• Tidak ada hasil yang ditemukan

Desain dan Implementasi Sistem Ujian Sel (5)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Desain dan Implementasi Sistem Ujian Sel (5)"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

1.1. Latar Belakang

Pada zaman teknologi informasi saat ini, kebutuhan akan

informasi yang lebih cepat dan mutakhir (up to date) sangatlah dibutuhkan, mengingat informasi sudah menjadi sumber daya

yang sangat penting bagi organisasi yang membutuhkan

penanganan khusus seperti sumber daya lainya. Informasi tidak

hanya dibutuhkan oleh organisasi yang bersifat komersial saja

akan tetapi informasi juga dibutuhkan oleh organisasi non

komersial, pendidikan dan juga pribadi, karena informasi

merupakan sumber daya yang strategis dalam menetapkan

bebagai kebijakan bagi semua pihak yang terkait didalam

organisasi, terutama bagi pimpinan organisasi. Dengan adanya

dukungan teknologi komputer yang juga didukung oleh berbagai

kemampuan komputer tersebut dalam mengolah data menjadi

informasi apapun yang dibutuhkan sesuai kebutuhan pengguna

informasi maka dapat diperoleh dengan cepat dan mudah. Oleh

karena kemampuan komputer tersebut maka banyak organisasi

yang ingin dan sudah menggunakan komputer sebagai alat

bantu dalam pengolahan data yang terdapat pada organisasi

tersebut.

AMIK Imelda Medan merupakan lembaga pendidikan yang

(2)

membutuhkan sistem pengolahan data ujian seleksi penerimaan

mahasiswa baru berbasis jaringan LAN. Pelaksanaan ujian

penerimaan mahasiswa baru di AMIK Imelda Medan masih

menggunakan metode konvesional yang memerlukan waktu,

biaya dan tenaga yang banyak. Kegiatan ujian penerimaan

mahasiswa baru biasanya diawali dari pembuatan soal dari tim

panitia penerimaan mahasiswa baru, soal yang dibuat oleh tim

panitia penerimaan mahasiswa baru tersebut akan digandakan

oleh pihak akademis. Kemudian untuk mengetahui hasilnya,

jawaban calon mahasiswa baru akan dikumpulkan dan dikoreksi

oleh tim panitia penerimaan mahasiswa baru. Calon mahasiswa

baru tidak bisa langsung mengetahui hasil atau nilainya. Semua

itu memerlukan waktu yang cukup lama mengingat jumlah

pendaftaran calon mahasiswa baru di AMIK Imelda Medan

sudah banyak dan tidak menutup kemungkinan akan semakin

banyak lagi di tahun-tahun berikutnya.

Berdasarkan pelaksanaan ujian seleksi penerimaan calon

mahasiswa baru tersebut timbulah sebuah pemikiran,

bagaimana caranya membuat proses pelaksanaan ujian

penerimaan calon mahasiswa baru agar menjadi lebih mudah

dan efisien, bermanfaat bagi akademik dan calon mahasiswa

baru dengan memanfaatkan kemajuan teknologi komputer

dengan memaksimalkan ketersediaan sarana prasarana yang

(3)

laboratorium komputer yang memadai, dimana masing-masing

laboratorium memiliki sekitar 30 sampai 40 komputer.

Sistem ujian seleksi penerimaan calon mahasiswa baru

berbasis LAN akan menyajikan nilai atau skor yang dapat dilihat

langsung setelah calon mahasiswa baru selesai menyelesaikan

ujian. Berdasarkan uraian diatas dan mengingat kemampuan

yang diberikan komputer seperti yang dijelaskan sebelumnya,

Maka AMIK Imelda Medan akan memanfaatkan fasilitas yang

diberikan komputer dalam pengolahan data nilai ujian seleksi

penerimaan masuk yang dapat menghemat waktu dan biaya

karena dalam pengolahannya akan membutuhkan banyak tenaga

pemeriksa berkas ujian tersebut. Untuk itu, penulis tertarik untuk

memilih judul “Desain dan Implementasi Sistem Ujian

Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis LAN dengan Menggunakan VB .NET Pada AMIK Imelda Medan”.

1.2. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas masalah yang

dapat dikemukakan adalah:

1. Sistem ujian masih bersifat konvensional atau paper test.

2. Proses pemeriksaan ujian membutuhkan banyak tenaga

dan waktu.

(4)

mahasiswa baru.

1.3. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi

masalah di atas maka rumusan masalah yang akan dibahas

adalah:

1. Bagaimana merancang sistem informasi ujian seleksi

penerimaan calon mahasiswa baru menggunakan LAN

pada AMIK Imelda Medan.

2. Bagaimana mengelola nilai ujian saringan masuk

menggunakan sistem informasi berbasis LAN pada AMIK

Imelda Medan.

3. Bagaimana menyajikan informasi nilai hasil ujian dengan

efektif dan efisien.

1.4. Batasan Masalah

Berdasarkan rumusan masalah di atas maka batasan

masalah yang dibahas pada penelitian ini adalah:

1. Merancang sistem informasi ujian seleksi penerimaan calon

mahasiswa baru menggunakan LAN pada AMIK Imelda

Medan.

(5)

informasi berbasis LAN pada AMIK Imelda Medan.

3. Sistem informasi yang dirancang dapat menyajikan nilai

hasil ujian dengan cara yang lebih efektif dan efisien.

1.5. Tujuan dan Manfaat 1.5.1. Tujuan

Tujuan yang diharapkan dari penelitian Tugas Akhir ini

adalah

1. Untuk mengetahui permasalahan yang ada pada tempat

penelitian dalam melakukan ujian penyaringan bagi calon

mahasiswa baru.

2. Untuk merancang suatu sistem ujian berbasis LAN yang

dapat digunakan oleh calon mahasiswa baru sehingga

menghemat waktu dan biaya bagi pihak akademik dalam

memproses hasil ujian.

1.5.2. Manfaat

Adapun manfaat dari pebnelitian ini adalah:

1. Bagi Mahasiswa

Selain sebagai salah satu syarat kelulusan, tugas akhir ini

diharapkan menjadi sarana bagi mahasiswa untuk

mengalami sebuah proses intelektual dimana mahasiswa

(6)

2. Bagi AMIK Imelda Medan

Tugas akhir ini diharapkan bisa menjadi bahan masukan

yang bermanfaat, khususnya bagi AMIK Imelda Medan,

yang menjadi lokasi penelitian, dan sekaligus juga bagi

kemajuan AMIK Imelda dan institusi di Indonesia.

3. Ilmu pengetahuan

Tugas akhir ini, diharapkan bisa memberikan manfaat bagi

ilmu pengetahuan didunia komputer, dan diharapkan bisa

dijadikan pelengkap ilmu-ilmu pengetahuan yang sudah

ada sebelumnya.

1.6. Metodologi Penelitian

Untuk memperoleh data yang diperlukan dalam penulisan

ini digunakan metode penelitian sebagai berikut:

1. Penelitian Lapangan (Field Research)

Penelitian ini dilakukan secara langsung ke lapangan untuk

memperoleh data-data yang diperlukan. Dalam hal ini

penulis melakukan penulis melakukan pengamatan

langsung tentang kegiatan pendaftaran yang

dilaksanakan oleh AMIK Imelda Medan.

2. Penelitian Kepustakaan (Library Research)

(7)

bersifat teoritis, yang dilakukan dengan cara membaca

buku-buku dan bahan kuliah yang berhubungan dengan

penelitian ini.

3. Wawancara (Interview)

Penulis melakukan wawancara langsung dengan Direktur,

Tenaga Kependidikan dan Staf yang ada di lingkunan AMIK

Imelda Medan.

1.7. Rekayasa Perangkat Lunak

Teknik analisis data dalam pembuatan perangkat lunak

yang meliputi beberapa proses diantaranya: a. Sistem Engineering

Merupakan bagian besar dalam pengerjaan suatu proyek,

dimulai dengan mencari dan menetapkan berbagai

kebutuhan dari semua elemen yang diperlukan oleh suatu

sistem b. Analisis

Merupakan tahap menganalisis hal-hal yang diperlukan

dalam pelaksanaan proyek pembuatan perangkat lunak. c. Desaign

Tahap penerjemahan dari data yang dianalisis kedalam

bentuk yang mudah dimengerti oleh user. d. Coding

Tahap penerjemahan data atau pemecahan masalah yang

(8)

Merupakan tahap pengujian terhadap perangkat lunak

yang dibangun apakah sudah sesuai dengan kebutuhan

atau keinginan user. f. Maintenance

Tahap akhir dimana suatu perangkat lunak yang sudah

selesai dapat mengalami perubahan-perubahan,

penambahan, atau perbaikan sesuai dengan permintaan

user.

1.8. Lokasi dan Waktu Penelitian

1.8.1. Lokasi Peneltian

Kegiatan penelitian ini berlokasi di AMIK Imelda Medan, Jln.

Yos Sudarso No. 45 AB Glugur Kota Medan Barat.

1.8.2. Waktu Penelitian

Waktu penelitian adalah mulai bulan Januari 2015 sampai

dengan April 2015.

NO KEGIATAN JAN FEBTAHUN 2015MAR APR 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 MODELING

2 ANALISIS

3 DESIGNs

4 CODING

(9)

6

MAINTENANC

E

Tabel 1.1 Jadwal Kegiatan Penelitia

1.8. Sistematika Penulisan

Untuk mempermudah penulisan Tugas Akhir ini, penulis

membuat suatu sistematika penulisan yang terdiri dari:

BAB I : PENDAHULUAN

Bab ini berisi Latar Belakang, Rumusan Masalah,

Tujuan dan Manfaat, Kontribusi Penelitian, Metode

Penelitian, Lokasi dan Waktu Penelitian dan

Sistematika Penulisan.

BAB II : LANDASAN TEORI

Merupakan dasar teori yang secara singkat

menjelaskan tentang hal-hal yang berhubungan

dengan judul seperti pengenalan sistem komputer,

alat bantu sistem visual basic, MySQL, alat bantu

perancangan sistem informasi.

BAB III : SEKILAS TENTANG AMIK IMELDA

Bab ini menjelaskan secara singkat profil,

struktur organisasi, serta visi dan misi AMIK

(10)

BAB IV : ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Bab ini berisikan pembahasan mengenai analisa

sistem yang berjalan dan yang akan diusulkan,

serta merancang sistem ujian berbasis LAN

sebagai sistem yang diusulkan.

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN

Sebagai penutup bab ini terdiri dari kesimpulan

dan saran dari hasil penelitian yang penulis

Gambar

Tabel 1.1 Jadwal Kegiatan Penelitia

Referensi

Dokumen terkait

Data kejadian kecelakaan dari tahun 2007, 2008, 2009, 2010, dan 2011, jumlah korban kecelakaan, jenis kelamin korban kecelakaan, umur korban kecelakaan, angka

Menurut Van Hiele seorang anak yang berada pada tingkat yang lebih rendah tidak mungkin dapat mengerti atau memahami materi yang berada pada tingkat yang lebih

Pada bab ini akan dibahas tentang hasil penelitian yang telah dipaparkan pada bab sebelumnya tentang implikasi interpretasi dari hasil analisis kuantitatif, analisis

Dalam industri pertambangan, seseorang yang berprofesi sebagai ahli geologi adalah yang bertugas untuk mencari, menghitung nilai ekonomis cadangan bahan – bahan

peraturan pelaksanaan dari Peraturan Presiden Nomor 152 Tahun 2015 tentang Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat

Pada prosedur ini baik administrasi pelayanan sistem maupun pelayanan operasional menerima laporan keluhan customer berkaitan dengan kegiatan operasional yang sedang berjalan

Firenze kiválasztott körben ajándékozott oroszlánokat, Magyarország királyai azonban láthatóan beletartoztak ebbe a körbe. Hogy milyen nagy volt a

masukan parameter bulan Februari, tahun 2006, berasal dari fakultas Pertanian terdiri dari beberapa gambar yaitu: salinan gambar grafik statistik pengunjung