• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PEMBENTUKAN TANAH MELALUI PENERAPAN MODEL KOLABORATIF TEKNIK POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) DI KELAS V SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PEMBENTUKAN TANAH MELALUI PENERAPAN MODEL KOLABORATIF TEKNIK POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) DI KELAS V SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i  

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PEMBENTUKAN TANAH MELALUI PENERAPAN MODEL KOLABORATIF

TEKNIK POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN)

DI KELAS V SEKOLAH DASAR

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh :

FELLA ERISKA

1101100122

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAHPURWOKERTO

(2)
(3)

iii  

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PEMBENTUKAN TANAH MELALUI PENERAPAN MODEL KOLABORATIF

TEKNIK POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN)

DI KELAS V SEKOLAH DASAR

Yang dipersiapkandandisusunoleh :

FELLA ERISKA 1101100122

Telahdipertahankan di depanDewanPengujipadatanggal 3 Agustus 2015 Dandinyatakanmemenuhisyaratuntukditerimasebagaikelengkapan

Persyaratan mendapatkangelarSarjanaPendidikan Program StudiPendidikan Guru SekolahDasar

Pembimbing

Purwokerto, 3 Agustus 2015 UniversitasMuhammadiyahPurwokerto

FakultasKeguruandanIlmuPendidikan Dekan,

(4)
(5)

v  

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT, atas Rahmat dan Karunianya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul ini “PeningkatanHasil Belajar IPA Materi Pembentukan Tanah Melalui Model Kolaboratif Teknik POE(Predict-Observe-Explan)Di kelas VASD Negeri 2 Somagede”.

Peneliti menyadari bahwa skripsi ini dapat terselesaikan berkat bantuan dari berbagai pihak, skripsi ini tidak terselesaikan. Oleh karena itu pada kesempatan ini peneliti mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Dr. H. Syamsyuhadi Irsyad, SH., MH., Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

2. Drs. Ahmad, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhamammadiyah Purwokerto,

3. Drs. H. Sri Harmianto, M.Pd., Ketua Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

4. Subuh Anggoro, M.Pi, M.Pd selaku Dosen Pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan, pengarahan dan bantuan kepada penulis,

5. Okto Wijayanti, S.Pd.,M.A., Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, pengarahan dan bantuan kepada penulis,

(6)

7. Diyanto S.Pd.SD., Kepala Sekolah Sekolah Dasar yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan PTK di Sekolah tersebut,

Semoga semua pihak yang telah dengan tulus memberikan bantuan kepada peneliti mendapat pahala yang berlimpah-limpah dari Allah Subkhanahu wa ta’ala. Teriring harapan semoga Skripsi ini dapat bermanfaat bagi siapa saja yang memembacanya. Amin.

Akhir kata segala kritik dan saran dari para pembaca senantiasa peneliti harapkan untuk perbaikan karya di masa datang.

Purwokerto, 9 juni 2015 Peneliti

(7)

vii  

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan Hasil belajar Siswa pada pelajaran IPA masih rendah melalui penerapan model pembelajaran kolaboratif Teknik POE (Predict-Observe-Explain). Penelitian ini dilaksanakan di kelas VA SD Negeri 2 Somagede yang terdiri dari 23siswa dengan 8siswa laki-laki dan 15siswa perempuan. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Setiap siklus terdiri dari dua pertemuan. Dalam penelitian ini alat untuk mengukur hasil belajar peserta didik ranah kognitif dengan menggunakan soal evaluasi yang diberikan pada setiap akhir siklusnya. Alat untuk ukur mengukur hasil belajar peserta didik ranah afektif dengan menggunakan angket. Untuk mengukur hasil belajar ranah psikomotor menggunakan lembar penilain psikomotor. Selain itu, juga menggunakan lembar penilaian obervasi siswa dan guruuntuk pengumpulan data. Berdasarkan hasil penelitian,hasil belajar ranah kognitif siklus I diperoleh rata-rata 73,34 dengan presentase 69,56% dan pada siklus II diperoleh nilai rata-rata 83,26 dengan nilai presentase 82,60%. Hasil belajar ranah afektif pada siklus I nilai rata-rata 2,4 dan pada siklus II diperoleh rata-rata 3,06, Sedangkan hasil belajar ranah psikomotor pada siklus I diperoleh nilai rata-rata 2,8 dan pada siklus II diperoleh rata-rata 3,25. Dengan demikian berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tersebut dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kolaboratif teknik POE (Predict-Observe-Explain)dapat meningkatkan hasil belajar IPA materi pembentukan tanah di kelas VA SD Negeri 2 Somagede

(8)

PERSEMBAHAN

Tiada kata yang pantaskuucapkanselain puji syukurkuterhadap Allah SWT yang telah memberikan kesempatandan kemudahan dalamsetiap

prosesperjalanan kehidupanku

Ku persembahkanskripsi ini sebagai rasa cintadan terima kasihku Kepada:

Ayah dan ibuku :Siyam Muthohar & Rusmiyati yang selalumemberikansemangatdan motivasi

kakakku tersayang: Rossianna Novita K.S adeku tersayang: Winda Triantika

(9)

ix  

MOTTO

“Orang-orang hebat dibidang apapunbukan baru bekerja karena mereka terinspirasi, namun mereka menjadi terinspirasi karena mereka lebih suka bekerja.

Mereka tidak menyia-nyiakan waktu untuk menunggu inspirasi.” (Ernest Newman)

“Sungguh bersama kesukaran dan keringanan karna itu bila kau telah selesai ( mengerjakan yang lain). Dan kepada tuhan, berharaplah

(10)

DAFTAR ISI

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

HALAMAN MOTTO ... ix

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Landasan Teori ... 6

2. Pembelajaran Kolaboratif ... 12

a. Teknik POE ... 12

3. Mata pelajaran IPA ... 13

a. Materi Pembentukan Tanah ... 14

B. Penelitian yang Relevan ... 17

(11)

xi  

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Setting Penelitian ... 20

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN A. Hasil penelitian... 39

(12)

b. Pelaksanaan Tindakan ... ... 59

c. Hasil Observasi ... ... 67

d. Refkeksi ... ... 75

B. Pembahasan ... 76

1. Hasil Belajar Aspek Kognitif ... ... 76

2. Hasil Belajar Aspek Afektif ... ... 78

3. Hasil Belajar Aspek Psikomotor ... ... 82

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 88

B. Saran ... 89

DAFTAR PUSTAKA ... 90

(13)

xiii  

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Nilai Ulangan Harian ... 2

Tabel 2.1 Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar yang diteliti ... 14

Tabel 3.1 Kolaborasi PTK... 21 

Tabel 3.2 Kisi-kisi Hasil Belajar Aspek Kognitif ... 23

Tabel 3.3 Kisi-kisi Hasil Belajar Aspek Afektif ... 24

Tabel 3.4 Kisi-kisi Hasil Belajar Ranah Psikomotor ... 25

Tabel 3.5Kriteria Penilaian Hasil Belajar Afektif ... 28

Tabel 3.6 Kriteria Penilaian Hasil Belajar Ranah Psikomotor ... 29

Tabel 3.7Kriterian penilaian Aktivitas Guru ... 31

Tabel 3.7Kriterian penilaian Aktivitas Siswa ... 33

Tabel 4.1 Hasil Belajar Siswa Aspek Kognitif siklus 1 ... 49

Tabel 4.2 Rata-rata Setiap Indikator Pernyataan Afektif Siklus 1 ... 50

Tabel 4.3 Hasil angket Afektif Siklus 1 ... 51

Tabel 4.4 Hasil Belajar Aspek Psikomotor siklus 1 ... 53

Tabel 4.5Hasil Observasi Aktivitas guru Siklus I ... 54

Tabel 4.6Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I ... 55

Tabel 4.7Hasil Belajar Aspek Kognitif Siklus II ... 68

(14)

Tabel 4.9 Hasil angket Afektif Siklus II ... 70

Tabel 4.10 Hasil Belajar Aspek Psikomotor Siklus II ... 71

Tabel 4.11 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus II ... 72

Tabel 4.12 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ... 73

Tabel 4.13 Hasil Belajar Aspek Kognitif Siswa Kelas VA SD Negeri 2 Somagede ... 76

Tabel 4.14 Hasil Belajar Aspek Afektif Siswa Kelas VA SD Negeri 2 Somagede ... 78

Tabel 4.15Hasil Pernyataan Angket Afektif Setiap Siklus ... 79

Tabel 4.16 Hasil Belajar Siswa Aspek Psikomotor Kelas VA SD Negeri 2 Somagede ... 82

(15)

xv  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Bagan Kerangka Pikir ... 19

Gambar 3.1 Triangulasi Teknik pengumpulan data ... 35

Gambar 3.2 Desain PTK Model Kemmis dan Mc,Taggart ... 36

Gambar 4.1 Guru Sedang Memberitahukan Kepad Siswa Tentang Apa yang Akan dilakukan ... 42

Gambar 4.2 Siswa Melakukan Percobaan Menggores Batu dengan Paku... 43

Gambar 4.3Perwakilan Kelompok Maju untuk Membacakan Hasil Diskusinya .. 44

Gambar 4.4Siswa Maju Kedepan untuk Mengemukakan Pendapat ... 46

Gambar 4.5 Siswa Melakukan Percobaan Membakar Kerikil ... 47

Gambar 4.6 Siswa Mengambil Tanah dari Tempat yang Berbeda ... 62

Gambar 4.7 Siswa melakukan Percobaan Kandungan Tanah ... 62

Gambar 4.8 Siswa Menuliskan Prediksi ... 65

Gambar 4.9 Guru Membimbing Siswa Melakukan Percobaan ... 66

Gambar 4.10 Siswa Mengerjakan Evaluasi ... 67

Gambar 4.11 Histogram Peningkatan Hasil Belajar Aspek Kognitif Kelas VA SD Negeri 2 Somagede ... 77

(16)
(17)

xvii  

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN A ... 93

Daftar Nama Siswa ... 94

Daftar Nilai Ulangan Harian Siswa ... 95

Daftar Presensi Siswa ... 97

LAMPIRAN B ... 98

Silabus Pembelajaran ... 99

Rpp Siklus I Pertemuan 1 dan 2 ... 104

Rpp Siklus II Pertemuan 1 dan 2 ... 120

LAMPIRAN C ... 137

Daftar Nilai Evaluasi Siswa Siklus I dan II ... 138

Kisi-Kisi Hail Belajar Ranah Afektif ... 140

Rekapitulasi Angket Afektif Siklus I ... 142

Rekapitulasi Angket Afektif Siklus II ... 144

Lembar Penilaian Psikomotor Siswa Siklus I dan II ... 146

Lembar Observasi Aktivitas Guru ... 155

Lembar Observasi Aktivitas Siswa ... 168

LAMPIRAN D (DOKUMENTASI) ... 177

Kisi–Kisi Lembar Evaluasi Siklus I ... 178

(18)

Hasil Evaluasi Siswa Siklus I ... 181

Kisi–Kisi Lembar Evaluasi Siklus II ... 187

Kunci Jawaban Lembar Evaluasi Siklus II ... 188

Hasil Evaluasi Siswa Siklus II ... 190

Lembar Kerja Siswa ... 196

Angket Hasil Belajar Ranah Afektif ... 219

LAMPIRAN E (SURAT-SURAT) ... 231

Surat Keputusan Dekan FKIP UMP ... 232

Surat Permohonan Ijin Penelitian ... 238

Surat Keterangan Diijinkan Untuk Penelitian dari SD ... 239

Surat Keterangan Telah Melaksakan Penelitian dari SD ... 240

Gambar

Tabel 4.10 Hasil Belajar Aspek  Psikomotor Siklus II .........................................
Gambar 4.14 Histogram Peningkatan Hasil Belajar Aspek Psikomotor Siswa

Referensi

Dokumen terkait

Dari semua pembahasan diatas dapat disimpulkan bahwa sistem penilaian Online ini sangatlah penting untuk dikembangkan di Perguruan Tinggi Raharja dan dengan adanya sistem PEN+

Mengingat nilai yang terkandung pada kapal tenggelam beserta muatannya, berbagai program penelitian sebagai bagian dari pengelolaan tinggalan budaya bawah air telah

Terdapat tiga temuan dalam penelitian ini, yaitu: (1) Cara yang dilakukan ketua yayasan untuk mengkomunikasikan visi, misi dan tujuan yayasan pendidikan Al-Masdar dalam

Untuk mendapatkan konsumen yang loyalitas diperlukan lokasi yang mendukung atau strategis, pelayanan yang baik yang dapat membuat konsumen merasa terpuaskan, dan tingkat harga

Hasil penelitian mengenai kesadaran konsumen terhadap informasi label produk Mizone menunjukkan adanya selisih yang cukup besar dengan hasil yang dilakukan oleh

Adapun teknik yang paling sedikit digunakan adalah teknik partikularisasi dengan jumlah data 1 (satu), kemudian teknik pengurangan dan adaptasi berjumlah 2 (dua)

Manajemen mengandung tiga pengertian yaitu: pertama, manajemen sebagai proses, kedua manajemen sebagai kolektivitas, ketiga manajemen sebagai suatu seni ( art )

[r]