Psikologi
Persepsi
Atensi dan Memori
Oleh : Andyy Wahyudi,y , ST
Desain Komunikasi Visual Teknik Informatika
Pendahuluan
Pendahuluan
• Kapasitas otak manusia terbatas.Kapasitas otak manusia terbatas.
• Pikiran kita senantiasa dipenuhi dengan citra,
suara, bau, rasa dan sentuhan. suara, bau, rasa dan sentuhan.
• Masalah yang kita hadapi adalah bagaimana
menghadapi seluruh informasi tersebut. menghadapi seluruh informasi tersebut.
• Lebih lanjut kita ingin menghindari agar otak
tidak overload dengan informasi tersebut. tidak overload dengan informasi tersebut.
Mengatasi Overload Informasi
Mengatasi
Overload
Informasi
• Penyelesaiannyay y adalah dengang menggunakangg prosesppemilihan perhatian atau atensi.
• Hal serupa dapat digunakan untuk menjelaskan mengapa kita
i t t h l d l k h l l i
mengingat satu hal dan melupakan hal yang lain.
• Demikian pula mengapa beberapa icon cenderung lebih
mudah diingatg dibandingkang dengang perintahp teks,, dan
antarmuka grafis lebih mudah digunakan dibanding dengan
Memfokuskan Perhatian
Memfokuskan
Perhatian
• Pernahkan kita berada dalam suatu pesta atauPernahkan kita berada dalam suatu pesta atau
di tempat yang dipenuhi lautan wajah
manusia dan hiruk‐pikuk suara.
• Berapa lama sampai kita menyadari telah
mengalihkan perhatian kita pada satu
percakapan dengan seseorang?
• Apa yang terjadi dengan suara‐suara yang dan
Memfokuskan Perhatian
Memfokuskan
Perhatian
• Pengalamang sehari‐hari dalam memfokuskan perhatianp padap
satu aktifitas khusus dari aktifitas yang lain dikenal dengan
fenomena “cocktail party” (Cherry, 1953).
M ki kit d i t l h k d l k k kit
• Mungkin kita menyadari setelah masuk dalam kekacauan kita
mendapati diri kita tertarik pada salah satu kelompok dan
satu percakapan, sementara percakapan yang lain seperti
Memfokuskan Perhatian
Memfokuskan
Perhatian
• Tetapi jika misalnya kita mendengar nama kitaTetapi jika misalnya kita mendengar nama kita
atau nama yang kita akrabi disebut, maka
mungkin perhatian kita akan beralih ke arah mungkin perhatian kita akan beralih ke arah
yang baru, dan kita kehilangan perhatian pada
percakapan sebelumnya percakapan sebelumnya.
Memfokuskan & Membagi Perhatian
Memfokuskan & Membagi Perhatian
• Kemampuanp kita untuk memperhatikanp ppada satu kejadianj
dari sekian banyak kejadian yang lain pada waktu yang sama
secara psikologi dinamakan sebagai memfokuskan perhatian. Ali i f i di ilih t k di h tik k
• Aliran informasi yang dipilih untuk diperhatikan akan
cenderung relevan dengan aktifitas dan perhatian yang kita
Membagi Perhatian
Membagi
Perhatian
• Manusia mempunyai kemampuan untukManusia mempunyai kemampuan untuk
membagi perhatian pada lebih dari satu
aktifitas pada saat yang sama.
• Misalnya kita dapat mengemudikan kendaraan
sambil berbicara dengan seseorang atau
sambil menerima telepon.
• Sifat perhatian lebih lanjut adalah voluntary
Membagi Perhatian
Membagi
Perhatian
• VoluntaryVoluntary;; adalah saat kita dengan sengajaadalah saat kita dengan sengaja
berusaha mengalihkan perhatian kita.
• Involuntary; adalah saat ada kompetitor
• Involuntary; adalah saat ada kompetitor
stimulan yang lebih menonjol dan merebut
perhatian kita perhatian kita.
Perhatian atau Atensi
Perhatian
atau
Atensi
Syarat sebuah stimulus diperhatikan:
1. Intensitas: semakin kuat intensitasnya maka semakin
diperhatikan.
2. Ukuran: lebih besar lebih diperhatikan. 2. Ukuran: lebih besar lebih diperhatikan.
3. Perubahan: semakin dinamis akan semakin diperhatikan.
4. Ulangan: jika stimulus diulang cenderung diperhatikan. 5. Pertentangan atau kontras: semakin kontras dengan
Multitasking & Interupsi
Multitasking
&
Interupsi
• Dalam menyelesaikan perkerjaan denganDalam menyelesaikan perkerjaan dengan
menggunakan komputer, pengguna secara
terus‐menerus terinterupsi oleh berbagai terus menerus terinterupsi oleh berbagai
situasi.
• Situasi ini dapat berupa dering telepon tamu
• Situasi ini dapat berupa dering telepon, tamu
yang mengetuk pintu, panggilan dari
seseorang dan seterusnya seseorang, dan seterusnya.
Multitasking
Multitasking
• Bagig manusia adalah umum untuk melakukan multitaskingg,,
yaitu mengerjakan sejumlah pekerjaan pada tenggang waktu
yang sama dengan berpindah dari satu pekerjaan ke
pekerjaan yang lain pekerjaan yang lain.
• Seseorang mungkin beralih dari menulis surat, menyusun
jadwal pertemuan, menjawab telepon.
• Dalam praktek lebih sering kita berpindah dari aktifitas satu ke
aktifitas yang lain, dari pada menyelesaikan pekerjaan secara
tuntas secara serial tuntas secara serial.
Multitasking
Multitasking
• Dalam lingkungang g y gyang kompleks,p , sepertip ppada cockpit,p ,
operator perlu untuk menangani berbagai tugas yang saling overlap.
M k h t k b i d h d i t i k
• Mereka harus mampu untuk berpindah dari tugas primer ke
tugas sekunder dan sebaliknya.
• Misal ppilot harus dapatp segerag berpindahp dari memperhatikanp
komunikasi dengan petugas lalu‐lintas udara ke tugas
memantau berbagai instrument navigasi penerbangan
sementara menghadapi kegagalan sistem yang mungkin sementara menghadapi kegagalan sistem yang mungkin
Reminder
Reminder
• Strategi yang biasa dilakukan seperti membuatStrategi yang biasa dilakukan seperti membuat
daftar kegiatan pada secarik kertas atau
catatan yang lain catatan yang lain.
• Norman (1992) menamakan pengingat ini
sebagai cognitive aids representasi eksternal sebagai cognitive aids, representasi eksternal
untuk mengarahkan perhatian kita pada saat
tugas harus dilakukan tugas harus dilakukan.
Pengolahan Otomatis
Pengolahan
Otomatis
• Banyak aktivitas yang kita kerjakan sehariBanyak aktivitas yang kita kerjakan sehari hari‐hari
telah menjadi otomatis.
• Kita dapat mengerjakan aktivitas tersebutKita dapat mengerjakan aktivitas tersebut
tanpa harus berfikir.
• Sebagai contoh, aktivitas untuk membaca,Sebagai contoh, aktivitas untuk membaca,
menulis, berbicara dalam bahasa ibu,
mengendarai sepeda, menggosok gigi, dll
• Seperti diketahui, semakin sering berlatih atau
dikerjakan, performans kita akan meningkat ke
Pengolahan Otomatis
Pengolahan
Otomatis
• Dengan latihan rutin proses kognitif jugaDengan latihan rutin, proses kognitif juga
dapat menjadi otomatis penuh.
• Proses kognitif otomatis diidentifikasikan sbg:
• Proses kognitif otomatis diidentifikasikan sbg:
– Cepat
M b hk h i i i hi id k
– Membutuhkan perhatian minimum sehingga tidak
terpengaruh oleh aktivitas lain
Tid k d t di d / j
– Tidak dapat diproses secara sadar/sengaja
• Contoh untuk menunjukkan sifat proses
k i if i d l h f k S
Efek Stroop
Efek
Stroop
ZYP MERAH QLEKF SUWRG XCIDB HITAM KUNING BIRU XCIDB WOPR ZYP BIRU MERAH HIJAU ZYP QLKP SUWRG HIJAU BIRU HIJAU SUWRG XCIDB QLEKF HIJAU HITAM KUNING WOPR MERAHProses Terkontrol
Proses
Terkontrol
• Perbedaan penting dari proses kognitifPerbedaan penting dari proses kognitif
otomatis adalah pengolahan dilakukan secara
tidak otomatis tidak otomatis.
• Perbedaan utama diantara kedua proses tsb:
P t ti tid k di hi l h b t
– Proses otomatis tidak dipengaruhi oleh batasan
kapasitas otak dan tidak membutuhkan perhatian
Pengolah terkontrol mempunyai kapasitas
– Pengolah terkontrol mempunyai kapasitas
terbatas dan membutuhkan perhatian dan
kesadaran (kesengajaan)
Proses Terkontrol
Proses
Terkontrol
• Perbedaan yang lain adalah bahwa prosesPerbedaan yang lain adalah bahwa proses
otomatis sangat sulit diubah setelah proses
pembelajaran, sementara proses terkontrol
dapat diubah relatif mudah.
• Contohnya adalah jika kita terpaksa
mengemudikan mobil yang mempunyai stir
kanan.
Perseptual Perseptual Model Sistem p Intelektual Mem o p Intelektual n O tom a tis ah a n Sa d a r a nus ia Pengolahan pada Manusia dan Kontrol Motorik o ri Kontrol Motorik P e ngola h a P e ngol M a Komputer Responder Sensor Piranti Masukan Piranti Keluaran Umpan Balik Antarmuka Pengontrol Masukan Pengontrol Keluaran e r Prosesor Memori Kom put e
Batasan Memori
Batasan
Memori
• Memori selalu terlibat dalam aktivitas sehariMemori selalu terlibat dalam aktivitas sehari‐
hari sebagai persepsi dan atensi.
• Berbicara, membaca, menulis, menggunakanBerbicara, membaca, menulis, menggunakan
telepon, mengemudikan mobil, semuanya
membutuhkan memori.
• Tampa memori manusia tidak akan dapat
melakukan aktivitas, bahkan yang paling
Batasan Memori
Batasan
Memori
• Memori manusia sangat canggih.Memori manusia sangat canggih.
• Dapat menyimpan citra sensori secara detil
sehingga kita dapat mengidentifikasi dan sehingga kita dapat mengidentifikasi dan
mengklasifikasikan pandangan, suara, rasa,
bau dan feeling.
• Memori dapat menyimpan fakta tentang
dunia dan rincian tentang bagaimana
melaksanakan suatu tugas.
• Juga dapat meyimpan pengalaman untuk
Memori
Memori
Ingatang berhubungang dengang
pengalaman masa lampau
Ingatan merupakan kemampuan jiwa untuk menerima atau
memasukkan (learning), menyimpan (retention) dan
menimbulkan kembali (remembering) akan hal‐hal yang telah
lampaup
Fungsi Memasukkan (Learning)
Fungsi
Memasukkan
(Learning)
• Individu secara sengaja/tidak sengaja saatIndividu secara sengaja/tidak sengaja saat
memasukkan informasi
• Kemampuan orang berbedaKemampuan orang berbeda beda‐beda dalam dalam
memasukkan apa yang dipelajari atau
dipersepsi (segi kuantitas maupun kecepatan)
makanya ada perbedaan daya serap… memory
spare
• Materi yang mengandung arti akan semakin
Fungsi Menyimpan (Retention)
Fungsi
Menyimpan
(Retention)
• Bagaimanag agarg informasi yangy g masuk dapatp disimpanp dengang
baik? Sehingga saat dibutuhkan dapat ditimbulkan kembali.
• Proses penyimpanan: memory traces (jejak‐jejak ingatan)
L ‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐ I ‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐‐ R L: act of learning L: act of learning I: Interval R: Remembering R: Remembering
Fungsi Menimbulkan Kembali
(
b
)
(Remembering)
Dalam menimbulkan kembali ada pproses mengingatg g kembali (to(
recall) dan mengenal kembali (to recognize) Recall: mengingat tanpa objek
Kelupaan
Kelupaan
• Mengapa kita lupa?Mengapa kita lupa?
karena kemampuan seseorang dalam
mengingat terbatas Tapi tidak selalu mengingat terbatas. Tapi tidak selalu
merugikan. Bayangkan jika kita mengingat
semua peristiwa bahkan yang tidak perlu? semua peristiwa, bahkan yang tidak perlu?
Apa yang terjadi saat kita lupa?
Apa
yang
terjadi
saat
kita
lupa?
Teori atropi (fisiologis) Teori atropi (fisiologis)
• menitikberatkan pada lama interval
• kelupaan terjadi karena jejak‐jejak ingatan
• kelupaan terjadi karena jejak‐jejak ingatan
(memory traces) telah lama tidak ditimbulkan
kembali dalam keadaan sadar, maka semakin kembali dalam keadaan sadar, maka semakin
lama mengendap dan lupa.
• Seperti otot yang lama tidak dilatih maka akanSeperti otot yang lama tidak dilatih maka akan
Apa yang terjadi saat kita lupa?
Apa
yang
terjadi
saat
kita
lupa?
Teori Interferensi
• Menitikberatkan pada isi interval
• Kelupaan terjadi karena jejak ingatan bercampur aduk, saling
mengganggu mengganggu.
• Mempelajari satu materi dan menambahnya dengan materi
baru… bercampur aduk…lupa.