• Tidak ada hasil yang ditemukan

Abstrak Skripsi Yoga Aji Nugraha 15010112140171 (085267269871)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Abstrak Skripsi Yoga Aji Nugraha 15010112140171 (085267269871)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN INTENSI TURNOVER PADA PEGAWAI PDAM

TIRTA MOEDAL KOTA SEMARANG

Yoga Aji Nugraha 15010112140171

Fakultas Psikologi

Universitas Diponegoro Semarang

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara iklim organisasi dengan intensi turnover pada pegawai PDAM Tirta Moedal Kota Semarang. Intensi turnover adalah keinginan individu untuk meninggalkan perusahaan atau organisasi. Iklim organisasi adalah persepsi individu terhadap situasi lingkungan kerjanya, yang dilihat, diamati dan dirasakan oleh individu selaku anggota organisasi kemudian diberi makna oleh individu berdasarkan interpretasi mereka terhadap situasi lingkungan. Subjek penelitian 78 pegawai PDAM Tirta Moedal Kota Semarang yang didapatkan dengan teknik cluster random sampling. Alat ukur yang digunakan pada penelitian ini adalah skala intensi turnover (25 aitem, α = .884) dan skala iklim organisasi (45 aitem, α = .954). Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan negatif yang signifikan antara iklim organisasi dengan intensi turnover (r = -.758; p = .000; p< 0,05). Iklim organisasi memberikan sumbangan efektif sebesar 57,5%terhadap intensi turnover.

Referensi

Dokumen terkait

Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh digunakan Analisis Regreasi Sederhana, Analisis Koefisien Korelasi, Analisis Koefisien Determinasi, dan Pengujian Hipotesis

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui daya hambat optimum ekstrak alga merah Eucheuma spinosum menggunakan 3 pelarut (metanol, etil asetat dan n-heksan) dan

Dengan kata lain hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa tidak selamanya remaja yang memiliki tipe temperamen phlegmatis memiliki resiliensi yang sangat ren- dah

Pengaruh kompetensi kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru pada SMK Negeri Se Kota Makassar diperoleh dari hasil olah data yang dilakukan dengan bantuan

Nomor 5587), sebagaimana telah terakhir dengan undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas undang-undang Nomor 23 Tahun 2ol4 tentang

Penelitian ini dimaksudkan untuk menjawab rumusan masalah : Apakah metode drill mampu meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Al-qur’an Hadits materi

Gelombang laut (ombak) adalah gerakan naik turun permukaan air laut yang secara teratur memperlihatkan bagian-bagian yang tinggi sebagai puncak dan yang

Menciptakan suatu bisnis model yang bergerak dalam industri kreatif sektor permainan interaktif yaitu real escape game yang ditujukan untuk remaja dengan