• Tidak ada hasil yang ditemukan

Jurusan : SI – Sistem Informasi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Jurusan : SI – Sistem Informasi"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Sistem Informasi Sumber Daya Manusia

Fakultas

: Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi

Jurusan

: SI – Sistem Informasi

SKS

: 2

Pertemuan

Ke

POKOK BAHASAN

dan TIU

SUB POKOK BAHASAN TUJUAN INSTRUKSIONAL

KHUSUS

TEKNIK

PEMBELAJARAN

MEDIA PEMBELAJARAN

Referensi

( lihat ket. pada lembar akhir)

TUGAS

1 Pengantar Sistem Informasi Sumber Daya Manusia (SI SDM)

Memberikan gambaran

umum fungsi SDM dan konsep Sistem Informasi Sumber Daya Manusia.

 Fungsi SDM

 Sistem Informasi SDM

 Evolusi Sistem Informasi SDM

 Model Sistem Informasi SDM Subsistem Input

- Subsistem Perencanaan tenaga kerja

- Subsistem Perekrutan - Subsistem Kompensasi - Subsistem Benefit

- Subsistem Pelaporan

Lingkungan

Agar mahasiswa mampu :

1. Mengetahui kegiatan

primer yang dilakukan oleh fungsi SDM.

2. Mengerti bagaimana

Sistem Informasi SDM mendukung kegiatan yang dilakukan oleh fungsi SDM 3. Mengetahui posisi Sistem

Informasi SDM dalam struktur organisasi perusahaan 4. Mengetahui model sistem

informasi SDM

- Tatap Muka OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

2 Sistem Informasi Akuntansi

Mahasiswa memahami

konsep dasar sistem informasi akuntasi sebagai subsistem input pada SI SDM

 Konsep dan tugas pengolahan data

- Pengumpulan data

- Pengubahan data

- Penyimpanan data

- Pembuatan dokumen

- Sifat pengolahan data

 Contoh sistem pengolahan data / pada sistem informasi SDM

- data yang relatif lebih permanen (Data personil)

- data yang lebih dinamis (Data keuangan seperti Gaji bulanan,

Agar mahasiswa mampu : 1. Mengetahui peran yang

dimainkan SIA dalam SI SDM

2. Memberikan contoh sistem pengolahan data atau sistem informasi akuntansi pada SI SDM

- Tatap Muka

- Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

Proses Belajar Mengajar :

Dosen : Menjelaskan, Memberikan contoh, Diskusi, Memberikan tugas

Mahasiswa : Mendengarkan, Mencatat, Diskusi, Mengerjakan tugas

Media :

-

Papan tulis

-

Kertas kerja

-

Overhead Proj.

Evaluasi :

-

Hasil test

-

Kehadiran

(2)

Pajak penghasilan)

Pertemuan

Ke

POKOK BAHASAN

dan TIU

SUB POKOK BAHASAN TUJUAN INSTRUKSIONAL

KHUSUS

TEKNIK

PEMBELAJARAN

MEDIA PEMBELAJARAN

Referensi

( lihat ket. pada lembar akhir)

TUGAS

3 Subsistem penelitian SDM

Mahasiswa memahami

konsep dasar subsistem penelitian SDM

 Pengertian dasar penelitian SDM

 Contoh proyek penelitian :

- Analisis dan evaluasi jabatan

- Penelitian suksesi

pegawai

- Penelitian keluhan

pegawai

Agar mahasiswa mampu : 1. Memahami faktor-faktor

yang mempengaruhi SDM

2. Memberikan contoh

kegiatan proyek penelitian SDM

- Tatap Muka

- Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

4 Subsistem intelijen SDM

Mahasiswa memahami

konsep dasar subsistem intelijen SDM

 Pengertian dasar Intelijen SDM

 Contoh intelijen SDM

- Intelijen Pemerintah

- Intelijen Pemasok

- Intelijen Serikat Pekerja

- Intelijen Masyarakat

Global

- Intelijen Masyarakat

Keuangan

▪ Database SDM dari Lingkungan

- DB Perusahaan pencari

eksekutif

- DB Universitas

- DB Agen Tenaga Kerja

- DB Akses Umum

- Bank Pekerjaan

Perusahaan

Agar mahasiswa mampu : 1. Mengetahui bagaimana

lingkungan mempengaruhi

SDM dan database

lingkungan dapat

memudahkan arus SDM

2. Memberikan contoh

kegiatan intelijen SDM

3. Mengetahui Database

SDM yang berasal dari lingkungan

- Tatap Muka - Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

5 Database SI SDM

Mahasiswa dapat

memahami konsep

database pada SI SDM

 Isi Database -Data pegawai -Data non pegawai ▪ Lokasi Database

▪ Perangkat Lunak Manajemen Database

Agar mahasiswa mampu : 1. Memiliki pengertian yang

baik tentang database SI SDM

2. Memahami apa isi dari database SDM dan lokasi dari database tersebut.

3. Mengerti bagaimana

database SI SDM dikelola

- Tatap Muka - Diskusi - Tugas

6 Subsistem Perekrutan

Mahasiswa memahami

konsep dasar subsistem perekrutan yang biasa

▪ Rekruitmen Sumber Daya Manusia

- penelusuran pelamar

- pencarian internal ▪ Seleksi Sumber Daya Manusia

Agar mahasiswa mampu :

1. memahami bagaimana

rekruitmen SDM yang biasa dilakukan perusahaan

2. memahami bagaimana

- Tatap Muka

- Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

(3)

dipakai perusahaan. proses seleksi pada rekruitmen SDM tersebut.

Pertemuan

Ke

POKOK BAHASAN

dan TIU

SUB POKOK BAHASAN TUJUAN INSTRUKSIONAL

KHUSUS

TEKNIK

PEMBELAJARAN

MEDIA PEMBELAJARAN

Referensi

( lihat ket. Pada lembar akhir)

TUGAS

7 Subsistem Perencanaan

tenaga kerja

Mahasiswa memahami

konsep dasar perencanaan tenaga kerja.

▪ Perencanaan Sumber Daya Manusia

- Pembuatan bagan

organisasi

- Peramalan gaji

▪ Analisis / evaluasi Pekerjaan dan Desain Pekerjaan

Agar mahasiswa mampu

 Memahami perencanaan

tenaga kerja untuk

mengidentifikasi kebutuhan pegawai di masa datang.

 Memahami perlunya

analisis / evaluasi pekerjaan dan desain pekerjaan dilakukan.

- Tatap Muka - Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

8 Subsistem Kompensasi

Mahasiswa memahami

konsep dasar kompensasi.

▪ Kompensasi

▪ Insentif dan Tunjangan-Tunjangan

Agar mahasiswa mampu

 Memahami kompensasi

sebagai aplikasi SI SDM yang persentase penggunaannya besar.

 Memahami insentif dan tunjangan-tunjangan sebagai bentuk kompensasi

- Tatap Muka - Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

9 Subsistem Manajemen

Tenaga Kerja

Mahasiswa memahami

konsep dasar manajemen tenaga kerja.

▪ Pengendalian Posisi

▪ Pelatihan & Pengembangan SDM ▪ Penilaian Kinerja

▪ Keahlian / Kompetensi

 Suksesi

 Relokasi

Agar mahasiswa mampu

 Memahami konsep dasar manajemen tenaga kerja.

 Memahami aplikasi-aplikasi pada subsistem manajemen tenaga kerja.

- Tatap Muka - Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

10 Subsistem Benefit

Mahasiswa memahami

konsep dasar benefit bagi pegawai.

 Defined contribution

 Defined benefit

 Flexible benefit

 Pembelian saham

 Pemrosesan klaim

Agar mahasiswa mampu :

 Memahami konsep dasar benefit bagi pegawai yang masih bekerja maupun yang telah pensiun.

 Memahami aplikasi-aplikasi pada subsistem benefit.

- Tatap Muka

- Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

11 Subsistem Pelaporan

Lingkungan

Mahasiswa memilki

pemahaman akan pelaporan lingkungan.

 Penerapan aplikasi EEO (Equal Employment Opportunity) seperti :

- Catatan EEO

- Analisis EEO

- Peningkatan serikat pekerja

- Catatan kesehatan

- Keluhan

Agar mahasiswa mampu :

 Memiliki pemahaman

mengenai pelaporan

kebijakan dan praktek personalia perusahaan pada pemerintah

 Mengetahui

aplikasi-- Tatap Muka

- Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

(4)

aplikasi kepada subsistem pelaporan lingkungan yang ditujukan untuk memenuhi tanggung jawab perusahaan

kepada pihak yang

berkepentingan di luar perusahaan.

Pertemuan

Ke

POKOK BAHASAN

dan TIU

SUB POKOK BAHASAN TUJUAN INSTRUKSIONAL

KHUSUS

TEKNIK

PEMBELAJARAN

MEDIA PEMBELAJARAN

Referensi

( lihat ket. pada lembar akhir)

TUGAS

12 Contoh Perangkat Lunak SI

SDM

Mahasiswa mengetahui dan

memilki pemahaman

mengenai perangkat lunak SI SDM

Software berkaitan dengan manajemen sumber daya manusia, dengan functionality antara lain: - Administrasi Personil :

Manajemen Rekruitmen, Informasi Personil, Manajemen Informasion, Manajemen Waktu, Manajemen Keuntungan, Sistem payroll

- Pengembangan Personil :

Kualifikasi dan Requirement, Perencanaan karir dan suksesi, Rencana pengembangan, Sistem Appraisals.

- Training dan Event

Management: Business Event Preparation, Business Event Planning, Day to Day Activities, Recurring Activities.

- Travel Management:

Travelling Activities (Travel Request, Travel Planning, Trip Fact Entry), Travel Setting (Agency, Hotel, Transportation, Reason Trip, Destination, Travel Rule Assignment)

- Employee Self Service

(ESS): Personnel Information Service, Time Management Service, Benefit Management Service, Payroll Service, Document Service.

- Executive Information

System: Performance Indicator Monitor, Employment

Monitoring, Balance Scorecard.

Agar mahasiswa mampu : ▪ Mengetahui dan

memilki pemahaman mengenai perangkat lunak SI SDM ▪ mengetahui fungsional pada software manajemen SDM

- Tatap Muka - Diskusi

OHT - 2 ( Bab

21 )

- 4

(5)

infomasi sumber daya manusia khusus yang

berhubungan dengan

lingkungan

SDM yang berhubungan dengan lingkungan seperti :

- Universitas - Agen Tenaga Kerja

▪ Merancang kebutuhan terhadap sebuah sistem informasi SDM yang berhubungan dengan lingkungan

▪ Merancang database untuk sistem informasi SDM khusus yang berhubungan dengan lingkungan

- Diskusi

Pertemuan

Ke

POKOK BAHASAN

dan TIU

SUB POKOK BAHASAN TUJUAN INSTRUKSIONAL

KHUSUS

TEKNIK

PEMBELAJARAN

MEDIA

PEMBELAJARAN Referensi ( lihat ket. pada

lembar akhir)

TUGAS

14 Review  Review materi dari Minggu ke-1

sampai dengan Minggu ke-13 - Tatap Muka

- Diskusi

OHT

Daftar Referensi

:

1. E.S Margianti, D. Suryadi H.S,

Sistem Informasi Manajemen

, Gunadarma, 1994

2. McLeod Raymond,

Sistem Informasi Manjemen (terjemahan) jilid 2

, Prentice Hall1996

3. Kroenke, Hatch,

Management Information System

, McGrawHill,1994

Referensi

Dokumen terkait

 Merupakan BENTUK AKUNTABILITAS dari penerima hibah, baik yang terkait dengan aspek INPUT, PROSES, MAUPUN OUTPUT KEGIATAN... DARI

Sesuai dengan pernyataan penulis akan menggunakan satu model pembelajaran kooperatif dengan dibantu dua media pembelajaran yaitu think pair share dibantu dengan

Maka dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Asas Keakraban (X 1 ) dan Asas Integritas (X 2 ) sebagai variabel bebas secara parsial berpengaruh signifikan

a. Bagaimana merencanakan dan merancang rumah sakit dengan fasilitas standarisasi Kelas B Rumah sakit pendidikan dengan menerapkan konsep Green Architecture. Bagaimana

Pengamatan tetap dilakukan pada monyet hitam Sulawesi yang berada di luar jalur pengamatan (Fachrul, 2007). Pencatatan data deteksi, reaksi dan penggunaan

Sehingga pada dasarnya kepercayaan masyarakat Desa Nguwok Kecamatan Modo Kabupaten Lamongan mengenai kematian, penyakit, perceraian dan juga kesulitan ekonomi yang

Tantangannya adalah 51 juta murid dari SD sampai SMA dan 2,7 juta guru, dengan satu kelas terdiri atas 40 orang, kuncinya ada pada guru-guru yang mempunyai cita-cita tinggi

Lingkungan mikro adalah faktor-faktor lingkungan di luar perusahaan yang memberi pengaruh secara langsung dan cukup kuat pada perusahaan dalam proses pengambilan keputusan