• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Antara Self dan Motif Prososial Pada Mahasiswa Universitas 'X' Bandung.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Antara Self dan Motif Prososial Pada Mahasiswa Universitas 'X' Bandung."

Copied!
79
0
0

Teks penuh

(1)

i Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK

Penelitian ini tentang hubungan antara self dan motif prososial pada mahasiswa Universitas ‘X’ Bandung. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan self dan motif prososial pada mahasiswa Universitas ‘X’ Bandung.

Sampel penelitian ini adalah mahasiswa Universitas ‘X’ Bandung. Sampel yang diperoleh berdasarkan cluster random sampling. Alat ukur yang digunakan untuk mengetahui kecenderungan self yang dimiliki oleh mahasiswa berupa kuesioner yang disusun oleh peneliti berdasarkan teori self dari Markus & Kitayama (1991), sedangkan alat ukur motif prososial berupa cerita yang disusun oleh peneliti berdasarkan modifikasi alat ukur dari Sri Untari Pidada dari teori Hoffman (1975). Melalui pengolahan data, diketahui validitas alat ukur self berkisar antara 0.311-0.792, dengan reliabilitas 0.5397 yang mempunyai kriteria sedang. Sedangkan untuk motif prososial, melalui pengolahan data didapatkan validitas sebesar 0.366 – 0.748 dengan reliabilitas 0.663 yang mempunyai kriteria sedang.

Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat hubungan antara self dan motif prososial pada mahasiswa Universitas ‘X’ Bandung. Artinya, mungkin ada faktor lain yang lebih berkaitan dengan motif prososial pada mahasiswa Universitas ‘X’ Bandung. Salah satu faktor yang lebih berkaitan adalah faktor lingkungan.

(2)

v

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI

Lembar Judul

Lembar Pengesahan

Abstrak ... i

Kata Pengantar ... ii

Daftar Isi ...v

Daftar Bagan dan Gambar ... viii

Daftar Tabel ... ix

Daftar Lampiran ...x

Bab I Pendahuluan

1.1 Latar Belakang Masalah ...1

1.2 Identifikasi Masalah ...9

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian ...10

1.4 Kegunaan Penelitian...10

1.5 Kerangka Pemikiran ...11

1.6 Hipotesis Penelitian ...21

Bab II Tinjauan Pustaka

2.1 Self

2.1.1 Pengertian Self ...22

2.1.2 Pengertian Konstruk Self ...22

(3)

v

Universitas Kristen Maranatha

2.1.4 Dua Konstruk dari Self ...25

2.1.5 Peran Orang lain dalam Konstruk Self Interdependen ...29

2.1.6 Konsekuensi Dari Pandangan Self Independen atau Self

Interdependen...32

2.1.7 Konsekuensi terhadap Kognisi ...34

2.1.8 Konsekuensi Terhadap Emosi...36

2.1.9 Konsekuensi Terhadap Motivasi...38

2.2 Motif Prososial

2.2.1 Definisi dan Pengertian Tingkah Laku Prososial ...41

2.2.2 Motif Prososial ...45

2.2.3 Faktor Individual dalam Perkembangan Motif Prososial ...51

2.2.4 Faktor Lingkungan dalam Perkembangan Motif Prososial ...57

2.3 Teori Remaja

2.3.1 Definisi dan Batasan Remaja ...61

2.3.2 Tugas-Tugas Perkembangan Remaja ...61

2.3.3 Perubahan Dasar Masa Remaja ...62

2.4 Universitas ‘X’ Bandung...68

BAB III Metodologi Penelitian

3.1 Rancangan Penelitian ...69

3.2 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional ...69

3.3 Alat Ukur ...73

3.4 Populasi Sasaran dan Teknik Penarikan Sampel ...86

(4)

v

Universitas Kristen Maranatha

3.6 Hipotesis Statistik ...88

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

4.1 Gambaran Responden ...89

4.2 Hasil Penelitian ...90

4.3 Pembahasan...93

BAB V Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan ...100

5.2 Saran...100

Daftar Pustaka ...102

(5)

viii

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR BAGAN

Bagan 1.1 Kerangka Pikir ...20

Bagan 3.1 Rancangan Penelitian ...69

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Representasi konseptual dari konstruk self independen ...26

(6)

ix

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Perbedaan antara self independen dan self interdependen ...32

Tabel 2.2 Tugas Perkembangan Remaja ...61

Tabel 3.1 Penyebaran Item Self ...74

Tabel 3.2 Tabel Penilaian Item Self ...76

Tabel 3.3 Tabel Kecenderungan Self ...77

Tabel 3.4

Tabel Kategori Korelasi ...88

Tabel 4.1.1 Gambaran responden berdasarkan jenis kelamin...89

Tabel 4.1.2 Gambaran responden berdasarkan usia...90

Tabel 4.2.1 Tabel Pengujian dengan uji Korelasi Rank Spearman...91

Tabel 4.2.2.1 Gambaran Responden berdasarkan Self-nya...91

Tabel 4.2.2.2 Gambaran Responden berdasarkan Motif Prososialnya ...92

(7)

x

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN 1 Alat Ukur Self

LAMPIRAN 2 Data Penunjang Motif Prososial

LAMPIRAN 3 Alat Ukur Motif Prososial

LAMPIRAN 4 Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur Self

LAMPIRAN 5 Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur Motif Prososial

LAMPIRAN 6 Hasil Korelasi Self dan Motif Prososial

LAMPIRAN 7 Tabulasi Silang Antara Self dan Elemen Motif Prososial

LAMPIRAN 8 Tabulasi Silang Antara Motif Prososial dengan Data Penunjang

LAMPIRAN 9 Tabulasi Silang Usia dengan Motif Prososial

LAMPIRAN 10 Tabulasi Silang Jenis Kelamin dengan Motif Prososial

LAMPIRAN 11 Data Mentah Self

LAMPIRAN 12 Data Mentah Motif Prososial

LAMPIRAN 13 Data Mentah Data Penunjang Motif Prososial

(8)

UniversitasKristen Maranatha Lampiran 1

Kuesioner Self

No Item S CS KS TS

1 Saya senang dapat menjadi ‘unik’ dan berbeda dari orang lain dalam berbagai bidang walaupun kurang sesuai dengan pendapat teman.

2 Penting bagi saya untuk bisa bertindak sebagai orang yang bisa mengungkapkan keinginannya walaupun hubungan dengan teman dapat terganggu.

3 Saya merasa bahwa mempunyai cita-cita merupakan hal yang penting walaupun orang tua tidak menyetujui cita-cita itu

4 Kebahagiaan saya tergantung pada kebahagiaan orang-orang di sekitar saya walaupun harus menunda kepentingan saya

5 Dalam mengerjakan tugas, saya akan mengikuti petunjuk pengerjaan daripada mencoba-coba sendiri.

6 Saya akan melakukan apa saja yang saya inginkan daripada mempedulikan pendapat orang lain.

7 Saat saya mengetahui ada masalah di organisasi, saya akan memberikan pendapat walaupun resikonya saya dapat dijauhi oleh teman lainnya.

(9)

UniversitasKristen Maranatha 9 Saya akan mengambil keputusan sesuai dengan pendapat sendiri

walaupun sudah diberi saran oleh orang lain.

10 Saya menyadari kelemahan dan kelebihan dari reaksi teman terhadap saya daripada hasil mengintrospeksi diri.

11 Menurut saya, berbicara terus terang selama rapat berlangsung bukan merupakan masalah bagi saya walaupun hal tersebut bisa menyinggung anggota lain.

12 Pada saat membicarakan rencana kerja, saya akan mempertimbangkan nasihat orang tua walaupun tidak sesuai dengan keinginan saya.

13 Saya tetap mengikuti acara senat karena teman-teman mengikutinya walaupun saya tidak menyukai kegiatan itu.

14 Jika saya tidak menyukai perbuatan seseorang, saya akan mengutarakannya walaupun dapat membuat saya bertengkar dengan orang tersebut.

15 Saya berusaha untuk melakukan apa yang terbaik bagi saya walaupun dapat merugikan orang lain

16 Pada saat teman bersedih, saya merasa ia membutuhkan saya sehingga saya akan menemaninya walaupun saya harus menunda aktivitas saya

(10)

UniversitasKristen Maranatha 18 Saya akan menyatakan keinginan saya pada teman walaupun

keinginan tersebut dapat membuat teman kecewa

19 Saya akan mengikuti apa yang ingin teman lakukan walaupun sebenarnya saya ingin melakukan hal yang berbeda

(11)

UniversitasKristen Maranatha Lampiran 2

Data Penunjang

Jawablah pernyataan di bawah ini sesuai dengan keadaan diri Saudara. Berilah tanda silang (x) pada a, bila sesuai dengan keadaan diri saudara. Berilah tanda silang (x) pada b, bila tidak sesuai dengan keadaan diri saudara. Saudara juga dapat memilih huruf c dan mengisi kata yang sesuai dengan pernyataan tersebut dan diri saudara.

1. Pada saat tetangga sebelah rumah akan melakukan acara, orang tua akan turut membantunya.

a. ya b. tidak c. ….

2. Teman akan menegur saya bila saya bersikap tidak peduli terhadap orang yang butuh bantuan saya.

(12)

UniversitasKristen Maranatha 3. Orang tua akan menegur saya bila saya tidak membantu teman yang butuh

bantuan saya. a. ya

b. tidak c. ….

4. Guru menegur saya bila tidak untuk menolong teman yang butuh bantuan saya.

a. ya b. tidak c. ….

5. Teman memuji saya bila saya membantu orang yang sedang berkesusahan a. ya

b. tidak c. ….

6. Orang tua memuji saya bila menolong orang yang sedang berkesusahan. a. ya

(13)

UniversitasKristen Maranatha 7. Guru / dosen akan membantu saya ataupun teman lainnya bila menghadapi

kesulitan dalam menyelesaikan persoalan pelajaran a. ya

b. tidak c. ….

8. Guru/ dosen sering mengingatkan saya untuk mau membantu orang lain yang sedang dalam kesusahan

a. ya b. tidak c. ….

9. Pada saat saya mengalami kesulitan, teman saya datang membantu saya. a. ya

(14)

Lampiran 3

Kuesioner Motif Prososial

Instruksi :

Pada kuesioner ini, Saudara diminta untuk membaca cerita ini dengan teliti, kemudian

jawablah pertanyaan yang ada di bawah masing-masing cerita sesuai penghayatan diri

Saudara terhadap kejadian-kejadian tersebut. Jawablah dengan lengkap dan ceritakan

apa yang Saudara pikir, rasa, atau pendapat Saudara mengenai kejadian dalam cerita.

Saudara juga diharapkan untuk menjawab setiap pertanyaan dengan spontan atau apa

yang pertama kali muncul dalam pikiran Saudara setelah membaca cerita. Jawablah

secara jujur berdasarkan pandangan Saudara, tidak ada jawaban yang benar ataupun

salah, karena setiap orang mempunyai jawaban atau alasan yang berbeda-beda.

(15)

Cerita 1 : Kecelakaan

X adalah seorang mahasiswa Fakultas ‘Y’ dan sekarang tinggal di indekos. Pada

suatu hari, X bangun kesiangan sehingga harus terburu-buru sampai ke kampus untuk

mengikuti mata kuliah praktikum (kehadiran dalam praktikum harus 100%). Pada

saat X sedang berlari menuju kampus, secara tidak sengaja X melihat ada teman yang

terserempet mobil. Untungnya teman X itu tidak mengalami luka yang parah tapi

terlihat lemas dan shock serta belum beranjak dari tempat ia terserempet.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah?

Alasan?

5. Bagaimana perasaan X terhadap teman itu ? Alasan?

(16)

X adalah seorang mahasiswa yang tinggal di indekos. Pada saat X mengambil uang di

ATM, X terkejut karena uang di tabungannya tinggal sedikit, sementara ini masih

pertengahan bulan dan ia harus berhemat supaya uang tersebut bisa cukup sampai

akhir bulan. Malam harinya, ketika X sedang menonton TV di kamar, tiba-tiba teman

X datang. Teman bercerita bahwa ia sedang kebingungan karena keluarganya

ditimpa masalah ekonomi. Orang tuanya dipecat dari pekerjaan, sehingga sampai saat

ini, orang tua teman belum bisa mengirimkan uang kepadanya, padahal uang di

tabungan sudah habis.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan ?

5. Bagaimana perasaan X terhadap teman itu ? Alasan?

(17)

Karena hari sudah malam, X langsung buru-buru pulang ke kosnya. X sudah merasa

lelah tapi ia masih harus menyelesaikan beberapa tugas yang besok harus

dikumpulkan. Tugas tersebut cukup sulit dan masih banyak yang belum dikerjakan.

Sewaktu X sudah sampai di kos dan hendak masuk ke dalam kamarnya, X melihat

pintu kamar teman di sebelah kamarnya terbuka dan terdengar rintihan kesakitan. X

mendatangi kamar teman tersebut dan ia melihat temannya sedang memegangi perut

karena sakit.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan ?

5. Bagaimana perasaan X terhadap teman itu ? Alasan ?

(18)

Saat ini X sedang mengerjakan tugas akhir dan mempunyai dosen pembimbing yang

agak sulit untuk ditemui karena dosen tersebut sibuk. X sudah membuat janji untuk

bertemu dosen tersebut di suatu hari dan dosen tersebut mengiyakan bahwa X bisa

bimbingan bersama beliau. Ketika X sudah sampai di kampus dan sedang menunggu

dosen pembimbing, X bertemu dengan teman yang sedang bingung. Mukanya pucat

karena baru diberitahu oleh keluarganya bahwa salah satu anggota keluarganya

mengalami kecelakaan dan membutuhkan banyak darah segera. Beberapa anggota

keluarga sudah mendonorkan darah, tetapi masih kurang, sementara persediaan darah

di PMI kosong. X menanyakan golongan darah apa yang dicari dan ternyata golongan

darah yang dicari sama dengan golongan darah X.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan ?

5. Bagaimana perasaan X terhadap teman itu ? Alasan ?

(19)

X lupa membawa laporan praktikum yang harus dikumpulkan pada hari ini. X masih

mempunyai waktu 15 menit untuk bisa kembali ke kosnya dan mengambil laporan

tersebut. Bila X tidak mengumpulkan laporan, maka dosen yang bersangkutan tidak

mau menerima laporan tersebut di lain jam sehingga nilai tugas X akan langsung

menjadi nol dan akan sangat berpengaruh pada nilai akhir nanti. Sewaktu X

buru-buru pulang ke kos, di seberang jalan X melihat ada teman yang didekati oleh

sejumlah orang dan terlihat salah satu orang tersebut menodongkan pisau ke perut

teman. Suasana jalan pada saat itu sepi dan tidak banyak kendaraan lewat.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan?

5. Bagaimana perasaan X terhadap teman itu ? Alasan?

(20)

X sedang sibuk mengerjakan revisi terhadap tugas akhirnya. Tugas tersebut harus ia

kumpulkan besok pagi. Revisi yang harus dilakukan oleh X itu cukup banyak dan bila

X belum bisa membetulkan serta mengumpulkan tugas ini pada esok hari, X tidak

diizinkan untuk mengumpulkannya di lain hari. Pada saat mengerjakan, tiba-tiba X

ditelepon oleh orang tua temannya, yang mengabarkan bahwa teman X sakit dan

diharuskan untuk opname. Teman sekarang sedang sendirian di rumah sakit dan

kerepotan mengurusi administrasi untuk opname, sementara orang tua teman baru

besok bisa datang menemui anaknya.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan?

(21)

Cerita 7 : Listrik Padam

X mempunyai tugas untuk mengetik materi kuliah. Tugas tersebut banyak dan

membuat X harus bergadang untuk menyelesaikannya. Keesokkan harinya, pada saat

X sedang bersiap-siap berangkat ke kampus, teman menelepon dan menanyakan

kepada X apakah ia bisa meng-copy data tugas yang telah X kerjakan dan ia berjanji

akan mengedit ulang pekerjaan X supaya tidak sama. Hal ini dilakukan oleh teman

karena pada saat mau menge-print tugas, listrik di tempat kos teman padam dan

setelah ditunggu sekitar satu jam-an, ternyata listriknya belum menyala. Jika teman

tidak mengumpulkan tugas siang ini, teman X itu terpaksa di drop-out dari mata

kuliah tersebut.

1. Ceritakan apa yang sedang terjadi pada cerita tersebut ?

2. Jika melihat situasi ini, apa yang akan X lakukan ?Alasan?

3. Apa yang dipikirkan X mengenai teman yang mengalami kesulitan itu? Alasan?

4. Menurut X, bagaimana perasaan teman yang sedang mengalami masalah ?

Alasan?

(22)

Nama

:

Usia

:

Jenis Kelamin

:

Fakultas/ Jurusan

:

Instruksi

Di lembar berikut, Saudara akan menjumpai sebuah kuesioner. Tugas Saudara adalah

memberikan checklist (v) pada setiap pernyataan yang ada. Berilah checklist pada S

bila pernyataan tersebut Sesuai, atau CS bila Cukup Sesuai, atau KS bila Kurang

Sesuai atau TS bila Tidak Sesuai dengan diri saudara. Berilah checklist pada setiap

pernyataan sesuai dengan apa yang Saudara rasakan atau pikirkan saat membaca

(23)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 4

Tabel Validitas Self

No.Item Validitas Kesimpulan

1 0.483 Diterima

2 0.517 Diterima

3 0.411 Diterima

4 0.792 Diterima

5 0.374 Diterima

6 0.631 Diterima

7 0.409 Diterima

8 0.397 Diterima

9 0.203 Ditolak

(24)

Universitas Kristen Maranatha 20 0.551 Diterima

21 0.083 Ditolak 22 0.235 Ditolak 23 0.517 Diterima 24 0.217 Ditolak 25 0.436 Diterima 26 0.432 Diterima 27 0.633 Diterima 28 0.525 Diterima

Berdasarkan SPSS 11.5

(25)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 5

Tabel Validitas Motif Prososial No. Cerita Validitas Kesimpulan

1 0.634 Diterima

2 0.237 Ditolak

3 0.157 Ditolak

4 0.182 Ditolak

5 0.431 Diterima

6 0.366 Diterima

7 0.736 Diterima

8 0.533 Diterima

9 0.748 Diterima

10 0.539 Diterima

Berdasarkan SPSS 11.5

(26)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 6

Tabel Korelasi Antara Self dan Motif Prososial

Correlations

Self

Motif Prososial Correlation

Coefficient 1.000 .094

Sig. (2-tailed) . .137

Self

N 250 250

Correlation

Coefficient .094 1.000

Sig. (2-tailed) .137 .

Spearman's rho

Motif Prososial

(27)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 7

Tabel Tabulasi Silang Antara Self dan Elemen Motif Prososial A. Tabulasi Silang Self dengan Elemen Persepsi tentang Situasi

Persepsi tentang Situasi

Kuat Lemah

Total Self

Frek. % Frek. % Frek. %

Self

Independen

121 87.7% 17 12.3% 138 100%

Self

Interdependen

101 90.2% 11 9.8% 112 100%

B. Tabulasi Silang Self dengan Elemen Nilai Prososial Nilai Prososial

Kuat Lemah

Total Self

Frek. % Frek. % Frek. %

Self

Independen

129 93.5% 9 6.5% 138 100%

Self

Interdependen

(28)

Universitas Kristen Maranatha C. Tabulasi Silang Self dengan Elemen Perspektif Sosial

Perspektif Sosial

Kuat Lemah

Total Self

Frek. % Frek. % Frek. %

Self

Independen

78 56.5% 60 43.5% 138 100%

Self

Interdependen

74 66.1% 38 33.9% 112 100%

D. Tabulasi Silang Self dengan Elemen Empati Empati

Kuat Lemah

Total Self

Frek. % Frek. % Frek. %

Self

Independen

128 92.8% 10 7.2% 138 100%

Self

Interdependen

(29)

Universitas Kristen Maranatha E. Tabulasi Silang Self dengan Elemen Afek Positif

Afek Positif

Kuat Lemah

Total Self

Frek. % Frek. % Frek. %

Self

Independen

123 89.1% 15 10.9% 138 100%

Self

Interdependen

(30)
[image:30.612.127.484.422.567.2]

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 8

Tabel Tabulasi Silang Motif Prososial dan Data Penunjang Motif Prososial A. Orang Tua

A.1 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Modeling dari Orang Tua

Modeling

Ya Tidak Kadang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 149 94.9% 56 94.9% 32 94.1%

Lemah 8 5.1% 3 5.1% 2 5.9%

Total 157 100% 59 100% 34 100%

A.2 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Negatif dari Orang Tua Reinforcement Negatif

Ya Tidak Kadang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 196 92.4% 37 88.1% 4 66.7%

Lemah 6 7.2% 5 11.9% 2 33.3%

(31)

Universitas Kristen Maranatha A.3 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Positif dari Orang Tua

Reinforcement Positif

Ya Tidak Kadang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 139 97.2% 82 92.1% 16 88.9%

Lemah 4 2.8% 7 7.9% 2 11.1%

Total 143 100% 89 100% 18 100%

B. Dosen

B.1 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Modeling dari Dosen

Modeling

Ya Tidak Kadang Jarang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 192 96% 28 84.8% 16 100% 1 100%

Lemah 8 4% 5 15.2% 0 0 0 0

(32)

Universitas Kristen Maranatha B.2 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Negatif dari Dosen

Reinforcement Negatif

Ya Tidak Kadang Jarang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 137 95.8% 75 91.5% 24 100% 1 100%

Lemah 6 4.2% 7 8.5% 0 0 0 0

Total 143 100% 82 100% 24 100% 1 100%

B.3 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Positif dari Dosen Reinforcement Positif

Ya Tidak Kadang Jarang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 123 96.9% 92 93.8% 18 90% 4 100%

Lemah 5 3.1% 6 6.2% 2 10% 0 0

(33)

Universitas Kristen Maranatha C. Teman

C.1 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Modeling dari Teman

Modeling

Ya Tidak Kadang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 186 96.4% 23 88.5% 28 90.3%

Lemah 7 3.6% 3 1.5% 3 9.7%

Total 193 100% 26 100% 31 100%

C.2 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Negatif dari Teman Reinforcement Negatif

Ya Tidak Kadang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 184 96.3% 46 90.2% 7 87.5%

Lemah 7 3.7% 5 9.8% 1 12.5%

(34)

Universitas Kristen Maranatha C.3 Tabulasi Silang Motif Prososial dan Reinforcement Positif dari Teman

Reinforcement Positif

Ya Tidak Kadang Jarang

Motif

Prososial

Frek. % Frek. % Frek. % Frek. %

Kuat 104 94.5% 106 95.5% 26 92.8% 1 100%

Lemah 6 5.5% 5 4.5% 2 7.2% 0 0

(35)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 9

Tabulasi Silang Usia dengan Motif Prososial

Motif Prososial Total

Kuat Lemah

Usia

Frek. % Frek. % Frek. %

18 39 100% 0 0 39 100%

19 81 96.4% 3 3.6% 84 100%

20 55 91.7% 5 8.3% 60 100%

21 41 93.2% 3 6.8% 44 100%

(36)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 10

Tabulasi Silang Jenis Kelamin dan Motif Prososial

Motif Prososial Total

Kuat Lemah

Jenis Kelamin

Frek. % Frek. % Frek. %

Pria 81 92% 7 8% 88 100%

(37)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 11

Data Self dan Aspek-aspek dari Self

No Self Struktur dari

self

Ciri Utama

Tugas Peran Orang Lain Dasar Self

esteem

1 49 6 11 16 6 10

2 47 5 13 17 5 7

3 47 7 15 16 4 5

4 51 10 13 17 5 6

5 55 10 12 19 5 9

6 48 8 13 14 6 7

7 55 6 15 17 6 11

8 49 8 11 17 6 7

9 47 8 13 17 3 6

10 46 7 11 14 5 9

11 48 6 14 17 5 6

12 47 8 9 16 5 9

13 41 6 8 13 7 7

14 55 8 15 19 5 8

15 50 8 11 17 7 7

16 45 6 10 16 5 8

17 55 7 16 20 6 6

18 51 6 16 16 5 8

19 50 7 11 20 4 8

20 40 5 10 12 5 8

21 42 8 10 16 3 5

22 50 6 11 19 7 7

23 51 6 12 21 5 7

24 42 7 5 18 3 9

25 57 9 14 20 5 9

26 50 7 12 18 5 8

27 42 7 11 17 3 4

28 58 10 12 22 5 9

29 54 6 13 21 5 9

30 55 7 15 18 5 10

31 53 7 13 17 7 9

32 55 8 15 20 4 8

33 55 8 13 22 5 7

34 48 6 13 17 5 7

35 49 9 12 15 5 8

36 46 8 11 19 3 5

37 50 7 12 19 5 7

38 46 7 11 16 5 7

39 54 9 12 17 6 10

40 40 6 9 12 7 6

41 47 6 16 15 4 6

42 41 7 11 17 3 3

43 48 5 13 18 5 7

44 49 6 13 17 6 7

45 54 8 14 18 5 9

46 53 10 13 17 3 10

47 49 5 11 19 6 8

48 40 3 9 16 4 8

(38)

Universitas Kristen Maranatha

50 47 6 10 17 6 8

51 54 6 14 19 7 8

52 46 7 11 14 5 9

53 50 10 11 14 6 9

54 56 8 13 23 5 7

55 52 8 11 20 6 7

56 47 6 12 19 3 7

57 50 6 14 16 5 9

58 46 6 9 19 4 8

59 50 7 11 18 6 8

60 51 8 15 16 6 6

61 54 7 13 18 6 10

62 50 7 13 18 5 7

63 58 9 13 20 6 10

64 51 6 13 19 4 9

65 54 8 13 19 5 9

66 51 7 12 19 7 7

67 42 7 9 15 4 7

68 46 6 13 18 2 7

69 54 9 12 18 6 9

70 49 7 13 17 5 7

71 47 7 12 18 4 6

72 57 10 13 22 4 8

73 49 9 11 19 4 6

74 50 8 15 16 3 8

75 50 5 13 18 5 9

76 47 7 14 16 5 5

77 52 8 14 17 4 9

78 50 8 12 17 4 9

79 52 6 14 18 4 10

80 46 6 12 17 4 7

81 47 8 12 14 4 9

82 49 8 12 17 4 8

83 49 7 10 17 6 9

84 41 7 12 10 5 7

85 46 7 11 16 5 7

86 54 9 14 19 4 8

87 52 9 11 19 4 9

88 59 6 13 22 7 11

89 50 7 13 17 5 8

90 57 9 14 19 5 10

91 51 7 12 19 6 7

92 50 10 14 16 2 8

93 47 6 12 19 4 6

94 48 8 10 18 5 7

95 52 8 12 20 4 8

96 49 7 15 14 5 8

97 44 6 10 17 4 7

98 49 9 13 15 5 7

99 47 8 12 15 5 7

100 56 9 14 19 5 9

101 52 7 14 20 4 7

102 51 6 14 21 5 5

103 46 5 14 14 6 7

104 57 6 15 18 7 11

105 37 5 11 13 3 5

106 53 7 14 19 6 7

(39)

Universitas Kristen Maranatha

108 51 7 13 16 6 9

109 53 10 13 18 4 8

110 54 5 12 22 7 8

111 50 8 11 16 6 9

112 54 10 10 20 5 9

113 46 5 10 17 6 8

114 43 5 11 15 3 9

115 42 5 13 14 2 8

116 55 6 12 22 6 9

117 44 4 7 22 5 6

118 44 6 9 18 4 7

119 53 6 15 20 5 7

120 57 8 16 20 5 8

121 64 11 19 17 6 11

122 43 8 8 15 5 7

123 53 9 13 19 4 8

124 55 9 10 20 6 10

125 50 10 12 17 5 6

126 57 11 10 18 6 12

127 53 8 12 17 6 10

128 55 9 11 22 6 7

129 49 7 13 18 3 8

130 51 7 14 17 5 8

131 58 10 16 18 5 9

132 44 6 12 16 4 6

133 48 7 10 20 5 6

134 54 7 16 20 2 9

135 44 6 10 16 3 9

136 51 8 15 18 3 7

137 53 7 13 17 5 11

138 44 7 11 17 4 5

139 41 5 12 12 5 7

140 49 7 13 19 3 7

141 53 9 15 16 5 8

142 44 7 11 16 4 6

143 54 6 15 20 4 9

144 47 6 14 16 4 7

145 53 9 13 19 5 7

146 48 6 13 18 4 7

147 48 7 14 16 4 7

148 58 6 17 22 5 8

149 55 9 14 18 6 8

150 57 5 15 24 3 10

151 53 8 16 16 5 8

152 49 9 12 18 6 4

153 51 8 11 18 4 10

154 42 8 10 13 4 7

155 52 7 15 18 4 8

156 57 11 12 18 6 10

157 52 8 15 19 4 6

158 47 6 13 18 5 5

159 35 5 6 12 6 6

160 62 9 14 22 6 11

161 52 8 14 17 5 8

162 52 8 13 17 5 9

163 54 8 13 19 5 9

164 55 7 15 20 5 8

(40)

Universitas Kristen Maranatha

166 54 8 12 19 6 9

167 40 6 10 13 6 5

168 50 6 17 15 5 7

169 51 7 14 19 5 6

170 55 6 15 19 5 10

171 46 7 14 16 4 5

172 54 7 14 19 6 8

173 59 9 16 22 4 8

174 63 10 16 20 6 11

175 40 3 14 14 3 6

176 48 7 9 17 7 8

177 49 11 11 15 3 9

178 47 7 13 15 4 8

179 50 7 12 17 5 9

180 52 9 13 19 3 8

181 45 8 8 15 7 7

182 49 9 10 17 6 7

183 48 9 12 16 5 6

184 51 6 12 17 6 10

185 45 6 10 16 4 9

186 44 7 13 13 5 6

187 44 6 14 16 2 6

188 43 4 11 17 4 7

189 42 5 9 19 3 6

190 51 9 16 14 4 8

191 55 5 16 19 5 10

192 52 9 12 19 6 6

193 41 6 8 15 4 8

194 40 9 5 14 5 7

195 56 9 13 20 6 8

196 53 8 14 17 6 8

197 51 6 12 19 6 8

198 51 8 13 17 5 8

199 50 9 12 17 5 7

200 47 8 10 17 6 6

201 48 6 11 17 5 9

202 50 7 12 19 4 8

203 52 9 14 16 5 8

204 53 9 13 18 5 8

205 47 9 9 16 5 8

206 44 8 10 15 4 7

207 45 9 10 17 4 5

208 53 7 13 19 5 9

209 47 4 12 17 5 9

210 53 9 13 15 6 10

211 43 6 8 16 6 7

212 49 9 11 17 4 8

213 43 7 12 14 4 6

214 62 10 15 22 5 10

215 57 9 13 21 5 9

216 51 8 13 16 7 7

217 36 8 10 9 3 6

218 45 6 8 20 4 7

219 47 10 13 15 2 7

220 52 7 14 19 5 7

221 51 6 12 19 5 9

222 47 6 13 17 4 7

(41)

Universitas Kristen Maranatha

224 61 10 15 19 7 10

225 59 10 15 21 5 8

226 56 8 12 22 5 9

227 53 8 15 17 5 8

228 45 7 10 14 5 9

229 56 8 15 20 5 8

230 42 5 13 10 6 8

231 51 8 14 18 3 8

232 49 6 13 18 5 7

233 43 5 10 14 6 8

234 46 6 12 14 5 9

235 47 7 10 18 4 8

236 47 8 12 15 5 7

237 53 9 12 19 5 8

238 48 8 11 17 4 8

239 42 8 8 16 5 5

240 51 8 10 19 7 7

241 50 7 14 16 3 10

242 48 6 14 14 6 8

243 48 8 13 16 5 6

244 47 6 13 16 4 8

245 44 5 12 16 5 6

246 41 7 8 13 4 9

247 57 6 16 22 6 7

248 50 8 10 18 6 8

249 49 7 10 16 7 9

(42)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 12

Data Motif Prososial

No Jenis

Kelamin

Usia Motif

Prososial Persepsi tentang Situasi Nilai Prososial Perspektif Sosial

Empati Afek

Positif

1 Pria 19 33 7 6 7 6 7

2 Wanita 19 28 7 6 1 7 6

3 Pria 20 26 3 7 7 2 7

4 Wanita 18 33 7 5 7 7 7

5 Wanita 18 34 7 6 7 7 7

6 Wanita 19 31 7 5 6 7 6

7 Wanita 19 20 6 2 5 3 4

8 Pria 20 35 7 7 7 7 7

9 Pria 18 29 7 5 5 6 6

10 Pria 18 23 4 3 5 6 5

11 Pria 19 26 7 6 6 4 3

12 Wanita 19 31 7 6 6 5 7

13 Pria 19 21 2 6 1 6 6

14 Wanita 18 29 7 7 2 6 7

15 Pria 18 24 7 7 2 5 3

16 Pria 19 34 7 7 7 7 6

17 Pria 19 32 7 6 6 7 6

18 Pria 19 35 7 7 7 7 7

19 Wanita 18 28 7 7 5 6 3

20 Wanita 22 26 7 7 2 4 6

21 Pria 19 26 5 6 5 5 5

22 Pria 22 26 4 6 4 5 7

23 Wanita 21 33 7 7 7 6 6

24 Wanita 20 28 7 6 5 5 5

25 Wanita 19 28 7 7 2 6 6

26 Wanita 21 25 6 4 4 4 7

27 Wanita 20 28 7 7 2 5 7

28 Wanita 20 31 7 5 6 6 7

29 Wanita 20 30 7 6 5 6 6

30 Wanita 20 27 6 5 5 4 7

31 Pria 20 23 6 6 3 1 7

32 Pria 20 18 2 3 6 0 7

33 Wanita 20 24 5 5 5 4 6

34 Wanita 20 24 6 6 1 4 7

35 Wanita 20 21 3 3 4 6 5

36 Wanita 19 17 5 2 2 3 5

37 Wanita 21 30 6 5 7 6 6

38 Pria 20 26 5 6 4 5 6

39 Wanita 21 27 7 5 5 3 7

40 Wanita 22 26 7 5 4 3 7

41 Wanita 20 29 7 4 7 5 6

42 Wanita 19 21 7 4 3 0 7

43 Wanita 20 26 5 6 1 7 7

44 Wanita 19 26 5 7 3 4 7

45 Wanita 19 19 1 4 4 5 5

46 Pria 22 23 2 7 3 5 6

(43)

Universitas Kristen Maranatha

48 Wanita 19 20 3 6 3 4 4

49 Wanita 19 21 5 6 1 3 6

50 Wanita 20 27 3 7 4 6 7

51 Wanita 19 21 4 2 5 5 5

52 Wanita 21 31 7 6 5 6 7

53 Wanita 21 29 7 6 4 7 5

54 Wanita 22 28 7 6 4 6 5

55 Wanita 20 31 7 4 7 6 7

56 Wanita 21 29 7 5 5 5 7

57 Wanita 22 32 7 6 5 7 7

58 Wanita 22 28 7 4 6 5 6

59 Pria 21 27 6 5 4 6 6

60 Pria 22 34 7 7 7 6 7

61 Pria 20 35 7 7 7 7 7

62 Pria 20 31 7 7 3 7 7

63 Wanita 20 33 7 7 5 7 7

64 Wanita 21 29 7 7 5 5 5

65 Wanita 22 32 7 7 6 6 6

66 Wanita 21 33 7 6 6 7 7

67 Wanita 20 30 6 7 3 7 7

68 Wanita 20 28 7 6 2 6 7

69 Wanita 22 23 6 6 4 5 2

70 Wanita 22 30 7 7 2 7 7

71 Wanita 20 33 7 7 5 7 7

72 Wanita 21 31 7 7 4 7 6

73 Wanita 21 34 7 7 6 7 7

74 Wanita 21 27 7 6 4 5 5

75 Wanita 20 29 7 5 5 6 6

76 Pria 22 27 7 5 3 7 5

77 Wanita 21 32 7 6 6 6 7

78 Wanita 21 26 7 5 6 4 4

79 Wanita 21 29 7 6 2 7 7

80 Pria 22 28 7 7 2 7 5

81 Wanita 21 28 7 7 2 5 7

82 Wanita 20 27 7 7 0 6 7

83 Pria 22 31 7 7 5 5 7

84 Wanita 20 29 7 5 5 5 7

85 Pria 21 27 7 6 4 6 4

86 Wanita 21 27 7 5 4 6 5

87 Wanita 21 23 5 6 2 4 6

88 Wanita 21 29 7 4 4 7 7

89 Wanita 21 25 7 7 2 4 5

90 Wanita 21 24 4 5 5 5 5

91 Wanita 21 27 7 6 4 5 5

92 Wanita 21 23 7 4 3 6 3

93 Wanita 20 32 7 7 4 7 7

94 Wanita 20 32 7 7 5 6 7

95 Pria 19 26 7 4 4 6 5

96 Pria 19 32 7 7 7 7 4

97 Wanita 19 27 5 4 6 6 6

98 Pria 20 19 5 7 0 0 7

99 Wanita 18 28 7 3 5 6 7

100 Wanita 18 25 6 5 2 6 6

101 Pria 19 28 6 7 4 5 6

102 Pria 19 15 1 5 0 2 7

103 Pria 21 25 3 7 6 3 6

104 Pria 19 32 6 7 6 6 7

(44)

Universitas Kristen Maranatha

106 Pria 19 30 6 6 4 7 7

107 Pria 20 11 6 4 1 0 0

108 Pria 20 24 6 5 1 5 7

109 Wanita 21 23 7 4 3 3 6

110 Pria 21 16 3 5 3 3 2

111 Pria 22 29 6 6 3 7 7

112 Pria 22 27 7 7 1 5 7

113 Wanita 20 26 7 6 2 4 7

114 Wanita 21 25 6 5 5 5 4

115 Pria 21 16 6 4 1 4 1

116 Wanita 20 32 7 7 6 5 7

117 Wanita 19 23 5 6 2 6 4

118 Wanita 19 17 0 5 2 4 6

119 Pria 19 32 6 7 5 7 7

120 Pria 20 24 4 6 0 7 7

121 Wanita 19 23 7 6 1 2 7

122 Wanita 20 23 7 7 4 2 3

123 Wanita 21 28 7 6 3 6 6

124 Wanita 21 32 7 6 6 6 7

125 Wanita 22 22 5 5 5 5 2

126 Wanita 20 22 4 5 4 6 3

127 Wanita 20 30 7 7 2 7 7

128 Pria 20 26 7 6 6 4 3

129 Wanita 18 31 7 7 3 7 7

130 Wanita 18 34 7 6 7 7 7

131 Pria 19 33 7 7 6 6 7

132 Wanita 18 28 5 7 4 6 6

133 Pria 18 23 5 6 4 3 5

134 Wanita 19 33 7 6 7 7 6

135 Pria 20 32 5 6 7 7 7

136 Pria 18 34 7 7 6 7 7

137 Pria 18 20 7 5 5 2 1

138 Pria 22 16 1 5 2 5 4

139 Pria 20 22 4 4 2 6 6

140 Pria 19 35 7 7 7 7 7

141 Pria 18 29 7 7 3 5 7

142 Pria 18 27 4 7 3 6 7

143 Wanita 19 26 5 6 2 6 7

144 Pria 21 19 4 4 3 4 4

145 Pria 18 35 7 7 7 7 7

146 Pria 19 19 2 5 4 2 6

147 Pria 18 21 3 6 1 5 5

148 Pria 19 23 3 6 3 5 6

149 Pria 20 19 4 5 5 1 4

150 Pria 19 19 7 4 2 2 4

151 Pria 18 19 7 5 2 1 4

152 Pria 20 27 6 4 5 6 6

153 Wanita 19 25 7 5 4 3 6

154 Wanita 19 22 4 6 2 5 5

155 Pria 19 31 5 7 7 7 5

156 Pria 21 24 7 6 2 4 5

157 Pria 18 29 4 7 5 6 7

158 Pria 19 22 6 4 1 4 7

159 Pria 22 23 6 6 6 5 0

160 Wanita 19 30 7 4 7 6 6

161 Pria 18 28 6 7 1 7 7

162 Pria 19 30 7 5 5 7 6

(45)

Universitas Kristen Maranatha

164 Pria 21 16 0 5 6 3 2

165 Pria 19 21 5 3 4 4 5

166 Pria 18 19 4 5 5 3 2

167 Pria 21 31 7 6 5 6 7

168 Wanita 19 20 5 4 1 5 5

169 Wanita 19 22 6 5 1 5 5

170 Pria 21 25 7 6 1 6 5

171 Wanita 19 27 7 7 4 6 3

172 Wanita 20 28 7 6 1 7 7

173 Pria 20 25 6 6 6 1 6

174 Wanita 20 30 7 6 6 6 5

175 Pria 21 22 5 6 6 2 3

176 Pria 20 31 6 6 6 6 7

177 Wanita 20 15 3 3 2 4 3

178 Wanita 20 22 3 4 3 6 6

179 Wanita 19 23 6 5 2 6 4

180 Pria 19 22 4 5 5 4 4

181 Wanita 20 15 4 2 0 4 5

182 Pria 20 29 7 6 4 5 7

183 Pria 20 17 0 5 1 5 6

184 Wanita 20 20 2 4 1 6 7

185 Wanita 21 26 7 4 3 7 5

186 Wanita 20 23 3 6 1 6 7

187 Wanita 19 20 0 3 3 7 7

188 Pria 21 27 7 7 6 5 2

189 Pria 19 24 6 7 1 4 6

190 Wanita 20 15 3 2 3 2 5

191 Wanita 20 25 5 6 2 5 7

192 Pria 21 23 4 5 3 6 5

193 Wanita 21 31 6 7 6 5 7

194 Pria 22 19 3 4 3 3 6

195 Wanita 22 28 7 5 3 7 6

196 Wanita 19 31 7 7 7 7 3

197 Wanita 18 35 7 7 7 7 7

198 Wanita 19 35 7 7 7 7 7

199 Wanita 19 34 7 7 6 7 7

200 Wanita 18 31 7 7 5 5 7

201 Wanita 18 33 7 6 6 7 7

202 Wanita 19 27 7 4 2 7 7

203 Wanita 18 25 7 5 3 6 4

204 Wanita 18 30 7 5 6 5 7

205 Wanita 19 32 6 7 6 6 7

206 Wanita 18 31 7 6 4 7 7

207 Wanita 19 31 7 7 6 6 5

208 Wanita 18 32 7 6 6 6 7

209 Wanita 19 27 7 6 2 7 5

210 Wanita 18 33 7 7 5 7 7

211 Wanita 19 23 7 5 2 5 4

212 Pria 20 29 7 7 5 6 4

213 Wanita 18 32 7 7 6 7 5

214 Wanita 19 24 2 7 6 5 4

215 Wanita 18 32 7 6 5 7 7

216 Wanita 19 19 1 4 2 6 6

217 Wanita 19 26 7 4 5 6 4

218 Wanita 19 28 7 6 3 7 5

219 Wanita 19 30 7 6 5 6 6

220 Wanita 19 32 7 6 5 7 7

(46)

Universitas Kristen Maranatha

222 Wanita 19 32 7 7 5 6 7

223 Wanita 19 33 7 7 6 7 6

224 Wanita 19 30 7 5 5 6 7

225 Wanita 19 31 7 6 5 6 7

226 Wanita 20 35 7 7 7 7 7

227 Wanita 19 27 7 7 1 5 7

228 Wanita 19 29 6 6 5 5 7

229 Wanita 19 33 7 7 6 6 7

230 Pria 18 31 7 7 7 5 5

231 Wanita 20 28 7 5 5 5 6

232 Wanita 19 30 7 7 3 7 6

233 Wanita 18 34 7 6 7 7 7

234 Wanita 18 29 7 6 6 6 4

235 Pria 19 30 6 6 6 6 6

236 Wanita 19 28 4 7 6 7 4

237 Wanita 19 30 7 6 4 7 6

238 Wanita 19 23 7 4 1 4 7

239 Wanita 22 28 7 7 3 7 4

240 Pria 20 23 7 7 4 5 0

241 Wanita 19 25 7 5 1 6 6

242 Wanita 20 29 7 6 4 7 5

243 Wanita 18 31 6 7 6 5 7

244 Wanita 19 21 7 6 3 5 0

245 Wanita 19 25 7 5 0 6 7

246 Wanita 18 30 7 6 3 7 7

247 Wanita 19 28 7 7 7 4 3

248 Wanita 22 13 0 5 2 4 2

249 Wanita 19 21 5 6 3 5 2

(47)

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 13

Data Penunjang Motif Prososial

Orang Tua Guru Teman

No.

Modeling Reinf. negatif

Reinf. Positif

Modeling Reinf. negatif

Reinf. Positif

Modeling Reinf. negatif

Reinf. Positif

1 Kadang ya ya ya ya ya ya ya kadang

2 Kadang ya ya ya ya kadang ya ya tidak

3 ya ya tidak tidak ya ya ya ya tidak

4 tidak tidak tidak ya tidak tidak ya tidak tidak

5 ya ya ya ya tidak kadang ya ya ya

6 tidak tidak tidak ya tidak tidak ya ya tidak

7 tidak tidak tidak tidak tidak tidak ya tidak ya

8 tidak tidak tidak ya tidak tidak ya ya tidak

9 tidak tidak ya ya ya ya ya ya tidak

10 ya tidak ya ya tidak tidak ya ya ya

11 tidak ya ya tidak tidak tidak ya tidak ya

12 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

13 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

14 kadang ya ya kadang tidak tidak ya tidak kadang

15 Kadang tidak tidak tidak tidak tidak kadang ya tidak

16 ya ya kadang tidak tidak jarang kadang ya ya

17 ya ya tidak tidak tidak tidak ya ya tidak

18 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

19 tidak kadang ya ya kadang kadang ya kadang tidak

20 ya ya ya ya tidak tidak ya ya ya

21 ya ya tidak ya ya kadang tidak ya ya

22 ya ya kadang ya ya ya ya ya kadang

23 ya ya kadang ya ya ya ya ya kadang

24 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

25 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

26 tidak tidak ya ya kadang kadang ya ya tidak

27 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

28 Kadang kadang tidak ya tidak tidak ya tidak kadang

29 tidak tidak tidak ya ya ya kadang ya tidak

30 tidak ya ya ya ya tidak kadang tidak tidak

31 tidak tidak tidak ya ya ya ya ya tidak

32 ya tidak ya tidak kadang ya ya tidak ya

33 ya ya ya ya tidak kadang kadang ya ya

34 tidak ya ya ya kadang kadang ya ya tidak

35 tidak ya tidak ya tidak tidak tidak ya tidak

36 Kadang tidak ya ya tidak tidak kadang tidak kadang

37 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

38 ya tidak tidak ya tidak tidak ya ya tidak

39 tidak ya ya ya ya ya ya ya ya

40 Kadang ya ya ya tidak tidak tidak tidak ya

41 tidak ya tidak ya kadang ya ya ya tidak

42 ya ya ya ya kadang kadang ya ya tidak

43 ya ya tidak ya ya ya tidak tidak tidak

44 ya ya ya tidak tidak tidak ya ya ya

45 tidak tidak ya ya kadang tidak ya tidak ya

46 ya ya ya ya ya ya ya tidak ya

47 tidak tidak ya tidak tidak ya tidak tidak ya

(48)

Universitas Kristen Maranatha

49 tidak tidak tidak tidak tidak ya ya ya tidak

50 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

51 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

52 ya ya ya ya ya tidak ya ya ya

53 kadang ya ya tidak tidak tidak tidak tidak tidak

54 ya ya ya ya kadang tidak ya ya tidak

55 ya ya ya ya tidak jarang kadang ya kadang

56 tidak ya tidak tidak tidak tidak ya tidak tidak

57 ya ya ya ya kadang kadang kadang ya ya

58 ya ya kadang ya ya ya ya ya ya

59 Kadang tidak tidak ya ya ya ya tidak tidak

60 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

61 ya ya tidak ya ya ya tidak ya tidak

62 ya ya tidak ya kadang tidak ya tidak tidak

63 tidak ya tidak ya ya ya ya ya tidak

64 tidak ya ya ya ya ya ya ya ya

65 ya ya tidak ya ya ya ya ya ya

66 ya ya kadang ya ya ya ya ya ya

67 tidak tidak ya ya ya ya ya ya tidak

68 tidak ya ya ya ya ya ya ya tidak

69 tidak ya tidak ya ya ya ya ya tidak

70 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

71 tidak tidak tidak ya tidak tidak ya tidak tidak

72 ya tidak ya ya tidak tidak ya ya ya

73 tidak ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

74 tidak ya ya tidak ya ya ya tidak ya

75 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

76 ya ya ya ya ya ya ya tidak ya

77 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

78 ya ya ya tidak tidak tidak kadang ya ya

79 ya ya ya ya tidak tidak ya ya ya

80 tidak tidak ya ya ya ya ya ya ya

81 Kadang ya kadang kadang ya ya kadang kadang kadang

82 ya ya tidak ya ya ya ya ya ya

83 Kadang ya tidak ya ya ya ya ya ya

84 tidak ya tidak tidak kadang ya ya tidak tidak

85 tidak ya tidak ya ya ya kadang tidak tidak

86 ya ya kadang ya ya ya kadang ya tidak

87 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

88 Kadang ya kadang ya kadang kadang kadang ya jarang

89 ya ya ya ya ya ya ya tidak ya

90 tidak tidak tidak ya ya tidak ya tidak tidak

91 ya ya ya ya tidak tidak kadang ya tidak

92 ya ya ya ya kadang jarang ya tidak ya

93 ya ya ya ya tidak tidak ya ya tidak

94 ya ya ya ya tidak tidak ya ya ya

95 tidak tidak tidak ya ya ya ya tidak ya

96 tidak ya ya ya ya ya ya ya ya

97 tidak tidak tidak ya ya tidak kadang ya tidak

98 ya ya tidak ya kadang kadang ya ya kadang

99 tidak tidak tidak tidak tidak tidak ya tidak tidak

100 ya ya ya kadang tidak tidak ya ya tidak

101 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

102 ya ya ya tidak ya ya ya ya ya

103 ya ya tidak ya ya ya tidak ya ya

104 ya ya ya ya ya tidak kadang ya tidak

105 Kadang kadang tidak ya ya ya ya kadang kadang

(49)

Universitas Kristen Maranatha

107 Kadang tidak kadang ya ya kadang kadang kadang kadang

108 ya ya ya ya ya tidak ya tidak tidak

109 ya ya tidak ya kadang tidak ya ya tidak

110 tidak ya tidak tidak tidak tidak tidak tidak tidak

111 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

112 ya ya ya ya tidak tidak ya kadang kadang

113 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

114 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

115 ya tidak ya tidak tidak kadang ya tidak ya

116 ya ya tidak kadang tidak tidak kadang ya tidak

117 ya ya ya tidak tidak kadang ya ya tidak

118 tidak tidak tidak tidak tidak tidak tidak tidak tidak

119 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

120 tidak tidak tidak ya tidak tidak ya tidak tidak

121 ya ya ya kadang ya ya ya ya tidak

122 Kadang ya ya kadang kadang tidak ya kadang kadang

123 tidak ya ya ya ya tidak ya ya tidak

124 tidak ya tidak ya ya ya ya ya tidak

125 tidak ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

126 tidak ya tidak tidak tidak tidak tidak ya tidak

127 tidak ya ya ya ya ya ya ya ya

128 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

129 ya ya ya ya ya ya ya tidak ya

130 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

131 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

132 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

133 Kadang tidak kadang ya ya ya ya ya kadang

134 ya ya ya ya tidak tidak ya ya tidak

135 ya ya ya ya kadang kadang ya ya kadang

136 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

137 ya ya ya ya ya tidak ya ya tidak

138 ya ya tidak ya tidak tidak ya tidak tidak

139 ya ya ya tidak tidak tidak tidak tidak ya

140 ya ya ya ya ya ya kadang ya ya

141 tidak ya tidak ya ya tidak ya ya ya

142 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

143 Kadang ya ya tidak kadang kadang ya ya tidak

144 tidak ya tidak ya ya ya ya tidak tidak

145 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

146 ya ya ya tidak ya ya ya tidak ya

147 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

148 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

149 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

150 Kadang ya ya ya ya ya ya ya tidak

151 tidak tidak ya ya ya ya ya tidak ya

152 tidak ya ya tidak tidak tidak tidak tidak ya

153 Kadang ya ya ya tidak tidak ya ya tidak

154 ya tidak tidak ya ya ya tidak tidak ya

155 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

156 ya ya ya ya ya ya ya ya tidak

157 ya ya tidak ya ya ya tidak ya ya

158 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

159 ya ya ya ya tidak tidak tidak tidak tidak

160 ya ya kadang kadang tidak tidak ya ya tidak

161 ya ya ya ya ya tidak ya kadang ya

162 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

163 ya ya kadang ya ya ya kadang ya kadang

(50)

Universitas Kristen Maranatha

165 ya ya ya tidak tidak tidak ya ya ya

166 ya ya tidak ya kadang tidak ya ya tidak

167 ya ya ya ya ya tidak tidak ya ya

168 tidak tidak ya ya ya tidak ya ya tidak

169 ya ya ya ya ya tidak ya ya ya

170 Kadang ya tidak ya tidak tidak tidak ya tidak

171 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

172 Kadang ya tidak kadang tidak tidak kadang kadang kadang

173 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

174 ya ya ya ya kadang kadang ya ya ya

175 tidak ya tidak tidak tidak tidak ya ya ya

176 tidak ya tidak ya ya ya tidak ya tidak

177 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

178 ya ya ya ya tidak tidak tidak ya ya

179 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

180 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

181 ya kadang kadang ya tidak tidak kadang ya ya

182 Kadang ya tidak ya ya ya ya ya tidak

183 ya ya tidak ya ya ya tidak ya ya

184 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

185 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

186 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

187 ya ya ya ya ya ya tidak tidak tidak

188 ya ya ya ya ya ya ya ya kadang

189 tidak tidak ya ya tidak tidak ya ya tidak

190 ya tidak tidak ya ya tidak ya tidak tidak

191 ya ya ya ya ya ya ya tidak tidak

192 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

193 ya ya ya ya kadang kadang ya ya kadang

194 ya ya ya kadang kadang kadang tidak ya kadang

195 ya ya ya ya tidak tidak ya ya ya

196 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya ya

197 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

198 tidak ya ya ya ya ya ya ya ya

199 Kadang ya ya ya ya ya tidak ya tidak

200 Kadang ya ya ya tidak tidak kadang ya tidak

201 ya ya kadang tidak ya ya kadang tidak kadang

202 Kadang tidak ya kadang kadang ya kadang tidak kadang

203 ya ya tidak ya ya ya kadang ya ya

204 ya ya ya ya jarang jarang ya ya tidak

205 ya ya kadang ya ya ya ya ya kadang

206 ya ya kadang ya ya tidak kadang ya kadang

207 ya ya ya ya ya ya ya tidak ya

208 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

209 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

210 ya tidak ya ya ya tidak ya ya ya

211 tidak tidak ya tidak tidak tidak ya tidak ya

212 Kadang ya tidak ya ya ya ya tidak tidak

213 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

214 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya ya

215 ya ya ya ya ya tidak ya ya ya

216 ya ya tidak ya ya tidak ya tidak tidak

217 ya ya tidak ya tidak tidak kadang ya tidak

218 ya ya tidak ya tidak tidak kadang ya ya

219 ya ya ya ya kadang kadang ya ya ya

220 ya ya kadang kadang ya ya ya ya tidak

221 Kadang ya ya tidak tidak tidak ya ya ya

(51)

Universitas Kristen Maranatha

223 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

224 ya ya tidak tidak tidak tidak ya ya tidak

225 tidak ya ya ya ya tidak ya ya ya

226 Kadang ya ya ya ya ya ya ya ya

227 ya ya kadang kadang ya tidak kadang ya kadang

228 ya ya ya kadang tidak tidak ya ya kadang

229 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

230 ya ya tidak ya ya ya ya ya kadang

231 ya ya ya ya tidak tidak ya ya ya

232 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya tidak

233 ya ya tidak ya tidak tidak ya ya ya

234 ya ya tidak ya ya ya ya ya tidak

235 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

236 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

237 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

238 ya kadang ya ya ya ya ya ya ya

239 Kadang tidak tidak kadang tidak tidak kadang tidak tidak

240 ya ya tidak jarang ya ya ya ya tidak

241 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

242 Kadang tidak ya ya tidak tidak ya tidak tidak

243 ya ya ya kadang tidak tidak ya ya ya

244 ya tidak ya ya ya ya ya tidak ya

245 ya ya ya ya ya ya tidak ya tidak

246 tidak ya tidak ya ya ya ya ya tidak

247 ya ya ya ya ya ya ya ya ya

248 ya kadang tidak ya ya ya ya ya tidak

249 tidak ya ya ya ya ya ya ya tidak

(52)
[image:52.612.126.512.159.695.2]

Universitas Kristen Maranatha Lampiran 14

Tabel Penentuan Jumlah Sampel

N S N S N S

10 10 220 1470 1.200 291

15 14 230 144 1.300 297

20 19 240 148 1.400 302

25 24 250 152 1.500 306

30 28 260 155 1.600 310

35 32 270 159 1.700 313

40 36 280 162 1.800 317

45 40 290 165 1.900 320

50 44 300 169 2.000 322

55 48 320 175 2.200 327

60 52 340 181 2.400 331

65 56 360 186 2.600 335

70 59 380 191 2.800 338

75 63 400 196 3.000 341

80 66 420 201 3.500 346

85 70 440 205 4.000 351

90 73 460 210 4.500 354

95 76 480 214 5.000 357

(53)

Universitas Kristen Maranatha

110 86 550 226 7.000 364

120 92 600 234 8.000 367

130 97 650 242 9.000 368

140 103 700 248 10.000 370

150 108 750 254 15.000 375

160 113 800 260 20.000 377

170 118 850 265 30.000 379

180 123 900 269 40.000 380

190 127 950 274 50.000 381

200 132 1.000 278 75.000 382

210 136 1.100 285 100.000 384

Sumber : Isaac S (1981:193) Ket.:

N = Jumlah populasi

(54)

1

Universitas Kristen Maranatha

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Menolong merupakan salah satu tindakan yang diharapkan muncul dalam kehidupan sehari-hari. Tindakan menolong ini berarti memberikan sesuatu yang dibutuhkan oleh orang lain guna mencapai tujuannya. Perilaku menolong banyak ditemui dalam kehidupan sehari-hari, seperti menghibur orang yang sedang berduka cita, membantu anak kecil atau orang tua menyeberang jalan, merawat orang sakit dan masih banyak lagi.

Perilaku menolong diperlukan dalam kehidupan bermasyarakat. Selain dapat membantu orang yang menderita, perilaku menolong juga membuat orang yang membantu dengan orang yang dibantu menjadi dapat berinteraksi, misalnya dengan berkomunikasi. Umumnya, perilaku menolong diajarkan oleh orang tua sejak anak masih kecil. Hal ini dimaksudkan supaya anak mudah menjalin relasi dengan siapa pun, karena dengan mengajarkan tingkah laku menolong kepada anak, orang tua membimbing sekaligus mewujudkan empati, yang merupakan kemampuan yang bisa mengikis sifat negatif anak, seperti serakah, mau menang sendiri, tidak jujur, ke dalam suatu perilaku yang kongkrit, yakni mudah tergerak menolong sesama. Ujung-ujungnya, empati membuat anak mudah menjalin relasi dengan siapapun.(www.sahabatnestle.co.id).

(55)

2

Universitas Kristen Maranatha dengan menjadi orang-orang pasif, figuran-figuran yang tidak punya peran. Berlindung di balik prinsip bahwa orang lain punya urusan sendiri-sendiri, padahal sebenarnya manusialah yang tidak punya hati nurani dan keibaan terhadap sesamanya. (www.glorianet.org). Hal ini dapat dilatarbelakangi, salah satunya karena dengan menolong, seseorang harus rela mengeluarkan tenaga, baik fisik maupun psikis, untuk membantu orang lain menyelesaikan masalahnya. Belum lagi, kadang orang yang menolong akan menjadi susah karena harus kehilangan tenaga, waktu bahkan materi untuk dapat membantu orang tersebut. Kerepotan yang terjadi karena perilaku menolong yang ditampilkan seseorang terkadang membuat orang enggan menolong orang lain.

(56)

3

Universitas Kristen Maranatha tanpa ada kesediaan untuk membantu dosen tersebut sehingga dosen tersebut berupaya sendiri untuk dapat berdiri lagi. Bahkan terkadang ada mahasiswa yang langsung menolak membantu temannya dengan berkata bahwa dia sedang sibuk sehingga tidak bisa membantu teman yang misalnya meminta tolong kepadanya untuk diajarkan suatu materi yang tidak dimengerti.

Menurut profesor psikologi sosial, menolong itu sulit, karena perilaku menolong adalah sesuatu yang kompleks, berkaitan dengan motif dari balik perilaku menolong itu, maupun akibat yang ditimbulkan dari perilaku menolong tersebut (blog.kenz.co.id). Hal ini dapat membuat mahasiswa berperilaku menolong bila ia berada dalam keadaan terdesak, misalnya pada saat seorang mahasiswa lalai mengemudi dan ia menabrak pejalan kaki yang sedang melintas, bila mahasiswa itu tidak menolong korban yang ditabraknya, kemungkinan besar dirinya akan dihakimi oleh massa. Akibatnya, mahasiswa itu harus bertanggung jawab untuk menolong korban tersebut.

(57)

4

Universitas Kristen Maranatha Pada dasarnya, perilaku menolong ditimbulkan dari suatu dorongan yang ada dalam diri. Dorongan untuk bertingkah laku sering dikenal dengan istilah motif. Motif ini yang akan mengarahkan individu untuk bertingkah laku. Begitu juga dengan perilaku menolong, ada suatu motif yang mendasarinya, yaitu motif prososial.

Motif prososial merupakan sesuatu yang ada dalam diri yang menggerakkan dan mengarahkan tingkah laku demi kepentingan orang lain. Menurut Kornadt (1985) yang menjabarkan model motif prososial dari Hoffman (1975), perilaku individu dipengaruhi dari bagaimana ia mempersepsi kejadian yang ada di lingkungannya, kemudian setelah ia memaknakan situasi tersebut, ia akan memberikan penilaian terhadap situasi yang dihadapi, misalnya pada situasi dimana ada orang yang butuh bantuan. Individu akan menilai di dalam dirinya, apakah situasi tersebut memang butuh bantuannya atau tidak. Individu juga memerlukan pemahaman kognitif tentang kondisi orang yang perlu dibantu dan juga empati yang menurut Hoffman merupakan dasar dari motif untuk menolong orang lain. Hal ini akan memunculkan suatu perasaan, misalnya kasihan, dan perasaan ini akan menggerakkan individu untuk membantu orang yang sedang mengalami kesulitan.

(58)

5

Universitas Kristen Maranatha situasi terhadap teman yang sedang butuh bantuan. Setelah mahasiswa tersebut mengetahui apa yang terjadi pada temannya dan mahasiswa itu menilai apakah temannya itu pantas untuk ditolong atau tidak, hal ini menunjukkan adanya nilai prososial dalam diri mahasiswa tersebut. Pada saat mahasiswa memberikan penilaian bahwa situasi yang dihadapi oleh temannya itu mengalami kesulitan, mahasiswa tersebut dengan pemikirannya dapat turut memahami situasi dari sudut pandang teman yang membutuhkan bantuan. Hal ini menunjukkan perspektif sosial. Dalam diri mahasiswa juga terdapat suatu respon yang berkaitan dengan perasaan yang seolah-olah dialami sendiri oleh mahasiswa tersebut terhadap apa yang dirasakan oleh temannya. Hal ini menunjukkan adanya empati dalam diri mahasiswa tersebut terhadap kejadian yang dialami oleh temannya. Kondisi perasaan ini yang mendorong mahasiswa untuk melakukan tindakan menolong. Setelah mahasiswa mampu menempatkan diri dari sudut pandang teman yang membutuhkan bantuan dan mampu berempati, maka akan muncul suatu perasaan dalam diri mahasiswa tersebut. Bentuk perasaan yang dapat muncul pada saat mahasiswa menghadapi teman yang sedang terkena musibah misalnya, terharu, iba, sedih dan masih banyak lagi. Hal ini menunjukkan afek positif dalam diri mahasiswa tersebut. Munculnya perasaan ini akan menggerakkan mahasiswa untuk membantu temannya.

(59)

6

Universitas Kristen Maranatha dulu, ataukah mahasiswa tersebut cenderung lebih memperhatikan relasinya dengan orang lain. Hal ini tergantung dari kecenderungan konstruk self yang ada dalam diri mahasiswa itu sendiri. Menurut Markus dan Kitayama (1991), self dirumuskan sebagai konstelasi dari pikiran-pikiran, perasaan-perasaan dan tindakan-tindakan mengenai relasi diri dengan orang lain dan diri yang berbeda dari yang lain. Self mempunyai dua aspek yakni private self dan public self. Private self merujuk pada atribut internal yang dimiliki mahasiswa sedangkan

public self merujuk pada relasi mahasiswa dengan orang lain di lingkungannya.

Setiap mahasiswa memiliki kedua aspek self ini dalam kadar yang bervariasi dan variasi ini mewarnai konstruk self. Self dapat berpengaruh terhadap perilaku yang akan ditampilkan oleh mahasiswa. Misalnya, pada saat mahasiswa sedang beristirahat, tiba-tiba ia dimintai tolong oleh seorang temannya untuk menemani ke rumah sakit. Di dalam diri mahasiswa ini terdapat dua pilihan, yaitu apakah ia mau menolong temannya tersebut ataukah ia menolak permintaan temannya tersebut dan kembali melanjutkan aktivitasnya.

(60)

7

Universitas Kristen Maranatha relasi dengan orang lain, atau dengan kata lain private self-nya lebih dominan dari public self, maka mahasiswa ini mempunyai konstruk self yang independen.

Lain halnya dengan mahasiswa yang memiliki kecenderungan untuk lebih memperhatikan bagaimana membina, mempertahankan relasi atau hubungan baik dengan orang lain. Secara kognisi, mahasiswa ini menyadari dan berusaha untuk memahami bahwa kesulitan teman yang sedang menderita. Dari segi emosi, mahasiswa ini akan melakukan apapun untuk menolong temannya ini karena ia akan merasa tidak enak bila ia menolak permintaan temannya tersebut. Hal ini secara tidak langsung akan meningkatkan motif sosial yang sudah ada dalam diri dan membuat mahasiswa ini lebih terdorong untuk membantu temannya dengan mengesampingkan kegiatan yang sedang dilakukannya, yakni istirahat. Bila mahasiswa lebih sering memperhatikan relasi dengan orang lain daripada memperhatikan apa yang diinginkan oleh dirinya, atau dengan kata lain public self-nya lebih dominan dari private self, maka mahasiswa ini mempunyai konstruk

self yang interdependen.

(61)

8

Universitas Kristen Maranatha merasakan perasaan yang dialami oleh orang yang meminta bantuan kepada mereka, sehingga di dalam dirinya, mereka tidak merasakan perasaan seperti kasihan kepada orang yang butuh bantuan. Hal inilah yang menyebabkan mereka merasa malas untuk membantu orang yang butuh bantuan. Sedangkan 50% lagi menyatakan bahwa mereka merasa ingin membantu orang yang berada pada situasi yang butuh bantuan karena mereka merasa sadar bahwa situasi tersebut butuh bantuan. Mereka juga mampu memahami dari sudut pandang pemikiran orang yang butuh bantuan tersebut dan bahkan merasa seolah-olah menghadapi situasi tersebut dan muncul perasaan kasihan kepada orang yang butuh pertolongan. Hal inilah yang menggugah dan mendorong mahasiswa bersedia membantu orang yang sedang mengalami kesulitan.

(62)

9

Universitas Kristen Maranatha orang yang b

Gambar

Tabel Validitas Self
Tabel Validitas Motif Prososial
Tabel Korelasi Antara Self dan Motif Prososial
Tabel Tabulasi Silang Antara Self dan Elemen Motif Prososial
+3

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan media sosial Facebook sebagai sarana komunikasi untuk Roodebrug Surabaya digunakan untuk mendapat status and self

memberikan fasilitasi dan dukungan teknis penganggaran yang diperlukan dalam rangka persiapan.dan pelaksanaan penyelenggaraan Asian Games XVIII Tahun 2018 berdasarkan

dipelajari Kepemimpinan yang baik, partisipasi masyarakat yang luas dan kuat dapat mendukung peningkatan dalam manajemen dan hasil pendidikan di sekolah.. Lingkup Persiapan

Oleh sebab itu dosa dan kerajaan maut sudah tidak memiliki tempat dan masa depan lagi karena orang-orang yang percaya kepada Yesus Kristus tidak akan menikmati kerajaan

Dari hasil kajian, maka kesimpulan yang dapat diambil adalah : (1) lahan tadah hujan sangat berpotensi untuk menjadi sentra produksi padi nasional selain lahan

Dala perencanaa da Permend erlu lagi me embangan gan e-rapor ng Standar yang mem nilaian yang e-Rapor SM iri dari 4 (e an wewena jalan denga am menginp n penilaian dikbud no

Tujuan dari eksperimen ini adalah memahami proses difraksi pada celah banyak menggunakan metode grating, memahami prinsip kerja lampu He dan Hg, memahami spetrum

Indikator Kinerja Daerah untuk Setiap Misi