• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANCANGAN MESIN PENGERING IKAN DENGAN KAPASITAS 100 KG/JAM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERANCANGAN MESIN PENGERING IKAN DENGAN KAPASITAS 100 KG/JAM"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN MESIN PENGERING IKAN DENGAN KAPASITAS 100

KG/JAM

Oleh: HANDOKO ADI P. (99510202)

ANIMAL HUSBANDRY

Dibuat: 2008-04-03 , dengan 3 file(s).

Keywords: Ikan, Mesin Pengering, Rak

Penerapan teknologi tepat guna sangat bermanfaat terutama untuk membantu usaha kecil yang mempunyai sedikit modal.

Merancang dan menciptakan suatu mesin sederhana untuk mengeringkan ikan yang biasanya sebagai pengawet ikan. Mesin ini dapat menggantikan pengeringan secara tradusional yang biasanya menggunakan bantuan sinar matahari yang jika dilihat dari banyak sisi kurang efisien karena banyak memakan waktu dan tenaga kerja.

Referensi

Dokumen terkait

Sehingga perlu adanya mesin pengering yang diharapkan dapat menampung sebagai gas asap ketel uap dan mengalirkan gas asap bersama dengan bagasse ke dalam pipa pengering, dengan

Tugas Akhir dengan judul : ” Perancangan Mesin Pengering Singkong Kapasitas 35k g Per Proses” adalah hasil karya saya dan dalam naskah tugas akhir.. ini tidak

Alat pengering ini mempunyai sifat – sifat dalam proses pengeringannya diantaranya adalah :Pemanasan terbatas pada bahan tertentu yang mempunyai kemampuan jatuh bebas pada saat

Sesungguhnya bahwa skripsi dengan judul “ Perancangan Mesin Pengering (Oven) Untuk Pengecatan Sepeda Motor Dengan Menggunakan Pemanas LPG ” yang diajukan untuk

Pisau potong menggunakan bantuan batang hubung engkol, yang hasilnya jatuh pada konveyor untuk dibawa ke proses selanjutnya, dengan kapasitas yang direncanakan sebesar

Dimana prinsip kerja Mesin Perajang Tembakau ini adalah tembakau yang sudah digulung dimasukkan ke dalam lubang pemasukan bahan yang didalamnya terdapat pisau perajang yang

Sistem kerja dari alat ini menggunakan tenaga motor dengan daya 8 HP sebagai penggeraknya yang ditransmisikan oleh sabuk-V untuk menggerakkan penggiling yang dilengkapi 3 buah

Bila kondisi awal pakaian basah hasil perasan mesin cuci, waktu yang diperlukan untuk mengeringkan 50 baju basah tanpa adanya kipas yang bekerja di dalam lemari