• Tidak ada hasil yang ditemukan

Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Sosial DPKS 2014 cetak

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Sosial DPKS 2014 cetak"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

1

PAN DUAN

PEN YUSUN AN PROPOSAL BAN TUAN SOSIAL

DEWAN PENDIDIKAN DAN KOM ITE SEKOLAH

TAHUN 2014

KEM EN TERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN DASAR

(2)
(3)

i

KATA PENGANTAR

Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Sosial Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Tahun 2014 ini disusun untuk memberikan acuan kepada Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah yang akan mengajukan sebagai calon penerima bantuan sosial dari Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan c.q. Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina.

Panduan ini menjelaskan secara singkat tentang: 1) Latar belakang, tujuan, sasaran, dan sumber dana bantuan sosial; 2) M ekanisme, persyaratan dan kriteria penilaian; serta 3) ketentuan mengenai proposal yang harus disusun dan disampaikan kepada Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina.

Agar dapat diketahui secara lebih luas oleh semua pengurus Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah, maka Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Sosial Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Tahun 2014 ini dimuat dalam laman Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar, yaitu; www.dikdas.kemdikbud.go.id dengan link sebagai berikut: http:/ / 118.98.166.62/ content/ dpks/ panduan- proposal

Selain itu, panduan ini juga dikirimkan melalui surat kepada semua pengurus Dewan Pendidikan Provinsi, Kabupaten/ Kota.

Atas bantuan dari semua pihak dalam penyusunan dan penyebarluasan panduan ini, kami mengucapkan terima kasih.

Jakarta, Januari 2014

a.n Direktur Jenderal Pendidikan Dasar

Sekretaris Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar,

(4)

ii DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... ii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A.Latar Belakang ... 1

B. Besar Bantuan Sosial ... 1

C. Tujuan ... 1

D.Sasaran ... 1

E. Sumber Dana ... 1

BAB II M EKANISM E, PERSYARATAN DAN KRITERIA ... 2

A.M ekanisme ... 2

B. Persyaratan dan Kriteria Penilaian ... 2

C. Pengajuan Proposal ... 2

BAB III PENUTUP ... 3

LAM PIRAN SISTEM ATIKA PROPOSAL ... 5

A.Kata Pengantar ... 6

B. Daftar Isi ... 6

C. Bab I Pendahuluan ... 6

D.Bab II Program Dan Kegiatan ... 6

E. Bab III Penutup ... 10

(5)

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pada tahun anggaran 2014 ini, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar melalui Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina akan melanjutkan program bantuan sosial untuk Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah. Bantuan sosial ini diberikan kepada 100 Dewan Pendidikan dan 300 Komite Sekolah yang terpilih. Pemilihan calon penerima bantuan sosial dilakukan dengan cara seleksi berdasarkan proposal yang diajukan, sekaligus mempertimbangkan asas keadilan dan pemerataan.

Seperti tahun sebelumnya, penyusunan proposal yang diajukan diharapkan bisa ditulis dengan bahasa yang lugas dan efektif sehingga proposal yang dikirimkan tidak terlalu tebal. Karena itu, dan untuk mempermudah dalam penyusunan proposal, Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina memberikan Panduan Penyusunan Proposal Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Tahun 2014

B. Besar Bantuan Sosial

1. Dewan Pendidikan : Rp. 35.000.000,00 2. Komite Sekolah : Rp. 17.500.000,00

C. Tujuan

Panduan Proposal ini disusun dengan tujuan memberikan acuan kepada Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah agar dapat menyusun proposal sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

D. Sasaran

1. Dewan Pendidikan Provinsi/ Kabupaten/ Kota

2. Komite Sekolah di satuan pendidikan jenjang Pendidikan Dasar.

E. Sumber Dana

(6)

2

BAB II M EKANISM E, PERSYARATAN DAN KRITERIA

A. M ekanisme

Untuk Dewan Pendidikan Provinsi dan Kabupaten/ Kota langsung mengajukan proposal kepada Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar u.p. PPK Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina untuk diseleksi.

Sementara untuk Komite Sekolah, diusulkan oleh Dewan Pendidikan Kabupaten/ Kota. M asing- masing Dewan Pendidikan mengusulkan 3 (tiga) Komite Sekolah tingkat SD Negeri/ Swasta dan 3 (tiga) tingkat SM P Negeri/ Swasta, untuk diseleksi di tingkat pusat.

B. Persyaratan dan Kriteria Penilaian

1. Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah penerima bantuan sosial tahun 2014 diperuntukkan bagi yang belum pernah memperoleh bantuan sosial pada tahun 2013, dan akan ditetapkan sebagai penerima bantuan sosial setelah lulus proses seleksi.

2. Dewan Pendidikan yang telah memperoleh Bantuan Sosial pada tahun 2013 akan memperoleh porsi berdasarkan aktivitas kegiatan yang dilaporkan kepada Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar; 3. Dewan Pendidikan harus melampirkan SK Pembentukan Dewan

Pendidikan oleh Gubernur/ Bupati/ Walikota, dan;

4. Untuk Komite Sekolah: SK Pembentukan Komite Sekolah oleh Kepala Sekolah;

5. AD/ ART;

6. Program tahunan; 7. RAB

C. Pengajuan Proposal

Proposal Bantuan Sosial Dewan Pendidikan harus sudah diterima PPK Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina paling lambat tanggal 7 M aret 2014 Sedangkan Proposal Bantuan Sosial Komite Sekolah harus sudah diterima PPK Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina paling lambat tanggal 21 M aret 2014.

Alamat Pengiriman Proposal:

OUTPUT DEWAN PENDIDIKAN DAN KOM ITE SEKOLAH YANG TERBINA

Bagian Perencanaan dan Penganggaran

Sekretariat Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar

Komplek Kementerian Pendidikan & Kebudayaan, Gedung E, Lantai 5 Jl. Jenderal Sudirman, Senayan

(7)

3

BAB III PENUTUP

(8)
(9)

5

PROPOSAL BANTUAN SOSIAL

DEWAN PEN DIDIKAN *

KOM ITE SEKOLAH*

TAHUN 2014

DEWAN PEN DIDIKAN PROVIN SI/ KAB/ KOTA...*

KOM ITE SEKOLAH ...*

Jl... No... Kel/ Desa...

Kec... Kab/ Kota...

Kode Pos... Provinsi ...

TAHUN 2014

Keterangan

* hapus yang tidak perlu

(10)

6

A. Kata Pengantar

B. Daftar Isi

C. Bab I Pendahuluan

1. Latar Belakang

M emuat tentang signifikansi bantuan sosial bagi kinerja Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah dalam upaya peningkatan mutu pendidikan dasar

2. Tujuan; Peningkatan M utu Layanan Pendidikan Dasar

3. Dasar Hukum

 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 nomor 78 dan Tambahan Lembar Negara Nomor 4301);

 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2013 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2014

 Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 tentang perubahan atas PP Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23; Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105);

 Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Sekretariat Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Tahun Anggaran 2014 Nomor: DIPA – 023.03.1.414726/ 2014 tanggal 5 Desember 2013.

D. Bab II Program Dan Kegiatan

1. Program dan Kegiatan Peningkatan M utu Layanan Pendidikan Dasar

 M enggambarkan tentang program tahunan lembaga.

 M enjelaskan tentang 3 (tiga) kegiatan yang akan diajukan kepada Output Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah Yang Terbina (harus sesuai dengan RAB)

2. RAB

Dalam menyusun RAB, Dewan Pendidikan harus memilih minimal 3 (tiga) kegiatan dari 5 (lima) alternatif kegiatan sebagai berikut:

No Kegiatan Sub kegiatan yang dapat didanai dari bansos

Hasil yang diharapkan

1 Pemberdayaa n Komite Sekolah

1. Penggandaan materi dari 3 (tiga) modul Pemberdayaan Komite Sekolah

2. M enentukan narasumber

(11)

7

No Kegiatan Sub kegiatan yang dapat didanai dari bansos

Hasil yang diharapkan

3. M elaksanakan lokakaraya untuk pelaksanaan kegiatan pemberdayaan Komite Sekolah

4. M elakukan evaluasi kegiatan dengan pre test dengan post test

2 Pendataan tinggi untuk rekomendasi kepada pemimpin daerah.

1. Dewan Pendidikan membuat M OU dengan perguruan tinggi di daerah 2. Kerjasama penyusunan

instrumen

3. Kerjasama pelaksanaan survei

4. Penyusunan hasil pendataan. 5. Penyampaian hasil

pendataan sebagai rekomendasi kepada bupati/ walikota

1.M OU Dewan

3 Penggalanga n dana CSR

1. M embuat M OU dengan DUDI

2. M enyusun program bersama

3. Pelaksanaan program bersama

4. Evaluasi program bersama

1.Dampak kegiatan bersama Dewan Pendidikan dengan DUDI 2.Besarnya

dana yang berhasil diperoleh. 4 Pemilihan

pengurus baru Dewan Pendidikan (khusus Dewan Pendidikan yang sudah habis masa baktinya)

1. Penerbitan SK Panitia Pemilihan oleh

Gubernur/ Bupati/ Walikota/ Dewan Pendidikan

2. Pelaksanaan tahapan pemilihan pengurus baru 3. Pengajuan pengurus baru 4. Penerbitan SK Pengurus

baru. Baru Dewan Pendidikan

5 Penyusunan Laporan Akuntabilitas

1. Pembentukan tim penyusunan laporan 2. Pelaksanaan penyusunan

1.Tim

(12)

8

No Kegiatan Sub kegiatan yang dapat didanai dari bansos

Hasil yang diharapkan

3. Pemuatan laporan di media massa atau media sosial lainnya.

4. Pengiriman abstrak laporan kepada Ditjen Pendidikan Dasar.

2.Laporan

Sementara 3 (tiga) kegiatan dari 5 (lima) alternatif kegiatan yang harus dipilih Komite Sekolah dalam penyusunan RAB adalah sebagai berikut:

N

o Kegiatan

Sub kegiatan yang dapat didanai dari bansos

Hasil yang diharapkan 1 Sosialisasi

Komite Sekolah

1. Penggandaan materi dari 3 (tiga) modul Pemberdayaan Komite Sekolah. Draf ini ada di masing- masng Dewan Pendidikan.

2. M encari dan menentukan narasumber.

3. M enggandakan acara pertemuan dengan orangtua siswa

4. M elakukan evaluasi kegiatan dengan pre test dengan post test institusi terkait tentang pembinaan budaya sekolah. 2. Penyediaan bahan dan alat 3. Pelaksanaan pembinaan

budaya sekolah. 4. Evaluasi pelaksanaan

kegiatan 3 Penggalangan

dana CSR

1. M embuat M OU dengan DUDI

2. M enyusun program bersama Komite Sekolah dengan DUDI

3. Pelaksanaan program bersama

4. Evaluasi program bersama

(13)

9 N

o Kegiatan

Sub kegiatan yang dapat didanai dari bansos

Hasil yang diharapkan 4 Pemilihan

pengurus baru Komite Sekolah (khusus Komite Sekolah yang habis masa baktinya)

1. Penerbitan SK Panitia Pemilihan Pengurus Komite Sekolah Baru

2. Pelaskaanaan tahapan pemilihan

3. Pengajuan pengurus baru 4. Penerbitan SK Pengurus baru

1.SK Panitia Kinerja Komite Sekolah kepada masyarakat

1. Pembentukan Tim Penyusunan Laporan 2. Pelaksanaan penyusunan

laporan

3. Pemuatan laporan di media massa atau media sosial lainnya.

4. Pengiriman laporan kepada Ditjen Pendidikan Dasar.

1.Tim penyusuna n laporan 2.laporan

Contoh kolom penyusunan RAB Dewan Pendidikan adalah sebagai berikut:

No Kegiatan

Jadwal Kegiatan

Rincian

Kegiatan Satuan

Biaya

2 Penggalangan dana CSR

(14)

10

Contoh kolom penyusunan RAB Komite Sekolah adalah sebagai berikut:

No Kegiatan

Jadwal Kegiatan

Rincian

Kegiatan Satuan

Biaya

2 Penggalangan dana CSR

Total Komite Sekolah 17.500.000

3. Pelaksana/ Panitia Kegiatan

 M emuat nama-nama pelaksana program bantuan sosial

 M enjelaskan gambaran pekerjaan masing- masing

 M encantumkan struktur kepanitiaan

E. Bab III Penutup

F. Lampiran

1. SK 2. AD/ ART

3. Profil dan Struktur Kepengurusan Lembaga (Dewan Pendidikan atau Komite Sekolah)

(15)
(16)

12

Referensi

Dokumen terkait

Dalam rangka pembentukan Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah tersebut, diperlukan adanya buku PANDUAN UMUM DEWAN PENDIDIKAN DAN KOMITE SEKOLAH yang

Si UIN Syarif Hidayatullah Jakarta DAFTAR PESERTA SEMINAR PROPOSAL BANTUAN SHORT COURSE TAHUN 2014. DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM KEMENTERIAN

telah melaksanakan Workshop Penyusunan RPP yang dihadiri oleh, Kepala Sekolah, Dewan Guru , Pengawas sekolah, Dosen, Komite Sekolah untuk melaksanakan workshop

Bantuan Sosial Penyediaan Buku Teks Kurikulum 2013 bertujuan untuk memberikan bantuan kepada sekolah dalam rangka pengadaan buku teks kurikulum 2013 Tahun

Buku panduan penulisan Skripsi/ Tugas Akhir ini disusun sebagai acuan bagi mahasiswa Diploma Tiga (D-3) Program Studi Manajemen Informatika, Komputer Akuntansi,

Melaksanakan Rapat Koordinasi dengan Forum Komunikasi Komite Sekolah (FKKS) Kecamatan, tentang Bantuan Sosial Komite Sekolah dari Direktorat Jenderal Pendidikan

Format file proposal Proyek Sains yang diunggah ke situs OSN Pertamina 2014 dalam bentuk form PDF (file document format) dengan format nama file: SP_Bidang_Nama Ketua

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah, dan Bantuan Sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja