• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DALAM IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN DI PT KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PLANT JAKARTA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DALAM IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN DI PT KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PLANT JAKARTA"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

i

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DALAM IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN

DI PT KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PLANT JAKARTA

LAPORAN TUGAS AKHIR

Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya

G. Deka Monica R.0011053

PROGRAM DIPLOMA 3 HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Surakarta 2014

(2)

commit to user

ii

(3)

commit to user

iii

(4)

commit to user

iv ABSTRAK

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DALAM IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN

DI PT KIMIA FARMA (Persero) Tbk PLANT JAKARTA G. Deka Monica1, Seviana Rinawati2, dan Sarsono2

Latar Belakang: Sebagian limbah dari PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta dikategorikan sebagai Limbah B3. Limbah B3 yang dibuang langsung ke lingkungan dapat membahayakan lingkungan dan keselamatan manusia serta makhluk hidup lainnya. Sehingga perlu penanganan khusus sebagai bagian dari sistem manajemen lingkungan perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengelolaan limbah bahan berbahaya dan beracun dalam implementasi sistem manajemen lingkungan di PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta.

Metode: Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang memberikan gambaran tentang pengelolaan limbah B3 dalam implementasi sistem manajemen lingkungan di PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta. Pengambilan data melalui observasi, wawancara, dan studi kepustakaan.

Hasil: Sistem manajemen lingkungan perusahaan telah berjalan dengan adanya kebijakan, perencanaan, penerapan dan pelaksanaan, pemeriksaan dan tindakan koreksi, tinjauan manajemen, serta perbaikan berkelanjutan. Salah satu bagian dari sistem manajemen lingkungan adalah dengan adanya pengelolaan limbah B3.

Prosedur pengelolaan limbah B3 yang telah berjalan adalah reduksi limbah, pengemasan, penyimpanan sementara, pengumpulan, pengangkutan, rekapitulasi data, dan reporting data.

Simpulan: Perusahaan telah menjalankan sistem manajemen lingkungan namun belum sesuai dengan ISO 14001:2004 dan untuk pengelolaan limbah B3 telah mengacu kepada Peraturan Pemerintah No. 85 tahun 1999 dan Keputusan Kepala Bapedal No. 01 tahun 1995. Sebagai saran untuk sistem manajemen lingkungan yang lebih baik sebaiknya perusahaan mengacu pada ISO 14001:2004 dan untuk pengelolaan limbah B3, sebaiknya segera diserahkan ke pengelola jika telah disimpan selama 90 hari.

Kata Kunci: Pengelolaan Limbah B3, Sistem Manajemen Lingkungan

1. Mahasiswa Program Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Dosen Program Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

(5)

commit to user

v

ABSTRACT

HAZARDOUS WASTE MANAGEMENT BASED ON ENVIRONMENTAL MANAGEMENT SYSTEM AT PT KIMIA FARMA (Persero) Tbk PLANT

JAKARTA

G. Deka Monica1, Seviana Rinawati2, dan Sarsono2

Background: Most waste from PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Jakarta Plant are categorized as hazardous waste. Hazardous waste which is dumped directly into the environment can damage the environment and safety of humans and other living organisms. So that needs special treatment as part of the company's environmental management system. The purpose of this research was to determine the management of hazardous waste based on implementation of environmental management systems in PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta.

Methode: This research uses descriptive methode to describe about hazardous waste management based on environmental management system at PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta. Retrieval of data through observation, interviews, and literature study.

Result: Company's environmental management system has been running with the policy, planning, implementation and operation, checking and corrective action, management review, and continual improvement. One part of the environmental management system is the presence of hazardous waste management. Hazardous waste management procedures that have been running is the reduction of waste, packaging, temporary storage, collection, transportation, recapitulation of data, and reporting of data.

Conclusion: The Company has implemented an environmental management system, but not appropriate with ISO 14001:2004 and for the B3 waste management has been referred to the Government Regulation No. 85/1999 and Decree of the Head of BAPEDAL 01 of 1995. As a suggestion for a better environmental management system, company should be better refer to ISO 14001:2004 and for the hazardous waste management, need to be considered in storage and labeling system.

Keywords: Hazardous Waste Management, Environmental Management System

1. Diploma students of Occupational, Health and Safety, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University.

2. Lecturer of Occupational, Health and Safety, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University.

(6)

commit to user

vi PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan berkat- Nya yang tercurah sehingga penulis bisa menyelesaikan tugas akhir dengan judul: “Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun Dalam Implementasi Sistem Manajemen Lingkungan di PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta”.

Laporan ini disusun sebagai syarat untuk menyelesaikan studi di Program D3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya penulisan laporan ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, perkenankanlah penulis untuk mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Zaenal Arifin Adnan, dr, Sp.PD-KR-FINASIM, selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Bapak Sumardiyono, SKM., M.Kes selaku Ketua Program Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret.

3. Ibu Seviana Rinawati, SKM., M.Si selaku Pembimbing Utama dalam penyusunan laporan ini.

4. Bapak Sarsono, Drs., M.Si selaku Pembimbing Pendamping dalam penyusunan laporan ini.

5. Ibu Cr. Siti Utari, Dra., M.Kes selaku Penguji dalam penyusunan laporan ini, terima kasih telah memberikan saran atas kekurangan dalam laporan ini.

6. Bapak Jejen Nugraha, S.Si. Apt. selaku Plant Manager PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta yang telah mengijinkan penulis untuk melaksanakan penelitian Tugas Akhir di PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta.

7. Bapak Ir. Gatot Mudjiono selaku Manager PT Kimia Farma (Persero) Tbk Unit Logistik Sentral yang telah memberi kesempatan belajar dan masukan tentang penerapan K3 di bidang logistik.

8. Bapak Dalyono, ST. selaku Pembimbing Lapangan dan Asisten Manager K3L PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta yang telah membimbing dalam penyusunan laporan ini, terima kasih banyak atas bantuan dan bimbingannya.

9. Bagian K3L dan seluruh keluarga besar PT Kimia Farma (Persero) Tbk Plant Jakarta yang telah banyak membantu dan mendukung dalam penyusunan laporan ini, serta sambutan hangat yang diberikan selama penulis melaksanakan program magang.

10. Bapak, Mama, Kakak dan segenap keluarga besar terimakasih atas doa, dukungan dan curahan kasih sayangnya yang tiada hentinya mengalir untuk penulis.

11. Sahabat-sahabat tercinta yang tidak bisa disebutkan satu persatu, terima kasih atas doa dan motivasinya.

(7)

commit to user

vii

12. Segenap keluarga besar angkatan 2011, terimakasih atas suka duka bersama dan bangga menjadi bagian dari kalian.

13. Semua pihak yang telah membantu dan memberi dukungan hingga laporan ini bisa terselesaikan.

Penulis menyadari dalam penulisan laporan ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu, saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan penulis demi penyempurnaan laporan ini. Semoga laporan ini bisa bermanfaat bagi penulis maupun pembaca.

Surakarta, Mei 2014 Penulis,

G. Deka Monica

(8)

commit to user

viii DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAAN ... iii

ABSTRAK ... iv

PRAKATA ... vi

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR LAMPIRAN ... xii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Perumusan Masalah... 3

C. Tujuan Penelitian... 3

D. Manfaat Penelitian... 4

BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka ... 5

B. Kerangka Pemikiran ... 45

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ... 46

B. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 46

C. Objek dan Ruang Lingkup Penelitian ... 46

D. Sumber Data ... 47

E. Teknik Pengumpulan Data ... 47

F. Pelaksanaan ... 48

G. Analisis Data ... 49

BAB IV HASIL A. Sistem Manajemen Lingkungan ... 50

B. Identifikasi Limbah ... 60

C. Pengelolaan Limbah Non B3 ... 64

D. Pengelolaan Limbah B3 ... 68

BAB IV PEMBAHASAN A. Sistem Manajemen Lingkungan ... 85

B. Identifikasi Limbah ... 89

C. Pengelolaan Limbah Non B3 ... 92

D. Pengelolaan Limbah B3 ... 101

(9)

commit to user

ix BAB V SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan ... 97 B. Saran ... 98 DAFTAR PUSTAKA ... 100 LAMPIRAN

(10)

commit to user

x

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Daftar Karakteristik Jenis Limbah ... 70

(11)

commit to user

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ... 45

Gambar 4.2 Kemasan Beserta Label Limbah B3 ... 74

Gambar 4.3 Sludge IPAL yang Belum Dikelola ... 75

Gambar 4.4 Bangunan Penyimpanan Limbah B3 Sementara ... 77

(12)

commit to user

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat Keterangan Tugas Akhir

Lampiran 2. Jadwal dan Daftar Hadir Kegiatan Tugas Akhir Lampiran 3. Kebijakan K3L

Lampiran 4. Formulir Identifikasi Apek Lingkungan Lampiran 5. Pelabelan Tempat Sampah

Lampiran 6. Poster Lingkungan

Lampiran 7. Uji Emisi Boiler dan Genset Lampiran 8. Pemantauan Limbah Cair

Lampiran 9. Protap Tanggap Darurat Limbah B3 Lampiran 10. Flow Sheet Pengelolaan Limbah Cair

Lampiran 11. Neraca Limbah B3 Periode 01 Juli 2012-30 Juni 2013 Lampiran 12. TPS Limbah B3

Gambar

Tabel 1. Daftar Karakteristik Jenis Limbah ....................................................

Referensi

Dokumen terkait

Segala Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yangg Maha Esa karena atas berkat limpahan rahmat dan berkat- Nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir pembuatan

Ukuran perusahaan, risiko bisnis dan profitabilitas secara simultan berpengaruh signifikan terhadap struktur modal pada perusahaan pertambangan sektor batubara yang

Language (UML) misalnya perancangan use case diagram dan class diagram. Perancangan arsitektur dari sistem yang dibangun misalnya perancangan arsitektur survei

Governance, Karakteristik Perusahaan, dan Karakteristik Auditor Terhadap Audit fee (Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2017”.. Maksud

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa berkat rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan judul

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan judul “Pengaruh

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat limpahan rahmat dan berkat- Nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir