• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peningkatan sikap solidaritas dalam kelompok belajar melalui bimbingan kelompok teknik sosiodrama

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Peningkatan sikap solidaritas dalam kelompok belajar melalui bimbingan kelompok teknik sosiodrama"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENINGKATAN SIKAP SOLIDARITAS DALAM KELOMPOK BELAJAR MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK

TEKNIK SOSIODRAMA

Oleh MELI ARTIKA

201531044

PROGRM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2019

(2)
(3)

iii

PENINGKATAN SIKAP SOLIDARITAS DALAM KELOMPOK BELAJAR MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK

TEKNIK SOSIODRAMA

SKRIPSI

Diajukan Kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan S1 Program

Studi Bimbingan dan Konseling

Oleh MELI ARTIKA

201531044

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2019

(4)

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO:

“Tidak ada kegagalan, semua adalah feedback dari apa yang kita lakukan” - Daud Antonius

PERSEMBAHAN:

Skripsi ini saya persembahkan untuk: 1. Orang tua penulis yang selalu

memberikan semangat kepada penulis Bapak Untarjo dan Ibu Damisih. 2. Sahabat-sahabat penulis yang selalu

memberikan dukungan kepada penulis saat penulis rapuh.

(5)

v

PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI

Skripsi dengan judul “Peningkatan Sikap Solidaritas Dalam Kelompok Belajar Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama” oleh Meli Artika (NIM: 2015-31-044) program studi Bimbingan dan Konseling disetujui untuk disidangkan.

Kudus, 26 Agustus2019 Pembimbing I Drs. Masturi, MM NIDN.0614055701 Pembimbing II Edris Zamroni, S.Pd., M.Pd NIDN.0616069001 Mengetahui,

Ka. Progdi Bimbingan dan Konseling

Drs. Arista Kiswantoro, M.Pd NIDN.0611116401

(6)

LEMBAR PENGESAHAN

Skripsi dengan judul “Peningkatan Sikap Solidaritas Dalam Kelompok Belajar Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama” oleh Meli Artika (NIM: 2015-31-044) program studi Bimbingan dan Konseling telah disahkan dan disetujui pada 31 Agustus 2019.

Kudus, 10 September 2019 Tim Penguji

Edris Zamroni, S.Pd., M.Pd , Ketua

NIDN.0616069001

Dra. Sumarwiyah, M.Pd., Kons , Anggota

NIDN.0612085802

Agung Slamet K, M.Pd., Kons , Anggota

NIDN.0624068401

Drs. Arista Kiswantoro, M.Pd , Anggota

NIDN.0616069001 Mengetahui,

Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus

Dr. Slamet Utomo, M.Pd. NIDN.0019126201

(7)

vii PRAKATA

Alhamdulillah penulis memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan juga hidayahNya sehingga penulis dapat menyusun skripsi yang berjudul “Peningkatan Sikap Solidaritas Dalam Kelompok Belajar Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama” dapat terselesaikan. Penulis menyusun skripsi ini bertujuan sebagai syarat memenuhi guna menyandang gelar Sarjana Pendidikan. Skripsi yang telah disusun oleh penulis tidak lepas dari bantuan bergai pihak. Pada kesempatan kali ini penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada:

Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada:

1. Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus Dr. Selanet Utomo

2. Ketua Program Studi Bimbingan dan Konseling Drs. Arista Kiswantoro dalam menentukan judul penelitian

3. Dosen Pembimbing I Drs. Masturi, MM yang telah membimbing dengan penulis dengan sangat baik.

4. Dosen Pembimbing II Edris Zamroni, S.Pd, M.Pd yang banyak membantu penulis dalam menyusun skripsi ini.

5. Semua dosen program studi bimbingan dan konseling fakultas keguaruan dan ilmu pendidikan yang telah mendidik dan memberikan banyak bekal kepada penulis.

(8)

6. Bapak dan Ibu saya yang selalu memberikan dukungan dan semangat kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 7. Semua sahabat-sahabat saya dan juga semua teman-teman keluarga BK,

teman seperjuangan yang tiada hentinya berjuang demi mendapatkan gelar sarjana.

8. Semua pihak yang telah membantu tersusunnya skripsi ini dan tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Harapan dari penulis semoga skripsi ini bermanfaar dan juga mengucapkan banyak terima kasih pada pihak yang terkait sehingga bisa tersusun skripsi ini. Penulis juga menyadari masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan, maka kritk dan saran di perlukan untuk menjadikan lebih baik kedepannya.

Kudus, 26 Agustus 2019 Penyusun

Meli Artika NIM 201531044

(9)

ix ABSTRACT

Artika, Meli. 2018. Increasing Solidarity Attitudes in Study Groups Through

Socio-drama Technique Guidance. Skripsi. Guidance and Counseling

Education Department. Univerversitas Muria Kudus.Advisor: (i) Drs. Masturi, MM., (ii) Edris Zamroni, S.Pd., M.Pd.

Keywords: Attitude of solidarity in study groups, Group Guidance Services, and Socio-drama.

The objectives of this guidance and counseling classroom action research are as follows: 1. Describe the implementation of group guidance services with socio-drama techniques to enhance the attitude of solidarity in group learning, 2. Describe an increase in the attitude of solidarity in group learning through group guidance services with socio-drama techniques.

The attitude of solidarity is an attitude that is possessed by humans in relation to the expression of human feelings over a sense of unity and continuity. Group guidance services are activities in the form of delivering information carried out in groups in order to assist students in obtaining information and overcoming problems that arise in social interaction.

Socio-drama is the dramatization of problems that arise in social interaction. Research Hypothesis: 1. Group guidance services with socio-drama techniques can increase the attitude of solidarity in group learning. 2. The attitude of solidarity in study groups can be improved through group guidance services with socio-drama techniques. The type of the researcher is PTK-BK and is carried out in two cycles. The subjects of the research are the students class X IPS 2 in SMA 1 Rembang in 2018/2019 Academic Year who have experience lack of solidarity in the study group problems. The method in collecting the data are used observation, interviews, and documentation. The analysis of the is induction data.

The results of the pre-cycle research in increasing the attitude of solidarity in the study group obtained a percentage of 49% included in the less category. After being provided with guidance services for the first cycle group, 63,44% results were included in the good category and experienced an increase of 14,44% from the pre cycle. Cycle II obtained a percentage of 83,48% include in the very good category and an increase 20,04%. Based on the results of the first cycle and the second cycle showed that group guidance services with socio-drama techniques can increase the attitude of solidarity in study groups in class X IPS 2 students of SMA Negeri 1 Rembang in 2018/2019 Academic Year.

The conclusions of the results this study are group guidance services with socio-drama techniques can be effective to improve the attitude of solidarity in study groups in students of class X IPS 2 of SMA Negeri 1 Rembang in 2018/2019 Academic Year. Suggested to: 1. To students, it is expected to consciously know the importance of having an attitude of solidarity with others by showing a caring attitude and help each other. 2. To counselors or counselors, it is hoped that they can carry out advanced socio-drama technical group guidance

(10)

services to improve the attitude of solidarity in study groups. 3. Principal, to be able to provide facilities and infrastructures that support in the activities of guidance and counseling . 4. To researchers, researchers are expected to be able to make this research as a reference or reference to develop and continue research into socio-drama technique group guidance services to improve the attitude of solidarity in student learning groups.

(11)

xi ABSTRAK

Artika, Meli. 2018. Peningkatan Sikap Solidaritas Dalam Kelompok Belajar Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama. Skripsi. Program Studi Bimbingan dan Konseling. Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing: (i) Drs. Masturi, MM., (ii) Edris Zamroni, S.Pd., M.Pd. Kata Kunci: Sikap solidaritas dalam kelompok belajar, Layanan Bimbingan

Kelompok dan Sosiodrama.

Tujuan dalam penelitian tindakan kelas bimbingan dan konseling ini sebagai berikut: 1. Mendeskripsikan pelaksanaan layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama untuk meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar, 2. Mendeskripkan peningkatan sikap solidaritas dalam kelompok belajar melalui layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama.

Sikap solidaritas merupakan suatu sikap yang dimiliki oleh manusia dalam kaitannya dengan ungkapan perasaan manusia atas rasa senasib dan sepenanggungan. Layanan bimbingan kelompok adalah kegiatan berupa penyampaian informasi yang dilaksanakan secara berkelompok guna untuk membantu siswa dalam memperoleh informasi dan mengatasi permasalahan yang dihadapi.

Sosiodrama merupakan dramatisasi dari persoalan-persoalan yang timbul dalam pergaulan sosial. Hipotesis Penelitian: 1. Layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama dapat meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar. 2. Sikap solidaritas dalam kelompok belajar dapat ditingkatkan melalui layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama.Jenis Penelitian yang digunakan adalah PTK-BK dan dilaksanakan dalam dua siklus. Siswa yang menjadi subjek penelitian kelas X IPS 2 SMA Negeri 1 Rembang Tahun Pelajaran 2018/2019 yang mengalami masalah kurangnya sikap solidaritas dalam kelompok belajar. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis data induks.

Hasil penelitian pra siklus dalam meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar diperoleh persentase 49% masuk dalam kategori kurang. Setelah diberikan layanan bimbingan kelompok siklus I diperoleh hasil 63,44% masuk dalam kategori baik dan mengalami peningkatan 14,44% dari pra siklus. Siklus II memperoleh hasil persentase 83,48% masuk dalam kategori sangat baik dan mengalami peningkatan 20,04%. Berdasarkan hasil siklus I dan siklus II menunjukkan bahwa layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama dapat meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar pada siswa kelas X IPS 2 SMA Negeri 1 Rembang Tahun Pelajaran 2018/2019.

Simpulan hasil penelitian ini adalah layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama dapat efektif untuk meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar pada siswa kelas X IPS 2 SMA Negeri 1 Rembang Tahun Pelajaran 2018/2019. Disarankan kepada: 1. Kepada siswa, diharapkan secara sadar mengetahui pentingnya memiliki sikap solidaritas terhadap orang lain dengan menunjukkan sikap saling peduli dan tolong menolong dengan sesama. 2.

(12)

Kepada Konselor atau Guru BK, diharapkan dapat melaksanakan layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama lanjutan untuk meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar. 3. Kepala Sekolah, untuk dapat memberikan sarana dan prasana yang mendukung dalam kegiatan bimbingan dan konseling. 4. Kepada peneliti, diharapkan peneliti dapat menjadikan penelitian ini sebagai acuan atau referensi untuk mengembangkan dan melanjutkan penelitian layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama untuk meningkatkan sikap solidaritas dalam kelompok belajar siswa.

(13)

xiii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN SAMPUL... i

LOGO... ... ii

HALAMAN JUDUL SKRIPSI... iii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN... iv

HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI... v

HALAMAN PENGESAHAN... vi

PRAKATA... ... vii

ABSTRAK... ... ix

DAFTAR ISI... ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN... xvi

BAB I PENDAHULUAN 1.1Latar Belakang... 1

1.2Rumusan Masalah... 7

1.3Tujuan Penelitian... 7

1.4Manfaat Penelitian... 7

1.5Ruang Lingkup Penelitian... 8

1.6Definisi Operasional... 9

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS TINDAKAN 2.1 Kajian Pustaka dan Hipotesis Tindakan... 11

2.1.1 Sikap Solidaritas dalam Kelompok Belajar... 11

2.1.1.1 Pengertian Sikap Solidaritas... 11

2.1.1.2 Tujuan Meningkatkan Sikap Solidaritas... 13

2.1.1.3 Faktor-Faktor Yang Mendukung Solidaritas... 15

2.1.1.4 Cara Menumbuhkan Sikap Solidaritas... 16

2.1.1.5Manfaat Sikap Solidaritas... 18

2.1.1.6Kelompok Belajar... 20

2.1.1.7Sikap Solidaritas dalam Kelompok Belajar... 21

2.1.1.8Ciri-ciri Sikap Solidaritas dalam Kelompok Belajar... 23

(14)

2.1.2.1 Pengertian Bimbingan Kelompok... 25

2.1.2.2Tujuan Bimbingan Kelompok... 26

2.1.2.3Asas Layanan Bimbingan Kelompok... 27

2.1.2.4Materi Bimbingan Kelompok... 30

2.1.2.5Komponen-Komponen Bimbingan Kelompok... 32

2.1.2.6Tahap-Tahap Bimbingan Kelompok... 33

2.1.3 Sosiodrama... 36

2.1.3.1 Tujuan Sosiodrama... 37

2.1.3.2 Manfaat Sosiodrama... 38

2.1.3.3 Langkah-langkah Sosiodrama... 38

2.2 Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Untuk Meningkatkan Solidaritas... 44

2.3 Kajian yang Relevan... 49

2.4 Kerangka Berfikir... 51

2.5 Hipotesis Tindakan... 54

BAB III METODE PENELITIAN 3.1Setting Penelitian dan Karakteristik Subjek Penelitian... 55

3.1.1 Setting Penelitian... 55

3.1.2 Karakteristik Subjek Penelitian... 55

3.2 Variabel Penelitian... 56 3.2.1 Variabel Bebas... 56 3.2.1 Variabel Terikat... 56 3.3 Rancangan Penelitian... 57 3.3.1 Siklus I... 59 3.3.2 Siklus II... 60

3.4 Teknik Pengumpulan Data... 62

3.4.1 Observasi... 62

3.4.1.1Pengertian Observasi... 63

3.4.2.1Tujuan Observasi... 64

3.4.3.1Jenis Observasi... 65

(15)

xv 3.4.2.1Pengertian Wawancara... 66 3.4.2.2 Tujuan Wawancara... 67 3.4.2.3 Jenis Wawancara... 68 3.5 Instrumen Penelitian... 70 3.5.1 Skala Psikologis... 70

3.5.2 Instrument Penelitian Wawancara... 82

3.6 Analisis Data... 84

3.7 Indikator Keberhasilan... 86

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian... 89

4.1.1 Pra Siklus... 89

4.1.2 Siklus I... 94

4.1.3 Siklus II... 126

4.1.4 Simpulan Peneliti... 160

4.1.5 Uji Hipotesis Tindakan... 162

4.2 Pembahasan... 163

4.2.1 Pembahasan Hasil Siklus I... 163

4.2.2 Pembahasan Hasil Siklus II... 165

4.3 Perbandingan Hasil Instrumen Skala Penilaian dari Siklus I ke Siklus II... 167

4.4 Hasil Refleksi Siklus I dan Siklus II... 171

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 177

5.2 Saran... 178 DAFTAR PUSTAKA

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Instrumen Skala Penilaian... 184

2. Data Kasar Hasil Penilaian Skala Penilaian... 187

3. Rekapitulasi Hasil Observasi Kolabolator Terhadap Aktivitas Peneliti... 191

4. Rekapitulasi Hasil Observasi Peneliti Terhadap Aktivitas Siswa... 193

5. Hasil Wawancara Peneliti Terhadap Guru BK Pada Pra Siklus... 195

6. Hasil Wawancara Peneliti Terhadap Wali Kelas Pada Pra Siklus.... 196

7. Hasil Wawancara Peneliti Terhadap Guru BK Setelah Diberikan Layanan BKP Teknik Sosiodrama... 197

8. Hasil Wawancara Peneliti Terhadap Wali Kelas Setelah Diberikan Layanan BKP Teknik Sosiodrama... 198

9. RPL BKP Siklus I Pertemuan I... 199

10. Materi Layanan Pentingnya Solidaritas... 203

11. Skenario Siklus I Pertemuan I... 204

12. Dokumentasi Siklus I Pertemuan I... 205

13. Lapelprog Siklus I Pertemuan I... 206

14. RPL BKP Siklus I Pertemuan II... 208

15. Materi Layanan Simpati dan Empati Pada Teman Sebaya... 212

16. Skenario Siklus I Pertemuan II... 215

17. Dokumentasi Siklus I Pertemuan II... 216

18. Lapelprog Siklus I Pertemuan II... 217

19. RPL BKP Siklus I Pertemuan III... 219

(17)

xvii

21. Skenario Siklus I Pertemuan III... 224

22. Dokumentasi Siklus I Pertemuan III... 225

23. Lapelprog Siklus I Pertemuan III... 226

24. RPL BKP Siklus II Pertemuan I... 228

25. Materi Layanan Menanamkan Solidaritas Dalam Diri... 232

26. Skenario Siklus II Pertemuan I... 236

27. Dokumentasi Siklus II Pertemuan I... 237

28. Lapelprog Siklus II Pertemuan I... 238

29. RPL BKP Siklus II Pertemuan II... 240

30. Materi Layanan Kerja Sama Yang Baik di dalam Kelompok... 244

31. Skenario Siklus II Pertemuan II... 247

32. Dokumentasi Siklus II Pertemuan II... 248

33. Lapelprog Siklus II Pertemuan II,... 249

34. RPL BKP Siklus II Pertemuan III... 251

35. Materi Layanan Toleransi, Saling Pengertian dan Saling Memahami... 256

36. Skenario Siklus II Pertemuan III... 255

37. Dokumentasi Siklus II Pertemuan III... 260

38. Lapelprog Siklus II Pertemuan III... 261

39. Absensi Dalam Pelaksanaan Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama... 263

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan pengertian yang diberikan oleh Za’ba di atas dan bandingan dengan ciri-ciri puisi yang digunakan dalam kajian ini, dapatlah diringkaskan bahawa pantun

Telah dilakukan penelitian mengenai isolasi nanokristal selulosa dari tongkol jagung (Zea Mays L) dengan metode hidrolisa menggunakan pelarut dimetil asetamida/litium

Tanpa keberanian seorang presenter tidak akan bisa belajar, dan bahkan tidak akan brani memulai membawakan suatu program berita, selain itu persiapan seorang presenter

Berdasarkan survey yang telah dilaksanakan dapat disimpulkan bahwa PUSHARLIS UWP II Jakarta memperoleh beberapa data yang dapat dijadikan sebagai acuan pelaksanaan Reverse

Faktor ini yang menjadikan kopi sebagai komoditas utama pembentukan kawasan Agropoitan Kabupaten Bondowoso yang dipusatkan di Kecamatan Sumberwringin.Fokus penelitian

Jadi arti pokok yang terkandung dalam pengertian diatas adalah bahwa proses kependidikan itu mengandung “pengarahan” ke arah tujuan tertentu. Selanjutnya bahwa

Tujuan : Menghasilkan personel yang mempunyai kompetensi sebagai Petugas Proteksi Radiasi pada pemanfaatan sumber radiasi dalam industri dan medik sesuai dengan peraturan yang

Resik Sekolah & Masjid Layanan Dapur Air Layanan Kesehatan 35 Jiwa Distribusi Obat-Obatan Distribusi susu UHT 8 dus, Makanan Tambahan Anak, Alat Kebersihan Distribusi Makanan 560