• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERSEPSI ANGGOTA POLWIL TENTANG PROGRAM ACARA DATING SHOW ”TAKE ME OUT INDONESIA“ DI INDOSIAR(Studi pada Anggota Samapta Polwil Malang Angkatan 2007)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERSEPSI ANGGOTA POLWIL TENTANG PROGRAM ACARA DATING SHOW ”TAKE ME OUT INDONESIA“ DI INDOSIAR(Studi pada Anggota Samapta Polwil Malang Angkatan 2007)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PERSEPSI ANGGOTA POLWIL TENTANG PROGRAM ACARA DATING

SHOW ”TAKE ME OUT INDONESIA“ DI INDOSIAR(Studi pada Anggota

Samapta Polwil Malang Angkatan 2007)

Oleh: EVY FAHRIZATI ( 05220260 )

Communication Science

Dibuat: 2010-06-30 , dengan 7 file(s).

Keywords: Kunci : Persepsi Anggota Polwil, Take Me Out

ABSTRAKSI

Penelitian ini dilatar belakangi oleh program acara Take Me Out Indonesia yang merupakan sebuah program acara dating show yang fresh dan merupakan program acara unggulan di Indosiar, memiliki tampilan yang unik dan lain dari acara semacamnya yang sudah ada membuat acara ini berbeda dan mampu menarik perhatian banyak orang. Untuk menjadi acara yang diminati oleh pemirsanya, Take Me Out Indonesia membutuhkan berbagai macam saran dan juga kritik yang bersifat membangun dan dapat dijadikan referensi untuk

menjadikan program Take Me Out Indonesia menjadi sebuah program yang lebih diminati banyak pemirsanya.

Dilatar belakangi permasalahan tersebut, penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui Bagaimana Persepsi Anggota Samapta Polwil Malang Angkatan 2007 Tentang Program Acara DAting Show Take Me Out Indonesia di Indosiar. Data yang hendak dikumpulkan adalah tentang persepsi Anggota Samapta Polwil tentang program acara Take Me Out Indonesia. Sehingga data yang dikehendaki adalah dalam bentuk deskripsi. Ungkapan dari konsep tersebut diatas lebih menghendaki makna yang berada dibalik deskripsi data tersebut, karena itu penelitian lebih sesuai menggunakan pendekatan kualitatif. Metode yang

digunakan adalah deskriptif kualitatif, yaitu upaya untuk menggali dan mengumpulkan informasi tentang persepsi Anggota Samapta Polwil Malang tentang Program Acara Dating Show Take Me Out Indonesia.

Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan observasi. Sedangkan cara menetapkan jumlah subyek penelitian adalah dengan teknik Bola Salju (Snow Ball). Dan teknik análisis datanya meliputi pengumpulan data, mnganalisis isi keseluruhan dari proses wawancara dan observasi tersebut. Untuk teknik pemeriksaan keabsahan datanya

menggunakan triangulasi metode dan triangulasi sumber.

Hasil penelitian tentang persepsi Anggota Samapta Polwil Malang tentang Program Acara Take Me Out Indonesia yang meliputi kemasan acara, gaya busana peserta perempuan, peserta perempuan yang matrealistis, hal yang menarik dalam program acara Take Me Out, dan gaya bahasa & performen presenter Take Me Out Indonesia. Dari kemasan acara, Anggota Samapta menilai kemasan acara yang fresh dan new membuat acara ini menarik. Sedangkan hal yang menarik dalam acara ini menurut Anggota Samapta adalah perpaduan antara tema acara dan game yang disajiakan sangat sesuai dan menghibur, selain itu juga peserta yang cantik-cantik, sexy dan terlihat berpendidikan membuat acara ini lebih menarik untuk disaksikan. Sedangkan dari unsur bahasa & performen presenter selalu bisa menguasai panggung, terlihat sangat relax, membawakan acara dengan sangat baik dan kompak.

(2)

ABSTRACT

This research happened because there is a TV program in Indosiar called Take Me Out Indonesia. This show is a dating show program. This show has unique show and different with other shows and this program is interest a lot of people.

According to the background, this research happened to know how the perceptions the members of Samapta Polwil Malang generation 2007 are about the dating show program, Take Me Out Indonesia in Indosiar. The data that wanted to be collected is about the perceptions the member of Samapta Polwil about Take Me Out Indonesia program that is why this research is a qualitative research. Method used is descriptive qualitative to collect information about the perceptions the member of Samapta Polwil about Take Me Out Indonesia.

Technique used to collect the data was interview and observation and the sample technique to take the sample is with Snow Ball technique and the analysis of the data covers data

collection, analysis of the interview and observation. For the technique of the authenticity data, used triangulasi method and triangulasi sumber.

Referensi

Dokumen terkait

Dalam Penyusunan Profil yang sangat sederhana ini mencakup gambaran dari hasil kegiatan di Rumah Sakit Umum Daerah Polewali Mandar Tahun 2011.. Kami menyadari bahwa isi

Ada baiknya perusahaan dalam menetapkan harga pokok produknya dapat mencoba dengan pendekatan full costing untuk dapat merinci unsurunsur biaya kedalam perhitungan harga pokok

Dengan penyedia layanannya atau yang disebut Internet Service Provider dapat memenuhi kebutuhan setiap orang yang memerlukan suatu informasi kapan dan dimanapun dengan fasilitas

Wonogiri Wonogiri 5 Politeknik Negeri Semarang Semarang 6 Politeknik Pos Indonesia Bandung 7 Sampoerna School of Business Jakarta 8 STIE Bisnis & Perbankan

Penelitian ini dilakukan karena masih banyak guru yang membutuhkan contoh perangkat pembelajaran mengacu pada kurikulum SD 2013. Tujuan utama dari penelitian ini

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) saluran pemasaran kelapa mulai dari produsen sampai ke konsumen, (2) besarnya marjin, biaya dan keuntungan lembaga

Selama ini orang tua dan teman-teman saya tidak tahu tentang masalah ini karena saya takut untuk bercerita kepada mereka terutama kepada orang tua saya.. Maka dari itu saya

Setelah mengisi lampiran A1, lampiran B1 dan formulir Surat Pernyataan Harta (SPH) Tuan Daniel juga harus melengkapi syarat dalam melaporkan tax amnesty yaitu fotokopi