• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS KONSEP TERMOKIMIA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS KONSEP TERMOKIMIA"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS KONSEP TERMOKIMIA

No KonsepLabel Definisi Konsep

Atribut Konsep Jenis Konsep

Kritis Variabel Superordinat Koordinat Subordinat

1. Termokimi a

Bagian dari ilmu kimia yang mempelajari perubahan kalor atau panas suatu zat yang menyertai suatu reaksi atau proses kimia dan fisika.

 Perubahan

kalor

 Reaksi kimia

 Perubahan fisika

Perubahan

kalor

Reaksi kimia

Perubahan fisika

Persamaa

n reaksi

- Energi Laju reaksi

Kesetimba ngan kimia

 Konsep

abstrak contoh konkret

2. Sistem Segala sesuatu proses atau reaksi di alam yang mempunyai batasan-batasan tertentu.

 Reaksi/proses

yang

mempunyai batasan

Reaksi/proses termokimi

a

Lingkungan -  Konsep

berdasarkan prinsip

3. Lingkunga

n Segala sesuatau di alam semesta yang berada di sekitar sistem

 Segala diluar sistem

Berada di luar sistem

termokimi a

Sistem Kalor  Konsep berdasarkan prinsip

4. Sistem

terbuka Terjadi jika antara sistem dan lingkungan dapat mengalami

pertukaran materi dan energi

 Sistem

 Lingkungan

 Materi

 energi

Materi

energi

- Sistem tertutup

Sistem terisolasi

-  Konsep konkrit

5. Sistem

tertutup Terjadi jika antara sistem dan lingkungan tidak dapat terjadi

 Sistem

 Lingkungan  Materi

 energi

Materi

Energi

Sistem Sistem terbuka

Sistem terisolasi

(2)

pertukaran materi, tetapi dapat terjadi pertukaran energi. 6. Sistem

terisolasi Terjadi jika tidak terjadi pertukaranh energi maupun materi pada lingkungannnya

 Sistem

 Lingkungan  Materi

 energi

Materi

Energi

Sistem Sistem

7. Kalor Pertukaran energi antara sistem dan lingkungan

 Pertukaran energi antara sistem dan lingkungan

Jenis sistem Energi Kerja Kalor reaksi

 Konsep konkrit

8. Kerja Bentuk energi yang lain dari kalor

 Bentuk energi selain kalor

Bentuk

reaksi Perubahan energi dalam yang menyertai reaksi

 Perubahan

 Reaksi

Perubahan energi

Reaksi

Kalor dan

Laju reaksi

Kesetimba

ngan kimia

 Konsep konkrit

10. Eksoterm Reaksi yang mengalir dari sistem dan lingkungan sehingga membebaskan kalor

 Reaksi kimia

 Kalor

 Sistem

 lingkungan

Reaksi kimia

Kalor

Kalor

∆H

Endoterm Kesetimba ngan kimia

 Konsep abstrak contoh konkrit

11. Endotem Reaksi yang mengalir dari lingkungan ke sistem sehingga menyerap kalor.

 Reaksi kimia

 Kalor

 Sistem

 lingkungan

Reaksi kimia Kalor

∆H

Eksoterm Kesetimba ngan kimia

 Konsep abstrak contoh konkrit

12. Entalpi

molar Suatu besaran termodinamika

 Tekanan tetap

 Kalor reaksi

Kalor reaksi Kalor reaksi

- ∆H

∆Hf

(3)

untuk menyatakan kalor reaksi yang berlangsung pada tekanan tetap.

∆Hc

∆Hd

prinsip

13. Perubaha n entalpi pembentu kan

Perubahan entalpi yang terjadi pada keadaan standar untuk membentuk satu mol zat

langsung dari unsur-unsurnya.

 Reaksi

pembentukan

 ∆H

 Unsur-unsur

Reaksi

pembentukan

∆H

Unsur-unsur

Entalpi molar

Reaksi kimia

Perubahan entalpi penguraian

Perubahan entalpi pembakara n

Perubahan entalpi penetralan

-

-14. Perubaha n entalpi penguraia n

Perubahan entalpi yang terjadi pada keadaan standar untuk menguraikan satu mol zat

langsung dari unsur-unsurnya

 Reaksi penguaraian

 ∆H

 Unsur-unsur

Reaksi

pembentukan

∆H

Unsur-unsur

Entalpi

Perubahan entalpi penguraian

Perubahan entalpi pembakara n

Perubahan entalpi penetralan

-

-15. Perubaha n entalpi pembakar an

Perubahan entalpi yang terjadi pada keadaan standar untuk membakar 1 mol zat langsung dari

unsur-unsurnya.

Perubahan entalpi pembentuk an

Perubahan entalpi penguraian

Perubahan entalpi penetralan

(4)

-16. Perubaha n entalpi penetrala n

Perubahan entalpi yang terjadi pada keadaan standar untuk menetralkan asam H+

 ∆H Jenis

perubahan entalpi

- Perubahan entalpi pembentuk an

Perubahan entalpi pembakara n

Perubahan entalpi penguraian

Referensi

Dokumen terkait

Besarnya entalpi (H) dari suatu zat tidak dapat diukur, akan tetapi perubahan entalpi (∆H) yang dapat ditentukan, yaitu perubahan kalor yang terjadi dalam suatu reaksi kimia.

Perhatikan bahwa bila terjadi suatu reaksi endoterm, temperatur dari campuran reaksi akan turun dan energi potensial dari zat-zat yang ikut dalam reaksi akan naik..

Pada tulisan ini akan dibahas mengenai reaksi kimia dan hubungannya dengan panas dan energi yang berubah saat terjadi reaksi tersebut.. Sistem

Proses pertukaran kalor dapat terjadi secara langsung dan tidak langsung, pertukaran kalor yang terjadi secara langsung adalah proses pertukaran kalor dimana fluida yang

Sistem fisik di mana proses yang terjadi tidak mengalami pertukaran materi, energi atau informasi dengan lingkungan di luar sistem tersebut..

Sistem tertutup : yang dengan lingkungannya dapat tukar-menukar energi saja, materi tidak Sistem terbuka : yang dengan lingkungannya dapat tukar-menukar energi atau materi..

Kompetensi Pencapaian KOMPETENSI DASAR KELAS / SMTR MATERI POKOK INDIKATOR NOMOR SOAL KET 1 2 3 4 5 6 7 8 1  Menjelaskan hk kekekalan energi  Membedakan

• ENERGI POTENSIAL : energi yang tersimpan yang dihasilkan dari tarikan atau penolakan suatu obyek yang mengalami hubungan dengan obyek lainnya. • Gaya-gaya selain gaya gravitasi