• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK ETANOL BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS) TERHADAP DAYA HAMBAT STAPHYLOCOCCUS AUREUS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK ETANOL BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS) TERHADAP DAYA HAMBAT STAPHYLOCOCCUS AUREUS"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ELECTRONIC THESIS AND DISSERTATION UNSYIAH

TITLE

PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK ETANOL BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS) TERHADAP DAYA HAMBAT STAPHYLOCOCCUS AUREUS

ABSTRACT

Teuku Hadi Wibowo Atmaja : PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK ETANOL BUAH PALA (Myristica fragrans) TERHADAP DAYA HAMBAT Staphylococcus aureus

ABSTRAK

Penelitian telah dilakukan di Laboratorium Pendidikan Kimia dan Biologi pada FKIP Unsyiah untuk pembuatan ekstrak, uji fitokimia dan menguji aktifitas antibakteri. Penelitian bertujuan untuk mengetahui sumber ekstrak dari buah pala (daging buah, fuli dan biji pala) yang berpengaruh terhadap daya hambat

Staphylococcus aureus, selain itu juga untuk mengetahui konsentrasi dari sumber ekstrak yang memiliki daya hambat terbaik terhadap Staphylococcus

aureus. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen, mengguna kan Rancangan

Acak Lengkap (RAL) non faktorial dengan empat ulangan. Peubah

yang

diamati adalah diameter daya hambat yang terbentuk. Data dianalisis

mengunakan Analisis Varian (ANAVA) dan dilanjutkan uji Beda Nyata Jujur (BNJ). Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh nyata dari sumber ekstrak daging buah, fuli dan biji pala terhadap daya hambat S. aureus. Sumber ekstrak fuli memberikan pengaruh yang lebih baik dibandingkan daging buah dan biji pala. Sumber ekstrak dan konsentrasi terbaik pengaruhnya terhadap daya hambat Staphylococcus aureus adalah fuli mulai dari konsentrasi 5 x 10

5

ppm. Semakin

besar konsentrasi yang diberikan maka semakin besar daya hambat yang dihasilkan oleh ketiga sumber ekstrak etanol terhadap Staphylococcus aureus.

Referensi

Dokumen terkait

In this study, the writer used 20 undergraduate English Department academic year 2006 students’ thesis conclusions as the source of data. This study is dealing with

Ada beberapa ciri khas yang identik dengan pondok pesantren yang masih te- tap bertahan sampai sekarang ini adalah kiai, santri, pengajaran kitab Islam klasik, masjid,

Tugas akhir ini bertujuan untuk menciptakan suatu sistem penyimpanan kamera berbasis termoelektrik dengan menggunakan alat penyerap kelembaban moisture absorber

Langkah-langkah dalam proses penelitian dan pengembangan dikenal dengan istilah lingkaran research dan development yang terdiri atas, (a) meneliti hasil penelitian

Dari hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti menunjukkan bahwa: Secara parsial Kepatuhan Wajib Pajak berpengaruh signifikan terhadap Penerimaan PKB, sedangkan

Lembar Kegiatan Siswa (LKS) berbasis model discovery learning pada materi getaran dan gelombang untuk melatihkan keterampilan proses sains dinyatakan layak

Penurunan tersebut merupakan dampak lanjutan dari berkurangnya investasi dan akusisi pada 2H17 yang disebabkan oleh tekanan dari pemerintah Beijing dan Trump: faktor utama

Jumlah ini bahkan lebih banyak dari mengganti mobil Anda dengan Toyota Prius yang hanya menghemat 1 ton emisi karbon setiap tahunnya. Beberapa media massa luar