• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNSUR (7)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UNSUR (7)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

UNSUR-UNSUR LIPATAN DAN PENJELASANNYA

Unsur-unsur struktur lipatan, yaitu :

1. Antiklin, adalah puncak lipatan. 2. Sinklin, adalah lembah lipatan.

3. Core, bagian dari suatu lipatan yang letaknya disekitar sumbu lipatan.

4. Crest, daerah tertinggi dari suatu lipatan biasanya selalu dijumpai pada antiklin.

5. Depresion, daerah terendah dari puncak lipatan. 6. Culmination, daerah tertinggi dari puncak lipatan.

7. Enveloping Surface, gambaran permukaan (bidang imajiner) yang melalui semua Hinge Line dari suatu lipatan.

8. Limb (sayap), bagian dari lipatan yang terletak Downdip (sayap yang dimulai dari lengkungan maksimum antiklin sampai hinge sinklin), atau Updip(sayap yang dimulai dari lengkungan maksimum sinklin sampai hinge antiklin). Sayap lipatan dapat berupa bidang datar (planar), melengkung (curve), atau bergelombang (wave).

(2)

11. Hinge Point, titik yang merupakan kelengkungan maksimum pada suatu perlipatan.

12. Hinge Line, garis yang menghubungkan Hinge Point pada suatu perlapisan yang sama.

13. Hinge Zone, daerah sekitar Hinge Point.

14. Trough, daerah terendah pada suatu lipatan, selalu dijumpai pada sinklin.

15. Axial line (hinge line), adalah garis khayal yang menghubungkan titik-titik pelengkungan maksimum pada setiap permukaan lapisan dari suatu struktur lipatan.

16. Axial surface (hinge surface), adalah bidang yang khayal dimana terdapat semua axial line dari suatu lipatan. Pada beberapa lipatan, bidang ini dapat merupakan suatu bidang planar dan dinamakan axial plane.

17. Crystal line, adalah suatu garis khayal yang terdapat pada setiap permukaan suatu antiklin.

18. Crystal surface, adalah suatu bidang khayal dimana terletak semua crystal line dari suatu antiklin.

19. Trough line, adalah suatu garis khayal yang menghubungkan titik-titik terendah pada suatu sinklin.

20. Trough surface, adalah suatu bidang khayal dimana terletak semua trough line dari semua sinklin.

21. Plunge, adalah sudut penunjaman dari axial line terhadap bidang horisontal dan diukur pada bidang vertikal.

22. Bearing, adalah sudut horisontal yang dihitung terhadap arah tertentu dan merupakan arah dari penunjaman suatu axial line. 23. Rake, adalah sudut antara axial line atau hinge line dengan

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini sesuai dengan yang dilakukan Vivit Sapitri tentang karakteristik penderita tonsilitis kronis yang diindikasikan tonsilektomi di RSUD Raden Mattaher

Berdasarkan latar belakang tersebut rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimanakah citra Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surya Sembada Surabaya dalam

Dalam sebuah metode, sistem komputer, produk program komputer, dan antarmuka pengguna untuk memungkinkan pengguna SMS untuk terlibat dalam percakapan

Saran Saran untuk PT Arto Metal dan UD Suwaga Jaya adalah: • Memberikan fasilitas yang memadai bagi para pekerja • Membuat situasi kerja senyaman mungkin agar pekerja tidak

<p><font color="#003300">Dengan adanya sistem informasi ini juga akan semakin meningkatkan <em>image </em>dari sekolah yang memakai

6 Results of a preliminary study based on the criteria of the organoleptic most preferred by the panelists can be concluded that the drying of herbal tea

Sehubungan dengan itu, perekaan bentuk format pentaksiran baharu Sijil Pelajaran Malaysia (SPM) dilaksanakan oleh LP sebaik sahaja Kementerian Pendidikan Malaysia

Penelitian Topik yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pengaruh Total Quality Management terhadap Kinerja Managerial dengan Sistem Penghargaan (Reward) sebagai