• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

UMMUL KHOIR (090304019/AGRIBISNIS) dengan judul skripsi

Analisis Perkembangan Pendapatan Usahatani Padi Organik ( Studi kasus: Desa Lubuk Bayas Kec.Perbaungan Kab. Serdang Bedagai). Penelitian ini dibimbing oleh Ir. Diana Chalil, M.Si, Ph.D dan Siti Khadijah H. N., SP, M.Si.

Tujuan penelitian ini adalah 1) untuk menganalisis dan mengidentifikasi perkembangan pendapatan petani padi organik dari waktu ke waktu di daerah penelitian, 2) untuk mengidentifikasi waktu optimal usahatani padi organik, 3) untuk menganalisis dan mengidentifikasi perkembangan pendapatan petani padi semi organik dari waktu ke waktu di daerah penelitian, 4) untuk menganalisis perbedaan rata-rata produktivitas, rata-rata biaya, dan rata-rata pendapatan petani padi organik dengan pendapatan petani padi semi organik di daerah penelitian. Data yang digunakan adalah data primer hasil wawancara dengan petani padi organik dan semi organik di Desa Lubuk Bayas Kec.Perbaungan Kab.Serdang Bedagai. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan alat uji beda rata-rata Independent Sample T-test Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Usahatani padi organik di daerah penelitian mengalami perkembangan pendapatan yang menurun. 2) Waktu optimal bagi produksi usahatani padi organik adalah tahun ke 9. 3) Usahatani padi semi organik di daerah penelitian mengalami perkembangan pendapatan yang meningkat .4) a. Rata-rata produktivitas padi organik dengan semi organik mempunyai perbedaan yang signifikan. b. Rata-rata biaya padi organik tidak mempunyai perbedaan yang signifikan dengan padi semi organik. c. Rata-rata pendapatan padi organik dengan padi semi organik tidak mempunyai perbedaan yang signifikan.

Kata kunci : Perkembangan, Pendapatan, Padi Organik

Referensi

Dokumen terkait

[r]

The MACS Micro prototype system (especially the 16 megapixel version) shows top-rated results which (possibly) indicates a connection between pixel size (photon effective area)

[r]

[r]

Untuk mempermudah para pemakai dalam hal ini kontraktor dan keselamatan manusia dalam pembuatan tiang penyangga jembatan maka salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut

Bukti bahwa Allah sayang kepada manusia diantaranya adalah Allah.. Menciptakan udara

Kebijakan yang digunakan pada program disesuaikan dengan kebutuhan, dan ini merupakan sebuah contoh sederhana terhadap implementasi keamanan yang dibutuhkan pada suatu jaringan

Dalam bahasa SQL pada umumnya informasi tersimpan dalam tabel-tabel yang secara logic merupakan struktur dua dimensi dari baris(row atau record) dan kolom(column atau field).