• Tidak ada hasil yang ditemukan

KESIMPULAN DAN SARAN STUDI TENTANG KLAIM KONSTRUKSI DARI KONTRAKTOR KE OWNER.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KESIMPULAN DAN SARAN STUDI TENTANG KLAIM KONSTRUKSI DARI KONTRAKTOR KE OWNER."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Setelah dilakukan analisis dari data yang diperoleh maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut :

1. Penyebab sering terjadinya klaim pada daerah Jakarta dan Jawa Tengah yang ialah perubahan jadwal yang diperintahkan oleh owner (I.2),

2. Bentuk klaim yang sering diajukan kontraktor ke owner pada daerah Jakarta dan Jawa Tengah pada umumnya klaim biaya (II.a),

3. Penyebab yang mempengaruhi suatu klaim itu gagal diajukan oleh kontraktor ke owner pada daerah Jakarta dan Jawa Tengah adalah klaim yang diajukan tidak mempunyai dasar-dasar yang kuat sesuai prosedur kontrak (III.d),

4. Metode penyelesaian yang digunakan oleh kedua belah pihak pada daerah Jakarta dan Jawa Tengah yaitu Engineering Judgement: kontraktor menyerahkan keputusan akhir penyelesaian klaim kepada manajer proyek. Keputusan akhir ini sifatnya mengikat semua pihak (IV.a)

(2)

yang biasanya digunakan. Ini dapat dilihat pada hasil korelasi berada antara 0.75 – 1.

5.2. Saran

Adapun saran-saran yang ingin disampaikan jika penelitian yang telah dilakukan ini akan dilanjutkan adalah:

1. Kuesioner yang dibagikan tidak hanya ke kontraktor saja tetapi juga ke owner. Dan akan lebih baik jika kontraktor dan owner yang diteliti masin-masing menangani proyek yang sama.

(3)

DAFTAR PUSTAKA

Barrie, P., 1992, Professional Construction Management, Mc Graw – Hill Inc, United States.

Bramble et al., 1990, Avoiding and Revolving Construction Claims, R.S. Means Company Inc, United States.

Clough et al. 1994. Construction Contracting. New York, John Willey & Sons Inc.

Fisk, Edward R., 1997, Construction Project Administration, New Jersey, Prentice Hall Inc.

Holland, David, E., 2002, Making Successful Claims, [http://www.cminco.com].

Malak et al., Process Model for Administrating Construction Claims, Journal of Construction Engineering and Management, Vol 18, No 2, April 2002.

Nazir, Moh. 2002, Mentode Penelitian, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Pedoman Penulisan Laporan Tugas Akhir Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya. Yogyakarta, Universitas Atma Jaya, Nopember 2006

(4)

Schumacher, M, 1979, Construction Contracts and Claim, United States, Mc graw Hill Inc.

Surety Information Office, A Contruction Projectt Owners Guide to Surety Bond Claims, November, 2002. http://www.sio.org/index.html

Yasin, N., 2003, Mengenal Kontrak Konstruksi di Indonesia, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Referensi

Dokumen terkait

Ϭ ϰϬ ϴϬ ϭϮϬ ϭϲϬ :ĂŶ ϮϬϭϭ &Ğď ϮϬϭϭ DĂƌ ϮϬϭϭ Ɖƌ ϮϬϭϭ DĞŝ ϮϬϭϭ :ƵŶ ϮϬϭϭ :Ƶů ϮϬϭϭ ŐƵƐƚ ϮϬϭϭ ^ĞƉ ϮϬϭϭ KŬƚ ϮϬϭϭ EŽƉ ϮϬϭϭ ĞƐ ϮϬϭϭ E ŝů Ă ŝ :ĂŶ

Selanjutnya dore bullion dikirim ke logam mulia di Jakarta untuk dilakukan pemurnian emas dan perak oleh PT ANTAM yang mana merupakan satu-satunya pemurnian emas dan perak di

Dari hasil analisis terhadap penyelesaian pekerjaan pada Bidang Irigasi, Rawa dan Pantai pada Dinas Pengairan Aceh tahun anggaran 2011, terlihat bahwa 78,59% paket

Asam mefenamat merupakan kelompok anti inflamasi non steroid, bekerja dengan menghambat sintesa prostaglandin dalam jaringan tubuh dengan menghambat

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara (dimensi-dimensi) religiusitas dengan intensi menyontek saat ujian pada mahasiswa Kristen Protestan

Dari hal tersebut muncul pemikiran penulis untuk mebuat suatu Design untuk Simulasi Lowpass yang mampu meloloskan yang masuk kedalam spektrum frekuensi L-Band

Penggunaan Polietilena Glikol (PEG) 6000 dalam penelitian ini menunjukkan hasil yang optimal disebabkan karena pada PEG 6000 ini dapat lebih banyak mengikat air