• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENGARUH FAKTOR TIPOGRAFI TERHADAP KECEPATAN MEMBACA WEB ARTIKEL BAHASA INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PENGARUH FAKTOR TIPOGRAFI TERHADAP KECEPATAN MEMBACA WEB ARTIKEL BAHASA INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PENGARUH FAKTOR TIPOGRAFI

TERHADAP KECEPATAN MEMBACA

WEB ARTIKEL BAHASA INDONESIA

NAMA : RIZA

NIM : L2H 002 672

PEMBIMBING I : RATNA PURWANINGSIH, ST, MT

ABSTRAKSI

Interaksi Manusia dan Komputer, terutama bertatap muka dengan sebuah web memperhatikaan beberapa aspek, diantaranya aspek komputer (kemutakhiran, visual estetis, dll), aspek manusia dan aspek lingkungan kerja atau ergonomi. Dalam perspektif ergonomi kognitif, rancangan web yang user friendly harus memenuhi kriteria-kriteria: kemampulacakan, kemamputafsiran (pahaman), dan kemampubacaan (Siswanto& Gustomo, dalam Proceeding Ergonomi 2001). Karena pengguna membaca 20%-30% lebih lambat pada teks tampilan layar komputer dibandingkan dengan membaca pada hardcopy, (Gould dan Grischkowsky, 1984, Wilkinson dan Robinshaw, 1987, Harpster, 1989 pada Siswanto dan Gustomo, 2001), maka suatu web design (artikel) hendaknya disusun secara bagus, serta dicetak dengan kualitas bagus, sehingga akan membantu pembaca untuk lebih cepat dalam membaca dan lebih cepat memahami pesan yang dimuat di dalamnya (Adi Kusrianto,2005).

Kemampubacaan artikel diidentifikasi dengan mengukur kecepatan baca pembaca terhadap artikel dalam sekali baca, dan signifikan faktor 0.05 terdapat pada faktor A tipe huruf,C jarak spasi, D kontras warna, kombinai faktor tipografi AC, ABC, ACD, dan ABCD. Artikel dengan kombinasi tipografi 15 (lima belas), tipe huruf Franklin Gothic, panjang baris 9 – 10 kata, jarak spasi 2, kontras latar-teks hijau-hitam adalah artikel yang mampu memberikan kemampubacaan terbaik, dan kesalahan baca yang kecil.

Referensi

Dokumen terkait

Seseorang (tidak harus komunal), yang berkomitmen untuk menghidupkan tradisi periwayatan hadis dengan metode tertentu dapat disebut sebagai bagian dari ihya‟

Tipe data berorientasi objek didefinisikan oleh class, sedangkan yang sederhana merupakan tipe data dasar yang dimiliki oleh Java sebanyak delapan buah tipe data sederhana

Lingkungan Hidup/ semakin hari/ semakin kurang diperhatikan oleh masyarakat pada umumnya// Hal ini terlihat dari banyaknya perumahan atau gedung – gedung besar yang

Dari temuan penelitian diperoleh data kalimat pasif bahasa Inggris yang berpola kata kerja be + past participle dalam semua bentuk tenses diterjemahkan dan semua

Karangan Ilmiah, Universitas Sumatera Utara Press, Medan, 2007. Kreith, Frank, Principles of Heat Transfer, Harper & Row Publisher,

Kecepatan udara dapat dalam meter/detik atau kaki/detik,lebih mudah perhitungan menggunakan satuan meter per detik, karena pengukuran luas grill HVAC dan volume ruangan

Pendekatan yang digunakan dalam kegiatan penelitian ini adalah dengan menggunakan pendekatan kualitatif, yaitu suatu pendekatan yang dilakukan sepenuhnya kepada

Tujuan dari penulisan ilmiah ini adalah untuk membuat sebuah website agensi model yang profesional, interaktif dan aman dengan menggunakan software-software terbaik yang tersedia