• Tidak ada hasil yang ditemukan

S IND 1004295 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S IND 1004295 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Siti Pitrianti, 2015

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS DISKUSI

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS DISKUSI

(Penelitian Eksperimen Semu pada Peserta Didik Kelas VIII

SMP Negeri 1 Cimahi)

Siti Pitrianti

1104295

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keterampilan menulis peserta didik dalam menulis teks diskusi kurang memuaskan. Peserta didik kesulitan dalam menyampaikan argumen dan solusi terhadap masalah yang diangkat dalam teks diskusi. Salah satu penyebab yang paling umum terjadi adalah peserta tidak didorong untuk memahami dan memecahkan masalah tesebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen semu desain

pretest-posttest control group design

.

Populasi penelitian ini adalah kelas

VIII SMP Negeri 1 Cimahi dan sampel yang digunakan adalah kelas

VIII-Bsebagai kelas ekperimen dan kelas VIII-Asebagai kelas kontrol. Secara umum,

tulisan ini bertujuan mendeskripsikan 1) profil pembelajaran menulis teks diskusi di kelas VIII SMP Negeri 1 Cimahi 2) proses implementasi model pembelajaran berbasis masalah dalam pembelajaran menulis teks diskusi pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 1 Cimahi di kelas eksperimen 3) perbedaan yang signifikan antara kemampuan menulis teks diskusi peserta didik kelas VIII SMP Negeri 1 Cimahi dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah di kelas ekperimen dan model pembelajaran terlangsung di kelas kontrol. Analisis data statistik yang digunakan adalah statistik parametris. Berdasarkan hasil uji hipotesis diperoleh nilai thitungsebesar 4,6495 dan ttabel sebesar 2,0012

dengan taraf signifikansi sebesar 0,05. Hal ini menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara kemampuan menulis teks diskusi peserta didik kelas VIII SMP Negeri 1 Cimahi dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah di kelas ekperimen dan model pembelajaran terlangsung di kelas kontrol.Peserta didik mampu mengungkapkan argumen dan solusi terhadap masalah yang disajikan.

Selain itu,

pese

rta didik meminimalisir kesalahan penggunaan Ejaan yang Disempurnakan meskipun belum sepenuhnya.

(2)

Siti Pitrianti, 2015

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS DISKUSI

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

APPLICATION OF BASED LEARNING PROBLEMS MODEL

IN WRITING DISCUSSION TEXT

(Quasi-Experimental Research on Eighth Grade Students at

SMP Negeri 1 Cimahi)

Siti Pitrianti

1104295

This research is motivated by the lack of students writing skills in discussion text. Students difficult in presenting the arguments and the solutions when they write the discussion text. One of the most common causes there is no motivation to encourage the students to understand and solve the problem. The method used is this research is quasi-experimental design pretest-posttest control group design. The subject of this reseacrh is eight grade of Junior high school in SMP Negeri 1 Cimahi and the sample used is class VIII-B as experimental classes and VIII-A as control class. In general, this paper aims to describe 1) the profile of learning to write discussion text in eight grade of SMP Negeri 1 Cimahi 2) the implementation process in problem based learning model in teaching discussion text to the students in eight grade of SMP Negeri 1 Cimahi in experimental class 3) the significant differences about students ability between the students using problem based learning model in experimental classes and using learning models in the control class. Analysis of statistical data used is parametric statistics. Based on the results of hypothesis test obtained by value thitung 4.6495 and ttabel 2.0012 with a significance

level of 0.05. This shows a significant difference of students ability between the students using problem based learning model in experimental classes and using learning models in the control class. the students are able to Peserta students able to express the arguments and the solutions about the problems presented in their disccusion text. In addition, students minimize errors using the Spelling Enhanced although not entirely.

Referensi

Dokumen terkait

sebelumnya, maka diperoleh simpulan sebagai berikut. 1) Pembelajaran menulis teks diskusi terdapat pada materi kelas VIII semester 2. Model pembelajaran yang biasa dipakai guru

Skripsi yang berjudul “Penerapan Model Experiential Learning dalam Pembelajaran Menulis Teks Berita (Penelitian Eksperimen Kuasi pada Siswa. Kelas VIII SMP

Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan hasil kemampuan siswa serta perbedaanya dalam pembelajaran menulis teks eksplanasi di kelas kontrol

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendeskripsikan kemampuan siswa kelas VIII SMP Negeri 15 Bandung dalam menulis cerpen sebelum dan sesudah diberi perlakuan

Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan kemampuan menulis teks cerpen siswa sebelum dan setelah mengikuti pembelajaran yang menggunakan metode sugestopedia

Pembelajaran Membaca Teks Berita (Penelitian Eksperimen Semu Terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014).Penelitian ini diawali permasalahan: (1)

Efektivitas strategi prosedur menulis terbimbing (pmt) dalam pembelajaran menulis teks berita (penelitian eksperimen semu terhadap siswa kelas viii smp negeri 2 setu, kabupaten

Efektivitas strategi prosedur menulis terbimbing (pmt) dalam pembelajaran menulis teks berita (penelitian eksperimen semu terhadap siswa kelas viii smp negeri 2 setu, kabupaten