STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN EKSPOR PT. JATI AGUNG ARSITAMA DI SUKOHARJO
Tugas Akhir
Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Program Studi Diploma Manajemen Perdagangan
Dosen Pembimbing: Drs. Sutanto, M.Si
Disusun Oleh :
UMAR HADID SETIANTO F3113071
ABSTRAKSI
STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN EKSPOR PT JATI AGUNG ARSITAMA DI SUKOHARJO
Umar Hadid Setianto F3113071
Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara strategi komunikasi pemasaran ekpsor PT Jati Agung Arsitama dalam menghadapi persaingan pasar serta menjaga eksistensi perusahaan.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Penelitian jenis ini mementingkan makna dan tidak ditentukan oleh kuantitasnya. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer sekunder. Data primer meliputi wawancara langsung dengan pihak WAYCO, staff pada bagian marketing PT Jati Agung Arsitama. Data sekunder diperoleh dari data peningkatan permintaan ekspor PT Jati Agung Arsitama dan buku-buku komunikasi pemasaran sebagai literatur sebagai penunjang penilitian tugas akhir.
Hasil penelitian menunjukan bahwa PT Jati Agung Arsitama telah melakukan strategi komunikasi pemasaran ekspor dengan baik sehingga perusahaan mampu mempertahankan eksistensi perusahaan dengan adanya persaingan pasar global disertai banyaknya kompetitor dibidang furniture.
Kesimpulan dalam penulisan tugas akhir ini adalah dengan adanya strategi komunikasi pemasaran sehingga perusahaan mampu menghadapi persaingan pasar gobal serta mampu meningkatkan ekspor.
ABSTRACT
EXPORT MARKETING COMMUNICATION STRATEGY PT JATI AGUNG ARSITAMA IN SUKOHARJO
Umar Hadid Setianto F3113071
The purpose of writing this final task is to find out about how the export marketing communications strategy PT Jati Agung Arsitama in the face of market competition and maintain the company's existence.
The method that used in this research is qualitative method with case study approach. This kind of research is more concerned about the signification and not determined by the quantity. The data that used in this research are primary and secondary data. Primary data includes interview with WAYCO, and the staff in the marketing division of PT Jati Agung Arsitama. Secondary data were obtained from data about increase in export demand of PT Jati Agung Arsitama and some books as literature marketing communications as a support the final research.
The results of this research showed that PT Jati Agung Arsitama have been doing good on export marketing communication strategy. So that the company is now able to maintain the existence of companies with their global market competition and with many competitors in goods furniture.
The conclusion of this final task is that the marketing communication strategy can make a company able to face competition in global markets and was able to increase exports.
HALAMAN MOTO
“All the impossible is possible for those who believe” (Penulis)
Cakap sahabat yang jujur lebih besar harganya daripada harta benda yang diwarisi dari nenek moyang
(Saidina Ali)
Bangsa penakut tidak boleh merdeka dan tidak berhak merdeka. Ketakutan adalah penasihat yang sangat curang untuk kemerdekaan
HALAMAN PERSEMBAHAN
Tugas Akhir ini penulis persembahkan kepada :
Allah SWT atas segala rahmat, karunia, serta rizkinya
Nabi Muhammad SAW
Bapak dan Ibuku serta keluarga besarku yang selalu memberikan kasih sayang dan dukungan serta doa restu yang begitu besar dan tanpa henti selama ini
KATA PENGANTAR
Segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya. Sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Tugas Akhir dengan judul “Strategi Komunikasi Pemasaran Ekspor PT. Jati Agung Arsitama di Sukoharjo”
Penyusunan Tugas Akhir ini disusun guna memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar Ahli Madya Manajemen Perdagangan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih atas bantuan dan kerjasamanya kepada berbagai pihak khususnya kepada :
1. Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret.
2. Drs. Sutanto, M.Si., selaku Ketua Program Diploma Manajemen Perdagangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.
3. Drs. Sutanto, M.Si., selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir yang telah banyak membantu tersusunnya Tugas Akhir ini.
6. Bapak Agung Kristiyanto selaku Direktur marketing PT. Jati Agung Arsitama yang sudah memberikan ijin penulis untuk magang kerja.
7. Bapak Ari Pujiyanto selaku HRD PT. Jati Agung Arsitama yang telah memberikan bimbingan selama penulis melakukan magang kerja.
8. Pihak WAYCO, Bapak Iwan, Bapak Mahmud, Bapak Made, Bapak Aris, Bapak Eko, Ibu Puji selaku staff pada PT Jati Agung Arsitama yang sudah banyak memberi informasi, bimbingan dan pengalaman yang akan selalu penulis ingat.
9. Untuk teman seperjuangan waktu magang Sela dan Nadya terima kasih atas dukungannya.
10.Untuk teman seperjuangan Manajemen Perdagangan 2013, kontrakan Palur yang selalu menjadi tempat berkumpul kami ketika suka maupun duka dan selalu solid kompak selama 3 tahun ini.
11.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu hingga penyelesaian Penulisan Tugas Akhir ini.
Penulis berharap semoga karya ini dapat berguna untuk menambah pengetahuan bagi semua pihak.
Surakarta, 6 Juni 2016
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
HALAMAN ABSTRAK ... ii
HALAMAN ABSTRACT ... iii
HALAMAN PERSETUJUAN ... iv
HALAMAN PENGESAHAN ... v
HALAMAN PENGESAHAN ... vi
HALAMAN MOTTO ... vii
HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii
KATA PENGANTAR ... ix
DAFTAR ISI ... xi
DAFTAR GAMBAR ... xiv
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1
1. 2 Keaslian Penelitian ... 4
1.3 Rumusan Masalah ... 5
BAB II LANDASAN TEORI
2.1 Komunikasi Pemasaran ... 9
2.1.1 Pengertian Komunikasi Pemasaran ... 9
2.1.2 Proses Komunikasi Pemasaran ... 10
2.1.3 Tujuan Komunikasi Promosi ... 12
2.1.4 Pentingnya Komunikasi yang Efektif ... 12
2.2 Strategi Promosi... 18
2.3 Komunikasi Bisnis ... 20
2.3.1 Pengertian Komunikasi Bisnis... 20
2.3.2 Bentuk Dasar Komunikasi ... 20
2.4 Komunikasi Pemasaran Lintas Budaya Internasional ... 21
2.5 Sikap Konsumen ... 22
2.5.1 Pengertian Sikap Konsumen ... 22
2.5.2 Fungsi-Fungsi Sikap ... 23
2.5.3 Peran Sikap Dalam Pengembangan Strategi Pemasaran ... 24
2.6 Saluran Komunikasi Bisnis... 24
BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian ... 26
3.2 Lokasi Penelitian ... 27
3.3 Sumber Data ... 27
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Diskripsi Objek Penelitian ... 31
4.1.1 Sejarah Berdirinya Perusahaan ... 31
4.1.2 Lokasi Perusahaan ... 32
4.1.3 Tujuan Utama Didirikannya Perusahaan ... 33
4.1.4 Struktur Organisasi Perusahaan ... 34
4.1.5 Kebijakan Perusahaan... 37
4.1.6 Kepegawaian ... 38
4.1.7 Pemasaran ... 41
4.1.8 Produk Yang Dihasilkan ... 41
4.1.9 Proses Produksi ... 43
4.2 Pembahasan ... 44
4.2.1 Strategi PT. Jati Agung Arsitama untuk menjaga eksistensi perusahaan ... 44
4.2.2 Strategi komunikasi pemasaran yang efektif pada PT. Jati Agung Arsitama dalam menghadapi persaingan pasar ... 46
BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan ... 52