• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH PENAGIHAN PAJAK TERHADAP PENERIMAAN TUNGGAKAN PAJAK(STUDY PADA KPP PRATAMA MALANG SELATAN)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH PENAGIHAN PAJAK TERHADAP PENERIMAAN TUNGGAKAN PAJAK(STUDY PADA KPP PRATAMA MALANG SELATAN)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PENAGIHAN PAJAK TERHADAPPENERIMAAN

TUNGGAKAN PAJAK(STUDY PADA KPP PRATAMA MALANG SELATAN)

Oleh: Cicik Pujianning Rahayu ( 06620173 )

accounting

Dibuat: 2011-01-24 , dengan 7 file(s).

Keywords: penagihan pajak, penerimaan tunggakan pajak.

ABSTRAK

Penelitian ini merupakan jenis penelitian kausal komparatif dengan judul

“Pengaruh Penagihan Pajak Terhadap Penerimaan Tunggakan Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan”.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh penagihan pajak yang dilakukan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan terhadap tingkat penerimaan tunggakan pajak serta sebagai evaluasi pelaksanaan penagihan pajak pada Seksi Penagihan sehingga dapat meningkatkan penerimaan dari

tunggakan pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan. Penelitian ini mengunakan pendekatan analisis statistik deskriptif untuk

mendeskripsikan kegiatan penagihan pajak dan pencairan tunggakan pajak dengan menjelaskan nilai minimal, nilai maksimal dan rata-rata. Dan penelitian ini juga menggunakan analisis regresi linear berganda untuk mengetahui pengaruh antara variabel independen (Surat Teguran, Surat Paksa, SPMP dan Pengumuman Lelang) secara keseluruhan terhadap variabel dependen (Penerimaan Tunggakan Pajak).

Hasil penelitian tersebut terdapat pengaruh simultan dan parsial antara

(2)

ABSTRACT

This research is a kind of causal comparative research with the title "The

Influence of Tax Collection Against Arrears Tax Receipts Tax Office Primary In South Malang". This study aims to determine whether there was an effect of tax collection by taxpayers office in South Malang on the level of acceptance of tax arrears as well as the evaluation of the implementation of tax collection at the Billing Section in order to increase revenue from delinquent taxes on Tax Office Primary South Malang.

This research uses descriptive statistical analysis approach to describe the activity of tax collection and disbursement of tax arrears by explaining the minimum value, maximum value and average. And this study also used multiple linear regression analysis to determine the influence of independent variables (Warning Letter, Letter Forced, SPMP and Announcements Auction) overall dependent variable (Unpaid Tax Receipts).

The results are included on the effect of partially simultaneous and billing activities (Warning Letter, Letter Forced, SPMP & Announcements Auction) against the acceptance of tax arrears in South Malang STO). With a 30.5% coefficient of determination can deduce that the variable billing implementation including Warning Letters, Letters Force, Instruction Letter To Foreclosure & Auction Announcements able to explain the influence of the dependent variable is the amount of revenue the tax arrears and the remaining 30.5%, 69.5% explained by other factors not examined.

Referensi

Dokumen terkait

Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 Tentang Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan peneliti selama melakukan kegiatan belajar mengajar di SDN 2 Suntenjaya, masih banyak guru menggunakan metode yang kurang inovatif

[r]

International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume XXXVIII-5/W12, 2011 ISPRS Calgary 2011 Workshop, 29-31 August 2011,

Juga dapat disimpulkan bahwa resonansi vortex-excited pada arah vertikal maupun torsional dengan ampiltudo yang lebih besar dari pada nilai yang diijinkan tidak

Hal tersebut menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara pengetahuan dengan sikap mahasiswa PSIK-UNITRI dalam memberikan tindakan pertolongan pertama gawat darurat

This research was aimed to find out the correlation between students‟ competence in constructing wh question and their competence in constructing recount text at sixth semester

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “ Analisis Kinerja Perusahaan Terhadap Return Saham: Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur