• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGELUARAN NEGARA ISLAM dan negara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGELUARAN NEGARA ISLAM dan negara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGELUARAN NEGARA ISLAM Jenis Jenis Anggaran

Dalam negara modern sekuler, pada umumnya anggaran terdiri dari dua jenis, yakni anggaran rutin (Current Budget) dan anggaran pembangunan (Capital Budget). Current Budget disiapkan untuk membiayai pembiayaan rutin administrasi pemerintah, pertahanan negara, pengembalian utang dan pengeluaran lainnya. Capital Budget disiapkan untuk membiayai pengeluaran jangka panjang seperti untuk prasarana, lembaga pendidikan, fasilitas kesehatan, bendungan, jalan, dll.

Dalam Negara Islam anggarannya agak berbeda. Seluruh penerimaan dari zakat, ‘usyr, dan sedekah ditransfer ke Baitul Mal (Kas Negara) untuk membiayai pengeluaran bagi kesejahteraan fakir miskin, sedangkan penerimaan lain serta sumber sumber bukan pajak dialokasikan untuk membiayai pengeluaran administrasi pemerintahan, proyek pembangunan ekonomi, pembayaran utang negara dan lainnya yang memiliki karakter penerimaan dan modal.

Hal itu berarti bahwa anggaran dalam negara Islam juga terdiri dari dua macam: anggaran kesejahteraan (Welfare Budget) dan anggaran umum (General Budget). Sumber Welfare Budget adalah zakat dan sedekah, dan itu dikeluarkan menurut sasaran yang telah ditetapkan dalam al Qur’an surat At Taubah ayat 60 (9:60) yang terutama sekali menyangkut kesejahteraan dan peringanan beban fakir dan miskin. General Budget dibiayai dengan penerimaan pajak dan non pajak, dan dibelanjakan bagi semua pengeluaran rutin maupun pembangunan yang ada hubungannya dengan kegiatan administrasi negara secara umum.

Jika dana dari zakat dan sedekah untuk kaum fakir-miskin tidak mencukupi, maka negara harus mentransfer dananya dari General Budget ke Welfare Budget. Tetapi tidak boleh sebaliknya karena Allah SWT sendiri telah menetapkan sasaran pengeluaran bagi zakat dan sedekah.

Sistem Anggaran

(2)

pengeluaran dengan penerimaan. Dengan demikian tendisi Negara Sekuler adalah melakukan pengeluaran walau harus melebihi sumbernya. Pengeluaran raksasa diberbagai bidang dilakukan sekalipun terdapat kelangkaan sumber penerimaan, yang akhirnya akan berakibat kepada deficit yang cukup besar. Defisit tersebut didanai dengan pinjaman, baik internal maupun eksternal, mencetak uang dan sebagainya, yang pada akhirnya akan berakibat inflasi dan terkadang berujung pada resesi dan depresi ekonomi.

Referensi

Dokumen terkait

Osteoarthritis merupakan gangguan pada satu sendi atau lebih, bersifat lokal, progresif dan degeneratif yang ditandai dengan perubahan patologis pada struktur sendi

- Rencana pengembangan daerah irigasi (DI) terdiri atas: 1) DI kewenangan Pemerintah Pusat. 2) DI kewenangan Pemerintah Provinsi.. Pengembangan sistem jaringan persampahan

Beberapa parameter yang mempengaruhi respon arus biosensor telah diteliti yaitu potensial yang digunakan, konsentrasi silika, dan jumlah enzim. Arus respon cenderung

PSH adalah saluran pembelajaran sepanjang hidup yang utama bagi seseorang individu, oleh itu sistem pendidikan negara berjalan bermula daripada peringkat prasekolah, sekolah rendah,

Sumpah Pemuda yang kemudian dikenal sebagai sebuah tonggak dalam sejarah Indonesia tidak dapat dilepaskan dari organisasi kepemudaan seperti Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia

Untuk menganalisis dan mengetahui besarnya pengaruh ukuran perusahaan, leverage dan pertumbuhan penjualan terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur sub

a) Penelitian ini bersifat deskriptif serta analisis yang dilakukan merupakan analisis dari data yang bersifat kualitatif. Mengenai proses perencanaan infrastruktur

Hasil penelitian diperoleh volume sedimen dasar sungai Volume Belanting maksimum yang langsung ditinjau dan diamati adalah 28.623 M 3 / hari dan persamaan Kurva aliran