• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERAN MILITER DALAM PROSES PERUBAHAN SOSIAL DI VENEZUELA ERA HUGO CHAVEZ

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERAN MILITER DALAM PROSES PERUBAHAN SOSIAL DI VENEZUELA ERA HUGO CHAVEZ"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PERAN MILITER DALAM PROSES PERUBAHAN SOSIAL DI

VENEZUELA ERA HUGO CHAVEZ

Oleh: LESTYA ( 05260009 ) International Relation

Dibuat: 2010-06-08 , dengan 6 file(s).

Keywords: teori perubahan social, perilaku kolektif, militer praetorian

ABSTRAKSI

Perubahan sosial terjadi di Venezuela ketika Hugo Chavez Frias membentuk MBR-200 (Gerakan Revolusi Bolivarian-200). Chavez membentuk MBR-200 untuk memperingati perjuangan Simon Bolivar (pejuang ternama di Amerika Latin) yang ke-200 tahun. Kondisi ini mendoorng penulis untuk mengetahui lebih lanjut bagaimana peran militer dalam proses perubahan social yang terjadi di Venezuela era Hugo Chavez. Untuk membantu menjelaskan jawaban dari rumusan masalah tersebut, maka dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif dengan kerangka berpikir berupa teori perubahan social yang membahas tentang perilaku kolektif dan konsep militer praetorian. Hasil dari penelitian ini adalah sejak Chavez terpilih menjadi Presiden Venezuela pada tahun 1998. Perubahan sosial terjadi dan militer berperan di hampir semua sektor dalam mewujudkan “Plan Bolivar”. Dan Chavez juga bisa membuktikan bahawa militer tidak hanya bisa bertindak sebagai pertahanan keamanan negara saja.

ABSTRACTION

Social change in 1992 was happen when Hugo Chavez Frias and Military made an MBR-200 (Boivarian Revolutionary Movement-200). Chavez made it to celebrate the 200 years of Simon Bolivar (the great warriors in Latin America). This conditions made the writer want to

dig more about the role of Venezuela’s military in making the social change in Venezuela

under the era of Hugo Chavez. To explain this, the writer used descriptive methodology to do the research within the framework of social change theory; collective behavior, praetorian military that related with professional military. The result of this research since Chavez had been choosen to be the Venezuela President in 1998, social change were happen there and military almost join un every sectors to make the Plan Bolivar success. And Chavez also prove that military is not always in defends and security country sectors.

Referensi

Dokumen terkait

Proses (pengolahan) adalah inti dari suatu sistem informasi akuntansi manajemen dan digunakan untuk mengubah masukan menjadi keluaran yang memenuhi tujuan suatu sistem.. Suatu

Observasi Pembelajaran di kelas / lapangan (observasi pra-PPL) merupakan kegiatan pengamatan yang dilaksanakan oleh mahasiswa praktikan, sebelum pelaksanaan PPL.

Dengan adanya peningkatan minat dan hasil belajar siswa, tentunya kepala SMK dapat mengambil kebijakan untuk mengembangkan pembelajaran melalui penerapan model

Hasil tabulasi antara perawatan tali pusat menggunakan teknik kassa alkohol terhadap lama lepas menunjukkan bahwa sebanyak 9 responden (75 %) pelepasan tali

Belajar akan lebih berhasil apabila sesuai dengan minat dan kebutuhannya. Cita-cita tentang jenis pekerjaan di masa datang merupakan faktor penting yang

Rangkaian resistor seri dan paralel, (c) Resistor untuk mengatur arus, (d) Resistor untuk pengatur tegangan, (e) Potensio pengatur arus dan tegangan, (f) Mengamati pengisian dan

perkotaan baik yang bersifat teknis dan nonteknis. Pemantauan pengelolaan sistem drainase perkotaan dilakukan oleh.. penyelenggara pengelolaan sistem drainase perkotaan

PENGARUH TRANSCUTANEOUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION (TENS) TERHADAP PROSES PENYEMBUHAN LUKA PADA PASIEN DIABETES MELITUS YANG DILAKUKAN PERAWATAN ULKUS KAKI DIABETIK DI