• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI PERSPEKTIF MASYARAKAT UNTUK PROGRAM RESTORASI EKOSISTEM HUTAN MANGROVE (Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara) SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "STUDI PERSPEKTIF MASYARAKAT UNTUK PROGRAM RESTORASI EKOSISTEM HUTAN MANGROVE (Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara) SKRIPSI"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

STUDI PERSPEKTIF MASYARAKAT UNTUK PROGRAM

RESTORASI EKOSISTEM HUTAN MANGROVE

(Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan

Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara)

SKRIPSI

OLEH:

JEPRIANTO MANURUNG 081202024

BUDIDAYA HUTAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

FAKULTAS PERTANIAN

(2)

STUDI PERSPEKTIF MASYARAKAT UNTUK PROGRAM

RESTORASI EKOSISTEM HUTAN MANGROVE

(Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan

Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara)

SKRIPSI

Oleh:

JEPRIANTO MANURUNG 081202024/BUDIDAYA HUTAN

Skripsi sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana di Fakultas Pertanian

Universitas Sumatera Utara

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

FAKULTAS PERTANIAN

(3)

LEMBAR PENGESAHAN

Judul : Studi Perspektif Masyarakat untuk Program Restorasi Ekosistem Hutan Mangrove (Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara) Nama : Jeprianto Manurung

NIM : 081202024 Program Studi : Budidaya Hutan

Disetujui oleh Komisi Pembimbing

Mohammad Basyuni S.Hut, M.Si, Ph.D. Oding Affandi S.Hut., M.P.

Ketua Anggota

Mengetahui,

Siti Latifah, S.Hut, M.Si, Ph.D. Ketua Program Studi Kehutanan

(4)

ABSTRACT

JEPRIANTO MANURUNG : Study on Perspective of Community for Restoration Program of Mangrove Forest, A Community Case from Bogak Village, Tanjung Tiram Subdistrict, Batu Bara Regency. Supervised by

MOHAMMAD BASYUNI and ODDING AFFANDI.

Studies on restoration program has been implemented in many countries which have mangrove forest. This research was design on perspective community

based of Bogak villagers in it’s correction to mangrove degradation and its

existence to social, economy and culture. The questionnaire was employed to analyze data using quantitative descriptive method. This research was carried out from June 2011 to March 2012. The aim of research was to study the specific condition of mangrove forest in relation to indigenous people. The result showed that 86.97% of respondents knew very well about mangrove forest, 97.32% of respondents understood the functions of mangrove forest. They were active to response in the restoration program (97.32%) and 83.52% were willing to participate in restoration program. In this study mangrove nursery was useful due to give community a direct example how to restore mangrove well.

(5)

ABSTRAK

JEPRIANTO MANURUNG : Studi Perspektif Masyarakat untuk Program Restorasi Ekosistem Hutan Mangrove (Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara). Dibimbing oleh

MOHAMMAD BASYUNI dan ODING AFFANDI.

Penelitian mengenai restorasi telah banyak dilaksanakan dibanyak negara di dunia yang memiliki hutan mangrove. Penelitian ini secara khusus meneliti perspektif masyarakat Desa Bogak dalam hubungannya dengan kerusakan ekosistem hutan dari hasil observasi dan hubungan eksistensi mangrove dengan sosial, ekonomi dan budaya masyarakat setempat dengan menggunakan kuisioner. Data hasil kuisioner dianalisis dengan analisis deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan Juni 2011 hingga Maret 2012. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi khusus yang terjadi yang berhubungan dengan perspektif masyarakat setempat dan sebagai penerapan program/ilmu restorasi bagi masyarakat. Pemahaman mereka terhadap hutan mangrove dan hubungan eksistensinya terhadap kehidupan mereka. Hasil studi menunjukkan bahwa sebanyak 86.97% responden mengetahui tentang hutan mangrove dan sebanyak 97.32 % memahami fungsinya. Sebanyak 97.32% dan 83.52% responden memberikan respon yang sangat baik terhadap kegiatan program restorasi yaitu bersedia terlibat dan berpartisipasi dalam program tersebut. Selain itu, pembuatan kebun benih atau pembibitan sangat berguna dalam penelitian ini karena memberikan contoh langsung kepada masyarakat metode retorasi yang baik dan sistematis.

(6)

RIWAYAT HIDUP

Penulis lahir di Desa Cahaya Pardomuan Kecamatan Lima Puluh Kabupaten Batu Bara pada tanggal 24 Juli 1989. Anak Tunggal dari Bilson Manurung dan Rosti boru Manik.

Penulis menyelesaikan Sekolah Pendidikan Dasar di SD Negeri 010191 Simpang Dolok, Asahan pada tahun 2001, menyelesaikan Sekolah Menengah Pertama di SMP Negeri 2 Lima Puluh pada tahun 2004, menyelesaikan Sekolah Menengah Atas di SMA Negeri 1 Lima Puluh pada tahun 2007. Pada tahun 2008 penulis diterima di Program Studi Kehutanan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara melalui jalur ujian masuk bersama (UMB-SPMB) dan selesai pada tahun 2012.

(7)

KATA PENGANTAR

Penulis memanjatkan puji dan syukur kepada Allah, Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya karena “Segala perkara dapat kutanggung di

dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku” [Flp 4:13] selama menjalani

perkuliahan hingga penelitian bahkan dalam penyelesaian skripsi yang berjudul

“Studi Perspektif Masyarakat Untuk Program Restorasi Ekosistem Hutan

Mangrove (Studi Kasus Masyarakat Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara” dapat diselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya.

Penulis mempersembahkan skripsi ini buat orang tua penulis, terkhusus buat Ibunda Rosti boru Manik yang penulis sangat kasihi dan hormati atas setiap dukungan dan segala pengorbanannya yang tulus dan luar biasa. Ucapan terima kasih yang sangat berkesan kepada ketua komisi pembimbing saya Bapak Mohammad Basyuni S.Hut., M.Si., Ph.D. untuk bimbingan/motivasi yang luar biasa dan sangat menginspirasi penulis selama perkuliahan hingga penyelesaian skripsi ini dan seterusnya. Kepada Bapak Oding Affandi, S.Hut, M.P. sebagai anggota komisi pembimbing saya yang telah bersedia membimbing dan mengarahkan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

(8)

DAFTAR ISI

Kondisi Ekosistem Sekarang Hutan Mangrove ... 6

Pengertian Restorasi ... 7

Pemilihan jenis mangrove untuk restorasi ... 9

Teknik pembibitan benih untuk program restorasi ... 12

Persepsi Masyarakat Sekitar Hutan Mangrove dan Kegiatan Restorasi 12

Keterlibatan Masyarakat Setempat ... 13

METODE PENELITIAN

Pemilihan lokasi persemaian ... 21

Pembangunan tempat dan bedeng persemaian ... 21

Pembutan Bibit ... 21

(9)

HASIL DAN PEMBAHASAN

Deskripsi lokasi penelitian ... 23

Kondisi Lokasi Penelitian ... 24

Karakteristik Responden Penelitian ... 26

Umur ... 26

Lama Menetap ... 27

Pendidikan ... 28

Pekerjaan ... 29

Tingkat Pendapatan ... 30

Eksistensi Hutan Mangrove Terhadap Masyarakat ... 32

Hubungan Hutan Mangrove dengan Kehidupan Sosial, Ekonomi dan BudayaMasyarakat... 41

Kegiatan Restorasi Bersama Masyarakat ... 46

Pengumpulan buah ... 46

Pembuatan persemaian ... 47

Penanaman bersama masyarakat (Pelajar SD) ... 48

KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan .... ... 51

Saran ... 51

(10)

DAFTAR TABEL

No. Halaman 1. Kondisi hutan mangrove tahun 2011 wilayah pesisir Timur Sumatera Utara

Kabupaten Batu Bara (BPHM Wilayah II, 2011) ... 24

2. Distribusi responden berdasarkan umur ... 26

3. Distribusi responden berdasarkan lama menetap ... 27

4. Jenis pekerjaan responden Desa Bogak ... 29

5. Distribusi Responden Menurut Tingkat Pendapatan ... 31

6. Pemahaman /pengetahuan masyarakat terhadap hutan mangrove ... 32

7. Perhatian masyarakat terhadap perubahan kondisi mangrove ... 36

(11)

DAFTAR GAMBAR

No. Halaman

1. Peta wilayah administrasi Kecamatan Tanjung Tiram ... 15

... 2. Bagan kegiatan restorasi di Desa Bogak ... 18

3. Bagan observasi awal kegiatan restorasi ... 19

4. Bagan Kegiatan Penanaman ... 22

5. Bagan kegiatan pemeliharaan ... 22

6. Kondisi kerusakan ekosistem hutan mangrove akibat masyarakat dan hempasan ombak (A) dan kerusakan akibat konversi lahan menjadi perumahan, tambak dan perkebunan sawit (B) ... 25

7. Tingkat pendidikan responden masyarakat Desa Bogak ... 28

8. Interaksi dan hubungan sosial ekonomi dan budaya hutan mangrove dengan masyarakat sekitar hutan ... 41

9. Pembibitan buah R. mucronata (A); A. marina dan A. alba (B) ... 45

Referensi

Dokumen terkait

Hasil uji hipotesis pada penelitian ini menunjukkan r hitung kurang dari 0,005 ( p < 0,05) maka Ho ditolak dan Ha diterima sehingga dapat disimpulan bahwa

14.Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2010 tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Bidang Pendidikan

Pienyedia jasa dapat digugurkan apabila tidak hadir pada saat pembuktian kualifikasi (untuk memperlihatkan dokumen asli kualifikasinya) sesuaiwaktu yang telah

Batas paling tinggi Gaji atau Upah per bulan yang digunakan sebagai dasar perhitungan besaran Iuran Jaminan Kesehatan bagi Peserta Pekerja Penerima Upah sebagaimana dimaksud

KEPALA DINAS SEKRETARIS KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN SUB BAGIAN KEUANGAN SUB BAGIAN PROGRAM BIDANG PAJAK & RETRIBU SI BIDANG DANA PERIMBANGAN

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan, dapat diketahui bahwa tingkat kompetensi kepribadian dan sosial guru Penjasorkes Sekolah Menengah Atas Negeri di

Badan Pusat Statistik, 2008, Analisis dan Penghitungan Tingkat Kemiskinan,

Aturan yang berupa larangan dan sanksi yang diberlakukan dalam Hukum Adat Sasi di Desa Ohoider Tawun sudah merupakan bagian dari kehidupan masyarakat desa tersebut