data dilakukan dengan cara pengisian kuesioner secara langsung (diisi) secara on-line oleh mahasiswa di website https://student.itb-ad.ac.id/.

2.2 Jenis Data Dan Cara Pengumpulannya

Data yang dikumpulkan adalah data primer dengan menggunakan kuesioner

online. Pengambilan data dilakukan dengan cara mahasiswa mengisi daftar pertanyaan

pada website https://student.itb-ad.ac.id/. Kuesioner survei berisi daftar pertanyaan yang harus di jawab oleh mahasiswa dalam bentuk jawaban sangat puas/sangat baik /sangat tinggi/selalu, puas/baik/tinggi/sering, tidak puas/tidak baik/rendah/jarang, dan sangat tidak puas/sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah. Kepada mahasiswa ditekankan bahwa pilihan jawaban tidak ada efek apapun terhadap mahasiswa, tetapi semata-mata untuk peningkatan mutu Pelayanan Publik Secara Daring/Online ITB Ahmad Dahlan Jakarta ke depan.

2.3 Pengolahan Data Dan Analisis Data

Pengolahan data dilakukan dengan bantuan Microsoft Excel dan menganalisisnya dengan menggunakan statistik deskriptif frekuensi. Statistik deskriptif dipergunakan untuk mengorganisasikan dan meringkas data yang diperoleh dari pengumpulan data.

Output yang dikeluarkan statistik deskriptif ini adalah tabulasi data, perhitungan,

deskriptif dan grafik atau gambar. Selanjutnya dapat diinterpretasikan sebagai informasi

yang jelas mengenai data tersebut.

BADAN PENJAMINAN MUTU 7

BAB III HASIL SURVEY

Responden merupakan semua mahasiswa aktif Institusi yang mengisi kuesioner, dimana ini merupakan salah satu syarat untuk mengikuti UAS. Laporan evaluasi nantinya akan menjadi acuan bagi Institusi untuk meningkatkan Pelayanan Publik Secara Daring/Online dimasa akan datang.

Survey kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan yang terdiri dari: 1) Proses Belajar Mengajar, 2) Biro Kemahasiswaan, 3) UPT Perpustakaan, 4) Biro Administrasi Akademik, 5) Sarana dan Prasarana dan 6) Biro Administrasi Keuangan yang dilaksanakan pada akhir semester berjalan. Dimana pertanyaan terdiri dari 36 item pilihan ganda dan 6 item essay.

3.1 Profil Responden

Total responden Evaluasi Pelayanan Publik Secara Daring/Online Semester Ganjil T.A 2020/2021 sebanyak 949 orang. Hasil Survey akan disajikan dalam bentuk grafik dan masing-masing aspek pada evaluasi akan dideskripsikan per Biro/Bidang. Berikut ini profil responden berdasarkan program studi:

Bagan 1 Profil Responden Berdasarkan Prodi

Responden yang diambil berdasarkan Prodi adalah 7 orang dari Prodi Akuntansi (D3); 2 orang dari Prodi Keuangan dan Perbankan (D3); 492 orang dari Prodi Manajemen (S1); 364 orang dari Prodi Akuntansi (S1); 8 orang dari Prodi Arsitektur (S1); 9 orang dari Prodi DKV (S1); 28 orang dari Prodi Teknologi Informasi (S1); 38 orang dari Prodi Sistem Informasi (S1) dan 1 orang dari Pasca Sarjana Keuangan Syariah (S2).

492

364

8 9 28 38

7 2 1

BADAN PENJAMINAN MUTU 8

Persentase kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan publik yang diberikan secara daring/online adalah sebagai berikut ini:

Bagan 2 Persentase Kepuasan Mahasiswa Terhadap Pelayanan

Pada grafik dapat dilihat bahwa 2% responden merasa sangat tidak puas, 10%

responden merasa tidak puas, 69% responden merasa puas dan 19% responden merasa sangat puas pada pelayanan publik yang diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa lebih dari 88% responden merasa puas terhadap pelayanan ITB Ahmad Dahlan.

Sehingga dapat disimpulkan bahwa dari hasil evaluasi, responden yang merasa tidak puas pada pelayanan adalah 12% dari total responden. Ini merupakan persentase yang cukup besar, dapat dikatakan bahwa sebanyak 105 orang mahasiswa mersa tidak puas terhadap pelayanan publik yang diberikan pihak kampus secara daring/online.

3.2 Aspek-aspek Pertanyaan Evaluasi Pelayanan Publik Secara Daring/Online

Berikut ini hasil Evaluasi Pelayanan Publik Secara Daring/Online kepada mahasiswa di ITB Ahmad Dahlan berdasarkan aspek-aspek penilaian:

1. Dalam Proses Belajar Mengajar

Tujuan survey ini adalah untuk mengevaluasi kepuasan mahasiswa terhadap layanan proses belajar mengajar di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta. Hasil dari survey ini akan digunakan untuk membantu meningkatkan kualitas layanan proses belajar mengajar secara daring kedepannya. Secara umum hasil survey

Sangat Puas 19%

Puas 69%

Tidak Puas 10%

Sangat Tidak Puas 2%

KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP PELAYANAN

BADAN PENJAMINAN MUTU 9

kepuasan mahasiswa terhadap layanan proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 23% mengatakan sangat puas, 65%

mengatakan puas, 9% mengatakan tidak puas dan 2% mengatakan sangat tidak puas terhadap pelayanan publik di bagian proses belajar mengajar secara daring yang diberikan di ITB Ahmad Dahlan Jakarta.

Bagan 3 Persentase Kepuasan Responden Terhadap Proses belajar mengajar

Pelayanan dalam proses belajar mengajar terdapat 12 pertanyaan atau 12 instrumen penilaian dimana terdapat 8 item pertanyaan pilihan ganda dan 4 item pertanyaan essay. Skor instrumen penilaian pelayanan proses belajar mengajar secara daring tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini:

Tabel 4 Skor Instrumen Penilaian Pelayanan Proses Belajar Mengajar (PBM) secara Daring

No Pertanyaan

Jawaban Responden

Skor

SP P TP STP

Σ % Σ % Σ % Σ %

1 PBM_1 248 26% 639 67% 47 5% 13 1% 3,18

2 PBM_2 202 21% 619 65% 108 11% 18 2% 3,05

3 PBM_3 247 26% 625 66% 60 6% 15 2% 3,16

4 PBM_4 162 17% 600 63% 156 16% 29 3% 2,94

5 PBM_5 218 23% 639 67% 73 8% 17 2% 3,11

6 PBM_6 198 21% 664 70% 68 7% 17 2% 3,09

7 PBM_7 235 25% 594 63% 82 9% 36 4% 3,08

8 PBM_8 234 25% 582 61% 94 10% 36 4% 3,06

Rata-rata 3,08

23%

65%

9%

2%

Sangat Puas Puas Tidak Puas Sangat Tidak Puas

Kepuasan Responden Terhadap Proses Belajar Mengajar

BADAN PENJAMINAN MUTU 10

Jika dilihat dari nilai total yang diperoleh pada tabel di atas dapat dilihat skor masing-masing responden dari kuesioner yang diberikan. Nilai tertinggi ada pada kuesioner PBM_1 yaitu: Rencana pembelajaran (Silabus/RPS) diberikan oleh dosen pada awal perkuliahan dengan nilai 3,18 yang berada pada range 3 (Baik/Puas) sedangkan nilai terendah ada pada kuesioner PBM_4 yaitu Materi yang disampaikan secara daring oleh dosen dapat terserap dengan baik (dapat dipahami) dengan nilai 2,94 yang berada pada range 3 (Baik/Puas). Untuk lebih jelas melihat perbandingan skor, berikut grafik instrumen penilaian pada Proses Belajar Mengajar (PBM) secara daring:

Bagan 4 Grafik Instrumen Penilaian Proses Belajar Mengajar (PBM) secara Daring

Rincian hasil survey kepuasan mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar (PBM) secara daring di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta untuk setiap butir penyataan:

1. Rencana pembelajaran (Silabus /RPS) diberikan oleh dosen pada awal perkuliahan

Bagan 5 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 1

3.18

3.05

3.16

2.94

3.11 3.09 3.08

3.06

PBM_1 PBM_2 PBM_3 PBM_4 PBM_5 PBM_6 PBM_7 PBM_8

Penilaian Proses Belajar Mengajar (PBM)

26%

67%

5% 1%

Sangat Puas Puas Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 11

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui hasil survey terhadap layanan dalam proses belajar mengajar pada butir pertanyaan no. 1 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 26% menyatakan sangat puas, 67% menyatakan puas, 5% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 1% yang merasa sangat tidak puas dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 1 pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Dari hasil kuesioner tersebut dapat disimpulkan bahwa 93% dari mahasiswa memberikan jawaban bahwa Rencana pembelajaran (Silabus /RPS) diberikan oleh dosen pada awal perkuliahan dengan total nilai sebesar 3,18 berada pada range ke 3 (Baik/Puas).

2. Rencana pembelajaran secara daring dapat terlaksana dengan baik

Bagan 6 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 2

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 2 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 21% menyatakan sangat puas, 65% menyatakan puas, 11% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 2%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 2 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil kuesioner tersebut dapat disimpulkan bahwa 86%

mahasiswa menyatakan rencana pembelajaran secara daring dapat terlaksana dengan baik. Secara total nilai yang diperoleh sebesar 3,05 berada pada range 3 (Baik/Puas).

3. Adanya diskusi atau tanya jawab yang berlangsung pada setiap pertemuan secara daring

21%

65%

11%

2%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 12

Bagan 7 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 3

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 3 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 26% menyatakan sangat puas, 66% menyatakan puas, 6% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 2%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 3 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Dari hasil kuesioner dapat disimpulkan bahwa 92% mahasiswa menyatakan adanya diskusi atau tanya jawab yang berlangsung pada setiap pertemuan secara daring.

4. Materi yang disampaikan secara daring oleh dosen dapat terserap dengan baik (dapat dipahami)

Bagan 8 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 4

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 4 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 17% menyatakan sangat puas, 63% menyatakan puas, 16% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 3%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 4 dalam proses

26%

66%

6% 2%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

17%

63%

16%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 13

belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey di atas dapat disimpulkan bahwa 80% dari mahasiswa menyatakan bahwa materi yang disampaikan secara daring oleh dosen dapat terserap dengan baik (dapat dipahami).

5. Tugas yang diberikan secara daring oleh dosen bermanfaat bagi mahasiswa

Bagan 9 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 5

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 5 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 23% menyatakan sangat puas, 67% menyatakan puas, 8% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 2%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 5 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey diperoleh hasil bahwa 90% dari mahasiswa menyatakan bahwa tugas yang diberikan secara daring oleh dosen bermanfaat bagi mahasiswa.

6. Materi yang diberikan dosen up to date (jurnal ilmiah/teks book/referensi baru saat ini)

Bagan 10 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 6

23%

67%

8% 2%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

21%

70%

7% 2%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 14

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 6 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 21% menyatakan sangat puas, 70% menyatakan puas, 7% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 2%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 6 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil penelitian diperoleh hasil bahwa 91% dari mahasiswa menyatakan materi yang diberikan dosen up to date (jurnal ilmiah/teks book/referensi baru saat ini).

7. Dosen Pembimbing Akademik memiliki kompetensi yang memadai dalam melakukan bimbingan melalui media online (WA, Google meet, dll)

Bagan 11 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 7

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 7 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 25% menyatakan sangat puas, 63% menyatakan puas, 9% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 4%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 7 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Dari hasil survey dapat disimpulkan bahwa 88% mahasiswa menyatakan dosen Pembimbing Akademik memiliki kompetensi yang memadai dalam melakukan bimbingan melalui media online (WA, Google meet, dll).

8. Dosen Pembimbing Akademik mudah melakukan pertemuan dengan menggunakan media (WA, google meet, dll)

25%

63%

9% 4%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 15

Bagan 12 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Proses Belajar Mengajar Butir Pertanyaan No. 8

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam proses belajar mengajar butir pertanyaan no. 8 adalah sebagai berikut:

dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 25% menyatakan sangat puas, 61% menyatakan puas, 10% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 4%

yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 8 dalam proses belajar mengajar pada di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Hasil survey menunjukkan 86% mahasiswa menyatakan Dosen Pembimbing Akademik mudah melakukan pertemuan dengan menggunakan media (WA, google meet, dll).

2. Pelayanan Biro Kemahasiswaan

Tujuan survey ini adalah untuk mengevaluasi kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan Biro Kemahasiswaan secara daring di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta. Hasil dari survey ini akan digunakan untuk membantu meningkatkan kualitas pelayanan daring Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta. Secara umum hasil survey kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan Biro Kemahasiswaan adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 19% menyatakan sangat puas, 64% merasa puas, 14% merasa tidak puas dan sebanyak 3% merasa sangat tidak puas terhadap pelayanan secara daring yang diberikan Biro Kemahasiswaan.

25%

61%

10% 4%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 16

Bagan 13 Hasil Survey kepuasan Mahasiswa Terhadap Pelayanan Biro Kemahasiswaan

Pelayanan Biro Kemahasiswaan terdapat 6 pertanyaan atau 6 instrumen penilaian, dimana terdapat 5 item pertanyaan pilihan ganda dan 1 item pertanyaan essay. Skor instrumen penilaian pelayanan Biro Kemahasiswaan secara daring tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini:

Tabel 5 Skor Instrumen Pelayanan Penilaian Biro Kemahasiswaan Secara Daring

No Pertanyaan

Jawaban Responden

Skor

SP P TP STP

Σ % Σ % Σ % Σ %

1 BK_1 208 22% 604 64% 104 11% 28 3% 3,03

2 BK_2 180 19% 635 67% 105 11% 24 3% 3,01

3 BK_3 159 17% 555 58% 194 20% 35 4% 2,87

4 BK_4 159 17% 620 65% 136 14% 29 3% 2,95

5 BK_5 173 18% 625 66% 112 12% 32 3% 2,97

Rata-rata

2,96

Jika dilihat dari nilai total yang diperoleh pada tabel di atas dapat dilihat score masing-masing responden dari kuesioner yang diberikan. Nilai tertinggi ada pada kuesioner BK_1 yaitu: Biro Kemahasiswaan sudah menyediakan akses beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dan kurang mampu (daring ataupun off line) dengan nilai 3,03 yang berada pada range 3 (Baik/Puas) sedangkan nilai terendah ada pada kuesioner BK_3 yaitu Biro Kemahasiswaan sudah memberikan informasi mengenai magang dan lowongan kerja melalui media sosial dan media lainnya dengan nilai 2,87 yang berada pada range 3 (Baik/Puas). Untuk lebih jelas melihat perbandingan skor, berikut grafik instrumen penilaian pada Pelayanan Biro Kemahasiswaan (BK) secara daring:

19%

64%

14%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

Layanan Biro Kemahasiswaan

BADAN PENJAMINAN MUTU 17

Bagan 14 Grafik Instrumen Penilaian Pelayanan Biro Kemahasiswaan (BK)

Rincian hasil survey kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan Biro Kemahasiswaan secara daring di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta untuk setiap butir penyataan:

1. Biro Kemahasiswaan sudah menyediakan akses beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dan kurang mampu (daring ataupun off line)

Bagan 15 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Pelayanan Biro Kemahasiswaan Butir Pertanyaan No. 1

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam pelayanan Biro Kemahasiswaan butir pertanyaan No. 1 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 22% menyatakan sangat puas, 64% menyatakan puas, 11% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 3% yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 1 pada pelayanan Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey diperoleh informasi 86% mahasiswa setuju bahwa Biro Kemahasiswaan sudah menyediakan akses beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dan kurang mampu (daring ataupun off line).

3.03 3.01

2.87

2.95 2.97

BK_1 BK_2 BK_3 BK_4 BK_5

Instrumen Penilaian Pelayanan Biro Kemahasiswaan

22%

64%

11%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 18

2. Biro Kemahasiswaan sudah menfasilitasi kegiatan program kreatifitas mahasiswa (PKm) (daring atau off line)

Bagan 16 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Pelayanan Biro Kemahasiswaan Butir Pertanyaan No. 2

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam pelayanan Biro Kemahasiswaan butir pertanyaan No. 2 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 19% menyatakan sangat puas, 67% menyatakan puas, 11% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 3% yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 2 pada pelayanan Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey diperoleh hasil bahwa 86% mahasiswa menyatakan bahwa Biro Kemahasiswaan sudah menfasilitasi kegiatan program kreatifitas mahasiswa (PKm) (daring atau off line).

3. Biro Kemahasiswaan sudah memberikan informasi mengenai magang dan lowongan kerja melalui media sosial dan media lainnya

Bagan 17 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Pelayanan Biro Kemahasiswaan Butir Pertanyaan No. 3

19%

67%

11%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

17%

58%

20%

4%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 19

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam pelayanan Biro Kemahasiswaan butir pertanyaan No. 3 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 17% menyatakan sangat puas, 58% menyatakan puas, 20% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 4% yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 3 pada pelayanan Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey dinyatakan bahwa 75% dari mahasiswa menyatakan bahwa Biro Kemahasiswaan sudah memberikan informasi mengenai magang dan lowongan kerja melalui media sosial dan media lainnya.

4. Biro Kemahasiswaan sudah memfasilitasi mahasiswa untuk mengikuti kompetisi non akademik

Bagan 18 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Pelayanan Biro Kemahasiswaan Butir Pertanyaan No. 4

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam pelayanan Biro Kemahasiswaan butir pertanyaan No. 4 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 17% menyatakan sangat puas, 65% menyatakan puas, 14% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 3% yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 4 pada pelayanan Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey 82% diperoleh informasi bahwa Biro Kemahasiswaan sudah memfasilitasi mahasiswa untuk mengikuti kompetisi non akademik.

5. Petugas melakukan komunikasi yang baik terhadap Mahasiswa

17%

65%

14%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 20

Bagan 19 Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa Dalam Pelayanan Biro Kemahasiswaan Butir Pertanyaan No. 5

Berdasarkan diagram diatas dapat diketahui hasil survey mahasiswa dalam pelayanan Biro Kemahasiswaan butir pertanyaan No. 5 adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, sebanyak 18% menyatakan sangat puas, 66% menyatakan puas, 12% menyatakan tidak puas dan sisanya sebanyak 3% yang merasa sangat tidak puas dengan butir pertanyaan no. 5 pada pelayanan Biro Kemahasiswaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

Berdasarkan hasil survey diperoleh informasi 84% mahasiswa menyatakan bahwa Petugas melakukan komunikasi yang baik terhadap Mahasiswa.

3. Pelayanan UPT Perpustakaan

Tujuan survey ini adalah untuk mengevaluasi kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan UPT Perpustakaan secara daring di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta. Hasil dari survey ini akan digunakan untuk membantu meningkatkan kualitas pelayanan daring UPT Perpustakaan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta. Secara umum hasil survey kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan UPT Perpustakaan adalah sebagai berikut: dari total mahasiswa keseluruhan, terdapat 17% merasa sangat puas, 71% merasa puas, 9% merasa tidak puas dan ada 2% merasa sangat tidak puas terhadap pelayanan UPT Perpustakaan secara daring yang diberikan di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta.

18%

66%

12%

3%

Sangat Puas Setuju Tidak Puas Sangat Tidak Puas

BADAN PENJAMINAN MUTU 21

Bagan 20 Hasil Survey kepuasan Mahasiswa Terhadap Pelayanan UPT Perpustakaan

Pada Pelayanan Biro Kemahasiswaan secara daring terdapat 7 pertanyaan atau 7 instrumen penilaian, dimana terdapat 6 item pertanyaan pilihan ganda dan 1 item pertanyaan essay. Dimana skor instrumen penilaian terhadap Pelayanan UPT Perpustakaan secara daring tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini:

Tabel 6 Skor Instrumen Penilaian Pelayanan UPT Perpustakaan

Tabel 6 Skor Instrumen Penilaian Pelayanan UPT Perpustakaan

Dokumen terkait