• Tidak ada hasil yang ditemukan

Jabra. Elite Sport. Panduan Pengguna

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Jabra. Elite Sport. Panduan Pengguna"

Copied!
24
0
0

Teks penuh

(1)

Panduan Pengguna

(2)

© 2016 GN Audio A/S. All rights reserved. Jabra® is a

trademark of GN Audio A/S. The Bluetooth® word mark and

logos are registered trademarks owned by the Bluetooth SIG, Inc. and any use of such marks by GN Audio A/S is under license.

Made in China

(3)

ENGLISH

1. Selamat datang ...5

2. Gambaran umum Jabra Elite Sport ...6

2.1 Aksesori yang disertakan

3. Cara pemakaian ...8

3.1 Mengganti EarGel 3.2 Mengganti EarWing

4. Cara mengisi daya ...10

4.1 Mengisi daya earbud

4.2 Mengisi daya wadah pengisi daya 4.3 Arti warna-warna LED

5. Cara membuat koneksi ...13

6. Aplikasi Jabra sport life ...14

7. Cara menggunakan ...15

7.1 Nyalakan/matikan earbud 7.2 Penggunaan satu earbud 7.3 Panggilan telepon & musik 7.4 Tombol Sports 7.5 HearThrough 7.6 Daya otomatis mati

7.7 Menangani beberapa panggilan 7.8 Panduan suara dan bahasa 7.9 Memperbarui firmware 7.10 Cara menyetel ulang

(4)

ENGLISH

8. Dukungan ...21

8.1 T&J

8.2 Cara merawat earbud Anda

(5)

ENGLISH

1. Selamat datang

Terima kasih karena Anda telah menggunakan Jabra Elite Sport. Kami harap Anda akan menikmatinya!

Jabra Elite Sport menyajikan

• Suara & panggilan nirkabel superior

• Pemakaian yang pas tanpa kabel yang nyaman dan aman dengan pilihan pemakaian yang fleksibel • Nikmati hingga 9 jam dengan wadah pengisi daya selagi

beraktivitas

• Monitor dan penganalisis denyut jantung dengan presisi in-ear (dalam-telinga)

• Pembimbingan audio in-ear

• Antikeringat & anticuaca dengan peringkat IP67 • HearThrough untuk mendengar suara di sekeliling Anda • Kontrol suara untuk menjawab panggilan telepon

(6)

ENGLISH

2. Gambaran umum Jabra

Elite Sport

Earbud Jabra Elite Sport

(7)

ENGLISH

2.1 Aksesori yang disertakan

Earwing S B K S B K S B K Eargel Silikon

Kabel USB mikro

Aksesori pengganti atau tambahan dapat dibeli secara online di jabra.com/accessories.

EarGel Foam tip (ujung busa)

(8)

ENGLISH

3. Cara pemakaian

Bagian atas EarWing harus masuk dengan pas ke dalam lekuk telinga.

(9)

ENGLISH

3.1 Mengganti EarGel

Untuk pengalaman audio yang optimum, cobalah masing-masing ukuran EarGel. EarGel harus terasa pas dan aman di dalam telinga Anda.

M L

S

S

3.2 Mengganti EarWing

Agar Anda mendapatkan ketepatan dan keamanan maksimal selama latihan Anda, cobalah masing-masing model EarWing.

Lepaskan EarWing lama dan tarik EarWing baru ke dalam earbud, seperti pada gambar. Anda mungkin harus menarik EarWing agar bisa masuk ke posisinya.

M L S

(10)

ENGLISH

4. Cara mengisi daya

Jabra Elite Sport menawarkan hingga 3 jam waktu putar. Dengan 2 pengisian daya ulang penuh dalam wadah pengisi daya, Anda dapat menikmati total waktu hingga 9 jam dengan baterai portabel.

4.1 Mengisi daya earbud

Untuk mengisi ulang daya earbud, cukup tempatkan di dalam wadah pengisi daya dan pasang penutupnya. Lampu LED pada bagian depan wadah pengisi daya akan berkedip merah, kuning, atau hijau untuk mengindikasikan status baterai earbud saat ini.

Diperlukan sekitar 2 jam untuk mengisi ulang daya earbud sampai penuh. Jika baterai earbud lemah, 20 menit di dalam wadah pengisi daya sama dengan hingga 1 jam waktu putar.

(11)

ENGLISH

4.2 Mengisi daya wadah pengisi daya

Untuk mengisi daya wadah pengisi daya, cukup pasangkan pada catu daya USB. Diperlukan sekitar 2 jam untuk mengisi daya sampai penuh.

LED di atas porta USB akan menyala dan berwarna merah saat sedang mengisi daya, dan berwarna hijau saat daya sudah penuh. Perlu waktu sekitar 3 jam untuk mengisi penuh daya earbud dan wadah pengisian daya sekaligus.

(12)

ENGLISH

4.3 Arti warna-warna LED

Baterai tinggi Baterai sedang Baterai lemah Mode penyandingan/ terkoneksi Earbud tertaut/ tidak tertaut Penyetelan ulang

Kiri

Kanan

LED LED Baterai tinggi Baterai sedang Baterai lemah Baterai tinggi Baterai sedang Baterai lemah

Firmware sedang diperbarui LED STATUS EARBUD

(13)

ENGLISH

5. Cara membuat koneksi

1. Tekan dan tahan selama 3 detik tombol Multifungsi di earbud kanan hingga Anda mendengar instruksi pembuatan koneksi. Lepaskan tombol tersebut. 2. Ikuti instruksi suara pembuatan koneksi untuk membuat

koneksi ke ponsel cerdas Anda.

3. Anda mungkin perlu menekan dan menahan selama 3 detik tombol Volume turun earbud kiri untuk

menyalakannya (hanya perlu dilakukan pada pemakaian pertama).

(14)

ENGLISH

6. Aplikasi Jabra sport life

Aplikasi Jabra Sport Life merupakan aplikasi gratis yang akan membuat Anda dapat menggunakan:

• Pengujian VO2 Max: secara akurat mengukur tingkat kebugaran Anda

• Prediktor Waktu Lari (Race Time Predictor): secara akurat memperkirakan waktu selesai Anda

• Penasihat Pemulihan (Recovery Advisor): membantu mendeteksi tanda-tanda latihan berlebihan

GET IT ON

(15)

ENGLISH

7. Cara menggunakan

Kiri

Kanan

Tombol Sports Volume naik Volume

turun Tombol Multi-fungsi

Led Led

7.1 Nyalakan/matikan earbud

Earbud dimatikan/dinyalakan saat ditempatkan dalam wadah pengisian daya, dan wadah tersebut ditutup atau dibuka.

Earbud juga dapat dimatikan/dinyalakan secara terpisah dengan menekan tombol Multifungsi (earbud kanan), atau tombol Volume turun (earbud kiri) hingga lampu LED berkedip.

(16)

ENGLISH

7.2 Penggunaan satu earbud

Earbud kanan dapat digunakan secara terpisah untuk pemutran mono atau panggilan telepon. Untuk volume dan kontrol lewati track, gunakan ponsel cerdas Anda yang terkoneksi.

Saat kedua earbud dinyalakan dan berada dalam jangkauan 25 cm, mereka akan tertaut kembali secara otomatis.

7.3 Panggilan telepon & musik

Earbud

kanan Panggilan telepon & musik Memutar/

menjeda

musik Ketuk tombol Multifungsi Menjawab/

mengakhiri

panggilan Ketuk tombol Multifungsi Menolak

panggilan Ketuk dua kali tombol Multifungsi Aktifkan Siri/

Google Now/ Cortana

Tekan (1 detik) tombol Multifungsi saat tidak sedang menelepon.

(17)

ENGLISH

Earbud

kiri Panggilan Telepon & Musik Menyetel

volume Ketuk tombol Volume naik atau Volume turun Melewati track Tekan dan tahan 2 (detik) tombol Volume naik atau tombol Volume

turun Status baterai

Ketuk tombol Volume naik atau Volume turun saat tidak sedang melakukan panggilan atau mendengarkan musik

7.4 Tombol Sports

Jika earbud digunakan dengan aplikasi Jabra Sport Life (atau aplikasi olahraga Anda yang biasanya), Anda dapat mengendalikan latihan olahraga Anda dan mendengarkan informasi baru latihan olahraga Anda saat beraktivitas dengan menggunakan tombol Sports.

Earbud

kanan Sebelum latihan olahraga

Aktifkan aplikasi Sport Ketuk tombol Sports

(18)

ENGLISH

Earbud

kanan Selama latihan olahraga Menjeda/

melanjutkan latihan olahraga

Tekan dan tahan (1 detik) tombol Sports Mendengarkan

informasi baru latihan olahraga saat beraktivitas

Ketuk tombol Sports Menyalakan/

mematikan Informasi baru saat beraktivitas

Ketuk dua kali tombol Sports

7.5 HearThrough

HearThrough menggunakan mikrofon terpasang, sehingga Anda dapat memerhatikan sekeliling Anda dan terlibat dalam percakapan tanpa perlu melepaskan earbud. Penyetelan HearThrough dapat dikonfigurasi dengan menggunakan aplikasi Jabra Sport Life.

Earbud

kanan HearThrough Mengaktifkan/ menonaktifkan Hear-through

Ketuk dua kali tombol Multifungsi

Catatan: Kondisi berangin dapat memengaruhi mutu Hear-through.

(19)

ENGLISH

7.6 Daya otomatis mati

Saat earbud kanan berada di luar jangkauan atau tikda terkoneksi ke ponsel cerdas Anda selama 15 menit, atau belum aktif selama 1 jam, earbud ini akan mati sendiri untuk menghemat baterai.

Saat earbud kiri tidak tertaut dengan earbud kanan selama 15 menit, earbud ini akan mati sendiri untuk menghemat baterai.

7.7 Menangani beberapa panggilan

Earbud dapat menerima dan menangani beberapa panggilan secara bersamaan.

Earbud

kanan Menangani beberapa panggilan Mengakhiri panggilan yang sedang berlangsung dan

menjawab panggilan masuk Ketuk tombol Multifungsi Berpindah antara panggilan

tertunda ke atau dari panggilan aktif

Tekan dan tahan (2 detik) tombol Multifungsi Menunda panggilan yang

sedang berlangsung dan menjawab panggilan masuk

Tekan dan tahan (2 detik) tombol Multifungsi Menolak panggilan masuk,

saat sedang melakukan panggilan telepon

Ketuk dua kali tombol Multifungsi

(20)

ENGLISH

7.8 Panduan suara dan bahasa

Dengan menggunakan aplikasi Jabra Sport Life, panduan suara dapat dinyalakan/dimatikan, dan bahasa dapat diganti.

Bahasa berikut ini tersedia: Inggris (AS), Perancis, Jerman, Jepang, Tionghoa.

7.9 Memperbarui firmware

Firmware Jabra Elite Sport dapat diperbarui ke versi terbaru dengan menggunakan aplikasi Jabra Sport Life.

7.10 Cara menyetel ulang

Menyetel ulang earbud akan menghapus daftar perangkat yang tersanding. Setelah menyetel ulang, perlu untuk menyandingkan ulang earbud dengan ponsel pintar Anda.

Earbud

kanan Menyetel ulang Menyetel ulang daftar penyandingan

Tekan dan tahan (5 dtk.) tombol Multifungsi dan tombol Sports sampai LED berkedip ungu.

(21)

ENGLISH

8. Dukungan

8.1 T&J

Baca T&J di Jabra.com/elitesport

8.2 Cara merawat earbud Anda

• Simpanlah selalu earbud di dalam wadah pengisi daya dan pastikan terlindung dengan aman.

• Hindari penyimpanan pada suhu ekstrem (di atas 65°C/149°F atau di bawah -10°C/14°F). Hal ini dapat memperpendek masa pakai baterai dan dapat memengaruhi earbud.

(22)

ENGLISH

9. Spesifikasi teknis

Jabra Elite Sport Spesifikasi

Berat: Earbud 6,5 g x2Wadah pengisi daya 67 g

Dimensi:

Earbud

P 27 x L 30 x T 22,5 mm Wadah pengisi daya P 72 x L 51 x T 26,5 mm

Mikrofon: 4 x MEMS

Ukuran pengeras suara: 6,8 x 5,1 mm

Rentang operasi: Hingga 10 m/33 kaki (tergantung ponselnya) Versi Bluetooth: 4.1

Perangkat tersanding: Hingga 8, terkoneksi dengan satu perangkat pada satu waktu. Profil Bluetooth yang

didukung:

A2DP (v1.2), Profil Lepas Tangan (v1.6), Profil set kepala (v1.2), AVRCP (v1.5)

Durasi bicara/musik: Hingga 9 jam (hingga 3 jam pada earbud, dan hingga 6 jam pada wadah pengisi daya) Durasi pengisian daya: Sekitar 2 jam untuk earbudSekitar 3 jam untuk earbud dan

(23)

ENGLISH

Jabra Elite Sport Spesifikasi Durasi siaga: Hingga 200 jam

Suhu pengoperasian: -10°C hingga 55°C (14°F hingga 131°F) Suhu penyimpanan: -40°C hingga 65°C (-40°F hingga 149°F) Pengujian keterandalan: Berperingkat IP67, teruji untuk kejatuhan, kekuatan, kotoran, suhu,

& kelembapan

Material: Karet Silikon, PARA (poliarilamida), PC/ABS, PC, PP, TPU, TPE-V, TPE-S Kunci atau PIN penyandingan: 0000

(24)

Referensi

Dokumen terkait

Jika Anda telah memiliki lebih dari 20 profil olahraga pada aplikasi dan layanan web Polar Flow, 20 profil olahraga pertama yang ada pada daftar akan ditransfer ke M430 Anda

Untuk melihat dan mendengar status baterai saat ini, ketuk tombol Volume up atau Volume down saat tidak sedang mendengarkan musik atau sedang melakukan panggilan telepon.

Kita bisa menyimpulkan keberadaan pancasila setelah reformasi.bagaimana pancasila di bangsa Indonesia apakah masih sebagai dasar Negara dan bermanfaat

Jika earphone digunakan dengan aplikasi Jabra Sport Life (atau aplikasi olahraga biasa Anda), Anda dapat mengendalikan sesi olahraga Anda dan mendengarkan update sesi olahraga saat

Assauri (2004) mengatakan, perencanaan dan pengendalian produksi adalah penentuan dan penetapan kegiatan-kegiatan produksi yang akan dilakukan untuk mencapai tujuan perusahaan

Pada file database yang normal (.accdb), table dan query ada di dalam file database itu sendiri, sedangkan jika Anda menggunakan sumber data dari database lain, Anda harus

Data Lagu atau Style yang telah Anda buat pada instrumen dengan menggunakan Voice ini tidak akan dibunyikan den- gan benar bila dimainkan kembali pada instrumen lain.. •

Apabila tidak terjadi penambahan margin maka system akan meliquidasi harga terbuka tersebut pada saat dana mencapai nihil secara otomatis.. DEMO