• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perancangan Sistem Antena Tracker Berbasis GPS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perancangan Sistem Antena Tracker Berbasis GPS"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)
(2)
(3)
(4)

BANDUNG 2016

DATA PRIBADI

Nama lengkap : Aditya Putra Munggaran Jenis kelamin : Laki-laki

Tempat, tanggal lahir : Bandung, 21 Februari 1994 Agama : Islam

Alamat : Kp. Pasanggrahan rt 01/03, Desa. Sirnajaya Kec. Gununghalu, Kab. Bandung barat 40565 Alamat di Bandung : Kubangsari VII no 22, Rt:03/16,

Kec. Coblong, Kota Bandung 40133 Handphone : +62 81 214347744

E – mail : adityaputramunggaran@gmail.com

PENDIDIKAN

A. Formal

1. SD Negeri 1 Gunugnhalu : 2000 – 2006 2. SMP Negeri 02 Gununghalu : 2006 – 2009 3. SMK Negeri 1 Cihampelas : 2009 – 2012 4. Univeritas Komputer Indonesia / Teknik Komputer : 2012 – 2016

Bandung, 1 Maret 2016

(5)

PERANCANGAN SISTEM ANTENA

TRACKER

BERBASIS GPS

TUGAS AKHIR

Disusun Untuk Memenuhi Syarat Kelulusan Pada

Program Studi Diploma Tiga Teknik Komputer di Jurusan Teknik Komputer

Oleh

Aditya Putra Munggaran 10812017

Pembimbing Agus Mulyana, MT

JURUSAN TEKNIK KOMPUTER

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG

(6)

v

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim.

Assalamu ‘alaikum Wr. Wb.

Segala puji bagi Allah SWT, karena rahmat dan hidayah-Nya, penelitian Tugas Akhir dapat dikerjakan serta semua kemudahan yang diberikan-Nya sehingga Tugas Akhir ini dapat diselesaikan dalam tenggang waktu yang telah ditetapkan.

Laporan tugas akhir ini disusun untuk memenuhi syarat kelulusan pada Program Studi Teknik Komputer D3 di Jurusan Teknik Komputer. Judul

penelitian tugas akhir ini adalah “Perancangan Antena Tracker Berbasis GPS”. Tugas Akhir ini sesungguhnya bukanlah sebuah kerja individual dan akan sulit terlaksana tanpa bantuan banyak pihak yang tak mungkin saya sebutkan satu persatu, namun dengan segala kerendahan hati, saya mengucapkan terima kasih kepada:

1. Ibu, Ayah, Adik, dan keluarga tercinta yang tak henti-hentinya mendoakan, membimbing dan memberi semangat dalam penyelesaian Tugas Akhir ini. 2. Dr. Ir Edy Suryanto Soegoto, M.Sc. selaku Rektor Universitas Komputer

Indonesia.

3. Dr. Wendi Zarman, M.Si selaku ketua jurusan Teknik Komputer.

4. Dosen pembimbing sekaligus dosen wali Bapak Agus Mulyana, M.T yang selalu memberikan arahan, bantuan dan motivasi dalam penyelesaian Tugas Akhir ini.

5. Seluruh dosen dan staf pengajar jurusan Teknik Komputer yang telah memberikan bekal ilmu dan bekal kejujuran.

6. Sekretariat jurusan Teknik Komputer yang telah membantu dalam urusan administrasi.

7. Seluruh pembimbing dari luar atas segala ilmu, dan arahan yang diberikan. 8. Tim KOMBAT 2015 yang telah bekerja sama dan membantu

(7)

vi

9. Teman-teman seperjuangan kelas 12 TK 6 dan teman-teman kosan.

10.Seluruh pihak yang mungkin terlupakan oleh penulis, namun telah membantu pernulis. Terima kasih yang sebanyak-banyaknya.

Akhirnya, pernulis berharap semoga penelitian ini menjadi sumbangsih yang bermanfaat bagi dunia ilmu pengetahuan dan teknologi, khususnya disiplin keilmuan yang penulis dalami dan bagi yang ingin mengembangkannya.

Wassalamu ‘alaikum Wr. Wb.

Bandung, Februari 2016

(8)

vii

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 1

1.3 Maksud dan Tujuan ... 2

1.4 Batasan Masalah ... 2

1.5 Metode Penelitian ... 2

1.6 Sistematika Laporan ... 3

BAB II ... 5

TINJAUAN PUSTAKA ... 5

2.1 Antena ... 5

2.2 Antena Cross yagi ... 6

2.2.1 Elemen driven... 7

2.2.2 Elemen Reflektor ... 8

2.2.3 Elemen Director ... 9

2.2.4 Bahan Antena ... 10

(9)

viii

2.3.1 Diagram Radiasi ... 10

2.3.2 VSWR ... 11

2.3.3 Polarisasi ... 12

2.3.4 Gain ... 12

2.3.5 Impedansi ... 13

2.3.6 Return loss ... 14

2.4 GPS (Global Positioning System) ... 14

2.5 Arduino Uno ... 17

2.5.1 Catu Daya ... 18

2.5.2 Perangkat I/O ... 18

2.5.3 Komunikasi ... 19

2.6 Driver Motor ... 20

2.7 Motor stepper ... 21

2.7.1 Konsep Dasar Motor stepper ... 22

2.7.2 Phase ... 24

2.7.3 Mode langkah ... 25

2.8 Bluetooth ... 27

2.9 Perangkat Lunak Arduino ... 30

2.10 Perangkat Lunak MMANA-GAL Basic ... 31

BAB III ... 29

PERANCANGAN SISTEM ... 29

3.1 Diagram Blok Secara Umum ... 29

3.1.1 Penjelasan Diiagram Blok ... 29

3.2 Perancangan Hardware ... 30

3.2.1 Sistem Catu Daya ... 31

(10)

ix

3.2.3 Sistem aktuator ... 35

3.2.4 Antena Cross yagi ... 37

3.2.5 Perancangan Antena Manggunakan MMANA-GAL Basic ... 38

3.2.6 Simulasi Antena Menggunakan MMANA-GAL Basic ... 40

3.2.7 Mekanik ... 43

3.3 Perancangan Software ... 44

3.3.1 Diagram alir sistem otomatis tracker ... 44

3.3.2 Diagram Alir Sistem Manual Tracker ... 46

BAB IV ... 48

PENGUJIAN DAN ANALISA ... 48

4.1 Pengujian antena ... 48

4.1.1 Pengujian Parameter Antena ... 48

4.1.2 Pengujian Telemetri Antena ... 57

4.2 Pengujian motor stepper ... 60

4.3 Pengujian catudaya ... 61

4.4 Pengujian Tracker ... 61

BAB V ... 64

KESIMPULAN DAN SARAN ... 64

5.1 Kesimpulan ... 64

5.2 Saran ... 64

(11)

65

DAFTAR PUSTAKA

[1] Andri., 2011. Perancangan Sistem Kendaraan Patroli Terpadu Menggunakan GPS Dan GSM Sebagai Transmisi Data Untuk Mengurangi

Resiko Kemangkiran Petugas patroli. Skripsi. Jurusan Sistem komputer Universitas Komputer Indonesia.

[2] Kadir, Abdul. 2013. Panduan Praktis Mempelajari Aplikasi Mikrokontoler dan Pemrogramannya Menggunakan Arduino. Jakarta : Andi Publisher.

[3] Kusyaman., 2010. Rancang Bangun Antena Yagi 2.4 GHz Untuk Jaringan Wireless LAN. Skripsi. Jurusan Teknik Elektro Universitas Komputer

Indonesia.

[4] Kraus, John D., 2001. Antennas Second Edition. India :Tata McGraw-hill Publishing

[5] Setianto, Agung., 2006. Aplikasi Motor stepper Sebagai Alat Rotasi Kamera Melalui Port Paralel. Skripsi. Jurusan Teknik Informatika Universitas

Komputer Indonesia.

[6] The National Association For Amateur Radio., 2011, THE ARRL HANDBOOK FOR RADIO COMMUNCATIONS. Newington: ARRL.

[7] Mark., 2006, Antenna Circular Polarization,(online), diakses pada 10 Juli 2015, dari world wide web: http://sv1bsx.50webs.com/antenna-pol/polarization.html.

(12)

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pada kompetisi KOMBAT sangat membutuhkan antena yang dapat menjadi media transmisi jarak jauh, karena pada lomba tersebut payload akan diterbangkan untuk mengukur parameter-parameter atmosfer dan data parameter tersebut akan dikirimkan kepada GCS (Groung Control Station) melalui media transmisi antena. Pada kompetisi KOMBAT 2014 antena yang digunakan masih bersifat fixed jadi ketika data hilang kita harus memutar antena secara manual menggunakan tangan sampai datanya ada kembali, karena untuk mendapatkan kontinuitas penerimaan data dan komunikasi dengan kondisi sinyal terbaik, antena penerima harus berada pada daerah beamwidth nya antena pengirim dan sebaliknya jika diluar daerah tersebut sinyal tidak akan dikirim atau diterima dengan baik. Hal tersebut sangat tidak efektif oleh karena kita juga membutuhkan supaya antena penerima dapat bergerak otomatis sesuai posisi antena pengirim yang bergerak dengan arah yang tidak tentu dikarenakan angin horizontal agar antena penerima tetap berada pada beamwidth antena pengirim dan sebaliknya dengan jarak pandang yang jauh dengan medan yang LOS (Line Of Sight). Karena benda yang akan dijajak itu bergerak dengan arah yang tidak tentu dikarenakan angin horizontal maka digunakanlah GPS (Global Positioning System) yang merupakan sistem untuk menentukan posisi dari navigasi secara global dan menggunakan satelit untuk mengetahui dimana posisi benda itu berada.

Karena alasan itu saya penulis terdorong untuk membuat sebuah membuat sebuah antena yang menjadi media transmisi jarak jauh dan dapat bergerak berdasarkan posisi benda yang tak tentu berbasis pada GPS.

1.2 Rumusan Masalah

(13)

2

2. Bagaimana cara mengubah data GPS (Altittude, Latitude, Longitude) menjadi sudut azimut dan elevasi.

3. Bagaimana menggerakan motor stepper sesuai sudut.

1.3 Maksud dan Tujuan

Maksud dari penelitia ini untuk membuat system antena tracker yang terdiri dari :

 Mekanik

 Sistem Kontrol

 Antena

Adapun tujuannya adalah membantu sistem telemetri dengan komunikasi yang handal dengan jarak yang jauh minimal 10Kmdpl, yang nantinya untuk membantu pada kompetisi KOMBAT dalam komunikasi antara payload dan GCS.

1.4 Batasan Masalah

1. Antena yang akan dibuat adalah cross yagi dengan frekuensi 433 – 436MHz.

2. GPS (Global Positioning System) dengan toleransi ± 10m. 3. Akurasi pada saat tracking bergantung pada akurasi GPS.

4. Digunakan untuk KOMBAT 2015.

1.5 Metode Penelitian

Metode penulisan yang digunakan dalam pembuatan tugas akhir ini adalah:

1. Studi literatur

Dilakukan dengan cara mencari dan mempelajari referensi yang berhubugan dengan Perancangan Sistem Antena Tracker Berbasis GPS.

2. Observasi

(14)

3

3. Konsultasi

ngadakan konsultasi dengan dosen pembimbing maupun praktisi yang berhubungan dengan permasalahan yang di bahas dalam tugas akhir ini.

4. Evaluasi

Melakukan uji coba alat untuk mencari masalah yang mungkin terjadi, mengevaluasi jalannya alat tersebut dan melaukan perbaikan jika ada kesalahan.

5. Menyusun laporan tugas akhir

Penyusunan laporan di lakukan untuk memberikan penjelasan berkaitan dengan alat yang telah di buat dan juga sebagai dokumentasi dari tugas akhir.

1.6 Sistematika Laporan

Sistematika penulisan Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:

BAB I: PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, maksud dan tujuan, batasan masalah, metode penelitian, dan sistematika penulisan.

BAB II: DASAR TEORI

Pada bab ini memaparkan dasar-dasar teori yang dijadikan referensi penyelesaian tugas akhir ini.

BAB III: PERANCANGAN

(15)

4

BAB IV: HASIL DAN PEMBAHASAN

Bab ini berisi berbagai hasil pengujian meliputi uji fungsional masing-masing perangkat, pengujian secara keseluruhan setelah semua komponen diintegrasikan, serta evaluasi dan analisa hasil.

BAB V: KESIMPULAN DAN SARAN

(16)

64

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan dan pengujian pada bab-bab sebelumnya maka dapat ditarik beberapa kesimpulan diantaranya:

1. Pada uji telemetri antena masih dapat menerima data sampai jarak ±10kmdpl.

2. Antena ini optimal pada frekuensi 456 MHz bukan pada yang direncakan yaitu frekuensi 433 MHz karena beberpa faktor diantaranya:

 Pemotongan elemen yang tidak pas.  Panjang elemen tidak sesuai.

 Pengaruh dari solderan.

3. Antena tracker telah dapat bergerak sesuai data koordinat GPS secara azimut derajat dan elevasi.

4. Kesalahan pada saat tracking bisa diakibatkan oleh akurasi GPS dan kesalahan menentukan setpoin.

5.2 Saran

1. Menggunakan suatu metode untuk mendapatkan akurasi GPS yang lebih baik.

2. Menambahkan kompas digital untuk setpoint otomatis.

Referensi

Dokumen terkait

Bibit yang telah siap lalu ditempatkan pada persemaian, dimana rimpang akan muncul tunas telah tanaman berumur 1-1,5 bulan. Setelah tunas tumbuh 2-3 cm maka rimpang sudah

Penganggaran yang sesuai kemampuan keuangan daerah, diarahkan dan dikelola berasaskan: (i) fungsi otorisasi, sebagai dasar untuk melaksanakan pendapatan dan belanja

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Ada pengaruh penggunaan elektroliser dengan variasi diamter kawat tembaga terhadap emisi gas buang CO dan HC sepeda motor

Hasil uji t menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh yang nyata dari pertanaman padi dengan sistem PHT dan secara konvensional terhadap rerata populasi kelompok

Tahapan mendesain perangkat keras sistem ada dua: pertama desain rangkaian elektronika yang terdiri dari beberapa blok rangkaian, seperti rangkaian motor DC, sensor

Kantor Akuntan Publik (KAP) atau Kantor Jasa Akuntansi (KJA) tidak hanya memberikan layanan memberikan opini atas laporan keuangan atau audit atas laporan keuangan, tapi

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Meningkannya Kapasitas SD Aparatur Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Tersusunnya Laporan Kinerja dan

[r]