• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Dan Ukuran perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empir

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Dan Ukuran perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empir"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG,

DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek

IndonesiaTahun 2012-2015)

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Tugas Dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Prpgram Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh:

SRI HARTINI B 200 130 335

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

‘‘Sesungguhnya setelah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah

selesai (dari suatu urusan) kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap”

(Q.S.Al-Insyiroh: 6-8)

‘‘Hiduplah seperti pohon kayu yang lebat buahnya; hidup di tepi jalan dan

dilempari orang dengan batu, tetapi dibalas dengan buah”

(Abu Bakar Sibli)

‘‘Ilmu tanpa agama adalah lumpuh, agama tanpa ilmu adalah buta”

(Albert Einstein)

‘‘Jangan pernah kehilangan harapan, karena itu kunci untuk meraih

semua mimpimu”

(6)

vi

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya hingga terselesaikan skripsi ini, dengan segala syukur kupersembahkan karya tulis sederhana ini kepada:

 Allah SWT atas segala limpahan nikmat dan karunia-Nya.

 Rasullullah SAW semoga sholawat dan salam selalu kepada

Beliau Nabi Muhammad SAW.

 Spesial kepada Ibu dan Ayah tercinta, terima kasih atas

segala doa dan kasih sayang yang telah engkau berikan.  Keluarga besarku, yang senantiasa memberikan semangat,

motivasi, serta doanya.

 Sahabat-sahabatku tercinta terima kasih atas dukungan dan

bantuan yang telah kalian berikan.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirabbil’alamin, tiada kata suci kecuali ucapan syukur kepada

Allah SWT atas nikmat yang terus mengalir untuk hamba-Nya. Pemilik sekenario terbaik untuk alam semesta, semoga Allah senantiasa mengekalkan kita dalam ketaatan kepada-Nya. Atas karunia yang telah diberikan, penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2015)”. Sholawat serta salam semoga tetap tercurah kepada Nabi Muhammad SAW yang kita nanti syafa’atnya di hari akhir nanti.

Skripsi ini disusun dan diajukan untuk memenuhi tugas dan sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan studi pada Program Sarjana (S1) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu secara langsung maupun tidak langsung hingga terselesaikannya skripsi ini, maka pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada:

(8)

viii

2. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku Ketua Program Studi AkuntansiFakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Bapak Drs. M. Abdul Aris, M.Si selaku Sekretaris Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Ibu Dra. Nursiam, Akt., M.Hum selaku Pembimbing Akademik yang selalu membatu dan membimbing penulis di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

5. Bapak Drs. Yuli Tri Cahyono, SH, MM, Ak selaku Pembimbing Skripsi yang telah menyediakan waktunya untuk memberikan masukan, bimbingan dan arahan dari awal penyusunan hingga terselesaikannya skripsi ini.

6. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan, semoga menjadi ilmu yang bermanfaat.

7. Kedua orang tuaku Ibu Warsi dan Bapak Kino Nurdiyanto terima kasih untuk semua perhatian, kasih sayang, ketulusan, do’a yang senantiasa bapak dan ibu panjatkan demi kelancaran anakmu dalam menempuh pendidikan, serta pengorbanan yang luar biasa untuk mengatarkan putrimu menuju gerbang kesuksesan.

8. Adikku Yulia Nanda Dwita Putri dan seluruh keluarga besarku, terima kasih atas doa dan dukungannya.

(9)

ix

10.My partner in everything Dony Pratama, terima kasih atas semua bantuan, kesabaran, semangat, motivasi, dan perhatian selama ini. Percayalah usaha yang kita lakukan akan sebanding dengan hasilnya.

11.Teman-teman Pengurus Harian HIMATANSI periode 2015: kakak Aldair Christiawan, Mardayaningrum, Aprilia Apitaningrum, Risma Melati Timur, Devy Ariana, Muhammad Wildan, Agus Kristiawan,Eka Septiani, Dimas Ilham Nur Roiz,Reza Yuka Satria Pratama,Merna Fita Fatimah, Mukhlis Eko Hariyono,Asung Damar Sanubari, Bentar Soraya, Handayani Widiyanto Putri, Triana Meci Mantika, Bayu Listyawan, Winda Khoirullina, Novia Dewi Arini, Aji Seno Putra Sakti, Taufik Danar,teman seperjuangan selama satu periode. Terima kasih atas semua pembelajaran yang telah kita lewati bersama, semoga tali silaturahmi diantara kita akan tetap terjaga. “Jaga Koordinasi, Jaga Kondisi, Jaga Hati, Tetap Semangat”.

12.Seluruh keluarga besar HIMATANSI: Ahmad Sina Arinata, Andi Tri Junaidi, Sefie Kurnia Hapsari, Danang Febri Prasetyo,Fajar Arif, Budi Utomo, Fajar Dwiki, Mila, Tika, Woro, Rama, Wita, Rizky, Fuad, Luvi, Amanda, Damar, Nurul, Kevin, Wisnu, Meilia, Andi, Ulil, dan lainnya yang penulis tidak dapat sebutkan satu-persatu. Terimakasih telah memberikan cerita tersendiri, serta pengalaman dan kebersamaannya. HIMATANSI “Smart In Accounting Smart In Life”.

(10)

x

14.Teman-teman seperjuanganku Nia Noviani, Dyah Ayu Safitri, Aulia Insani, Erwita Maya, Ummi Chanifah yang selalu memberikan semangat, motivasi, menemani dan meluangkan waktu untuk konsultasi skripsi bersama.

15.Semua pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu. Semoga Allah SWT membalas segala kebaikan yang kalian berikan.

Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini jauh dari kesempurnaan, oleh sebab itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami apresiasi. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkan.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Surakarta, 7 April 2017 Penulis

(11)

xi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xv

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

ABSTRAKSI ... xviii

ABSTRACT ... xix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah... 4

C. Tujuan Penelitian... 5

D. Manfaat Penelitian ... 5

E. Sistematika Penulisan ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 7

A. Teori Keagenan (Agency Theory) ... 7

(12)

xii

C. Nilai Perusahaan ... 9

D. Kepemilikan Manajerial ... 10

E. Kepemilikan Institusional ... 12

F. Kebijakan Dividen ... 13

G. Kebijakan Hutang ... 15

H. Ukuran Perusahaan ... 17

I. Penelitian Terdahulu ... 18

J. Kerangka Pemikiran ... 21

K. Hipotesis... 24

BAB III METODE PENELITIAN... 25

A. Jenis Penelitian ... 25

B. Populasi dan Sampel Penelitian... 25

C. Data dan Sumber Data ... 26

D. Metode Pengumpulan Data ... 26

E. Variabel Operasional dan Pengukuran Variabel ... 27

1. Variabel Dependen... 27

2. Variabel Independen... 27

F. Metode Analisis Data... 30

1. Statistik Deskriptif... 30

2. Uji Asumsi Klasik... 31

a) Uji Normalitas... 31

(13)

xiii

c) Uji Heteroskedastisitas... 32

d) Uji Autokorelasi... 32

3. Pengujian Hipotesis... 33

a) Model Regresi Linear Berganda... 33

b) Uji F (simultan)... 34

c) Uji t (parsial)... 34

d) Uji Koefisien Determinasi (Adjusted R2)... 35

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... .. 36

A. Hasil Pemilihan Sampel... 36

B. Analisis Data ... 37

1. Statistik Deskriptif... 37

2. Uji Asumsi Klasik... 38

e) Uji Normalitas... 38

f) Uji Multikolinearitas... 39

g) Uji Heteroskedastisitas... 39

h) Uji Autokorelasi... 40

3. Pengujian Hipotesis... 41

e) Model Regresi Linear Berganda... 41

f) Uji F (simultan)... 43

g) Uji t (parsial)... 43

h) Uji Koefisien Determinasi (Adjusted R2)... 46

(14)

xiv

BAB V PENUTUP ... 52

A. Simpulan ... 52

B. Keterbatasan Penelitian ... 53

C. Saran ... 54 DAFTAR PUSTAKA

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel IV.1 Kriteria Pengambilan Sampel ... 36

Tabel IV.2 Statistik Deskriptiif ... 37

Tabel IV.3 Hasil Uji Normalitas Data ... 39

Tabel IV.4 Hasil Uji Multikolinearitas ... 39

Tabel IV.5 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 40

Tabel IV.6 Hasil Uji Autokorelasi ... 40

Tabel IV.7 Hasil Uji Regresi Linear Berganda ... 41

Tabel IV.8 Hasil Uji F ... 43

Tabel IV.9 Hasil Uji t ... 44

(16)

xvi

DAFTAR GAMBAR

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

1. Lampiran 1 : Daftar Perusahaan tahun 2012-2015 2. Lampiran 2 : Data Perusahaan tahun 2012-2015 3. Lampiran 3 : Hasil Uji Statistik Deskriptif 4. Lampiran 4 : Hasil Uji Normalitas Data 5. Lampiran 5 : Hasil Uji Multikolinearitas 6. Lampiran 6 : Hasil Uji Heteroskedastisitas 7. Lampiran 7 : Hasil Uji Autokorelasi

8. Lampiran 8 : Hasil Uji Regresi Linear Berganda

9. Lampiran 9 : Hasil Uji F

10. Lampiran 10 : Hasil Uji t

11. Lampiran 11 : Hasil Pengujian Koefisien Determinasi (Adjusted ) 12. Lampiran 12 : Tabel Durbin Waston

13. Lampiran 13 : Tabel F

14. Lampiran 14 : Tabel t

(18)

xviii ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Nilai perusahaan dalam penelitian ini diproksikan dengan Price Book Value (PBV).

Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang listing di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2015. Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling dan total sebanyak 61 perusahaan selama empat tahun yang sesuai dengan kriteria. Teknik analisis menggunakan uji asumsi klasik dan analisis regresi berganda.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial dan ukuran perusahaan berpengaruh signiikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan kepemilikan institusional, kebijakan dividen, dan kebijakan hutang tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

(19)

xix ABSTRACT

The purposeof this research is to analyze that effect of managerial ownership,institutional ownership, dividend policy, debt policy, and the size of the company on firm value. The company's value in this study is proxied by Price Book Value (PBV).

Population of this research are manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange in 2012-2015. Samples were taken by using purposive sampling technique and the total of 61 companies for four years in accordance with the criteria. Analysis techniques using classic assumption test and multiple regression analysis.

The result of the study shows that the managerial ownership, and size of the company have significant influence the value of the company, while institutional ownership, dividend policy, debt policy do not have influence the value of the company.

(20)

Gambar

Tabel IV.8 Hasil Uji F ...............................................................................

Referensi

Dokumen terkait

“PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBI JAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN” (Studi pada

Secara parsial dapat diketahui bahwa masing-masing variabel yaitu kepemilikan manajerial, kebijakan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, dan ukuran

Menyatakan bahwa skripsi ini dengan ju dul: “ PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN

Menyatakan bahwa skripsi ini dengan judul: “ PENGARUH SET KESEMPATAN INVESTASI, KEBIJAKAN HUTANG, PROFITABILITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL

Segala puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas Rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Pengaruh Kepemilikan Manajerial,

Sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “ pengaruh kepemilikan institusional, kebijakan dividen, pertumbuhan perusahaan, profitabilitas dan

antara lain opini audit modifikasian going concern , kepemilikan manajerial,. kepemilikan institusional, kebijakan dividen, aliran kas

iii SKRIPSI INI TELAH DIUJI DAN DINYATAKAN LULUS Judul Penelitian : Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan Food