• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penetapan Kadar Pirasetam Tablet dengan Nama Generik dan Nama Dagang secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penetapan Kadar Pirasetam Tablet dengan Nama Generik dan Nama Dagang secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi

PENETAPAN KADAR PIRASETAM TABLET DENGAN NAMA GENERIK DAN NAMA DAGANG SECARA

KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

ABSTRAK

Pirasetam adalah salah satu obat nootropika yang mempunyai bermacam– macam efek fisiologis yang mungkin ditimbulkan oleh pemulihan ketidakstabilan membran sel. Obat ini digunakan untuk mengobati pasien yang menderita penyakit gangguan jiwa, vertigo, dan sindrom otak organik. Obat dengan nama generik merupakan obat yang harganya murah dibandingkan obat merek dagang. Masyarakat menganggap obat generik yang harganya murah tidak memiliki mutu sebaik obat merek dagang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar pirasetam dalam tablet generik dan dagang serta menguji validasi metode secara kromatografi cair kinerja tinggi (KCKT).

Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah tablet pirasetam nama generik dari dua perusahan obat yaitu dari PT. A dan PT. B, sedangkan untuk tablet pirasetam dengan nama dagang diperoleh dari PT. C, PT. D, PT. E dan PT. F. Penetapan kadar pirasetam dilakukan secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT) menggunakan kolom C-18 (4,6 mm × 25 cm), optimasi fasa gerak asetonitril-buffer posfat pH 6 dengan berbagai perbandingan yaitu (90:10), (80:20), (70:30) laju alir 1,0 ml/menit dan 1,5 ml/menit dengan detektor 205 nm. Untuk menguji validitas metode ini, dilakukan uji akurasi, presisi, batas deteksi, dan batas kuantitasi.

Hasil penelitian diperoleh kadar pirasetam tablet berturut-turut, untuk sediaan generik PT. A (99,778 ± 1,72)%; PT. B (101,275 ± 2,67)%. Sedangkan untuk tablet dengan nama dagang Latropil® (101,058 ± 1,17)%; Neurotam® (101,756 ± 0,46)%; Resibron® (100,441 ± 2,97)%; Revolan® (101,323 ± 2,05)%. Hasil uji validasi dari metode ini diperoleh persen perolehan kembali 100,39% dengan simpangan baku relatif 1,65 %, ini menunjukkan bahwa metode ini memiliki ketepatan dan ketelitian yang baik dengan limit deteksi 2,6945 µg/ml dan limit kuantitasi 8,9818 µg/ml.

Kata Kunci: KCKT, Pirasetam, Nama Generik, Nama Dagang, Asetonitril, Buffer posfat pH 6

(2)

vii

DETERMINATION OF PIRACETAM TABLET IN GENERIC NAME AND TRADING NAME BY

HIGH PERFORMANCE LIQUID CHROMATOGRAPHY (HPLC)

ABSTRACT

Piracetam is a nootropic psycho pharmacological agent having a variety of physiological effects that may result from the restoration of cell membrane fluidity. It is used for treatment of patient suffering from pathological, neurosensitive and cognitive deficits, brain organic psychosyndrome, vertigo, and myoclonus of cotrical origin. Drug with generic names is cheaper than drug with trading names. So that, people consider that generic drug doesn’t have quality as good as trading names drug. The purpose of this study was to know the rate of piracetam in tablet with generic name and trading name and also to test the validity of this method by High Performance Liquid Chromatography (HPLC) .

Sampel that used in this study are piracetam tablets with generic names from two drug firms, there are PT. A and PT. B. While for tablets with trading names, there are PT.C, PT. D, PT. E and PT. F. Piracetam rate setting is done using the High Performance Liquid Chromatography (HPLC) column C-18 (4.6 mm × 25 cm), optimation mobile phase acetonitrile - phosphate buffer pH 6 (90:10), (80:20), (70:30) flow rate of 1.0 ml / min and 1.5 ml/min with detector λ 205 nm. To test the validity of this method, experiments performed with parameter validation accuracy, precision, limit of detection, and the limit of quantitation.

The research results obtained from the rate of piracetam tablets in a row, for a generic name PT. A (99.778 ± 1.72)%; PT. B (101.275 ± 2.67)%. As for the tablet with consecutive trading name for Latropil® (101.058 ± 1.17)%; Neurotam® (101.756 ± 0.46)%; Resibron® (100.441 ± 2.97)% ; Revolan® (101.323 ± 2.05)%. Validation test results obtained from this method percent recovery of 100.39% with Relative Standar Deviation (RSD) 1.65%, indicating that this method has good accuracy and precision in detection limit 2.6945 µg/ml and a quantitation limit 8.9818 µg/ml.

Keywords: HPLC, Piracetam, Generic Name, Trading Name, Acetonitrile, Phosphat Buffer pH 6.

Referensi

Dokumen terkait

Pemegang saham menyetujui seluruh agenda RUPST termasuk Laporan Direksi, Laporan Keuangan Konsolidasian untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2015 yang telah

Dengan kembalinya Perseroan ke lantai bursa pada pertengahan 2015, BUKAKA memiliki dukungan yang cukup untuk dapat memaksimalkan peluang bisnis yang ada di masa depan,

PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KOTA DENPASAR WALIKOTA DENPASAR DIREKTUR UTAMA DEWAN PENGAWAS KA.SUB BAG.. PIPA TRANS.&DIS

nickel mining, processing and trading, PT Bukaka Energi (BE) that runs power plant business and. PT Bukaka Forging Industries (BFI) that runs automotive component

94 GAYA BALI TOUR & TRAVEL Jl. By Pass Ngr Rai No. Dipenogoro 150 Bl. By Pass Ngurah Rai No. Raya Sesetan, Komp. By Pass Ngr. Raya Sesetan No.. 105 INDOPLAN HOLIDAY ASRI Jl. By

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Bupati Bantul tentang Pembentukan Tim

[r]

Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 3182. Pendidikan Pancasila dan