• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pseudomonas sp Rhizobakteria Pemacu Pertumbuhan Tanaman yang Berpotensi sebagai Pengendali Penyakit Akar Tanaman Kedelai

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pseudomonas sp Rhizobakteria Pemacu Pertumbuhan Tanaman yang Berpotensi sebagai Pengendali Penyakit Akar Tanaman Kedelai"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PSEUDOMONAS SP RHIZOBAKTERIA PEMACU PERTUMBUHAN TANAMAN YANG BERPOTENSI SEBAGAI PENGENDALI PENYAKIT

AKAR TANAMAN KEDELAI

Aris Tri Wahyudi1), Abdjad Asih Nawangsih2), Rasti Saraswati3), Erny Yuniarti 1)

Staf Pengajar Dep. Biologi Fakultas Matematika dan IPA IPB, 2) Staf Pengajar Dep. Protek Tanaman Fakultas Pertanian IPB, 3) Staf Peneliti Puslit Tanah - Deptan

Abstrak

Banyak galur bakteri yang tergolong rhizobakteria pemacu pertumbuhan tanaman

(plant growth promoting rhizobacteria, PGPR) telah diketahui mempunyai peran

penting dalam penyehatan tanaman dan kesuburan tanah, serta peningkatan hasil tanaman pangan. Salah satu kelompok PGPR yang sangat penting dalam penyeha

-tan -tanaman dan peningka-tan hasil ialah Pseudomonas sp yang hidup di daerah

perakaran/rhizosfer tanaman. Penelitian ini menggunakan 113 isolat Pseudomonas sp

yang telah berhasil diisolasi dari rhizosfer tanaman kedelai dan diidentifikasi sebagai

penghasil fitohormon indole acetic acid (IAA). Dari 113 isolat Pseudomonas sp

penghasil IAA yang dikaji ternyata diperoleh 61 isolat yang menghasilkan siderofor, 23 isolat menghasilkan enzim kitinase, dan 18 isolat menghasilkan asam sianida (HCN). Pada uji glukanase, tidak satu isolatpun menghasilkan enzim glukanase. Hasil uji produksi antibiotik anti fungi diperoleh 27 isolat menghasilkan antibiotik anti fungi

Sclerotium rolfsii 3 isolat diantaranya tergolong sangat kuat, 38 isolat menghasilkan

antibiotik anti fungi Fusarium oxysporum 5 isolat diantaranya tergolong kuat, dan 64

isolat menghasilkan antibitik anti fungi Rhizoctonia solani 11 isolat diantaranya

tergolong sangat kuat. Hasil uji reaksi hipersensitivitas dari isolat-isolat

Pseudomonas sp menyatakan bahwa 81 isolat (~72 %) dikategorikan sebagai

Pseudomonas sp non-patogenik sedangkan sisanya 32 (~28 %) isolat dikategorikan

sebagai Pseudomonas sp patogenik setelah dilakukan uji reaksi hipersensitivitas

menggunakan daun tanaman tembakau sebagai model. Dari hasil keseluruhan studi ini

dapat diperoleh beberapa isolat Pseudomonas sp penghasil senyawa anti fungi

penghasil IAA yang dapat direkomendasikan sebagai galur yang tidak bersifat patogen yang berpotensi untuk dikembangkan sebagai inokulan dalam pengendalian/biokontrol fungi patogenik penyebab penyakit akar tanaman kedelai.

Referensi

Dokumen terkait

Penyusunan skripsi dengan judul “Peningkatan Hasil Belajar IPS Pada Materi Peta Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Karangpakel Melalui Penggunaan Alat Peraga Gambar Peta Tahun Ajaran

Apabila waktu permohonan penghapusan NPWP dikabulkan kurang dari 2 bulan kemudian dilakukan pemeriksaan, Wajib Pajak harus menunggu 6 bulan bahkan 1 tahun, sehingga dalam

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dikemukakan tentang koordinasi mata- kaki dan keseimbangan terhadap ketepatan tendangan dalam cabang olahraga futsal, maka

Mengumumkan Rencana Umum Pengadaan Barang / Jasa untuk Pelaksanaan Kegiatan Tahun Anggaran 2014, seperti tersebut di bawah ini :. PELAKSANAAN

Desain komunikasi visual sebagai sarana presentasi dan promosi Dalam menyampaikan informasi dibutuhkan presentasi dan promosi yang secara desain dilakukan dengan tepat seperti

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menerapkana model pembelajaran Student Facilitator and Explaining (SFAE) dapat meningkatkan

berupa gangguan, menyedia, memuat naik, memuat turun dan menyimpan maklumat yang mengandungi unsur-unsur lucah atau sebarang pernyataan fitnah atau hasutan yang

1) Mengecek kelengkapan data pengumpulan data yang terjaring selama proses tindakan. 2) Mendiskusikan dan pengumpulan data antara guru, peneliti dan kepala sekolah