• Tidak ada hasil yang ditemukan

Eksistensi Peraturan Hukum Dalam Rangka Pemberdayaan Pemerintah Desa

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2016

Membagikan "Eksistensi Peraturan Hukum Dalam Rangka Pemberdayaan Pemerintah Desa"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

EKSISTENSI PERATURAN HUKUM DALAM RANGKA

PEMBERDAYAAN PEMERINTAHAN DESA

(Studi Terhadap Perkembangan Otonomi Desa Di Sumatera Utara)

TESIS

Oleh :

GUNADI

002105009/ HK

PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2005

Gunadi : Eksistensi Peraturan Hukum Dalam Rangka Pemberdayaan Pemerintah Desa (Studi…, 2005

(2)

Gunadi : Eksistensi Peraturan Hukum Dalam Rangka Pemberdayaan Pemerintah Desa (Studi…, 2005

USU Repository © 2007

THE EXISTENCE OF LAWS FOR EMPOWERMENT OF RURAL GOVERNMENTS

G u n a d i * )

Prof.DR. M.Solly Lubis, S.11**) D R . S u h a i d i , S H , M 1 1 * * ) Faisal Akbar Nasution, SH,M.Hum**)

ABSTRACT

Development of rural governments in Indonesia has a strategical significantly value related to the growth of community democratization and economy of considering that majority of the society of Indonesia consisted of rural community. Rural government system has been well-known since the colonial until reformation era. In an effort of rural empowerment involving all governmental and society elements, the existence of statutory rules is very required. The laws governing rural governments have been variously issued ranging from The Laws, Government Rules, and Regional Rules until Rural laws. However, the main case is the lack of rural potency, (human and natural resources) and the lack of rural apparatus who can implement rural rules that simultaneously tend to be influenced by traditional culture of society.

The method used was descriptive analysis using a normative juridical approach to know the existence of laws in empowering rural governments. The study took locations at 4 (four) regencies of North Sumatra ; Simalungun, Deli Serdang, Karo and Langkat that no specified the certain rural samples to find the phenomenon and characteristics of each rural completely.

Substance of the Laws governing the rural governments (regional and rural laws) could not accommodate the problems being developed in rural. Such a condition was worst by the climate of inadequate relationship between rural government and Regional (Regencial) government. It was associated with cohesion and adhesion of authority, especially for regional income resources at rural level.

The laws enforcement especially rural laws still not showed a satisfactory result even thought the rural laws have been legitimated by rural government authority to measure and empower the rural government. Thus, an effort of improving rural government potency should be carried out under guidance of Regencial and Central Governments.

Key words: - Rural - Rural Laws - Empowerment

(3)

Gunadi : Eksistensi Peraturan Hukum Dalam Rangka Pemberdayaan Pemerintah Desa (Studi…, 2005

Perkembangan pemerintahan desa di Indonesia memiliki nilai yang sangat strategis berkaitan dengan pertumbuhan demokratisasi dan perekonomian rakyat mengingat mayoritas masyarakat Indonesia merupakan penduduk pedesaan. Sistem pemerintahan desa telah dikenal sejak zaman penjajahan Belanda hingga era reformasi. Dalam upaya pemberdayaan desa yang meliputi seluruh unsur pemerintah dan masyarakat diperlukan eksistensi peraturan hukum. Peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang pemerintahan desa telah banyak dikeluarkan mulai dari UndangUndang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Daerah hingga Peraturan Desa. Namun yang menjadi permasalahan adalah minimnya potensi desa (SDM dan SDA) dan kurang mampunya aparatur desa mengimplementasikan peraturan desa yang sekaligus cenderung dipengaruhi oleh kultur masyarakat adat.

Metode penelitian yang dipakai adalah metode deskriptif analisis dengan pendekatan yuridis normatif untuk mengetahui eksistensi peraturan hukum dalam pemberdayaan pemerintahan desa. Penelitian ini mengambil lokasi pada 4 (empat) kabupaten di Sumatera Utara, yaitu Simalungun, Deli Serdang, Karo dan Langkat yang tidak memspesifikasi sampel pada desa tertentu untuk dapat melihat fenomena dan karakteristik masing-masing desa secara utuh.

Substansi peraturan hukum yang mengatur tentang pemerintahan desa (Peraturan daerah dan Peraturan Desa) tidak mampu menampung permasalahan yang berkembang di desa. Kondisi ini diperburuk dengan iklim hubungan antara Pemerintahan Desa dengan Pemerintahn Daerah (Kabupaten) yang buruk. Hal tersebut berkaitan dengan tarik-ulur kewenangan, khususnya terhadap sumber pendapatan daerah yang berada di desa.

Penerapan peraturan perundang-undangan (law enforcement), khususnya peraturan desa belum menunjukkan hasil yang memuaskan walaupun peraturan desa tersebut sudah menjadi legitimasi kekuasaan pemerintah desa untuk mengatur dan memberdayakan pemerintahan desa. Sehingga perlu dilakukan upaya peningkatan potensi pemerintahan desa dengan pembinaan dari Kabupaten dan pemerintah pusat.

Kata kunci : - Desa

-Peraturan Desa -Pemberdayaan

Referensi

Dokumen terkait

[r]

After that, Andrew could not live with the reality so he made a complex fictitious narrative as a denial response of the truth in Ashecliffe and it became the effect of his trauma..

89.842.500 (delapan puluh sembilan juta delapan ratus empat puluh dua ribu lima ratus rupiah). CALON

Dan rumusan masalahnya: (1) Apakah lama waktu dan pengalaman mengikuti pendidikan akuntansi di perguruan tinggi berpengaruh positif terhadap kecerdasan emosional mahasiswa?; (2)

pimpinan.Tantangan lembaga pendidikan (sekolah) adalah mengejar ketinggalan artinyakompetisi dalam meraih prestasi terlebih dalam menghadapi persaingan global,terutama dari

Hadits: Orang yang beruntung yang hari ininya lebih baik dari kemarin, orang yang merugi yang hari ininya sama saja kualitasnya dengan hari kemarin, dan orang yang celaka yang

When that value is apparent, Instructables’ Wilhelm maintains, open source hardware “will change the world…If a company does open itself up, it could get a lot more people working

5.3 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Usahatani Kacang Tanah di Desa Darungan Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember