• Tidak ada hasil yang ditemukan

rpp tematik 001

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "rpp tematik 001"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan pendidikan : MADRASAH IBTIDAIYAH Kelas / semester : 2 / 2

Tema / topik : Aku dan Sekolahku Petemuan ke : 2

Bidabg Study : Matematika, PKn, dan Bahasa Indonesia Alokasi waktu : 1 Hari (5 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI MATEMATIKA

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,

membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah PKn

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan mencoba [mendengar, melihat, membaca] serta menanya berdasarkan rasa ingin tahu secara kritis tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan sekolah.

Bahasa Indonesia

(2)

B. KOMPETENSI DASAR MATEMATIKA

3.4 Mengetahui ukuran lama waktu di kehidupan sehari-hari di rumah, sekolah dan tempat bermain dengan menggunakan satuan waktu

PKn

3.2 Memahami tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan sekolah

Bahasa Indonesia

3.1Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan mencoba [mendengar, melihat, membaca] serta menanya berdasarkan rasa ingin tahu secara kritis tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah

C. INDIKATOR Matematika

3.4.1 Mengetahui 3 ratuan waktu PKn

3.1.5 Siswa mampu membiasakan hidup tertib di rumah dan di sekolah Bahasa Indonesia

3.1. 5 Menulis kembali isi teks pendek

D. TUJUAN MATEMATIKA

3.4.1.1 Melalui pnjelasan guru,siswa mengetahui satuan waktu jam 3.4.1.2 Melalui penjelasan guru,siswa mengetahui satuan waktu menit 3.4.1.3 Melalui pnjelasn guru,siswa mengetahui satuan waktu detik Pkn

(3)

Bahasa Indonesia

3.1.5.1 Siswa mampu menulis kembali isi teks pendek

E. MATERI POKOK

Matematika : Waktu (jam)

Pkn : Tata Tertib

Bahasa Indonesia : Menulis Teks Pendek

F. PENDEKATAN & METODE Pendekatan : Scientific

Strategi : Cooperative Learning

Metode : Ceramah, Role playing, , Tanya Jawab, diskusi , example non example dan Penugasan

(4)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pendahulua

n

1. Guru mengucapkan salam

2. Mengajak semua siswa berdo’a (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)

3. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa

4. Mengajak Semua Siswa menyanyi “SELAMAT PAGI GURU”

5. Meminta informasi dari siswa mengenai kegiatan piket yang telah dilaksanakan pada pagi hari dan bertanya tentang hubungan antara kebersihan kelas dengan kenyamanan kegiatan pembelajaran.

6. Menginformasikan Tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang

“AKU DAN SEKOLAHKU”

10 menit

[image:4.612.76.548.67.537.2]

Inti 1. Menayangkan gambar tentang waktu yang ditunjukkan pada jam yaitu jam 7 pagi, jam 12, dan jam –jam waktu sholat atau kegiatan sehari-hari siswa. (eksplorasi, mengamati, menyimak, mendengar)

Gambar jam 7: kegiatan yang dilakukan belajar di sekolah bersama teman-teman

Gambar jam 12: kegiatan yang dilakukan sholat dhuhur

Jawaban berkembang sesuai dengan kegiatan sehari-hari siswa.

(5)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

2. Bertanya jawab tentang kegiatan sehari-hari dan pada jam berapa kegiatan itu dilakukan, (eksplorasi, menyimak, menanya,) :

 Mendengarkan jawaban siswa kegiatan dan pada jam bera kegiatan itu dilakukan.

 Memberikan kesempatan kepada siswa lain untuk menjawab.

 Pemerataan siswa dalam menjawab (tidak di dominasi oleh salah satu siswa saja).

 Memperhatikan siswa lain yang tidak berani memberikan jawaban.

 Mendorong keberanian siswa dalam menjawab 3. Guru menunjukkan gambar jam analog, untuk

menerangkan tentang satuan waktu menit dan detik 4. Guru memberi penjelasan bahwa satuan waktu bukan

hanya jam, tetapi juga ada menit dan detik.

5. Guru bencerita tentang kegiatan sehari-hari sesuai dengan teks kegiatan di buku

Elaborasi

6. Guru menugaskan siswa untuk menulis kembali secara singkat teks kegiatan yang telah diceritakan guru 7. Guru bersama siswa bermain “lanjut kata bahasa

Indonesia”

8. Siswa yang kalah dalam permainan, disuruh maju membaca tulisan teks yang telah dikerjakan.

9. Guru membagi permen (4 macam permen) ke setiap siswa secara acak

10.Masing-masing permen yang sama adalah dalam satu kelompok

11. Guru menugaskan setiap kelompok, untuk berdiskusi tentang satuan waktu dan mengerjakan kegiatan siswa 1 Penilaian proses

(6)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

b. Menilai kerjasamanya, tanggung jawabnya, kedisiplinannya, ke aktifannya, mendominasi atau tidak dsb)

c. Menilai dengan lembar pengamatan perilaku. 12.Masing- masing perwakilan kelompok maju bercerita

tentang hasil diskusi kelompoknya

13.Guru bersama semua kelompok kelas berdiskusi tentang diskusi masing siswa dengan kelompok masing-masing.

ISTIRAHAT 15 menit

Eksplorasi

1. Guru menerangkan tentang tata tertib secara singkat

Elaborasi

1. Guru menyuruh setiap kelompok untuk mengambil gulungan kertas yang berisi tentang peran yang akan dimainkan untuk tiap kelompok.

Gulungan 1: tata tertib di rumah Gulungan 2: tata tertib di sekolah Gulungan 3: tata tertib di lingkunagn bermain/ tempat bermain

2. Guru menyuruh untuk berdiskusi sebentar mengenai peran masing-masing anggota kelompok.

3. Perwakilan kelompok mengabil undian untuk bermain peran di depan kelas 4. Kelompok 1 : maju bermain peran 5. Guru meminta tiap kelompok untuk

(7)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

menyebutkan apa saja tata tertib yang telah di perankan dalam kelompok. 6. Kelompok 2 : maju bermain peran 7. Guru meminta tiap kelompok untuk

menyebutkan apa saja tata tertib yang telah di perankan dalam kelompok 8. Kelompok 3 : maju bermain peran 9. Guru meminta tiap kelompok untuk

menyebutkan apa saja tata tertib yang telah di perankan dalam kelompok Konfirmasi

1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,

3. Guru memberikan penguatan dan penyimpulan

Penutup 1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar selama sehari

10 menit

2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)

3. Melakukan penilaian hasil belajar

(8)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

 Mengamati sikap siswa dalam berdo’a (sikap duduknya, cara membacanya, cara melafalkannya dsb)

 Apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang sempurna dalam berdo’a, maka setelah selesai kegiatan berdo’a, langsung diberi nasehat agar besok kalau berdoa lebih disempurnakan

H. SUMBER DAN MEDIA

 Diri anak

 Lingkungan keluarga  Lingkungan sekolah  Lingkungan Bermain  Buku Tematik

 LKS

 Gambar jam analog  Gambar jam digital  Teks kegiatan sehari-hari

I. PENILAIAN

1. Prosedur Penilaian a. Penilain Proses

Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir

b. Penilaian Hasil Belajar

Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan (terlampir)

2. Instrumen Penilaian a. Penilaian Proses

1) Penilaian Kinerja

b. Penilaian Hasil Belajar  Pilihan ganda

[image:8.612.63.554.61.757.2] [image:8.612.76.545.71.243.2]
(9)

 Esai atau uraian

Malang, Desember 2013

Mengetahui Guru Kelas 1

Kepala Sekolah,

Gambar

Gambar jam 7: kegiatan yang dilakukan belajar di sekolah
Gambar jam analog

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Selanjutnya dapat disimpulkan bahwa semakin kecil ukuran ikan sampel, maka makin rendah kandungan Hg, dan pada ukuran (berat) >11 kg, kedua jenis ikan

Manfaat hasil pelatihan totok wajah meridian ditinjau dari indikator konsep dasar totok wajah meridian, sejarah totok wajah meridian dan titik meridian pada

4.4.6 Rangkuman Deskripsi Pelaksanaan Pembelajaran Apresiasi Puisi Melalui Model Induktif pada Pemberlakuan II

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul Studi Pembelajaran Seni Membaca Al- Qur’an di Pondok Pesantren Murottalul Qur’an Al - Mubaarok Cibeureum,

These optimized websites make their presence felt in the search engines by making their site user friendly with good navigation, content texts, and Meta tags relevant to their

Penelitian tentang struktur dan fungsi mantra pengobatan di Desa Kuala Lagan juga belum pernah dilakukan secara ilmiah, oleh karena itu penelitian ini dianggap perlu

Karakteristik proses penggajian yang seperti ini mendorong perusahaan untuk memiliki sistem informasi akuntansi yang akurat.. Database menjadi bagian penting dalam proses

Judul Tesis : PENGARUH SURAT PENETAPAN PENGADILAN ATAS PENGANGKATAN ANAK BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL MUSLIM DALAM DAFTAR GAJI (STUDI KASUS TERHADAP PENETAPAN NOMOR 21/Pdt.P/2010