• Tidak ada hasil yang ditemukan

RPP Kurikulum 2013 Revisi 2017 KIMIA SMA SMK MA KElas X - Excel Berkas Sekolah [] rpp kd 3 2

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RPP Kurikulum 2013 Revisi 2017 KIMIA SMA SMK MA KElas X - Excel Berkas Sekolah [] rpp kd 3 2"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMAN 1 Samatiga Mata Pelajaran : Kimia

Kelas/Semester : X PMS/Ganjil Materi pokok : Struktur atom

Alokasi Waktu : 1 x 3 JP ( 3 x 45 menit )

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 : Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,

konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

3.2 Menganalisis perkembangan model atom Indikator:

(2)

o Menentukan jumlah proton, elektron, dan netron suatu atom unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massanya.

o Menentukan isotop, isobar, dan isoton beberapa unsur.

4.2. Mengolah dan menganalisis perkembangan model atom.

o Mempresentasikan perkembangan teori atom Dalton hingga teori atom Niels Bohr.

o Mempresentasikan partikel dasar penyusun atom dan cara

menentukan jumlah proton, elektron, dan netron suatu atom unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massanya.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menyadari adanya keteraturan pada atom sebagai wujud kebesaran Tuhan YME.

2. Siswa dapat menunjukan sikap positip (individu dan sosial) dalam diskusi kelompok

3. Siswa dapat menunjukkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin dan tanggung jawab

4. Siswa dapat membandingkan perkembangan teori atom mulai teori atom Dalton hingga teori atom Niels Bohr.

5. Siswa dapat menentukan jumlah proton, elektron, dan netron suatu atom unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massanya.

6. Siswa dapat menentukan isotop, isobar, dan isoton beberapa unsur

D. Materi Pembelajaran  Fakta

o Partikel partikel penyusun atom o Sistem periodik unsur Sifat unsur  Konsep

o Nomor atom dan nomor massa o Isotop, isobar, isoton

(3)

Analisis materi/ topik dari buku teks dan powerpoint tentang struktur atom dan konfigurasi elelktron.

E. Pendekatan /Model /Metode Pembelajaran  Pendekatan pembelajaran : Scientific

 Model Pembelajaran : Kooperatif learning  Metode Pembelajaran : Project based learning

F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN 1. Media.

Bahan Tayang 2. Alat/Bahan

Laptop, LCD 3. Sumber Belajar

 Michael Purba, Kimia Kelas X SMA /MA , Erlangga ,Jakarta  Supplement books:

 Panduan Pembelajaran Kimia Untuk SMA ,E.Kusnawan,CV Dian,2008

 Lembar kerja  Internet

http://e-dukasi.net http://psb-psma . org

(4)

Kegiatan Waktu A . Pendahuluan

o Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi ,absensi

o Menyampaikan tujuan pembelajaran ,kompetensi yang akan dicapaaai dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan

o Guru menagih secara lisan tugas baca tentang partikel penyusun atom dan teori atom

15’

B. Kegiatan Inti Guru

Siswa dibagi menjadi 8 kelompok Mengamati (Observing)

o Siswa membaca dan mengamati tentang

perkembangan teori atom mulai dari teori atom Dalton hingga teori atom Niels Bohr.

o Guru menayangkan gambar / tabel penyusun atom dan sistem periodik unsur serta menentukan nomor atom dan nomor massa suatu unsur serta Isotop, isobar, isoton

o Siswa mengamati gambar

Menanya (Questioning)

o Guru memfasilitasi siswa untuk mengajukan pertanyaan

o Guru melakukan tanya jawab tentang

perkembangan teori atom dan partikel penyusun atom

o Guru mengajak siswa untuk aktif berdiskusi tentang materi yang sedang dibahas

o Siswa mengajukan pertanyaan berkaitan dengan teori atom misalnya apa kelemahan dari teori atom Rutherford?

(5)

Kegiatan Waktu partikel partikel penyusun atom, misalnya: adakah

unsur yang sama mempunyai netron berbeda?

Mengumpulkan Data (Experimenting)

o Siswa diminta membedakan antara teori atom Dalton, Thomson, Rutherford dan Niels Bohr sertamenyebutkan kelemahan masing- masing teori atom

o Siswa diminta menganallisis nomor atom dan nomor massa beberapa unsur dalam tabel periodik untuk menentukan jumlah elektron, proton dan netron unsur tersebut.

.

Mengasosiasi (Associating)

o Dengan diskusi kelompok siswa menyimpulkan kelebihan dan kekurangan masing-masing teori atom

o Menyimpulkan cara menentukan jumlah proton, elektron, dan netron suatu unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massa

o Menyimpulkan perbedaan isotop, isobar dan isoton berdasarkan jumlah proton, elektron, dan netron suatu unsur

o Melalui diskusi dan tanya jawab siswa memperoleh informasi cara menentukan jumlah proton,

elektron, dan netron suatu unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massa

(6)

Kegiatan Waktu berdasarkan nomor atom dan nomor massa

dengan cara berdiskusi dengan kelompoknya

Mengkomunikasikan (Communicating)

o Siswa diminta mempresentasikan tentang perkembangan teori atom mulai dari teori atom Dalton hingga teori atom Niels Bohr.

o Siswa diminta mempresentasikan cara

menentukan jumlah proton,elektron dan netron dan membedakan isotop, isobar dan isoton.

o Siswa bergantian menjawab dan menjelaskan soal latihan yang tadi diberikan.

C.Penutup

o Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang cara / menentukan jumlah proton, elektron, dan netron suatu unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massa dan menentukan/ membedakan isotop, isobar dan isoton.

o Guru memberikan umpan balik o Guru memberikan tugas PR

o Guru memberikan tugas baca bagi siswa untuk materi berikutnya

30

H. Penilaian

1. Jenis/ teknik penilaian

o Penilaian sikap melalui pengamatan( observasi) pada saat diskusi

(7)

o Penilaian keterampilan melalui kinerja presentasi dan penilaian portofolio (laporan tugas)

2.Instrumen Penilaian

1. Keberanian menyampaikan pendapat 2. Penguasaan materi

3. Kemampuan bertanya dan menjawab pertanyaan

4. Kemampuan menggunakan bahasa yang baik dan lancar 5. Performance

Skor :

4 = Sangat baik

3 = Baik

(8)

1 = Kurang

b. Contoh soal uraian

1. Jelaskan perbedaan antara teori atom Dalton, Thomson, Rutherford dan Niels Bohr

2. Tentukan jumlah proton, electron dan neutron atom – atom berikut ;

a. Materi tersusun atas partikel-partikel terkecil yang disebut atom. b. Atom-atom penyusun unsur bersifat identik (sama dan sejenis). c. Atom suatu unsur tidak dapat diubah menjadi atom unsure lain. d. Senyawa tersusun atas 2 jenis atom atau lebih dengan

perbandingan tetap dan tertentu.

e. Pada reaksi kimia terjadi penataulangan atom-atom yang bereaksi. Reaksi kimia terjadi karena pemisahan atom-atom dalam senyawa untuk kemudian bergabung

kembali membentuk senyawa baru  Teori atom Thomson

Thomson, atom berbentuk bulat di mana muatan listrik positif yang tersebar merata dalam atom dinetralkan oleh elektron-elektron yang berada di antara muatan positif

(9)

electron materi bermuatan positif  Model atom Rutherford

a) Rutherford menemukan bukti bahwa dalam atom terdapat inti atom yang bermuatan positif, berukuran lebih kecil daripada ukuran atom tetapi massa atom hampir seluruhnya berasal dari massa intinya. b) Atom terdiri dari inti atom yang bermuatan positif dan berada pada

pusat atom serta elektron bergerak melintasi inti (seperti planet dalam tata surya).

c) Atom bersifat netral.

d) Jari-jari inti atom dan jari-jari atom sudah dapat ditentukan.

Model atom Rutherford seperti tata surya.

Inti atom

Elektron

Gambar 3. Model atom Rutherford seperti tata surya 2 a. Proton = 11, elektron = 11, neutron = 12

b.Proton = 53, elektron = 53, neutron = 53 Pedoman penskoran

Mengetahui, Kepala Sekolah

Suak Timah, 20

Guru Mata Pelajaran 1 Model Atom Dalton : 5

(10)

Drs. Baharuddin

NIP 196204191993031004

Cut Nurainun, .S.Pd

Gambar

Gambar 3. Model atom Rutherford seperti tata surya

Referensi

Dokumen terkait

Dalam inti atom unsur X terdapat 13 proton dan 14 netron, sedangkan unsur Y mempunyai massa atom 32 dan inti atomnya mengandung 16 netron!. Perhatikan gambar struktur

Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr,sifat-sifat unsur, massa atom relatif, dan sifat-sifat periodik unsur dalam tabel periodik serta menyadari keteraturannya,

Jumlah elektron yang terdapat pada kulit terakhir dari atom unsur dengan nomor massa 80 dan mempunyai 45 neutron adalah ..... 26 elektron di sekitar

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR ALOKASI WAKTU konfigurasi elektron  untuk menentukan letak unsur dalam tabel  periodik pada struktur atom 

: Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,

50 Saya bertanya kepada diri sendiri apakah saya belajar sebanyak yang saya mampu, setiap kali saya menyelesaikan suatu tugas. 51 Saya melupakan informasi baru

4.8.1 Merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya 4.8.2 Melakukan percobaan.daya hantar listrik pada beberapa larutan.. 4.8.3

Siswa dapat menentukan jumlah proton, elektron, dan neutron suatu atom unsur berdasarkan nomor atom dan nomor massanyaD. Siswa menentukan isotop, isobar, dan isoton