• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penilaian kayu hilang pada tegakan acacia mangium willd (cull factor assessment on acacia mangium willd stand)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penilaian kayu hilang pada tegakan acacia mangium willd (cull factor assessment on acacia mangium willd stand)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENILAIAN KAYU HILANG PADA TEGAKAN

ACACIA MANGIUM

WILLD

(CULL FACTOR ASSESSMENT ON

ACACIA MANGIUM

WILLD STAND)

Simon Taka Nuhamara1), Soetrisno Hadi, Cecep Kusmana

Penilaian kayuhilang telah dilakukan pada tegakan A.mangium di BKPH Parung Panjang, KPH Bogor untuk mendapatkan fakta tentang besar kayuhilang (‘cull factor’) akibat perkembangan penyakit lapuk kayu. Fakta ini penting untuk penentuan daur patologis tegakan yang diharapkan diarahkan untuk kualitas kayu pertukangan dan/atau kayu konstruksi, dengan asumsi tegakan telah mendapat perlakuan pemeliharaan yang memadai. Penilaian kerusakan hutan dilakukan dengan metode FHM di duabelas umur tanam. Penilaian besar kayuhilang mengikuti metode Bakshi . Pada setiap umur tanam dibuat dua plot dan pada setiap plot ditebang tiga pohon dengan kriteria sehat, sedang dan terparah. Khusus pada daur tebang (delapan ) tahun jumlah pohon yang dinilai sebanyak-banyaknya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa

T. cucumeris(fungi opurtunis), Xyleborus fornicatus dan X.volvulus (serangga

hama) berperan sebagai ‘inciting factor’ ; Trametes gibbosa dan Fomes connatus berperan sebagai ‘contributing factors’. Daur patologis tegakan A. .mangium di BKPH Parung Panjang diusulkan dapat lebih dari delapan tahun seperti yang selama ini dipraktekkan Perhutani. Perpanjangan daur tebang lebih dari delapan tahun merupakan terobosan cerdas dan berani dalam rangka meningkatkan kualitas kayu untuk tujuan khusus (pertukangan dan/atau konstruksi) dan pada saat yang sama mengurangi tekanan pada ekosistem akibat kecendrungan memperpendek daur tebang seperti disinyalir belakngan ini. Hal ini menjadi niscaya di BKPH Parung Panjang oleh karena semakin nyata kemajuan program Pengelolaan Hutan Bersama Masyarakat (PHBM).

1

Referensi

Dokumen terkait

Sistem yang dirancang adalah sistem layanan pemesanan dan antrian pada dapur restoran, dimana customer yang datang dapat melakukan pemesanan melalui PC yang

o Logika dari penyelesaian masalah dengan struktur algoritma. o karakteristik tipe data pada

Interpretasi yang mereka lakukan menentukan mereka akan memiliki konsep diri positif atau konsep diri negatif (Hurlock, 1992, h. 203) mengatakan bahwa umpan balik dari orang

Persoalan pokok dalam skripsi ini adalah sejauh mana pemahaman akan devosi kepada Bunda Maria terhadap minat mengikuti Perayaan Ekaristi dapat dimaknai sebagai sumber hidup beriman

Sedangkan pada penelitian ini variabel bebasnya ialah variabel bebasnya ialah paritas, tingkat pendidikan, tingkat pengetahuan, persepsi, sosial budaya, dukungan

Two major instruments were used in this study: the first questionnaire on family relationship was answered by the parents and the second questionnaire also on

UPT dan Perangkat Daerah yang berbentuk Rumah Sakit yang sudah dibentuk tetap melaksanakan tugasnya sampai dengan ditetapkannya Peraturan Walikota tentang

Melalui surat ini kami sampaikan bahwa salah satu program Seksi Kurikulum Bidang Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan Kota Padang adalah Workshop Tematik Guru Kelas