• Tidak ada hasil yang ditemukan

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RETRIBUSI PASAR BERBASIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA) DI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KABUPATEN SRAGEN - UNS Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RETRIBUSI PASAR BERBASIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA) DI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KABUPATEN SRAGEN - UNS Institutional Repository"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

i

LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RETRIBUSI PASAR BERBASIS

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA)

DI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

KABUPATEN SRAGEN

Disusun Oleh :

CHAROLINA DYAH AYU KUSUMASTUTI

D1514022

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md) Dalam Bidang Manajemen Administrasi

PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN ADMINISTRASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)

ii

PERSETUJUAN

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RETRIBUSI PASAR BERBASIS

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA)

DI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

KABUPATEN SRAGEN

Disusun Oleh :

CHAROLINA DYAH AYU KUSUMASTUTI D1514022

Disetujui untuk dipertahankan dihadapan Panitia Ujian Tugas Akhir Program Studi Diploma III Manajemen Administrasi

Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta

Surakarta, 22 Mei 2017 Pembimbing,

(3)

iii

PENGESAHAN

Tugas Akhir ini telah diuji dan disahkan oleh Panitia Ujian Tugas Akhir Program Studi Diploma III Manajemen Administrasi

Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pada Hari : …………..

Tanggal : ………….

Disusun Oleh :

CHAROLINA DYAH AYU KUSUMASTUTI D1514022

Panitia Ujian Tugas Akhir Nama Tanda tangan

1. Penguji 1 Drs. Marsudi, MS.

2. Penguji 2 Djoko Purwoko, SS, MH.

Mengetahui, Dekan,

(4)

iv MOTTO

“Lakukan yang terbaik, bersikaplah yang baik maka kau akan menjadi yang

terbaik”

(Nelson Mandela)

“Memulai dengan penuh keyakinan, Menjalankan dengan penuh keyakinan,

Menyelesaikan dengan penuh kebahagiaan”.

(Nelson Mandela)

“kebanggaan yang terbesar adalah bukan tidak pernah gagal, tetapi bangkit

kembali setiap kali kita jatuh”.

(Confusius)

“Terkadang, kesulitan harus kamu rasakan terlebih dahulu sebelum kebahagiaan

yang sempurna datang kepadamu”.

(5)

v

PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini penulis persembahkan kepada :

1. Tuhan Yesus Kristus, yang senantiasa selalu memberkati penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

2. Alm.Bapak di surga dan Ibu tercinta yang senantiasa selalu memberikan kasih sayang, dukungan serta doa yang terbaik selama ini.

3. Adik saya tercinta yang sangat menyayangi dan selalu memberi semangat. 4. Keluarga besarku yang selalu memberikan dukungan.

5. Setyo Budi Utomo yang telah memberikan semangat, dukungan dan doa. 6. Sahabat-sahabatku yang selalu memberikan keceriaan serta motivasi yang

tiada henti.

7. Teman-teman se-almamater Manajemen Administrasi 2014 8. Teman-teman Universitas Sebelas Maret Surakarta.

9. Semua pihak yang telah membantu dan mendukung dalam proses penyusunan Tugas Akhir ini.

(6)

vi

PERNYATAAN

Nama : Charolina Dyah Ayu Kusumastuti NIM : D1514022

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tugas akhir berjudul “Sistem Informasi Manajemen Retribusi Pasar Berbasis Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) Di Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kabupaten Sragen” adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya, dalam tugas akhir tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka.

Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan tugas akhir dan gelar yang saya peroleh dari tugas akhir tersebut.

Surakarta, 22 Mei 2017 Yang Membuat Pernyataan,

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan karunia-Nya penulis dapat menyusun dan menyelesaikan penulisan Tugas Akhir yang berjudul “Sistem Informasi Manajemen Retribusi Pasar Berbasis Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) Di Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kabupaten Sragen”.

Penyusunan Tugas Akhir ini tidak akan berjalan dengan lancar tanpa dukungan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati dan dengan penuh rasa hormat, penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

1. Bapak Djoko Purwoko, SS, MH, selaku Pembimbing yang telah memberikan waktu, ilmu, arahan dan bimbingan selama penulisan Tugas Akhir ini selesai 2. Ibu Agnes Eny Nurhayati, SE, MM, selaku Kasubag Umum dan

Kepegawaian Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sragen yang telah memberikan izin pengamatan dalam rangka penyusunan Tugas Akhir ini.

3. Bapak Drs. Marsudi, MS, selaku penguji yang telah meluangkan waktu untuk memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis.

4. Bapak Drs. Muchtar Hadi, M.Si selaku Pembimbing Akademik yang selama ini telah memberikan bimbingan akademis.

5. Ibu Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti Nurheni, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

6. Bapak Drs. Ali, M.Si, selaku Ketua Program Studi Diploma Manajemen Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

7. Segenap dosen Program Studi Diploma Manajemen Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan pengetahuan dan pemikirannya selama penulis menempuh studi. 8. Ibu Ninik Herawati, SE. selaku Bendahara Penerimaan bidang Keuangan

(8)

viii

memberikan ilmu, bantuan, informasi, dan semua hal yang penulis butuhkan demi kelancaran Tugas Akhir ini.

9. Ibu Sri Setyo Rini, SE. yang telah membagi ilmu dan memberikan informasi tentang retribusi pasar selama penulis magang.

10. Semua pihak yang telah membantu dan mendukung dalam proses penyusunan Tugas Akhir ini.

11. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu-persatu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.

Penulis menyadari sepenuhnya akan keterbatasan dan kemampuan dalam Tugas Akhir ini sangat jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan. Penulis berharap semoga Tugas Akhir ini bermanfaat bagi semua pihak. Amin.

Surakarta, 22 Mei 2017

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

PERSETUJUAN ... ii

PENGESAHAN ... iii

MOTTO ... iv

PERSEMBAHAN ... v

PERNYATAAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

ABSTRAK ... xiv

ABSTRACT ... xv

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 6

C. Tujuan Pengamatan ... 6

D. Manfaat Pengamatan ... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN METODE PENGAMATAN A. Tinjauan Pustaka 1. Pengertian Sistem ... 9

2. Pengertian Informasi ... 12

3. Pengertian Manajemen ... 13

4. Pengertian Sistem Informasi Manajemen ... 14

5. Perbedaan Pajak Dan Retribusi ... 20

6. Retribusi Pasar ... 24

(10)

x B. Metode Pengamatan

1. Lokasi Pengamatan ... 34

2. Jenis Pengamatan ... 35

3. Teknik Pengumpulan Data ... 36

a. Wawancara ... 36

b. Observasi ... 39

c. Mengkaji Dokumen dan Arsip ... 39

BAB III DESKRIPSI INSTANSI A. Lokasi Instansi ... 41

B. Sejarah Dinas Perindustrian dan Perdagangan ... 41

C. Logo Instansi ... 43

D. Visi dan Misi ... 46

E. Struktur Organisasi ... 47

F. Job Description ... 48

G. Jam Kerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan ... 53

H. Tarif Retribusi Kabupaten Sragen ... 54

I. Spesifikasi Bagian Pengamatan ... 57

J. Corporate Social Responsibility (CSR) ... 58

BAB IV PEMBAHASAN A. Pengertian Retribusi Pasar ... 60

B. Tata Cara Pemungutan Retribusi Pasar ... 60

C. Sistem Informasi Manajemen Retribusi Pasar ... 61

D. Prosedur Penginputan Retribusi Pasar Menggunakan Aplikasi SIMDA ... 63

E. Kelebihan Dan Kelemahan Aplikasi SIMDA ... 75

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ... 78

B. Saran ... 79 DAFTAR PUSTAKA

(11)

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Komponen Sistem Informasi Manajemen ... 16

Gambar 2.2 Proses Penganggaran SKPKD Dan SKPD ... 31

Gambar 2.3 Siklus Pemungutan Retribusi Pasar ... 38

Gambar 3.1 Logo Kabupaten Sragen ... 44

Gambar 3.2 Struktur Organisasi Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sragen ... 47

Gambar 4.1 Alur Sistem Informasi Manajemen Retribusi Pasar ... 62

Gambar 4.2 Tampilan Awal SIMDA Keuangan ... 64

Gambar 4.3 Tampilan Bukti Penerimaan Kas ... 64

Gambar 4.4 Tampilan Kolom Unit Organisasi ... 65

Gambar 4.5 Tampilan Kolom Sekretariat ... 65

Gambar 4.6 Tampilan Kolom Sekretariat Tanpa Penetapan ... 66

Gambar 4.7 Surat Tanda Setoran Pasar Gondang Sragen Periode Januari 2017... 67

Gambar 4.8 Tampilan Kolom Bukti Penerimaan Tanpa Penetapan ... 68

Gambar 4.9 Tampilan Kolom Uraian Rekening Akun Pendapatan ... 68

Gambar 4.10 Tampilan Kolom Uraian Rekening Kelompok ... 69

Gambar 4.11 Tampilan Kolom Uraian Rekening Kelompok Pendapatan Asli Daerah ... 70

Gambar 4.12 Tampilan Kolom Laporan Pertanggung Jawaban Bendahara Penerimaan ... 70

Gambar 4.13 Laporan Pertanggung Jawaban Bendahara Penerimaan Bulan Januari ... 71

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Table 1.1 Data Subyek Retribusi Pasar Kabupaten Sragen Tahun 2016

... 3

Tabel 2.1 Perbedaan Pajak Dan Retribusi ... 20

Tabel 3.1 Jumlah Pegawai Negeri Sipil Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sragen Berdasarkan Jabatan ... 52

Tabel 3.2 Jumlah Pegawai Negeri Sipil Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sragen Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 52

Tabel 3.3 Jumlah Pegawai Non PNS (Pegawai Negeri Sipil) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sragen ... 53

Tabel 3.4 Jam Kerja Pegawai Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sragen ... 53

Tabel 3.5 Tarif Retribusi Pasar Kabupaten Sragen ... 54

Tabel 3.6 Tarif Retribusi Pelayanan Persampahan Dan Kebersihan ... 55

Tabel 3.7 Tarif Penerimaan Lain-Lain Retribusi Pasar ... 56

(13)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

1. Surat Tugas Magang Manajemen Administrasi Universitas Sebelas Maret 2. Surat Keterangan Selesai Magang Dari Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

Kabupaten Sragen 3. Form Penilaian Magang

4. Form Monitoring Magang Periode 23-30 Januari 2017

5. Form Monitoring Magang Periode 31 Januari - 7 Februari 2017 6. Form Monitoring Magang Periode 8 Februari – 15 Februari 2017 7. Form Monitoring Magang Periode 16-23 Februari 2017

8. Daftar Hadir Mahasiswa 9. Pedoman Wawancara

10. Laporan Pertanggung Jawaban Bendahara Penerimaan Bulan Januari 11. Surat Tanda Setoran Pasar Gondang Sragen Periode Januari

(14)

xiv ABSTRAK

CHAROLINA DYAH AYU KUSUMASTUTI. D1514022. “SISTEM

INFORMASI MANAJEMEN RETRIBUSI PASAR BERBASIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA) DI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KABUPATEN SRAGEN”. Laporan Tugas Akhir. Program Studi Diploma III Manajemen Administrasi. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2017. 81 halaman

Dalam pelaksanaan otonomi daerah, teknologi informasi dan komunikasi perlu menjadi pertimbangan bagi para penyelenggara pemerintahan untuk memanfaatkan, mengembangkan dan menguasainya, terutama dalam rangka meningkatkan daya saing bangsa menghadapi tantangan globalisasi. Peran teknologi informasi dalam membantu pengelolaan pasar diwujudkan dengan mengembangkan sistem informasi manajemen pasar untuk membantu otomasi pelayanan pasar mulai dari pelayanan pasar sampai pengelolaan retribusi pasar Tersedianya teknologi informasi akan menghindarkan dari kesalahan dalam pengambilan keputusan. Melalui pengembangan SIMDA ini mekanisme pengambilan keputusan semakin praktis dan cepat serta dapat lebih berdayaguna dan berhasilguna. Semua kegiatan pengelolaan keuangan daerah dapat dijalankan menggunakan sebuah Sistem Informasi Manajemen (SIM).

Tujuan pengamatan ini untuk mengetahui Sistem Informasi Manajemen Retribusi Pasar Berbasis Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) di Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sragen. Pengamatan ini dilakukan dengan cara observasi berperan. Teknik pengumpulan data dikumpulkan dan dilakukan melalui wawancara, observasi, dan pengumpulan dokumen.

Hasil dari pengamatan ini menunjukkan bahwa Sistem Informasi Manajamen Daerah (SIMDA) adalah sistem informasi manajemen pemerintah daerah yang merupakan subsistem dari Sistem Informasi Manajemen Dalam Negeri (SIMDAGRI) yang mendukung kebutuhan informasi bagi penyelenggaraan fungsi utama dan penunjang bagi pemerintah daerah yang terintegrasi secara baik para pengambil keputusan di semua eselon atau jajaran pemerintah daerah sesuai dengan strata informasi yang ditentukan. Prosedur penginputan retribusi pasar menggunakan aplikasi SIMDA yaitu dimulai dari bendahara penerimaan mengisi data dan pasword terlebih dahulu, memilih bukti penerimaan kas dan memilih Dinas Perindustrian dan Perdagangan sebagai bukti setoran dari instansi, pengisian data retribusi daerah sesuai dari surat tanda setoran yang diterima, setelah pengisian data retribusi daerah selesai kemudian bendahara penerimaan membuat laporan pertanggung jawaban. Kelebihan SIMDA yaitu sesuai peraturan perundang-undangan, aplikasi SIMDA dapat dimplemetasikan untuk pengelolaan keuangan daerah secara terintegrasi, memiliki sumber daya manusia yang kompeten dalam pengelolaan keuangan daerah, kesinambungan pemeliharaan, dan fitur-fitur dalam aplikasi SIMDA mudah digunakan

(15)

xv ABSTRACT

CHAROLINA DYAH AYU KUSUMASTUTI. D1514022. “MANAGEMENT

INFORMATION SYSTEM OF MARKET RETRIBUTION

MANAGEMENT BASED ON LOCAL MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM (SIMDA) IN INDUSTRIAL AND TRADING SERVICE OF

SRAGEN REGENCY”. A Report on Final Project. Administration Management

Undergraduate Study Program of Social and Political Sciences Faculty of Surakarta Sebelas Maret University, 2017, 81 pages.

In implementing local autonomy, information and communication technology should be the matter of consideration to the government organizer in order to utilize, develop, and master it, particularly in the at tempt of improving the nation’s competitiveness in dealing with globalization. The role of information technology in helping market management is brought into reality through developing a market management information system to help market service automation starting from market service to market retribution management. The availability of information technology will avoid the fault in decision making. Through this SIMDA development, the decision making mechanism is getting more practical, quicker, and expedient. All of local financial management activities can be implemented using a Management Information System (SIM).

The objective of research was to find out the “Management Information System of Market Retribution based on Local Management Information System (SIMDA) in industrial and trading service of Sragen Regency. This research employed participatory observation method. Techniques of collecting data used were: interview, observation and document study.

The result of research showed that Local Management Information System (SIMDA) is a local government’s management information system constituting the subsystem of Interior Management Information System (SIMDAGRI) supporting the information need for organizing the primary and secondary functions of local government that is integrated well by decision makers in all echelons and levels of local government consistent with the specified information strata. The procedure of inputting market retribution using SIMDA application started with the revenue treasurer filling in the data and password first, then selecting proof and cash receiving, and selecting Industrial and Trading Service as the proof of deposit from institution, filling in the data of local retribution corresponding to the deposit receipt received, and thereafter the revenue treasurer developing accountability report. The advantages of SIMDA are that it is consistent with legislation, can be implemented in local financial management in integrated manner, has competent human resource in managing local finance, is maintained continuously, and its feature is user-friendly.

Referensi

Dokumen terkait

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul

[r]

Noor Aspasia (2013) dalam penelitiannya tentang “Peran Ganda, Curahan Waktu Kerja, Dan Kontribusi Ekonomi Istri Pada Keluarga Petani” menunjukkan bahwa peran pada sektor domestik

Sebagai salah satu produk media massa yang memiliki peran dalam mengkonstruksikan makna kecantikan perempuan, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian mendalam pada

Pak Ikhsan menegaskan bahwa manajemen yang ia terapkan dalam mengelola BMT Abada adalah manajemen langit yang maknanya dapat ditafsirkan bahwa dalam kehidupan

Segala Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yangg Maha Esa karena atas berkat limpahan rahmat dan berkat- Nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir pembuatan

keterangan saksi-saksi dan keterangan terdakwa disertai barang bukti yang diajukan dalam surat dakwaan oleh penuntut umum serta fakta-fakta lengkap didepan

Value Chain merupakan rantai nilai yang dapat mengetahui kekuatan perusahaan, keuntungan dan kesuksesan dari rantai aktivitas dalam perusahaan atau industri