• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENDAHULUAN Asuhan Keperawatan Pada Tn.S Dengan Gangguan Sistem Pencernaan: Post Operasi Appendiktomi Hari Ke-2 Di Ruang Anggrek RSUD Sukoharjo.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENDAHULUAN Asuhan Keperawatan Pada Tn.S Dengan Gangguan Sistem Pencernaan: Post Operasi Appendiktomi Hari Ke-2 Di Ruang Anggrek RSUD Sukoharjo."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

1 BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Kejadian appendisitis akut di negara maju lebih tinggi daripada di

negara berkembang. Appendisitis dapat ditemukan pada semua umur,

namun pada anak berumur kurang dari satu tahun jarang dilaporkan

menderita appendisitis. Insiden tertinggi pada kelompok umur 20 sampai

30 tahun. Kejadian pada laki-laki dan perempuan umumnya sebanding,

kecuali pada umur 20 sampai 30 tahun insiden pada laki-laki lebih tinggi

dibandingkan dengan perempuan (Sjamsuhidajat, 2005).

Hasil survey pada tahun 2008 Angka kejadian appendiksitis di

sebagian besar wilayah indonesia hingga saat ini masih tinggi. Di

Indonesia, jumlah pasien yang menderita penyakit apendiksitis berjumlah

sekitar 7% dari jumlah penduduk di Indonesia atau sekitar 179.000 orang.

Dari hasil Survey Kesehatan Rumah Tangga (SKRT) di indonesia,

apendisitis akut merupakan salah satu penyebab dari akut abdomen dan

beberapa indikasi untuk dilakukan operasi kegawatdaruratan abdomen.

Insidens apendiksitis di Indonesia menempati urutan tertinggi di antara

kasus kegawatan abdomen lainya (Depkes, 2008).

Jawa Tengah tahun 2009, jumlah kasus appendiksitis dilaporkan

sebanyak 5.980 dan 177 diantaranya menyebabkan kematian. Jumlah

(2)

2

Hal ini mungkin terkait dengan rendahnya pola konsumsi masyarakat

modern terhadap makan-makanan berserat dalam memenuhi kebutuhan

serat didalam tubuhnya (Dinkes Jateng, 2009).

Data dari rekam medik RSUD Sukoharjo menunjukan bahwa angka

kejadian apendisitis untuk tahun 2011 tercatat sebanyak 137 kejadian

apedisitis dan harus dilakukan tindakan apendiktomi sedangkan untuk

tahun 2012 di mulai dari bulan januari sampai bulan april sebanyak 33

kejadian apendisitis.

Berdasarkan angka kejadian yang terjadi di rumah sakit RSUD

Sukoharjo selama satu tahun terakhir, maka penulis mengambil topik

dalam studi Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ Asuhan Keperawatan pada

Tn. S dengan Gangguan Pencernaan : Post Operasi Apendiktomi Hari ke-2

di Ruang Anggrek RSUD Sukoharjo”

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut, maka dapat dirumuskan

masalah. Bagaimana cara mengumpulkan dan menganalisa data pasien,

cara merumuskan diagnosa keparawatan, cara menyusun rencana dan

melakukan implementasi, dan cara melakukan evaluasi pada pasien post

apendiktomi hari ke-2.

C. Tujuan Laporan Kasus

1. Tujuan umum

Penyusunan karya tulis ilmiah ini unutk mendapatkan

(3)

3

post appendiktomi hari ke-2 dengan menggunakan pendekatan proses

keperawatan yang utuh dan komprehensif.

2. Tujuan khusus

a. Penulis mampu melaksanakan pengkajian data pada gangguan

sistem pencernaan dengan post appendiktomi.

b. Penulis mampu merumuskan diagnoasa keperawatan pada

gangguan sistem pencernaan post appendiktomi.

c. Penulis mampu menyusun intervensi asuhan keperawatan secara

menyuluruh pada gangguan sistem pencernaan dengan post

apendiktomi.

d. Penulis mampu melakukan implementasi asuhan keperawatan

pada gangguan sistem pencernaan post appendiktomi.

e. Penulis mampu melakukan evaluasi asuhan keperawatan pada

gangguan sistem pencernaan post appendiktomi.

f. Penulis mampu mendokumentasikan asuhan keparawatan dengan

gangguan sistem pencernaan pada post appendiktomi.

D. Manfaat Laporan Kasus

Karya tulis ilmiah ini bermanfaat bagi :

1. Rumah sakit

Sebagai bahan masukan bagi RSUD sukoharjo untuk mengetahui

cara pemberian asuhan keperawatan pada pasien appendiktomi

sehingga meningkatkan mutu perawatan pasien rawat inap.

(4)

4

Sebagai bahan masukan bagi institusi pendidikan dalam

meningkatkan mutu pendidikan terutama dalam bidang dokumentasi

keperawatan.

3. Pasien dan keluarga

Bagi pasien dapat bermanfaat untuk mempercepat pemulihan

keadaan pasca operasi. Bagi keluarga dapat menambah pengetahuan

tentang bagaimana menangani penyakit appendisitis.

4. Penulis

Untuk menambah pengetahuan dan pengalaman penulis

Referensi

Dokumen terkait

Jones (2001) mendefenisikan pendidikan resolusi konflik sebagai suatu spektrum dari proses yang memanfaatkan kemampuan komunikasi dan berpikir kreatif dan analitik

Berdasarkan latar belakang tersebut, penelitian ini dilakukan pada karangan narasi siswa kelas tinggi SDN Cisalasih dengan rumusan masalah: Bagaimana bentuk kesalahan

[r]

TEORI DAN PRAKTEK LEGAL DRAFTING PERATURAN

Fishbowl Decision, setiap peserta didik diajak untuk turut aktif dalam proses. pembelajaran, tidak hanya mental tetapi juga

Untuk mendukung pembangunan di Provinsi Kalimantan Utara, menurut Bambang beberapa proyek prioritas nasional yang akan dilaksanakan adalah preservasi dan pelebaran jalan BTS

Manfaat dari penelitian ini adalah untuk memperoleh tanaman transgenik yang mengandung gen penyandi lisozim yang tahan terhadap penyakit layu bakteri dan

Hasil : Pada penelitian ini didapatkan bahwa ekstrak daun selasih yang dioleskan pada lengan mempunyai efek melindungi terhadap hinggapan nyamuk Aedes aegypti tetapi tidak