• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PGSD 1207108 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "S PGSD 1207108 Abstract"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i Benediktus Xaverius Boro, 2016

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS III DALAM MATA PELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

STAD

UNTUK

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS III DALAM MATA

PELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR

Oleh

Benediktus Xaverius Boro

1207108

Penelitian ini meneliti tentang penerapan pembelajaran kooperatif tipe STAD untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas III dalam mata pelajaran IPS di sekolah dasar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar peningkatan hasil belajar siswa bila menggunakan pembelajaran kooperatif tipe STAD. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenyataan dilapangan bahwa hasil belajar peserta didik kelas III di SDN X masih rendah. Hal ini disebabkan karena dalam proses pembelajarannya siswa belum bisa bekerja sama dalam kelompok dan siswa kurang termotivasi untuk belajar IPS dikarenakan pembelajaran yang monoton. Hal ini berdampak pada hasil belajar siswa yang kurang memuaskan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan instrumen pembelajaran berupa lembar kerja siswa dan lembar observasi aktivitas kerja sama siswa. Hasil penelitian ini diantaranya menyimpulkan bahwa dengan menerapkan pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas III SDN X. Hal ini dapat dilihat dari persentase hasil belajar peserta didik pada siklus I dan siklus II mengalami peningkatan yang cukup tinggi. Berdasarkan hasil observasi dari setiap siklus dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS. Dengan demikian penerapan pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat dijadikan salah satu alternatif dalam proses pembelajaran IPS maupun pada mata pelajaran lain.

Referensi

Dokumen terkait

3.3 Diagram Kelas Keseluruhan +TampilMenuPembayaran() +TampilPilihanPembayaran() +PilihMenuTagihan() +PilihPembayaranPulsa() +PilihOperator() +TampilTagihan()

Adanya prioritas pengembangan program kerja sistem informasi/teknologi informasi secara lebih tepat dan berdaya guna yang disertai dengan penyiapan dukungan infrastruktur

[r]

mengarahkan calon supaya menyemak butiran kod kertas, nama kertas, masa peperiksaan dan arahan pada muka hadapan kertas peperiksaan bagi memastikan calon

STATISTIK GURU PASUKAN SPM 2016 MATAPELAJARAN TERAS..

Pada penulisan ilmiah ini yang berjudul â Sistem penerimaan calon siswa pada SMUN 4 Depok dengan menggunakan Microsoft Access 2000 â menjelaskan bagaimana bagian pendaftaran

Untuk menarik minat pencari informasi bentuk elektronik misalnya website, maka dapat dibuatkan tampilan gambar yang menarik sekaligus informasi yang up to date. Pada kesempatan

Jika kendala diatas tidak dapat dipecahkan maka akan menghambat kelancaran kegiatan pada bagian keuangan.Pengaturan gaji membutuhkan suatu sistem, dimana sistem penggajian