• Tidak ada hasil yang ditemukan

PT Dan Liris didirikan pada tahun 1974 di Solo

N/A
N/A
Fitriningsih

Academic year: 2023

Membagikan "PT Dan Liris didirikan pada tahun 1974 di Solo"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

PT Dan Liris membangun reputasi sebagai spesialis terdepan dalam pengembangan bahan kain warna celup baru, batik cetak, dan motif-motif tekstil di Indonesia dengan memberikan nilai tambah pada kain melalui divisi dying, finishing, dan printing. Didukung oleh laboratorium internal dan tenaga profesional, sementara kapasitas printing PT Dan Liris menyentuh angka 39.5 juta meter per tahun sehingga menjadikan PT Dan Liris salah satu produsen yang paling ahli dalam bidang ini di Indonesia.

Divisi Printing kami mampu melakukan:

a. Transfer Printing b. Rotary Printing c. Flat Printing d. Foil Stamping e. Digital Printing

Tim desain PT Dan Liris yang sangat terampil meningkatkan kemampuan printing sehingga dapat mengembangkan sekitar 3.000 desain batik dan tekstil baru setiap tahunnya. Bekerja dalam suatu sistem yang terintegrasi bersama tim produksi tekstil, tim desain tekstil PT Dan Liris memiliki pemahaman mendalam akan proses produksi sehingga setiap motif baru yang dikembangkan telah diteliti secara mendalam hingga dapat diproduksi. Dengan demikian, tekstil bertema batik telah digunakan untuk membuat seragam-seragam di berbagai perusahaan lokal dan internasional terkemuka.

Untuk kain warna celup, laboratorium kammengembangkan formula-formula warna yang secara akurat memenuhi kebutuhan klien-klien kami. Kami juga memperhitungkan faktor-faktor seperti bahan yang digunakan, reaksi terhadap

(2)

pencucian dan pemakaian, dan reaksi terhadap cahaya saat memilih pencelup terbaik. Persiapan-persiapan ini sangat penting untuk memberikan rekatan yang baik dari pencelup ke bahan kain. Kami juga melakukan analisis kerataan agar warna celupan dapat diterapkan secara merata ke seluruh bagian kain. Hal ini dapat dicapai dengan mengendalikan kondisi pewarnaan – yang mencakup penambahan zat penahan untuk mengendalikan laju proses pewarnaan.

Selain itu, kami melakukan proses merserisasi dengan tegangan tinggi untuk meningkatkan kekuatan kain dan rekatan warna. Proses ini juga membuat kain lebih berkilau, sehingga menghasilkan warna yang lebih kaya. Sifat-sifat lain dari kain juga berubah akibat proses ini, seperti kelembutan dan kilau sutra yang tahan lama. Sebagai bagian penting dari proses produksi, divisi dyeing, finishing, dan printing kami semakin memampukan perusahaan untuk memperluas cakupan produksi tekstil bernilai tinggi.

Divisi Dyeing & Finishing

(3)

Kami memiliki jajaran mesin lengkap untuk proses-proses pewarnaan dan pencetakan berikut:

Continuous Bleaching Range Mercerization

Continuous Dyeing Range Sanforization

Yarn Dyeing

Referensi

Dokumen terkait

memang tidak hanya membicarakan tema fiksi dan fakta ini saja, tetapi juga meliputi pembicaraan menyeluruh mengenai sastra dalam hubungannya dengan berbagai

= Menjelaskan alur proses setelah barang diterima dari customer dan proses untuk pengiriman barang = Menjelaskan alur proses pengiriman barang yang dilakukan oleh

Kandungan unsur-unsur dalam sedimen aktif sungai sangat berkaitan dengan kandungan unsur-unsur tersebut di daerah yang dilalui oleh aliran sungai baik secara alamiah

Fakta yang ada yaitu pelayanan angkutan intermoda yang sudah tersedia di bandara Adisutjipto belum dimanfaatkan secara efektif oleh penumpang angkutan udara.Sebagian besar

mura>bah}ah obyeknya dapat diikat dengan perjanjian lain misalkan perjanjian fidusia apalagi obyeknya dalam angsuran dengan alasan karena jual beli dalam

Dianalisa bahwa pada spesimen dengan rasio tulangan longitudinal lebih tinggi, jarak sengkang tidak begitu mempengaruhi kapasitas beban lateral yang dapat ditahan oleh

Durian Consumption Effect on Plasma Malondialdehyde Level as Biomarker of Stress Oxidative in Rats.. Anugrah Aulia Ulil Amri 1 , Ani Melani Maskoen 2 , Syarief

Edge-triggered flip-flop , yaitu untai flip-flop yang mempunyai input sinyal clock , dan output akan bereaksi terhadap perubahan input saat sinyal clock berubah dari 0 ke 1