• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Kinerja Maximum Power Point Tracking (MPPT) Terhadap Potensi Daya Listrik pada Turbin Angin Simulasi Menggunakan Matlab-Simulink

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Kinerja Maximum Power Point Tracking (MPPT) Terhadap Potensi Daya Listrik pada Turbin Angin Simulasi Menggunakan Matlab-Simulink"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

Saat ini, berbagai sumber daya energi terbarukan terus dikembangkan

untuk suplai tambahan kebutuhan listrik di dunia. Energi angin merupakan salah

satu energi terbarukan yang hingga kini masih dikembangkan agar dapat

menyumbangkan listrik dengan efisiensi yang semakin baik. Energi angin memiliki

potensi yang besar untuk dimanfaatkan, termasuk di Indonesia. Pemanfaatan energi

angin memiliki kendala pada kecepatan angin yang berubah-ubah. Oleh karena itu,

berbagai cara mulai dikembangkan para peneliti untuk dapat menghasilkan energi

listrik yang semakin baik dari sumber daya angin tersebut. Maximum Power Point

Tracking (MPPT) merupakan salah satu solusi yang saat ini digunakan dan terus

dikembangkan untuk menghasilkan daya yang semakin baik pada pembangkit

listrik tenaga angin.

Pada tugas akhir ini, penulis membahas tentang pengaruh kinerja MPPT

terhadap potensi daya listrik pada turbin angin. Melalui pengontrolan MPPT ini,

akan didapat output generator yang tersambung dengan boost converter pada

kecepatan yang konstan. Penelitian diakukan dengan menggunakan software

simulasi Matlab-Simulink. Hasil yang didapat ialah, MPPT mampu melacak dan

menghasilkan daya output yang dengan efisiensi yang cukup baik dari pengontrolan

MPPT pada turbin angin melalui boost converter tersebut yaitu 63.75% saat

kecepatan angin 10 m/s, 53.10% saat kecepatan angin 11 m/s, dan 73.39% saat

kecepatan angin optimal yaitu 12 m/s

Referensi

Dokumen terkait

Dapat membuat causal loop diagram dari kasus pada model konseptual. Causal Loop Diagram

Sebagai kesimpulan, sebagian besar dokter praktik jamu di Jawa Bali sudah melakukan praktik menggunakan jamu asli Indonesia dalam 10 tahun terakhir dipadu dengan

Manusia merupakan mahluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri, kebutuhan antar individu tersebut membentuk suatu masyarakat. Di dalam ruang lingkup masyarakat terdapat

Baik penerimaan terhadap lamaran ini atau pendaftaran ke pekerjaan lain berikutnya, baik untuk jabatan yang ditawarkan sekarang atau jabatan lain, dan tanpa memandang isi dari

pemberian layanan hukum oleh posbakum pada perkara pidana kepada masyarakat kurang mampu di pengadilan, Posbakum pengadilan Negeri. mengalami

Sistem reservasi dalam hal ini reservasi menu di restaurant, pada umumnya setelah memilih meja pengunjung menunggu pelayan datang dengan membawakan buku daftar menu. Pelayan

Dalam chapter 4 dijelaskan perubahan dari transmisi data ke komunikasi data untuk 2 device yang terhubung dengan suatu medium transmisi untuk menukar data digital, kerjasama yang

Dari latar belakang tersebut, maka peneliti ingin meneliti pengaruh diversifikasi yang dilakukan oleh bank yaitu diversifikasi pendapatan dan diversifikasi kredit