• Tidak ada hasil yang ditemukan

Panduan Guru - Kelas 3 | INFORMASI PENDIDIKAN 01. LINGKUNGAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Panduan Guru - Kelas 3 | INFORMASI PENDIDIKAN 01. LINGKUNGAN"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : 1. Lingkungan dan Aturannya. Hari ke : 1. Mengenal lingkungan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyi lagu ”Kampung Halamanku”, kemudian menjawab pertanyaan.

SBK

2. INTI

 Membaca cerita tentang pengalaman berjudul ”Pengalaman Teman Baru” dilanjutkan menuliskan kata yang menunjukkan tempat.  Membuat kalimat.

 Mengamati gambar dan mengidentifikasi lingkungan alam dan buatan.

 Mengenal bilangan

Bahasa Indonesia

IPS

Matematika

3. PENUTUP

Mengamati lingkungan sekolah. IPS B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa dan guru menyanyikan lagu ”Kampung Halamanku Bersama-sama.”  Membaca cerita pengalaman”Pengalaman Teman Baru.”

 (Teks cerita sebaiknya dibaca oleh siswa secara bergantian per kalimat atau per paragraf, agar guru dapat mengetahui ketrampilan membaca siswa di awal kelas 3).

 Mencari nama tempat dalam cerita. a. Bukit Tinggi

b. Kota

c. Sumatra Barat d. Pulau

e. Padang f. Kampung

g. Gunung Singgalang h. Gunung Malintang i. Danau Singkarak j. Padang panjang k. Jakarta

l. Pelabuhan Teluk Bayur m. Pelabuhan Merak n. Selat Mentawai o. Selat Sunda, p. hutan,

 Membuat kalimat dari kata-kata di atas.

(2)

Lingkungan yang dibuat manusia: a. Jalan raya,

b. jalan kampung, c. kota,

d. pelabuhan, e. jalantol.

Lingkungan yang terjadi secara alami: a. hutan,

b. sungai, c. gunung, d. lembah, e. danau. f. Selat g. pulau

 Dari pengamatan tersebut siswa menuliskan maksud dari lingkungan buatan dan alam (sesuai pendapat siswa).

 Mengamati lingkungan sekitar sekolah (halaman, kebun, taman sekolah).  Mengenal bilangan tiga angka

C. CATATAN

a. Lingkungan alam adalah : lingkungan yang terbentuk karena proses alam secara alami. Contoh:

1. Gunung 2. lembah 3. laut 4. danau 5. pantai 6. jurang 7. sungai 8. bukit

9. dataran tinggi/puncak 10. dataran rendah

b. Lingkungan buatan adalah: lingkungan yang dibuat oleh manusia untuk tujuan tertentu. Contoh:

1. taman 2. jalan 3. sawah 4. perumahan 5. kolam. D. PR/TUGAS

(3)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : 1. Lingkungan dan Aturannya.

Hari ke : 2. Benda –benda yang ada di lingkungan A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain sambil menyanyi lagu ”Main Lingkaran.”

SBK

2. INTI

 Membandingkan banyak benda sesuai data dan dalam bentuk soal cerita.

 Membandingkan bilangan.  Membuat kalimat dengan kata

yang ditentukan

Matematika

3. AKHIR

Menyanyikan lagu ” Kampung Halamanku

SBK.

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru dan siswa menyanyikan lagu ”Main Lingkaran.” sambil

memperagakan jumlah anggota dalam lingkaran yang disebutkan dalam lagu.

 Kegiatan awal dilakukan agar siswa dapat membandingkan bilangan. (Bila jumlah siswa dalam kelompok kurang maka bilangan tersebut lebih kecil dari yang ditentukan).

 Membandingkan banyak bendasesuai data jumlah siswa di sekolah dan melalui soal cerita.

 Membandingkan bila

 Membuat kalimat dengan kata yang sudah ditentukan.  Menyanyikan lagu ” Kampung Halamanku”.

C. CATATAN untuk guru

 Menyiapkan bendera dari kertas bertuliskan bilangan. D. PR/TUGAS

1. 303 ... 330 6. 562 ... 526

2. 333 ... 239 7. 577 ... 538

3. 414 ... 441 8. 609 ... 690

4. 445 ... 454 9. 661 ... 616

(4)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Lingkungan dan Aturannya.

Hari ke : 3. Aturan yang berlaku di lingkungan A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain memindahkan bendera dilanjutkan tanya jawab.

Penjaskes/B.Ind. I

2. INTI

 Mengurutkan bilangan

 Mengurutkan bilangan pada garis bilangan.

 Menentukan sebab dan akibat bila sebuah permainan memiliki aturan dan sebaliknya.

 Mengidentifikasi peraturaan tertulis dan tidak tertulis

Matematika

PKN

3. AKHIR

 Membuat jadwal kegiatan harian B. Indonesia B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan permainan memindahkan dan mengurutkan bendera. Dilanjutkan tanya jawab.

 Dalam bermain memindahkan bendera usahakan semua anak berperan, karena akan dilanjutkan dengan mengurutkan bilangan.

 Guru dapat menuliskan bilangan pada bendera sesuai pada buku cetak.  Mengurutkan bilangan pada garis bilangan.

 Membahas permainan lari bendera dengan penekanan pada aturan yang ada pada permainan tersebut.

 Membuat jadwal kegiatan harian. C. CATATAN (PKn)

 Ada dua macam aturan yaitu:

Aturan tertulis dan tidak tertulis.

 Jika dalam sebuah permainan/kegiatan tidak ada aturannya akan mengakibatkan:

1. anak berebutan 2. permainan kacau 3. mau menang sendiri 4. ada anak yang pasif

5. suasana tidak menyenangkan

 Jika dalam sebuah permainan/kegiatan ada aturan yang jelas maka akan:

1. anak bergiliran sesuai urutan 2. permainan teratur

3. memberi kesempatan pada teman 4. semua anak mau berperan

(5)

 Bawalah gunting, kertas warna, lem, lidi dan sedotan.

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Lingkungan dan Aturannya. Hari ke : 4. Kegiatan di lingkungan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Membaca dialog tentang jadwal kegiatan harian

Bahasa Indonesia

2. INTI

 Membaca jadwal kegiatan harian.  Membaca bacaan tentang

langkah-langkah dan cara membuat baling-baling dari kertas.

 Membuat baling-baling kertas.  Membandingkan banyak benda.

Bahasa Indonesia Bahasa Indo/SBK.

SBK

Matematika

3. AKHIR

Bermain baling-baling

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru menunjuk siswa melakukan dialog secara berpasangan.

 Dialog digunakan sebagai pengantar kegiatan inti. (Membaca jadwal kegiatan).

 Membaca bacaan ”Baling-baling Kertas” dan melakukan petunjuk.  Pahami petunjuk pembuatan baling-baling

 Membuat baling-baling kertas sesuai langkah-langkah cara pembuatannya.

 Menyelesaikan soal tentang membandingkan benda.  Memainkan baling-baling kertas.

 Bila ada kaleng, isilah pasir, tancapkan baling-baling tersebut (untuk mengamati arah angin dan baling-baling dapat berputar atau tidak).  Mendengarkan cerita ”Sasha Ditawan Serigala”.

C. CATATAN untuk guru

 Membuat kartu bilangan yang dipakai di dada. (Kelompok penjala dan kelompok ikan).

D. PR/TUGAS

(6)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Lingkungan dan Aturannya. Hari ke : 5. Kerjasama di lingkungan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain menjala ikan Penjaskes

2. INTI

Mengurutkan bilangan melalui soal cerita dan garis bilangan.

Matematika

3. AKHIR

Mendengarkan cerita ”Mencari Alamat”. Bahasa Indonesia

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru menjelaskan cara bermain menjala ikan.

 Bermain menjala ikan, kemudian menuliskan bilangan sebagai penjala dan ikan ada buku cetak.

 Mengurutkan bilangan dengan cara menyelesaikan soal cerita. Jawaban:

a. 440 b. 670 c. 719

d. 449 dan 451 e. 990

 Mengurutkan bilangan pada garis bilangan. a. 855, 859, 863, 866, 870, 874. b. 881, 886, 891, 896, 901, 906. c. 965, 972, 979, 986, 993, 1.000. d. 960, 968, 976, 984, 992, 1.000. e. 954, 963, 972, 981, 990, 999.

 Siswa menyalin soal sejenis dari papan tulis .

 Untuk melatih siswa memahami kalimat anak mengidentifikasi kalimat pada bacaan ” Mencari alamat”, tentukan kalimat berita, kalimat tanya. C. CATATAN

D. PR/TUGAS

Urutkan dari bilangan yang terkecil! Buatlahpada garis bilangan1 1. 678, 706, 660, 655

(7)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Pengaruh Aturan Bagi Lingkungan. Hari ke : 1. Ciri-ciri Lingkungan Alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

 Menyanyi lagu ”Bersihkan Kampung”.

SBK

2. INTI

 Mengidentifikasi kegiatan pada gambar.

 Menentukan ciri-ciri lingkungan bersih dan kotor.

 Mengidentifikasi keadaan lingkungan sekolah.  Membersihkan lingkungan  Melengkapi pola bilangan

IPA

IPA IPA

Matematika

3. AKHIR

Menggambar lingkungan sekolah yang bersih.

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru dan siswa menyanyikan lagu ”Bersihkan Kampung”.  Mengidentifikasi kegiatan sesuai dengan gambar.

a. Gambar di halaman 34 menunjukkan warga sedang bekerja bakti. Membersihkan saluran air agar air mengalir lancar.

Memotong rumput yang tumbuh tak beraturan. Mengangkut sampah ke tempat pembuangan sampah

b. Tujuan warga kampung membersihkan lingkungan agar bersih dan sehat.

c. Keuntungan lingkungan yang bersih: a. Terbebas dari penyakit

b. Udara disekitar lingkungan menjadi segar c. Lingkungan menjadi nyaman dan indah. d. Aman untuk dan bermain.

 Menentukan ciri-ciri lingkungan bersih dan kotor.  Mengidentifikasi lingkungan sekitar sekolah.

 Guru membantu meluruskan jawaban /isian yang kurang tepat, setelah akhir kegiatan .

 Membersihkan lingkungan dengan cara mengumpulkan sampah dan memisahkan sampah organik dan non organik.

(8)

C. CATATAN D. PR/TUGAS

Berilah tanda () pada kolom sampah organik atau sampah non organik!

NO JENIS SAMPAH SAMPAH

ORGANIK SAMPAH NON ORGANIK 1. Kantong plastik

2. Daun rambutan 3. Ranting pohon 4. Daun pisang 5. Buku bekas 6. Bungkus permen 7. Lidi

(9)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Pengaruh Aturan Bagi Lingkungan. Hari ke : 2. Pengaruh Lingkungan bagi Kesehatan

A. JADWAL KEGIATAN N

O

KEGIATAN MATA

PEL 1

. AWALMenyanyikan ”Menanam Jagung” dengan syair lingkungan sehat. SBK 2

. INTI Mendeskripsikan cara menjaga lingkungan .  Cara menjaga lingkungan bersih.

 Mengidentifikasikan penyebab lingungan kotor.  Membuat pembagian tugas piket.

 Melengkapi pola bilangan

IPA IPA

3

. AKHIRMenyanyikan lagu ” Bersihkan Kampung”. SBK B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru dan siswa menyanyikan lagu ”Menanam Jagung” dengan syair Lingkungan Sehat.

 Membuat kalimat tentang lingkungan pada gambar. Contoh: a. Lingkungan sekolahku bersih dan rapi.

b. Pohon buah-buahan tumbuh subur di halaman. c. Tidak ada sampah berserakan di halaman.

d. Tempat sampah disediakan di depan setiap kelas.

e. Siswa dapat bermain dengan riang gembira di halaman.

 Menuliskan cara menjaga kebersihan lingkungan (hindari kalimat yang negatif misalnya : Jangan buang sampah sembarangan, sebaiknya

Buanglah sampah di tempat sampah. 1. Ruang kelas – disapu, dipel.

2. Halaman – disapu, dicabut rumput pengganggunya 3. Kamar mandi- disiram setelah digunakan, disikat. 4. Saluran air/got - cabutin rumputnya, angkat lumpurnya. 5. Pagar – dicat, hindari memanjat.

 Mengidentifikasi penyebab lingkungan kotor. 1. Ruang kelas – makan di dalam kelas, membuang sampah sembarangan. 2. Halaman – banyak sampah, tidak disapu.

3. Kamar mandi/WC – tidak disiram, bau, kotor.

4. Saluran air/got – air tidak mengalir, banyak sarang nyamuk. 5. Pagar – kotor, cat mengelupas, berdiri tidak tegak.

 Membuat pembagian tugas piket harian. Yang harus dilakukan petugas piket

kelas adalah: 1. Menyapu kelas

2. menghapus papan tulis

(10)

4. merapikan meja dan kursi

5. merapikan buku-buku (dalam kelas).

 Menyanyikan lagu ”Lingkungan Sehat”.

C. CATATAN D. PR /TUGAS

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Pengaruh Aturan Bagi Lingkungan. Hari ke : 3. Akibat lingkungan tidak sehat

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyikan lagu ”Lingkungan Sehat”

SBK 2. INTI

 Mengidentifikasi lingkungan kotor sesuai dengan gambar.  Menjelaskan akibat

lingkungan kotor.

 Mengurutkan gambar dan membuat kalimat sesuai dengan gambar.

 Menyusun kalimat menjadi paragaraf.

 Menentukan pola bilangan

IPA IPA

Bahasa Indonesia.

Bahasa Indonesia Matematika 3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Bagimu Negri”. SBK B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru dan siswa menyanyikan lagu ”Menanam Jagung” dengan syair Lingkungan Sehat”.

 Mengidentifikasi lingkungan yang kotor dengan cara membuat kalimat tentang keadaan lingkungan pada gambar.

 Menjelaskan akibat lingkungan kotor.

Akibat yang ditimbulkan lingkungan yang kotor: a. Banyak lalat.

b. Bau busuk c. Tidak indah.

Cara menjaga lingkungan agar tetap bersih: a. Disapu

b. Sampah dibuang pada tempatnya. c. Mencabut rumput liar.

d. Membuat pagar

e. Menanam tanaman hias

(11)

Demam Berdarah

1. Minggu siang itu Bima, Jedi dan teman-temannya berada di lapangan untuk menonton sepakbola.

2. Ketika sedang asyik mengamati tendangan bola, kaki Jedi digigit nyamuk.

3. Di samping lapangan terdapat kaleng bekas pengecatan. 4. Beberapa kaleng berisi air hujan.

5. Airnya tampak jernih.

1. Sesampainya di rumah Jedi makan lalu tidur, karena kelelahan. 2. Tiga hari kemudian badan Jedi demam.

3. Jedi dibawa ke dokter oleh ibunya. 1. Dokter memeriksa Jedi dengan teliti.

2. Dokter menasehati agar Jedi dirawat di Rumah Sakit. 3. Dengan tenang ibunya mendampingi Jedi.

4. Ternyata Jedi terkena demam berdarah.

1. Jedi dirawat di rumah sakit, ditunggui ibu dan ayahnya. 2. Jedi tidak takut, ia percaya penyakitnya akan segera sembuh. 3. Teman-temannya menjenguk Jedi ke rumah sakit.

4. Hati Jedi terhibur.  Menentukan pola bilangan

 Menyanyikan lagu ” Bagimu Negri” C. CATATAN

(12)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Pengaruh Aturan Bagi Lingkungan. Hari ke : 4. Membuat aturan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Melakukan permainan ”Dimanakah Kau tempatkan Aku?”

PKn, Penjaskes 2. INTI

 Mencocokkan hasil permainan.  Membuat peraturan tertulis.  Menceritakan pengalaman  Menentukan pola bilangan

PKn

PKn, Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Matematika 3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Pelangi” dengan syair ”Dimana Kau ada?”

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan permainan sesuai petunjuk yang disampaikan guru.

 Mencocokkan hasil penilaian.

1. Dilarang Merokok di ruang guru, ruang kelas. 2. Tutuplah kran setelah digunakan di kamar

mandi/WC.

3. Dilarang menginjak rumput di taman.

4. Dilarang mencorat-coret tembok di sekolah, di lingkungan sekitar.

5. Buanglah sampah pada tempatnya di tempat-tempat umum seperti pasar, terminal, sekolah, rumah sakit.  Membuat peraturan tertulis:

1. Contoh: Anak yang jaga tidak boleh mengintip. Parkir harus teratur.

 Menyanyikan lagu ”Pelangi” dengan syair ”Di mana Kau Ada.” C. CATATAN

(13)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Pengaruh Aturan Bagi Lingkungan. Hari ke : 5. Melaksanakan aturan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain sesuai petunjuk Penjaskes 2. INTI

 Mengunjungi perpustakaan.  Membaca cerita pengalaman  Menceritakan kembali cerita.  Menentukan pola bilangan

PKn

Bahasa Indonesia-PKn Bahasa Indonesiao 3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Dimana Kau

Ada?” SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan permainan sesuai aturan sambil menyanyikan lagu ”Main Lingkaran”.

 Guru mengkoordinir siswa mengunjungi perpustakaan.

 Siswa mengamati aturan yang ada di perpustakaan setelah itu kembali ke kelas.

 Siswa mengungkapkan berbagai aturan yang mereka temui di perpustakaan, misalnya:

- Harap tenang

- Kembalikan buku pada tempatnya - Sepatu harap dilepas

- Jagalah kebersihan - Dan sebagainya.

(Jika aturan di perpustakaan belum lengkap, siswa diminta memberi tambahan, aturan apa saja yang seharusnya ada).  Membaca cerita ”Mengunjungi Perpustakaan”.

 Menceritakan kembali secara tertulis.  Mengerjakan soal tentang pola bilangan  Menyanyikan lagu ”Di Mana Kau Ada”. C. CATATAN

(14)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Alam. Hari ke : 1. Contoh lingkungan alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain ”Si Buta.” PKN/penjaskes.

2. INTI

 Menjelaskan aturan dan manfaatnya.  Mendiskripsikan lingkungan alam  Menceritakan gambar.

 Menentukan nilai tempat.

B. Indonesia/PKn IPS

B. Indonesia/PKn

3.  AKHIR

Menyanyikan lagu ” Kampuang Nan Jauh Di Mato”

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa bermain “Permainan Si Buta”, dilanjutkan tanya jawab.  Guru menjelaskan aturan dalam permainan Si Buta.

 Siswa melengkapi tabel.

 Menulis kalimat sesuai gambar.  Menentukan nilai tempat.

 Mendengarkan dongeng “ Kampuang Nan Jauh di Mato”. C. CATATAN

(15)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Alam. Hari ke : 2. Mamfaat lingkungan alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyikan lagu ”Tuhan yang Maha Esa” SBK 2. INTI

 Mengidentifikasi macam-macam lingkungan alam dan manfaatnya.

 Membuat kalimat dengan kata yang tersedia.  Menentukan nilai tempat suatu bilangan

IPS

Bahasa Indonesia/IPA 3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Kampuang Nan Jaug di Mato.”

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru dan siswa menyanyikan lagu “Tuhan yang Maha Esa”.  Siswa mengamati gambar-gambar tentang lingkungan alam.

 Siswa menuliskan manfaat dari lingkungan yang diamati, pilih pada penyataan “Manfaat Lingkungan Alam”.

 Membuat kalimat menggunakan kata yang telah ditentukan (lingkungan alam).

 Mentukan nilai tempat suatu bilangan.

 Menyanyikan lagu “kampuang nan Jauh Ddi Mato” bersama-sama. C. CATATAN

Lingkungan alam adalah:

Contoh: Gunung, hutan, laut, dataran rendah, sungai, danau, dataran tinggi. Manfaat lingkungan alam antara lain:

Gunung : 1. rekreasi

2. menghasilkan batu dan pasir untuk bangunan Hutan : 1. resapan air

2. menghasilkan kayu untuk bangunan 3. paru-paru dunia.

Laut 1. tempat nelayan mencari ikan 2. penghasil garam

3. rekreasi.

Dataran rendah: 1. tempat menanam berbagai sayuran 2. tempat olah raga

3. menanam buah-buahan Sungai 1. transportasi

(16)

Danau 1. rekreasi

2. menampung air hujan 3. memelihara ikan D. PR /TUGAS

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Alam. Hari ke : 3. Menggambar lingkungan alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA

PELAJARAN

1. AWAL

Bermain kartu bilangan Matematika

2. INTI

 Menjumlahkan tanpa menyimpan.  Membaca cerita Akbar

Matematika Bahasa Indonesia 3. AKHIR

Menggambar lingkungan alam.

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru mengajak siswa bermain “Kartu Bilangan” sesuai petunjuk  Menjumlahkan bilangan tanpa teknik memyimpan.

 Membaca cerita Akbar

 Menggambar Pemandangan / Lingkungan Alam. Sesuai cerita Akbar. C. CATATAN

D. PR /TUGAS Isilah!

1. 5 ratusan + 7 puluhan + 3 satuan = ... 2. 6 ratusan + 8 puluhan + 2 satuan = ... 3. 7 puluhan + 6 satuan + 6 ratusan = ... 4. 8 puluhan + 6 ratusan + 8 satuan = ... 5. 1 satuan + 0 puluhan + 8 ratusan = ... Tulis bentuk panjangnya!

(17)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Alam. Hari ke : 4. Kegiatan di lingkungan alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyikan lagu ” Kampuang Nan Jauh di Mato”

Penjaskes 2. INTI

 Mengenal kegiatan di lingkugan alam.

 Menjumlahkan bilangan dengan teknik menyimpan.

matematika

3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Naik-naik ke Puncak Gunung.” ” Rajin Belajar’

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Menyanyikan lagu “Kampuang nan Jauh di Mato”.  Mengenal kegiatan di lingkuan alam

 Guru memberi penjelasan tentang penjumlahan dengan teknik menyimpan dan dengan teknik menyimpan.

 Menyelesaikan soal penjumlahan. a. Hitunglah!

1. 229 + 142 = 2. 229 + 143 = 3. 309 + 151 = 4. 328 + 217 = 5. 338 + 264 = 6. 358 + 215 = 7. 368 + 209 = 8. 367 + 216 = 9. 387 + 215 = 10. 405 + 279 = b. 416

155 +

437 176 +

456 205 +

458 147 +

(18)

 Menyanyikan lagu “Naik-Naik Ke Puncak Gunung”

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Alam. Hari ke : 5. Bermain di lingkungan alam

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Mengamati gambar gerak murni. Melakukan gerakan murni

SBK 2. INTI

 Membuat tarian sambil menyanyi.  Menceritakan pengalaman berlatih

menari.

SBK

3. AKHIR

Membaca puisi :Tarian Alam” B.Indonesia B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa dan guru mengamati gambar Gerak Murni dan mengisi kalimat pernyataan di bawahnya.

 Mengamati dan menirukan gerakan tarian pada gambar.

 Membuat tarian dambil menyanyi sesuai lagu dalam kelompok.  Menuliskan cerita tentang pengalaman berlatih menari.

 Membaca puisi “Tarian Alam”

C. CATATAN D. PR /TUGAS

Menghafalkan gerakan tarian dalam kelompok, di rumah masing-masing. 502

(19)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Buatan. Hari ke : 1. Contoh lingkungan biatan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA

PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyikan lagu ”Kreta Apiku” SBK

2. INTI

 Mengamati gambar lingkungan buatan dan mengidentifikasinya.

 Membaca nyaring bacaan ” Akbarpun Menari”

 Menuliskan kata yang menunjukan lingkungan buatan dari bacaan.

 Membuat kalimat sesuai kata yang ditulis.

 Menuliskan contoh lingkungan buatan yang berhubungan dengan alam.

 Menuliskan contoh lingkungan alam yang berhubungan dengan bangunan.

 Menentukan bilangan hasil pengurangan tanpa meminjam IPS Bahasa Indonesia IPS

Matematika 3. AKHIR

Menyanyi sambil menari.

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Guru mengajak siswa menyanyikan lagu ”Kreta Apiku”

 Mengamati gambar dilanjutkan menjawab pertanyaan-pertanyaan.  Melengkapi kalimat tentang lingkungan buatan.

 Guru menunjuk beberapa siswa secara bergantian untuk membaca nyaring ”Akbarpun Menari”.

 Menyebutkan lingkungan buatan yang terdapat pada bacaan ”Akbarpun Menari” kemudian menuliskan manfaat masing-masing.

A. Contoh:

▬ Rumah untuk berlindung dari panas dan hujan. ▬ Jalan untuk lalu lintas pejalan kaki dan pengendara.

▬ Jembatan untuk penyebarangan dan penghubung antara dua tempat.. ▬ Perumahan untuk pemukiman penduduk.

▬ Kampung untuk tempat tinggal penduduk kampung, bercocok tanam.  Siswa mendiskusikan dalam kelompok kecil tentang permasalahan yang

(20)

B. Pagar → tidak aman.

C. Saluran air → air tergenang dan becek. D. Kamar mandi/WC → tidak dapat buang air. E. Kantin → jajan sembarangan.

 Siswa menyanyikan lagu ” Naik Kereta Api” sambil menari. C. CATATAN

D. PR /TUGAS

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Buatan. Hari ke : 2. Manfaat lingkungan buatan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA

PELAJARAN

1. AWAL

Menyanyikan lagu ” Kereta Apiku” B. Indonesia 2. INTI

 Menentukan manfaat lingkungan buatan.

 Menyebutkan manfaat lingkungan buatan di sekolah.

 Menuliskan bilangan hasil pengurangan dengan teknik meminjam.

IPS.

3. AKHIR

Mendengarkan cerita ” Kaisar dan Benih Bunga:

Bahasa Indonesia

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa menyanyikanm lagui” Kerta Apiku”

 Membaca macam-macam manfaat lingkungan buatan.

 Menuliskan manfaat lingkungan buatan pada lpasangan yang tepat.  Kita dapat menjaga kesehatan lingkungan sekolah dengan cara:

1) Membuang sampah pada tempatnya.

2) Buang air kecil disiram sampai hilang baunya. 3) Makan dan minum jangan di dalam kelas. 4) Bersihkan salurn air

5) Menyapu ruang kelas, teras dan halaman. 6) Bersihkan jendela.

 Menuliskan cerita pengalaman menjaga lingkungan rumah.  Mengerjakan hasil pengurangan

 Mendengarkan cerita.

(21)

Kaisar Yona adalah seorang yang sangat mencintai alam. Tanaman apa pun yang ditanam tumbuh dan berbunga. Rerumputan dan pohon buah-buahan pun demikian, sungguh ajaib! Ia sangat menyukai bunga, tiap hari ia merawat tanaman bunga miliknya. Namun, ia sudah sangat tua dan harus menunjuk penerusnya. Diumumkanlah kepada rakyatnya untuk datang ke istana.

Serena adalah seorang gadis kecil yang tinggal di sebuah desa. Dari dulu, ia ingin melihat istana dan Kaisar. Ia pun memutuskan untuk pergi ke istana. Betapa mengagumkan istana ini! Ia menuju aula utama. Semua warga berkumpul di situ.

Terdengarlah bunyi ratusan terompet untuk mengumumkan kedatangan Kaisar. Suasana menjadi sangat hening. Kaisar memasuki ruangan dengan membawa sebuah kotak kecil. Ia menyambut semua orang dan menghampiri mereka. Serena penasaran dengan kotak kecil tersebut.

Tibalah Kaisar di depan Serena. Ia membungkuk pada Kaisar dan Kaisar mengambil sesuatu dari dalam kotak kecil itu dan memberikan benih bunga kepada Serena. Serena merasa menjadi gadis yang paling bahagia.

Setelah semua dihampirinya, Kaisar mengumumkan:

“Barangsiapa dapat memperlihatkan bunga paling cantik dalam waktu satu tahun akan terpilih sebagai penerusku!”

Serena pulang dengan benih dalam genggaman. Ia sangat yakin bunganya akan menjadi bunga yang paling cantik. Ia mengisi pot dengan tanah subur dan ditanamlah benih bunga itu dengan hati-hati, lalu disiramnya setiap hari.

Hari-hari berlalu, tetapi tidak ada yang tumbuh. Kemudian, ia pindahkan benih ke dalam pot yang lebih besar. Namun, tetap tidak ada tanda-tanda benih akan tumbuh.

Tak terasa setahun telah berlalu. Musim semi telah tiba dan saatnya kembali ke istana. Serena sedih sekali karena tak ada bunga yang dipersembahkan kepada Kaisar. Teman-temannya membawa bunga yang besar. “Serena, kamu tidak dapat menemui Kaisar dengan pot kosong, kan?” ejek temannya.

Ayah Serena menghiburnya, “Kamu sudah berusaha sebisamu.” Serena memutuskan untuk pergi ke istana dengan pot berisi tanah tanpa bunga. Di istana, semua datang dengan membawa bunga yang cantik.

Serena tertunduk malu dan takut. Kaisar menghampirinya, “Mengapa kamu membawa pot kosong?” tanya Kaisar.

“Tuanku, hamba tanam benih itu dan hamba sirami tiap hari, tetapi tidak tumbuh.”

Kaisar tersenyum lalu menggenggam tangan Serena yang ketakutan. Tiba-tiba Kaisar berkata, “Aku sudah menemukan penerusku, yang pantas memerintah setelah aku.” Serena bingung.

“Aku tidak tahu dari mana orang-orang ini mendapatkan bunga karena benih yang kuberikan terlalu matang, jadi mustahil dapat

(22)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Buatan. Hari ke : 3. Menggambar lingkungan buatan

A. JADWAL KEGIATAN N

O KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain sesuai petunjuk. PKn 2. INTI

 Menuliskan pengalaman  Membacakan pengalaman  Mengerjakan soal pengurangan

kemudian memasangkan dengan hasil pengurangan yangsama.

B. Indonesia Matematika

3. AKHIR

Menggambar lingkungan buatan. SBK B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan permainan sesuai petunjuk.

 Guru memberikan penjelasan tentang norma sopan santun di sekolah.

 Membaca contoh pengalaman tentang sanksi permainan.  Menulis cerita pengalaman dan mencantumkan waktu, tempat,

pelaku dan peristiwanya.

 Mengerjakan soal pengurangan dan memasangkan dengan hasil pengurangan yang sama.

 Menggambar lingkungan buatan.

C. PR /TUGAS ISILAH!

(23)

4. 730 - 350 = ... 5. 765 - 326 = ... 6. 777 - 484 = ... 7. 846 - 528 = ... 8. 851 - 543 = ... 9. 900 - 509 = ... 10. 958 - 584 = ...

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Buatan. Hari ke : 4. Kegiatan di lingkungan buatan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Melakukan percakapan B. Indonesia 2. INTI

 Membaca nyaring bacaan ” Lingkungan”

 Membedakan lingkungan bersih dan kotor pada gambar

 Menentukan bilangan hasil pengurangkan

B. Indonesia

Matematika 3. AKHIR

Menyanyikan lagu ”Ampar -mpar Pisang.”

SBK

B. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan percakapan secara berpasangan. Guru menunjuk beberapa pasang siswa.

 Membaca bacaan dengan lafal dan intonasi yang sesuai.

 Siswa membedakan lingkungan sehat dan tidak sehat dengan cara mengamati gambar.

 Melengkapi tabel tentang lingkungan sehat dan tidak sehat serta cara menjaganya agar tetap sehat.

 Mengurangakan 2 bilangan 3 angka , kemudian hbilangan hasil pengurangn dituliskan dalam teka-teki silang yang tepat.

 Menyanyikan lagu ” Ampar-ampar Pisang”. C. CATATAN

(24)

TEMA : LINGKUNGAN

Sub tema : Manfaat Lingkungan Buatan. Hari ke : 5. Bermain di lingkungan buatan

A. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN MATA PELAJARAN

1. AWAL

Bermain pesawat. Penjaskes

2. INTI

 Menuliskan bilangan hasil pengurangan.

 Menyusun kalimat menjadi paragraf yang tepat

Matematika

3. AKHIR

Mendengarkan dongeng ”Capo yang Sombong.”

Bahasa Indonesia

A. TEKNIS PELAKSANAAN

 Siswa melakukan permainan ”Menerbangkan Pesawat ke Sasaran.” Dilanjutkan dengan tanya jawab.

 Mengurangkan 2 bilangan 3 angka dengan teknik meminjam.  Menyusun kalimat menjadi paragraf yang tepat.

 Mendengarkan cerita ”Capo yang Sombong”.

Capo yang Sombong

Alkisah, ada seekor anak capung yang sombong. Ya, si Capo namanya. Ia sangat nakal. Capo jarang mau mendengar nasihat ibunya. Di sore yang cerah, Capo asyik terbang di udara.

“Capo, jangan main jauh-jauh!” nasihat ibunya. Capo tak mendengar kata ibunya. Ia malah terbang meninggalkan ibu dan kedua adiknya.

“Capo, jangan main jauh-jauh, Nak!” Ibu menjadi kesal. “Ingat adik-adikmu! Kau lupa mengajak mereka bermain!”

“Daah Ibuuu! Hari ini aku ingin bermain sendiri!” Capo melesat meninggalkan ibunya.

(25)

takut! Toh dia tak punya sayap dan tak bisa terbang!” Sifat sombongnya mulai muncul. Saat langit menjadi gelap, Capo mulai cemas. Tiba-tiba, Ngi Ngi angin bertiup kencang. Oh! Capo terpelanting. Lalu yang terjadi, Ngi Ngi angin meniup tubuh Capo semakin jauh.

Ngi Ngi angin terus bergerak mendekat. Ia meniup Capo lebih kencang. Oh, rupanya Ibu menyaksikan peristiwa itu.

“Capo, bertahanlah, Nak!” Sayang Ibu tak bisa menjangkau Capo. Capo mulai panik. Apalagi guntur datang menggelegar. Ditambah kilatan petir membuat Capo takut. Ia segera mencari tempat berlindung.

“Brrrr, dingin sekali….” Capo menggigil. Tiba-tiba, Capo teringat pada ibu dan kedua adiknya, Capo ingin menangis. Namun tak disangka, Lulu ular menyelinap dari rimbun dedaunan.

“Hmm, tahu juga kalau aku lapar….” Seketika Ngi Ngi angin menghentikan langkahnya.

Hap, Lulu segera menyerang Capo. “Aaaa….!” Capo kaget bukan kepalang. Untunglah Ngi Ngi angin cepat meniup tubuh Capo. Ctak! Serangan Lulu meleset.

“Aduh!” Lulu ular meringis. Kepalanya terbentur pohon. “Huh! Salah perhitungan!” Lulu menggerutu.

“Tidakkah kau lihat, Capo? Si Lulu ada di pohon itu,” Ngi Ngi angin memberi tahu.

“Oh, Ngi Ngi, terima kasih atas bantuanmu. Aku tak tahu apa yang terjadi jika kau tak segera meniupku.” Capo sedikit lega. “Aku menyesal tak mau mendengar nasihat Ibu.”

“Pulanglah Capo. Ibumu pasti cemas menunggumu.”

“Yah aku berpikir hal yang sama…. Tapi sungguh, aku tak mengenal tempat ini,” Capo mulai khawatir. “Bagaimana aku bisa pulang?” Capo tampak lesu.

“Aha! Tak perlu khawatir, aku akan meniupmu sampai ke rumah!” “Waaa, terima kasih, Ngi Ngi!” seru Capo gembira.

Akhirnya, Capo pulang dengan selamat. “Sekali lagi terima kasih, Ngi Ngi. Aku tak tahu bagaimana membalas jasamu.”

“Ah, sudahlah! Itu sudah menjadi tugasku. Sampai jumpa, Capo. Sampaikan salamku untuk ibumu!”

Sumber: Seri Cerita Sebelum Tidur

 CATATAN

Referensi

Dokumen terkait

Dapat disimpulkan dari pernyataan Azwar (2003), bahwa skala psikologi adalah alat ukur yang memiliki karakteristik: Stimulusnya berupa pernyataan yang tidak langsung

Syukur dan terimakasih penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untukmerasakan dan mengikuti pendidikan

This pathway has been suggested to occur during alkoxide transfer reactions between coordinatively unsaturated metal centers.% Another mechanism involves ion pairs, in which

Pada hari ini senin tanggal dua puluh bulan Nopember tahun dua ribu tujuh belas (20-11-2017) , berdasarkan hasil evaluasi persyaratan kualifikasi dan persyaratan teknis kualifikasi

Predetermined cash in levels create a grid of price levels there positive transactions will be cashed in continuously until the group of transactions are profitable.. In simple

Target Hasil: Cakupan KoordinasI dan FasiiitasI Jnisan Pemerintahan, Pembangunan dan rfemasyarakatan. Target Keluaran: Tertaksananya koordinasi Penqelolaan sumber

[r]

10.11 Apabila ketentuan baru atau perubahan penting tersebut tidak dituangkan dalam Adendum Dokumen Pengadaan, maka ketentuan baru atau perubahan tersebut dianggap tidak ada