• Tidak ada hasil yang ditemukan

Unduh BRS Ini

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Unduh BRS Ini"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

PERDAGANGAN LUAR NEGERI

EKSPOR - IMPOR SUMATERA SELATAN

MEI 2006

No. 56/10/16/Th.XVIII, 01 Oktober 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI

SUMATERA SELATAN AGUSTUS 2015

A. PERKEMBANGAN PARIWISATA

1. Jumlah Wisman di Sumatera Selatan

Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjung di Sumatera Selatan melalui pintu masuk Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang pada bulan Agustus 2015 sebanyak 877 orang. Jumlah wisman yang datang ke Sumatera Selatan pada bulan Agustus 2015 ini mengalami peningkatan sebesar 27,84 persen dibanding bulan Juli 2015. Jika dibandingkan dengan bulan Agustus 2014 jumlah wisman yang datang juga mengalami peningkatan sebesar 11,01 persen, yaitu naik dari 790 orang menjadi 877 orang. Diharapkan pada bulan-bulan berikutnya jumlah kunjungan wisatawan mancanegara meningkat kembali.

Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjung di Sumatera Selatan melalui pintu masuk Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang pada bulan Agustus 2015 sebanyak 877 orang. Jumlah wisman yang datang ke Sumatera Selatan pada bulan Agustus 2015 ini mengalami peningkatan sebesar 27,84 persen dibanding bulan Juli 2015.

Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Sumatera Selatan pada bulan Agustus 2015 mencapai rata-rata 55,84 persen, atau naik 10,95 poin dibanding TPK hotel bintang bulan Juli 2015 sebesar 44,89 persen. Sementara itu bila diamati menurut klasifikasi hotel, ternyata pada bulan Agustus 2015 TPK hotel bintang lima mencapai 62,81 persen dan merupakan TPK hotel tertinggi dibanding kelas hotel berbintang yang lain.

Rata-rata lama menginap tamu asing pada bulan Agustus 2015 adalah 2,46 hari mengalami peningkatan sebesar 0,51 hari jika dibandingkan dengan rata-rata lama menginap tamu asing bulan Juli 2015. Sedangkan rata-rata lama menginap tamu Nusantara/Domestik pada bulan Agustus 2015 juga mengalami peningkatan 0,56 hari dibandingkan dengan rata-rata lama menginap tamu domestik bulan Juli 2015.

No. / /Th. , Mei 2007

(2)

Tabel 1

Jumlah Wisman Negara Utama Yang Datang melalui Pintu Masuk Bandara SMB II Palembang

Tahun 2014 dan 2015

Peningkatan jumlah kunjungan wisatawan mancanegara bulan Agustus 2015 dibanding dengan bulan Juli 2015, secara absolut yang paling besar berasal dari negara Malaysia yaitu sebanyak 61 orang, diikuti Singapura dan Australia yang masing-masing naik sebanyak 20 orang dan 9 orang. Secara persentase yang paling besar peningkatan bila dibandingkan dengan bulan sebelumnya, berasal dari negara Australia sebesar 450,00 persen, diikuti negara Taiwan dan Singapura yang masing-masing naik sebesar 400,00 persen dan 42,55 persen. Sementara bila dibandingkan dengan bulan Agustus 2014 terjadi juga peningkatan kunjungan wisatawan mancanegara. Peningkatan kunjungan wisman tersebut yang paling besar berasal dari negara Malaysia yaitu sebanyak 85 orang, diikuti negara Singapura sebanyak 32 orang dan Australia naik sebanyak 4 orang. Kunjungan wisman pada bulan Agustus 2015 ini yang paling banyak berasal dari Negara Malaysia yaitu sebesar 65,34 persen, diikuti Singapura dan Korea Selatan masing-masing sebesar 7,64 persen dan 2,28 persen.

Grafik 1

Perkembangan Jumlah Kunjungan Wisman di Sumatera Selatan Agustus 2014 – Agustus 2015

(3)

Grafik 2.

Negara Utama Wisatawan Mancanegara yang datang di Sumatera Selatan melalui Bandara SMB II bulan Agustus 2014 dan Agustus 2015

2. TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BERBINTANG

Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Sumatera Selatan pada bulan Agustus 2015 mencapai rata-rata 55,84 persen, atau naik 10,95 poin dibanding TPK hotel bulan Juli 2015 sebesar 44,89 persen. Sementara itu bila diamati menurut klasifikasi hotel, ternyata pada bulan Agustus 2015 TPK hotel bintang lima mencapai 62,81 persen dan merupakan TPK hotel tertinggi dibanding kelas hotel berbintang yang lain. Sedangkan TPK hotel terendah adalah hotel bintang dua yang mencapai 44,86 persen.

Tabel 2

Tingkat Penghunian Kamar (TPK), Jumlah Tamu Asing (Wisman)

dan Tamu Nusantara (Wisnus) yang menginap di Hotel Bintang menurut Klasifikasi Hotel di Sumatera Selatan bulan Juli 2015 dan Agustus 2015

Rata-rata Lama Menginap Tamu

Rata-rata lama menginap tamu asing pada bulan Agustus 2015 adalah 2,46 hari mengalami peningkatan Klasifikasi

Bintang

Jumlah Tamu yang Menginap (orang)

TPK (%)

Asing Indonesia Total

Juli 2015

Agustus 2015

Juli 2015

Agustus 2015

Juli 2015

Agustus 2015

Juli 2015

Agustus 2015

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bintang 1 37 15 7.502 6.454 7.539 6.469 57,18 49,45 Bintang 2 198 11 20.724 17.623 20.922 17.634 45,13 44,86 Bintang 3 46 127 12.375 15.869 12.421 15.996 50,41 62,46 Bintang 4 160 168 7.940 9.601 8.100 9.769 23,35 60,61 Bintang 5 82 52 6.616 4.812 6.698 4.864 66,29 62,81

Rata-rata

Bintang 105 75 11.031 10.872 11.136 10.946 44,89 55,84 Wisatawan Mancanegara

0 250 500 750 1,000 1,250

Malaysia Singapura Korea Selatan Amerika Serikat

Cina 488

35 20 22 30 573

67

20 19 18

(4)

dibandingkan dengan rata-rata lama menginap tamu domestik bulan Juli 2015. Secara keseluruhan, rata-rata lama menginap tamu asing dan domestik pada hotel berbintang di Sumatera Selatan bulan Agustus 2015 mencapai 2,18 hari, mengalami peningkatan sebesar 0,57 hari dibandingkan rata-rata lama menginap tamu pada bulan Juli 2015. Rata-rata lama menginap tamu asing pada bulan Agustus 2015 lebih tinggi dibandingkan rata-rata lama menginap tamu domestik yakni masing-masing sebesar 2,46 hari dan 2,17 hari.

Tabel 3

Rata-rata Lama Menginap Tamu Asing (Wisman)

dan Tamu Nusantara (Wisnus) di Hotel Bintang menurut Klasifikasi Hotel di Sumatera Selatan bulan Juli 2015 dan Agustus 2015

Klasifikasi Bintang

Rata-Rata Lama Menginap Tamu (Hari)

Asing Indonesia Total

Perkembangan Tingkat Penghunian Kamar Hotel Berbintang Di Sumatera Selatan Agustus 2014 – Agustus 2015

46.24

Agust-14 Sept-14 Okt-14 Nov-14 Des-14 Jan-15 Feb-15 Mar-15 Apr-15 Mei-15 Jun-15 Jul-15 Agust-15

(5)

B. PERKEMBANGAN TRANSPORTASI

1. Angkutan Udara

Moda transportasi memberikan kontribusi yang relatif besar sebagai penunjang pembangunan ekonomi, sosial dan budaya, diantaranya dalam pengembangan ekonomi daerah, ketenagakerjaan dan pertumbuhan pariwisata.

Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II merupakan pintu gerbang udara wisata yang penting di kawasan Sumatera bagian Selatan, yang melayani penerbangan domestik maupun penerbangan internasional. Penerbangan domestik yang berasal dari dan tujuan ke bandara Sultan Mahmud Badaruddin II melayani Jakarta, Batam, Jambi, Medan, Pangkal Pinang, Tanjung Pandan, dan Yogyakarta. Sementara penerbangan internasional komersial masih terbatas pada dua negara, berasal dan bertujuan dari dan ke Kualalumpur serta Singapura.

Jumlah kunjungan pesawat udara di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II yang datang pada bulan Agustus 2015 sebanyak 1.137 penerbangan mengalami penurunan sebesar 9,62 persen dibandingkan dengan bulan Juli 2015. Penurunan kunjungan pesawat udara tersebut berasal dari penurunan penerbangan domestik sebesar 10,07 persen sementara penerbangan internasional mengalami peningkatan sebesar 5,56 persen. Apabila dibandingkan dengan bulan Agustus 2014, jumlah kunjungan pesawat udara yang datang juga mengalami peningkatan sebesar 8,60 persen, yang berasal dari peningkatan penerbangan domestik sebesar 9,24 persen, sementara pada penerbangan internasional mengalami penurunan sebesar 7,32 persen.

Jumlah penumpang pesawat udara yang datang di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II pada bulan Jumlah kunjungan pesawat udara di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II yang datang pada bulan Agustus 2015 sebanyak 1.137 penerbangan mengalami penurunan sebesar 9,62 persen dibandingkan dengan bulan Juli 2015. Penurunan kunjungan pesawat udara tersebut berasal dari penurunan penerbangan domestik sebesar 10,07 persen sementara penerbangan internasional mengalami peningkatan sebesar 5,56 persen.

Jumlah penumpang pesawat udara yang datang di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II pada bulan Agustus 2015 sebanyak 143.125 orang, yang terdiri dari 139.425 orang penumpang penerbangan domestik atau 97,41 persen dan 3.700 orang penumpang penerbangan internasional atau 2,59 persen. Jumlah kunjungan kapal pada bulan Agustus 2015 sebanyak 402 kunjungan kapal, yang terdiri dari 339 kunjungan kapal dari dalam negeri dan 63 kunjungan kapal dari luar negeri. Jumlah kunjungan kapal ini mengalami peningkatan sebesar 9,24 persen, dari 368 kunjungan pada bulan Juli 2015 menjadi 402 kunjungan kapal pada bulan Agustus 2015.

(6)

tersebut mengalami penurunan sebesar 17,85 persen dibandingkan dengan bulan Juli 2015, dan mengalami peningkatan sebesar 0,23 persen dibandingkan dengan bulan Agustus 2014.

Untuk penumpang penerbangan domestik yang datang pada bulan Agustus 2015 mengalami penurunan sebesar 17,93 persen dibandingkan dengan bulan Juli 2015, dan peningkatan sebesar 0,97 persen apabila dibandingkan dengan bulan Agustus 2014. Sementara, penumpang penerbangan internasional yang datang mengalami penurunan sebesar 14,79 persen dibandingkan dengan bulan Juli 2015, dan penurunan sebesar 21,31 persen dibandingkan dengan bulan Agustus 2014.

Tabel 4

Perkembangan Jumlah Kunjungan Pesawat Udara, Penumpang dan Barang Angkutan Udara Di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, Agustus 2015

Rincian Satuan Agustu

(7)

Grafik 4.

Perkembangan Jumlah Penumpang Angkutan Udara Domestik dan Internasional Di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, Palembang

Agustus 2014 – Agustus 2015 (orang)

Perkembangan jumlah barang dibongkar pada bulan Agustus 2015 melalui penerbangan domestik dibandingkan dengan bulan Juli 2015 mengalami peningkatan sebesar 6,28 persen, sementara pada penerbangan internasional jumlah barang yang dibongkar mengalami penurunan sebesar yaitu 19,85 persen. Secara keseluruhan, jumlah barang yang dibongkar baik melalui penerbangan domestik maupun internasional mengalami peningkatan sebesar 6,02 persen bila dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Jumlah barang yang dibongkar apabila dibandingkan dengan bulan Agustus 2014 juga mengalami penurunan sebesar 15,43 persen. Penurunan tersebut berasal dari penurunan jumlah barang yang dibongkar pada penerbangan domestik sebesar 14,46 persen serta penurunan jumlah barang yang dibongkar pada penerbangan internasional sebesar 66,32 persen.

Barang yang dimuat pada penerbangan domestik dan internasional pada bulan Agustus 2015 dibandingkan dengan bulan sebelumnya, mengalami penurunan sebesar 1,32 persen, yaitu turun dari 291,63 ton pada bulan Juli 2015 menjadi 287,79 ton pada bulan Agustus 2015. Penurunan tersebut berasal dari penurunan jumlah barang yang dimuat pada penerbangan domestik sebesar 2,41 persen, turun dari 286,40 ton pada bulan Juli 2015 menjadi 279,50 ton pada bulan Agustus 2015. Sementara itu pada penerbangan internasional jumlah barang yang dimuat naik cukup tinggi sebesar 58,66 persen naik dari 5,23 ton pada bulan Juli 2015 menjadi 8,29 ton pada bulan Agustus 2015.

2. Angkutan Laut

Data transportasi angkutan laut Propinsi Sumatera Selatan diambil dari Pelabuhan Palembang di Boom Baru yang merupakan pelabuhan utama di Propinsi Sumatera Selatan. Pelabuhan Palembang di Boom Baru ini melayani kunjungan kapal baik domestik maupun internasional. Kunjungan kapal dalam negeri atau domestik di Pelabuhan Palembang Boom Baru mengangkut penumpang dan barang yang datang dan berangkat. Sementara

0 20,000 40,000 60,000 80,000 100,000 120,000 140,000 160,000 180,000

Domestik Datang

Domestik Berangkat

Internasional Datang

(8)

Tabel 5

Perkembangan Lalu Lintas Kapal Laut, Penumpang dan Barang Angkutan Laut di Sumatera Selatan, Agustus 2015

Rincian Satuan Agustus kunjungan kapal dari dalam negeri dan 63 kunjungan kapal dari luar negeri. Jumlah kunjungan kapal ini mengalami peningkatan sebesar 9,24 persen, dari 368 kunjungan pada bulan Juli 2015 menjadi 402 kunjungan kapal pada bulan Agustus 2015. Peningkatan kunjungan tersebut berasal dari peningkatan jumlah kunjungan kapal domestik sebesar 11,88 persen sementara jumlah kujungan kapal internasional mengalami penurunan sebesar 3,08 persen.

Jumlah penumpang angkutan laut domestik yang datang pada bulan Agustus 2015 di Propinsi Sumatera Selatan melalui Pelabuhan Palembang Boom Baru sebanyak 3.891 orang, mengalami penurunan yang cukup besar yaitu 50,31 persen bila dibandingkan dengan jumlah penumpang yang datang pada bulan Juli 2015 sebanyak 7.830 orang. Sementara penumpang angkutan laut domestik yang datang pada bulan Agustus 2015 apabila dibandingkan dengan penumpang angkutan laut domestik yang datang pada bulan Agustus 2014 mengalami penurunan sebesar yaitu 63,04 persen.

Gambar

Grafik 2. Negara Utama Wisatawan Mancanegara yang datang di Sumatera Selatan
Tabel 3 Rata-rata Lama Menginap Tamu Asing (Wisman)
Tabel 4 Perkembangan Jumlah Kunjungan Pesawat Udara, Penumpang dan Barang
Tabel 5 Perkembangan Lalu Lintas Kapal Laut, Penumpang dan Barang

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan definisi tentang kesejahteraan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa kesejahteraan adalah suatu keadaan terpenuhinya segala kebutuhan hidup baik material

Secara teoritis hasil penelitian ini diharapkan dapat berguna untuk memperluas pengetahuan mengenai akuntansi pemerintahan dalam hal ini yaitu ilmu

Dalam mencari konsep bangunan bagi perawatan kulit dan spa, pola tata massa menggunakan konsep zona bangunan rumah tradisional Jawa yang dipadukan tata massa bangunan menggunakan

Hasil Uji Reliabilitas Variabel Kepuasan Kerja Karyawan Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items .895 43.. Setelah dilakukan uji reliabilitas tiap item diperoleh

Munculnya kode etik profesi IT memberikan adanya tanggung jawab yang tinggi bagi para pengemban profesi bidang komputer untuk menjalankan fungsi dan tugasnya sebagai

Berarti tidak ada hubungan yang nyata antara tingkat pengetahuan responden dengan peran serta masyarakat Desa Semuntai dalam pelaksanaan kegiatan community

PENGADAAN KJA BAHAN FIBER (DESA RANTAU RASAU KEC. Berbak) Tahun Anggaran 2013 dengan cara Pascakualifikasi, maka dengan ini kami umumkan pemenang pelelangan

Kelompok Kerja Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Tanjung