• Tidak ada hasil yang ditemukan

GBPP MATA KULIAH KONSTRUKSI BANGUNAN 1 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "GBPP MATA KULIAH KONSTRUKSI BANGUNAN 1 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PSD 3 DESAIN ARSITEKTUR

FAKULTAS TEKNIK UNIV. DIPONEGORO

SILABUS KONSTRUKSI BANGUNAN 1

No. 05/DA/SIL/ Tgl : Hal : Revisi : 00

Kode MK

: TDA107

Semester

: GANJIL /1

SKS

: 3

DOSEN PENGAMPU : Sukawi, ST.MT

DISKRIPSI SINGKAT DAN KETERKAITAN DENGAN MATA KULIAH LAIN

Kekuatan dan keawetan bangunan merupakan salah satu faktor kepuasan bagi setiap pemilik

bangunan, karena dari faktor tersebut akan dapat diperoleh keamanan dan kenyamanan dalam

mereka hidup menghuni. Kekuatan dan keawetan bangunan dapat dicapai antara lain dengan

melalui pengetrapan sistem struktur dan penyelesaian detail konstruksi.

Susunan bangunan pada umumnya terdiri dari tiga bagian utama, yaitu bagian atas disebut atap,

bagian tengah disebut ruang, dan bagian bawah disebut kaki bangunan atau pondasi.

Pada semester ini materi yang diajarkan difokuskan pada komponen bagian tengah bangunan

meliputi konstruksi dinding, dan bukaan dinding untuk bangunan sederhana tidak bertingkat.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU)

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu menerapkan pengetahuannya

dalam merancang, mengembangkan model-model detail konstruksi, serta menggambar detail

konstruksi, khususnya untuk komponen dinding dan bukaan dinding untuk bangunan sederhana

tak bertingkat.

GARIS –GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

MINGGU

KE POKOK BAHASAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

1 Kuliah Pengantar dan Kontrak Perkuliahan MK Konstruksi Bangunan 2

Penjelasan Silabi dan Materi Kuliah, serta Kontrak Kuliah

2 Prinsip, macam, dan bagian dari

sistem konstruksi bangunan Mengenal ulang unsur, komponen, elemen, dan macam dari konstruksi bangunan 3 Fungsi, macam, dan bagian-bagian

BUKAAN DINDING beserta perlengkapannya

Menjelaskan fungsi, macam, dan bagian-bagian BUKAAN DINDING beserta perlengkapannya 4-5 Fungsi, macam, persyaratan teknis,

bagian dan keterkaitan pengisi BUKAAN dan DINDING

Ketentuan, material, dan persyaratan teknis pada BUKAAN DINDING

Bagian-bagian, keterkaitan, dan pengisi BUKAAN DINDING dan dindingnya

(2)

PENILAIAN

Mahasiswa yang diperbolehkan mengikuti ujian adalah mahasiswa yang telah mengikuti

perkuliahan

minimal 75%

X pertemuan.

Instrumen yang digunakan : ujian dan nilai tugas individu. Ujian secara tertulis dan tugas

dilakukan secara individu yang bertujuan untuk menilai daya serap mahasiswa terhadap materi

kuliah. Kriteria evaluasi meliputi : ujian tertulis memiliki bobot 40%, penugasan secara individu

memiliki bobot 60%

DAFTAR REFERENSI

Amir Hadisuwito, 1966, Tuntunan Ilmu Bangunan, Surakarta, Toko Buku.Tiga.

 Daniel L. Schodek, 1998, Struktur (terjemahan), Bandung, Refika Aditama.

 Heinz Frick, 1986, Menggambar Konstruksi Kayu, Yogyakarta, Kanisius.

 Heinz Frick, 1998a, Ilmu Konstruksi Bangunan, Yogyakarta, Kanisius.

 Heinz Frick, 1998b, Sistem Bentuk Struktur Bangunan, Yogyakarta, Kanisius.

 Hugh Johnson, ---, The International Book of Wood, London.

 Imam Subarkah, 1980, Konstruksi Bangunan Gedung, Bandung, Idea Dharma.

 Meijling Warmer, ---, Membaca Gambar Ilmu Bangunan, Jakarta.

 PU-BIC, 1990, Detail-detail Konstruksi Sederhana, Dept PU, Jakarta.

 Soegeng Djojowirono, 1984, Konstruksi Bangunan Gedung, Yogyakarta, UGM.

 Soegihardjo BAE, 1980, Gambar-gambar Ilmu Bangunan jilid I dan II, Yogyakarta. 6 Pelatihan Keterampilan melalui

penugasan grafis Penjelasan meliputi jenis dan macam tugas, bentuk tugas, dan TUGAS 1 teknik presentasi dan pengumpulannya.

7-8 Memahami masalah perencanaan dan perancangan secara teknis bagian bangunan KUSEN dan BIDANG PENGISI

Bentuk dan macam-macam sambungan detil konstruksi pada rangka KUSEN dan BIDANG PENGISI

9 MID TEST MID TEST

10-11 Evaluasi Evaluasi Pertama atas Tugas Individu dan penjelasan TUGAS 2

12-13 Fungsi, material, dan bentuk

konstruksi dinding Menjelaskan fungsi, material, dan bentuk konstruksi dari DINDING 14 Memahami masalah perencanaan

dan perancangan secara teknis bagian bangunan PLAFON

Menjelaskan fungsi, material, dan bentuk konstruksi dari langit-langit/PLAFON

15 Konsultasi Konsultasi tugas

16 Evaluasi Konsultasi terkhir dan evaluasi tugas 2

Referensi

Dokumen terkait

Peran Pamong Satuan Karya Pramuka Wanabakti Dalam Membina Kemandirian Anggota Melalui Penerapan Sistem Among.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

PEPES IKAN SEPANJANG 700 METER/. YANG PAGI TADI DIPAJANG

Siregar, SpB(K)Onk, M.Kes, selaku dosen pembimbing II yang sangat membantu dan membimbing penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.. Mahrani Lubis,

Analisis Scientific Reasoning Dalam Penerapan Pendekatan Levels Of Inquirypada Pokok Bahasan Optik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

JIKA USAHA LAIN SIBUK DENGAN.

Praktik pengalaman lapangan (PPL) merupakan mata kuliah yang wajib dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Negeri Semarang (UNNES) terutama yang memilih

Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan untuk menentukan penjurusan pada SMA Islam Bumiayu adalah program aplikasi berbasis web yang meminta suatu input berupa data siswa, pilihan

Dari hasil perhitungan dapat dilihat bahwa jumlah penduduk kawasan perkotaan yang paling besar adalah Kota Rembang yakni mencapai 16.632 jiwa pada tahun 2016 dengan luas