• Tidak ada hasil yang ditemukan

Handout TIF104 TIF104 Bab5 Binary Tree Bagian1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Handout TIF104 TIF104 Bab5 Binary Tree Bagian1"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

4/14/2015

1

Prio Handoko, S. Kom., M.T.I.

Program Studi Teknik Informatika Universitas Pembangunan Jaya Jl. Boulevard - Bintaro Jaya Sektor VII Tangerang Selatan –Banten 15224

Struktur

Bab 5:

Kompetensi Dasar.

Mahasiswa mendapatkan pemahaman

mengenai cara kerja dan penyajian pohon

biner beserta implementasinya, baik pada

proses pencarian maupun dalam proses

penyisipan dan penghapusan.

Agenda

Pendahuluan

Binary Tree

Definisi Pohon/Tree

TermonologiPohon

PenyajianPohon

Implementasi Pohon

Definisi

Binary Tree

(2)

4/14/2015

2

Definisi Tree

(pohon): Himpunan hingga

simpul-simpul data/elemen yang saling

berhubungan, dengan satu atau lebih

cabang dan memiliki akar utama yang

digambarkan seperti pohon terbalik.

Terminologi Pohon/Tree.

Memiliki jumlah ruas(edge)/cabang (branch) sebanyak n-1 jika pohon memiliki n simpul.

Memiliki derajat masuk <= 1 dan derajat ke

luar >= 0.

Simpul dikatakan sebagai akar(root), jika derajat masuk = 0 dan derajat keluar >= 0.

Simpul yang memiliki derajat ke luar > 0 disebut simpul orang tua(parent).

Simpul yang memiliki derajat masuk = 1 disebut simpul anak(child).

Simpul yang memiliki derajat keluar = 0, dinamakan dengan daun (leaf).

Simpul yang memiliki level yang sama disebut

bersaudara (brother).

Setiap simpul memiliki tingkatan (level), dimulai dari rootdengan level = 0.

Level 0

Pohon memiliki kedalaman(depth).

Pohon memiliki bobot(weight) yang merupakan banyaknya daun pada Pohon.

Simpul pendahulu (ancestor), simpul yang bertindak sebagai simpul orang tua dari simpul lainnya.

(3)

4/14/2015

3

Complete Tree

(pohon lengkap): Sebuah

pohon dikatakan lengkap (

complete

), jika

setiap tingkatannya (

r

) memiliki jumlah

simpul yang memenuhi 2

r

dan apabila

tidak, disebut dengan Pohon Biner Hampir

Lengkap (

almost complete

).

Contoh.

Gambarkan pohon sempurna yang

memiliki 2 tingkatan/level

Complete Tree Almost Complete Tree

(4)

4/14/2015

4

Penerapan pohon/tree dalam sistem

komputer lebih kepada operasi

konversi/pengubahan notasi

aritmatika.

1.

Konversi notasi aritmatika ke pohon

2.

Konversi pohon ke notasi aritmatika

A. Membagi pohon

B. Penelusuran pohon (tree traversal)

TO BE CONTINUED…

Referensi

Dokumen terkait

{Pohon Biner terdiri dari Akar yang berupa elemen, L dan R adalah Pohon Biner yang merupakan subpohon kiri dan subpohon kanan}. DEFINISI DAN

Decision Tree Algoritma Index Gini merupakan sebuah pohon keputusan yang terbentuk dari node pohon sehingga saling mempengaruhi faktor yang diuji dengan menggunakan nilai Gini

Untuk file XML yang berisi tree pada bagian kedua tugas ini, digunakan ketentuan sebagai berikut: • Setiap elemen memiliki atribut dengan nama data, yang berisi sebuah string. •

• Binary tree yang menyimpan pasangan prioritas (atau prioritas elemen) pada node • Property Heap :..

Operasi dasar dari binary search tree(BST) ini sendiri sangatlah sederhana, yakni hanya fungsi perbandingan dan fungsi rekursif. Di mana anak pohon sebelah kiri node

- Tree (pohon) adalah suatu hierarki struktur yang terdiri dari Node (simpul/veteks ) yang menyimpan informasi atau pengetahuan dan cabang ( link / edge )

Setiap simpul pada pohon melakukan tes dari beberapa atribut yang dimiliki oleh instans, dan setiap cabang yang turun dari simpul tersebut berhubungan dengan sebuah nilai yang

B+ tree adalah variasi khusus dari B-tree di mana kunci pada tiap simpul bukan merupakan isi data dari pohon itu sendiri, melainkan hanya sebuah penunjuk ke isi data yang sebenarnya