• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laporan Praktikum Dan Sistem Informasi.docx

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Laporan Praktikum Dan Sistem Informasi.docx"

Copied!
89
0
0

Teks penuh

(1)

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT semata karena dengan rahmat dan hidayah-Nya lah penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktikum Sistem Informasi tepat pada waktunya.

Terwujudnya laporan ini, tentunya tidak lepas dari bantuan-bantuan yang telah penulis terima. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada yang terhormat:

1. Bapak Ahmad Fahrudi S, S.Kom. MT selaku dosen pembimbing Praktikum Sistem Informasi.

2. Ibu Sandy Nataly Mantja, S.Kom selaku dosen mata kuliah Sistem Informasi.

3. Ibu Sandy Nataly Mantja, S.Kom selaku Ketua Pelaksana Praktikum Sistem Informasi Jurusan Teknik Informatika ITN Malang.

4. Instruktur Lab. Database dan Sistem Informasi Teknik Informatika yang telah memberi petunjuk kepada penulis selama pelaksanaan praktikum. 5. Rekan-rekan yang telah membantu dalam pelaksanaan dan penyelesaian

laporan ini.

Harapan penulis laporan praktikum ini bermanfaat bagi penulis sendiri maupun pembaca.

Malang, … Desember 2016

(2)

DAFTAR ISI

2. Standart Operating Procedure (SOP)...1

2.1 Langkah-Langkah...2

2.2 Alat dan Bahan...9

2.3 Tujuan...9

2.4 Kesimpulan...10

3. Data Flow Diagram (DFD)...10

3.1 Langkah-Langkah...11

1. Database SQLServer 2005...14

1.1 Langkah-Langkah...14

(3)

1.3 Tujuan...57

1.4 Kesimpulan...57

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI...58

PERTEMUAN KE : 4...58

1. Implementasi Visual Studio 2008...58

1.1 Langkah-Langkah...58

1.2 Alat dan Bahan...68

1.3 Tujuan...68

1.4 Kesimpulan...69

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI...70

PERTEMUAN KE : 5...70

1. Reporting...70

1.1 Langkah-Langkah...70

1.2 Alat dan Bahan...74

1.3 Tujuan...75

1.4 Kesimpulan...75

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI...76

PERTEMUAN KE : 6...76

1. Hak Akses...76

1.1 Langkah-Langkah...76

1.2 Alat dan Bahan...80

1.3 Tujuan...81

1.4 Kesimpulan...81

(4)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Flowchart Pendataan Petugas...3

Gambar 1.2 Flowchart Pendataan Barang Masuk...4

Gambar 1.3 Flowchart Pembelian Bahan Baku...6

Gambar 1.4 Flowchart Penyerahan Barang Laundry & Dry Clean...7

Gambar 1.5 Flowchart Penggajian Karyawan Laundry RL...9

Gambar 1.6 Data Flow Diagram Level 0...11

Gambar 1.7 Data Flow Diagram Level 1...12

Gambar 2.1 SQLServer 2005 Network Configuration...18

Gambar 2.2 SQL Server 2005 Surface Area Configuration...19

Gambar 2.3 Surface Area Configuration for Services and Connections....19

Gambar 2.4 SQL Server 2005 Surface Area Configuration...20

Gambar 2.5 Surface Area Configuration for Features...20

Gambar 2.6 Connect SQLServer 2005...21

Gambar 2.7 SQLServer 2005...21

Gambar 2.8 Server Properties...21

Gambar 2.9 SQLServer 2005...22

Gambar 2.10 Restart SQLServer 2005...22

Gambar 2.11 SQLServer 2005...22

Gambar 2.12 New Login SQLServer 2005...22

Gambar 2.13 SQLServer 2005...23

Gambar 2.14 New User SQLServer 2005...23

Gambar 2.15 SQLServer 2005...23

Gambar 2.16 Restart SQLServer 2005...24

Gambar 2.17 Ethernet Properties...24

Gambar 2.18 TCP/IPv4...24

Gambar 3.1 New Project...27

Gambar 3.2 New Project Dialog...27

Gambar 3.3 Add Module...27

Gambar 3.4 Add Class...28

(5)

Gambar 3.7 Tampilan Running pada Form Pembelian...33

Gambar 3.8 Design Form Pemasukan...34

Gambar 3.9 ColumnHeader Editor ListView Pemasukan...36

Gambar 3.10 Tampilan Running pada Form Pemasukan...41

Gambar 3.11 Design Form Keluaran...42

Gambar 3.12 ColumnHeader Editor ListView Keluaran...44

Gambar 3.13 Tampilan Hasil Running Form Keluaran...49

Gambar 3.14 Design Form Penggajian...50

Gambar 3.15 ColumnHeader Editor ListView Penggajian...52

Gambar 3.16 Tampilan Running pada Form Penggajian...56

Gambar 4.1 Design Form Petugas Laundry RL...59

Gambar 4.2 ColumnHeader Editor ListView Petugas...61

Gambar 4.3 Tampilan Running pada Form Petugas Laundry...63

Gambar 4.4 Design Form Pelanggan...63

Gambar 4.5 ColumnHeader Editor ListView Pelanggan...65

Gambar 4.6 Tampilan Running Form Pelanggan...68

Gambar 5.1 Add New Data Set...71

Gambar 5.2 Add New Crystal Report...71

Gambar 5.3 Crystal Report Gallery...71

Gambar 5.4 Database Expert...72

Gambar 5.5 Database Expert Dialog...72

Gambar 5.6 Design Report...72

Gambar 5.7 Field Table Database...73

Gambar 5.8 Tampilan Cetak Pemasukan...74

Gambar 5.9 Tampilan Laporan Pembelian Laundry RL...74

Gambar 6.1 Design Form Utama...77

(6)

DAFTAR TABEL

Table 2.1 Tabel Admin...12

Table 2.2 Tabel Petugas...13

Table 2.3 Tabel Pelanggan...13

Table 2.4 Tabel Pembelian...13

Table 2.5 Tabel Pemasukan...14

Table 2.6 Tabel Keluaran...14

Table 2.7 Tabel Gaji...14

Table 3.1 Table PropertiesForm Pembelian Barang...27

Table 3.2 Table Properties ListViewForm Pembelian Barang...29

Table 3.3 Table Properties Form Pemasukan...32

Table 3.4 Table Properties ListView Form Pemasukan...34

Table 3.5 Table Properties Form Keluaran...40

Table 3.6 Table Properties ListView Keluaran...42

Table 3.7 Table Properties Form Penggajian...48

Table 3.8 Table Properties ListView Penggajian...50

Table 4.1 Table Properties Form Petugas...57

Table 4.2 Table Properties ListView Petugas...59

Table 4.3 Table Properties Form Pelanggan...62

Table 4.4 Table Properties ListView Pelanggan...63

Table 6.1 Table Properties Form Utama...75

(7)
(8)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

MATERI : 1. Konsep Dasar Sistem Informasi

2. Standart Operating Procedure 3. Data Flow Diagram

TUGAS : 1. Penjelasan Sistem Informasi

2. Membuat SOP dari Sistem yang dibuat 3. Membuat DFD dari Sistem yang dibuat

1. Sistem Informasi

Sistem Informasi adalah suatu sistem yang mendukung fungsi operasi organisasi dengan kegiatan strategi untuk dapat menyediakan informasi yang diperlukan untuk pengambilan keputusan.

Sistem ini menyimpan, mengambil, mengubah, mengolah, dan mengkomunikasikan informasi yang diterima menggunakan sistem informasi. Adapun fungsi dari sistem informasi tersebut sebagai berikut :

1. Mendukung fungsi kepengurusan suatu organisasi. 2. Mendukung pengambilan keputusan.

3. Mendukung kegiatan operasional suatu organisasi.

2. Standart Operating Procedure (SOP)

Standard Operating Procedure merupakan serangkaian tatacara atau tahapan proses kerja tertentu. Isi Standard Operating Procedure :

1. Deskripsi, maksudnya memberikan keterangan tentang proses apa yang diuraikan.

2. Tujuan, maksudnya untuk kepentingan apa SOP ini dibuat.

(9)

4. Lampiran, dapat juga diberikan lampiran yang berisi semua hal yang berhubungan dengan SOP tersebut, misalnya: contoh formulir, contoh laporan,dokumen dan sebagainya.

5. Penjelasan Prosedur Kerja, yang dimaksud penjelasan disini bisa dituangkan dalam beberapa macam bentuk, ada dalam bentuk chart atau gambar, narasi, intruksi kerja sederhana. Hal ini bertujuan agar mengakomodasi semuakebutuhan pembaca SOP tersebut.

6. Diagram Alir, merupakan bagan yang menjelaskan secara rinci langkah-langkah dari proses program.

2.1 Langkah-Langkah

1 Standart Operating Procedure Pendataan Petugas A. Deskripsi

Prosedur ini menguraikan tata cara bagaimana pendataan Petugas pada sistem.

B. Pihak yang Terkait 1. Petugas.

2. Admin.

C. Formulir yang digunakan 1. Formulir data diri petugas. D. Dokumen yang Dihasilkan

1. Kartu Petugas (User dan Password.) E. Prosedur Kerja

1. Mulai

2. Petugas mengambil formulir kepada admin

3. Petugas mengisi formulir data diri sebagai acuan untuk memasukkan data ke sistem.

4. Formulir diserahkan pada admin.

(10)

Gambar 1.1 Flowchart Pendataan Petugas

2 Standart Operating Procedure Pendataan Masuk RL Laundry & Dry Clean

A. Deskripsi

Prosedur ini menguraikan tata cara Pendataan Masuk RL Laundry pada sistem.

B. Pihak yang Terkait 1. Pelanggan 2. Petugas

(11)

D. Dokumen yang Dihasilkan 1. Nota pembayaran E. Prosedur Kerja

1. Mulai

2. Pelanggan memasukkan barang yang akan di Laundry

3. Petugas mencatat dan melakukan penimbangan Barang, Jenis Barang, Fasilitas Laundry, No telepon, dan Alamat Jika diperlukan guna mendapatkan Layanan antar

4. Jenis Barang, Fasilitas Laundry, No telepon, dan Alamat Jika diperlukan guna mendapatkan Layanan antar.

5. Melakukan Proses pembayaran dahulu atau tidak (lunas atau belum) 6. Petugas Memberikan Nota Kepada Pelanggan

7. Petugas Melalukan proses pelayanan terhadap barang yang telah masuk

8. Setelah proses selesai dilakukan maka Petugas memberikan tanda terima karna barang telah siap diproses

9. Proses Selesai

F. Flowchart Pendataan Masuk Laundry RL

(12)

3 Standart Operating Procedure Pendataan Pembelian Bahan Baku RL

Laundry

A. Deskripsi

Prosedur operasi ini menguraikan tata cara pendataan barang keluar pada Sistem.

B. Pihak yang Terkait 1. Petugas.

2. Supplier 3. Pemilik Toko

C. Formulir yang digunakan 1. Formulir Barang

D. Dokumen yang Dihasilkan 1. Nota pembayaran E. Prosedur Kerja

1. Mulai

2. Suplier melakukan Pengecekkan Barang 3. Suplier melakukan transaksi kepada Petugas

4. Suplier memberikan Nota Pembayaran kepada Petugas RL Laundry 5. Suplier memberikan Bahan Baku kepada Petugas.

6. Petugas menerima Bukti Pembelian Barang terhadap Suplier 7. Menerima Slip Bukti dan menyimpan slip tersebut

(13)

F. Flowchart Pembelian Bahan Baku RL Laundry

Gambar 1.3 Flowchart Pembelian Bahan Baku

4 Standart Operating Procedure Penyerahan Barang RL Laundry & Dry Clean yang sudah jadi

A. Deskripsi

Prosedur ini menguraikan tata cara Penyerahan Barang Laundry yang sudah jadi pada sistem.

B. Pihak yang Terkait 1. Pelanggan 2. Petugas.

(14)

E. Prosedur Kerja 1. Mulai

2. Petugas melakukan Penyerahan Barang laundry 3. Pelanggan Memberikan Nota kepada Petugas

4. Petugas Melalukan proses pelayanan terhadap barang yang telah keluar

5. Setelah proses selesai dilakukan maka barang telah siap dikembalikan kepada pelanggan

6. Pelanggan Mengambil barang laundry

7. Pelanggan dapat menggambil atau pun mendapatkan layanan antar atas barang yang telah selesai

8. Proses Selesai

(15)

5. Standart Operating Procedure Penggajian Karyawan RL Laundry

A. Deskripsi

Prosedur ini menguraikan tata cara Penggajian Karyawan RL Laundry pada sistem.

B. Pihak yang Terkait 1. Petugas. 2. Pemilik Toko

C. Formulir yang digunakan 1. Nota Penggajian Petugas D. Dokumen yang Dihasilkan

1. Slip Gaji Petugas E. Prosedur Kerja

1. Mulai

2. Pemilik Toko Melakukan Pengecekkan Petugas yang aktif hadir bekerja

3. Pemilik Toko Melakukan perhitungan terhadap Gaji Petugas 4. Pemilik Toko Melakukan perhitungan terhadap bonus-bonus yang

akan diberikan kepada Petugas

5. Setelah proses perhitungan gaji untuk petugas, pemilik toko akan melakukan proses transaksi pencairan dana gaji untuk para Petugas. 6. Pemilik Toko Memberikan Slip Gaji Petugas

7. Petugas menerima gaji

8. Petugas Melalukan proses pengecekkan terhadap gaji yang telah keluar.

(16)

F. Flowchart Penggajian Karyawan Laundry RL

Gambar 1.5 Flowchart Penggajian Karyawan Laundry RL

2.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC

2. Microsoft Office Visio 2007 3. Microsoft Office Word 2016

2.3 Tujuan

1. Mampu menjelaskan konsep dasar Sistem Informasi. 2. Mampu menjelaskan fungsi SOP.

(17)

2.4 Kesimpulan

1. Dengan adanya SOP (Standart Operating Procedure) diharapkan alur suatu Sistem Informasi Laundry RL dapat dipahami dengan jelas.

3. Data Flow Diagram (DFD)

DFD merupakan suatu grafik yang menjelaskan sebuah sistem dengan menggunakan bentuk - bentuk atau simbol untuk menggambarkan aliran data dari proses - proses yang saling berhubungan.

Dalam DFD terdapat beberapa notasi :

1. Terminator/Entity

Terminator atau Entity ini juga dapat disebut sebagai pelaku yang berkaitan dengan sistem.

2. Process

Proses ini berfungsi untuk memproses suatu kegiatan dari sistem dengan menerima input kemudian diproses dan menghasilkan output.

3. Data Flow

Data Flow merupakan aliran data yang berfungsi untuk menunjukkan suatu data yang ditrasnformasikan ke proses ataupun terminator yang saling terkait dalam sistem.

4. Data Store

(18)

3.1 Langkah-Langkah 1. DFD Level 0

Gambar 1.6 Data Flow Diagram Level 0

(19)

2. DFD Level 1

Gambar 1.7 Data Flow Diagram Level 1

(20)

2. Microsoft Office Visio 2007 3. Microsoft Office Word 2016

3.3 Tujuan

1. Mampu menjelaskan fungsi dari DFD.

2. Mampu membuat DFD pada sistem yang akan dibuat.

3.4 Kesimpulan

1. DFD digunakan untuk menggambarkan proses – proses yang ada pada Sistem Informasi Laundry RL.

2. Untuk pembuatan DFD dimulai dari level 0 , level 1, level 2 dan seterusnya.

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(21)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

PERTEMUAN KE : 2

NIM : 1418026

NAMA : Farhan Setiawan

JUDUL : Sistem Informasi Akuntansi (SIA) pada

Perusahaan Jasa RL Laundry

MATERI : 1. Database SQLServer 2005

2. Client Server

TUGAS : 1. Membuat database

2. Konfigurasi Client Server

1. Database SQLServer 2005

Database merupakan tempat penampungan data – data dalam jumlah besar yang dapat diolah dan diproses sesuai dengan kebutuhan data. Tempat penyimpanan data pada Sistem Informasi Pergudangan ini menggunakan

database dikarenakan data – data yang digunakan terhitung banyak. Software database yang digunakan pada Sistem Informasi Pergudangan ini yaitu

SQLServer 2005. Didalam database ini terdapat beberapa table dan view (table virtual) yang diperlukan.

1.1 Langkah-Langkah 1. Desain Database

Berikut ini tabel – tabel yang digunakan pada Sistem Informasi Pergudangan :

A. Tabel Admin

(22)

Table 2.2 Tabel Petugas

C. Tabel Pelanggan

Table 2.3 Tabel Pelanggan

D. Tabel Pembelian

(23)

E. Tabel Pemasukan

Table 2.5 Tabel Pemasukan

F. Tabel Keluaran

Table 2.6 Tabel Keluaran

G. Tabel Gaji

(24)

CREATE VIEW Data_Pelanggan_Keluar_Laundry

ON a.id_Pelanggan=b.id_Pelanggan

WHERE a.Nama_Pelanggan=b.Nama_Pelanggan AND

Berikut ini view (table virtual) yang digunakan pada Sistem Informasi Laundry RL

1. Data Pelanggan Masuk Laundry

CREATE VIEW Data_Pelanggan_Masuk_Laundry

2. Data Pelanggan Keluar Laundry

1.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC 2. SQLServer 2005

3. Microsoft Office Word 2016

1.3 Tujuan

1. Mampu membuat database menggunakan SQLServer 2005.

2. Mampu menganalisa table yang dibutuhkan dalam pembuatan aplikasi. 3. Mampu membuat table beserta view yang diperlukan.

1.4 Kesimpulan

(25)

2. Client Server

Client Server merupakan suatu hubungan atau satu jaringan komputer yang menghubungkan Server dengan Client. Server berfungsi untuk memberikan suatu data atau dapat disebut sebagai sumber data yang datanya dapat diminta atau akses oleh Client yang terhubung dalam satu jaingan komputer.

Konfigurasi Client Server pada SQLServer sangat diperlukan untuk dapat mengakses data – data yang tersimpan dalam database yang dibuat sebelumnya. Konfigurasi ini dilakukan dari sisi Server dan Client cukup terhubung dalam satu jaringan komputer.

2.1 Langkah-Langkah

1. Langkah-langkah konfigurasi SQL Server 2005 :

1. Buka SQL Server Configuration Manager, setelah itu pilih SQL Server 2005 Network Configuration - Protocols for MSSQLSERVER. Kemudian pada protocol Named Pipes, TCP/IP, dan VIA ubah statusnya menjadi

Enabled.

(26)

2. Buka SQL Server 2005 Surface Area Configuration. Lalu pilih Surface Area Configuration for Services and Connections.

Gambar 2.2 SQL Server 2005 Surface Area Configuration

3. Setelah itu pada daftar component pilih Remote Connections. Ubah pengaturan menjadi Local and remote connections dan pilih Using both TCP/IP and named pipes.

Gambar 2.3 Surface Area Configuration for Services and Connections

(27)

Gambar 2.4 SQL Server 2005 Surface Area Configuration

5. Pada tiap component Database Engine, centang pilihan Enable-nya.

Gambar 2.5 Surface Area Configuration for Features.

(28)

Gambar 2.6 Connect SQLServer 2005

Kemudian klik kanan pada Server dan pilih Properties.

Gambar 2.7 SQLServer 2005

7. Pada daftar page, pilih Security. Lalu ubah pengaturan Server authentication menjadi SQL Server and Windows Authentication mode

(29)

8. Kemudian restart database server-nya. klik kanan pada Server dan pilih

Restart.

Gambar 2.9 SQLServer 2005

Gambar 2.10 Restart SQLServer 2005

2 Langkah-langkah membuat login :

1. Untuk membuat login baru dengan cara pilih Security, kemudian klik kanan pada Logins, lalu pilih new login.

Gambar 2.11 SQLServer 2005

(30)

3. Kemudian membuat user. Pada database pilih database yang terpilih sebagai default database. Setelah itu pilih Security, kemudian klik kanan pada New User.

Gambar 2.13 SQLServer 2005

4. Mengisi user name dan untuk login name isikan dengan login name yang telah dibuat sebelumnya. Lalu pada schemas owned by the user dan

databaserole membership centang db_owner.

Gambar 2.14 New User SQLServer 2005

5. Kemudian restart database server-nya. klik kanan pada Server dan pilih

(31)

Gambar 2.16 Restart SQLServer 2005

3. Langkah-langkah konfigurasi IP Address untuk LAN:

1. Setting IP pada Local Area Connection dengan memilih TCP/IPv4.

(32)

2.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC 2. Kabel LAN

3. SQLServer 2005

4. Microsoft Office Word 2016

2.3 Tujuan

1. Mampu menjelaskan konsep Client Server.

2. Mampu melakukan konfigurasi Client Server menggunakan SQLServer. 3. Mampu menghubungkan Server dengan Client dalam satu jaringan.

2.4 Kesimpulan

1. Dengan adanya konfigurasi Client Server maka database yang terdapat dapa Server dapat diakses oleh Client dengan ketentuan dalam satu jaringan komputer.

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(33)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

PERTEMUAN KE : 3

NIM : 1418026

NAMA : Farhan Setiawan

JUDUL : Sistem Informasi Akuntansi (SIA) pada

Perusahaan Jasa RL Laundry.

MATERI : 1. Implementasi Sistem Informasi menggunakan

Visual Studio 2008 dengan Bahasa Pemrograman VB.Net :

a. Membuat Project

b. Membuat Class CRUD

c. Membuat Form data Primer

TUGAS : 1. Buat Project Baru Sesuai Tema

2. Buat Class

3. Buat Form data Primer

1. Implementasi Visual Studio 2008

Visual Studio adalah sebuah software lengkap yang dapat digunakan untuk pengembangan suatu aplikasi dalam bentuk aplikasi console, windows ataupun

web. Visual Studio juga menyediakan IDE (Integrated Development Environment) yang dapat digunakan untuk melakukan compile program dengan berbagai tools. Didalam Visual Studio menyediakan beberapa Bahasa pemrograman seperti Visual Basic.Net, Visual C-Sharp, Visual C++, dll.

Program Sistem Informasi Perpustakaan ini akan diimplementasikan menggunakan software Visual Studio 2008 dan menggunakan Bahasa Pemrograman Visual Basic.Net.

1.1 Langkah-Langkah 1. New Project

(34)

Module Koneksi

Public konek As New

SqlClient.SqlConnection("Server=RUT-PC;

Database=DB_Laundry; Integrated Security=True") Public Sub connection()

konek.Close() konek.Open() End Sub

Gambar 3.1 New Project

Gambar 3.2 New Project Dialog

2. Koneksi Database

Untuk membuat koneksi Visual Basic.Net dengan SQLServer yaitu, klik menu project dan pilih add module seperti gambar berikut. Dan beri nama Koneksi.vb seperti pada gambar 3.3 dibawah ini.

Gambar 3.3 Add Module

Kemudian tuliskan source code seperti dibawah ini :

(35)

Untuk membuat class pada vb.net yaitu klik menu project dan pilih

add class seperti pada gambar 3.4 dibawah ini. Buat 5 class seperti berikut : 1. Tampil

2. Simpan (Save) 3. Edit(Update) 4. Hapus(Delete) 5. Cari

Gambar 3.4 Add Class

4. Form Pembelian

Form ini digunakan untuk mendata semua barang yang sudah habis dan perlu membelinya lagi, berisi tentang pembelian barang kepada supplier.

Design Form

(36)

A. Table Properties

Table 3.1 Table PropertiesForm Pembelian Barang

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name

Form Pembelian Form_ Pembelian

Label1 Text kode_Barang

Label2 Text Nama_Barang

Label3 Text Tanggal_Order

Label4 Text Tanggal_Masuk

Label5 Text Nama_Supplier

Label6 Text Keterangan

TextBox1 Name Txt_kode

TextBox2 Name Txt_NB

TextBox3 Name Txt_TO

TextBox4 Name Txt_TM

TextBox5 Name Txt_NS

TextBox6 Name Txt_Ket

Button1 Text

Name

Cari btn_Cari

Button2 Text

Name

(37)

Button4 Text Name

Delete btn_Delete

Button5 Text

Name

Reset btn_Reset

RichTextBox1 Name List_Pembelian

DateTimePiker1 Format Name

short Txt_TO

DateTimePiker2 Format Name

short Txt_TM

Untuk menampilkan kolom pada ListView klik kanan pada ListView, kemudian pilih edit columns Setelah itu, akan masuk ke ColumnHeader Collection Editor seperti pada gambar 3.6 dibawah ini. Ada 2 tab, kanan dan kiri, pada tab kiri akan tampil Members sedangkan yang kanan akan muncul ColumnHeader Properties.

Gambar 3.6 ColumnHeader Editor ListView Pembelian Barang

Buat 6 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members) seperti pada gambar 3.6 diatas, kemudian tiap ColumnHeader yang ada pada listbox member ganti

(38)

Public Class Tampil4

Table 3.2 Table Properties ListViewForm Pembelian Barang

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text Kode_Barang

Column Header 2 Text Nama_Barang

Column Header 3 Text Tanggal_Order

Column Header 4 Text Tanggal_Masuk

Column Header 5 Text Nama_Supplier Column Header 10 Text Keterangan

A. Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

Tulis source code berikut pada class Tampil

Double click Form_Pembelian dan tulis source code berikut dibawah

public class atau diatas private sub.

Public Class Form_Pembelian

Dim kode_Barang, Nama_Barang, Tanggal_Order, Tanggal_Masuk, Nama_Supplier, Keterangan As String

(39)

Tanggal_Masuk)

Kemudian Double click pada Form_Pembelian dan panggil procedure

set_data() yang sudah dibuat.

2. Untuk menyimpan data pada database, tuliskan source code berikut ini : Tulis source code berikut pada class Simpan

Public Sub Data_Pembelian(ByVal kode_Barang As String,

ByVal Nama_Barang As String, ByVal Tanggal_Order As

String, ByVal Tanggal_Masuk As String, ByVal Nama_Supplier

As String, ByVal Keterangan As String) connection()

Dim Simpan As New SqlCommand("insert into

T_Pembelian values('" & kode_Barang & "','" & Nama_Barang & "','" & Tanggal_Order & "','" & Tanggal_Masuk & "','" & Nama_Supplier & "','" & Keterangan & "')")

Simpan.Connection = konek

If kode_Barang = "" Or Nama_Barang = "" Or

Tanggal_Order = "" Or Tanggal_Masuk = "" Or Nama_Supplier = "" Or Keterangan = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Pembelian")

Else

Kemudian buat procedure get_data() pada Form_Pembelian, berikut

source code nya :

Sub get_data()

kode_Barang = txt_kode.Text.ToUpper Nama_Barang = txt_NB.Text

(40)

Kemudian Double click pada button Simpan dan tuliskan source code

berikut :

get_data()

Simpan.Data_Pembelian(kode_Barang, Nama_Barang, Tanggal_Order, Tanggal_Masuk, Nama_Supplier, Keterangan) set_data()

btn_Reset.PerformClick()

3. Untuk me-refreshform, tuliskan source code berikut ini :

Double click pada buttonReset dan tuliskan source code berikut :

txt_kode.Clear()

txt_NB.Clear() txt_TO.Text = Today txt_TM.Text = Today txt_NS.Clear() txt_Ket.Clear()

Gambar 3.7 Tampilan Running pada Form Pembelian

5. Form Pemasukan

(41)

A. Design Form

Gambar 3.8 Design Form Pemasukan

B. Table Properties

Table 3.3 Table Properties Form Pemasukan

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name

Form Pemasukan Form_ Pemasukan

Label1 Text id_Barang

Label2 Text Nama_Pelanggan

Label3 Text Jumlah_Barang

Label4 Text Nama_Barang

Label5 Text Tanggal_Masuk

Label6 Text Tanggal_Keluar

Label7 Text Berat

(42)

TextBox2 Name Txt_NP

(43)

Public Sub Data_Pemasukan() connection()

Dim Tampil As New SqlCommand("Select * from T_Pemasukan", konek)

Gambar 3.9 ColumnHeader Editor ListView Pemasukan

Buat 9 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members) seperti pada gambar 3.9 diatas, kemudian tiap ColumnHeader yang ada pada listbox member ganti

properties-nya seperti dibawah ini.

Table 3.4 Table Properties ListView Form Pemasukan

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text Id_Pelanggan

Column Header 2 Text Nama_Pelanggan

Column Header 3 Text Jumlah_Barang

Column Header 4 Text Nama_Barang

Column Header 5 Text Tanggal Masuk Column Header 6 Text Tanggal_Keluar

Column Header 7 Text Berat

Column Header 8 Text Biaya

Column Header 9 Text Keterangan

C. Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

(44)

Double click Form_Pemasukan dan tulis source code berikut dibawah

public class atau diatas private sub.

Dim id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Jumlah_Barang, Nama_Barang, Tanggal_Masuk, Tanggal_Keluar, Berat, Biaya, Keterangan As String

Kemudian Double click pada Form_Pemasukan dan panggil procedure

set_data() yang sudah dibuat.

(45)

ByVal Nama_Pelanggan As String, ByVal Jumlah_Barang As String, ByVal Nama_Barang As String, ByVal Tanggal_Masuk

As String, ByVal Tanggal_Keluar As String, ByVal Berat As String, ByVal Biaya As String, ByVal Keterangan As String) connection()

Dim Simpan As New SqlCommand("insert into T_Pemasukan values('" & id_Pelanggan & "','" & Nama_Pelanggan & "','" & Jumlah_Barang & "', '" & Nama_Barang & "','" & Tanggal_Masuk & "','" &

Tanggal_Keluar & "', '" & Berat & "','" & Biaya & "','" & Keterangan & "')")

Simpan.Connection = konek

If id_Pelanggan = "" Or Nama_Pelanggan = "" Or

Jumlah_Barang = "" Or Nama_Barang = "" Or Tanggal_Masuk =

"" Or Tanggal_Keluar = "" Or Berat = "" Or Biaya = "" Or

Keterangan = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Pemasukan")

Else

Kemudian buat procedure get_data() pada form_anggota, berikut source code nya :

Simpan.Data_Pemasukan(id_Pelanggan,

(46)

Buat procedure Data_Pemasukan() pada class edit. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Pemasukan(ByVal id_Pelanggan As String,

ByVal Nama_Pelanggan As String, ByVal Jumlah_Barang As String, ByVal Nama_Barang As String, ByVal Tanggal_Masuk

As String, ByVal Tanggal_Keluar As String, ByVal Berat As String, ByVal Biaya As String, ByVal Keterangan As String) connection()

Dim Edit As New SqlCommand("update T_Pemasukan set Nama_Pelanggan='" & Nama_Pelanggan & "', Jumlah_Barang='"

& Jumlah_Barang & "', Nama_Barang='" & Nama_Barang & "', Tanggal_Masuk='" & Tanggal_Masuk & "', Tanggal_Keluar='" & Tanggal_Keluar & "', Berat='" & Berat & "', Biaya='" & Biaya & "', Keterangan='" & Keterangan & "' where id_Pelanggan='" & id_Pelanggan & "'")

Edit.Connection = konek

If id_Pelanggan = "" Or Nama_Pelanggan = "" Or

Jumlah_Barang = "" Or Nama_Barang = "" Or Tanggal_Masuk =

"" Or Tanggal_Keluar = "" Or Berat = "" Or Biaya = "" Or

Keterangan = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Pemasukan")

Else

Edit.Data_Pemasukan(id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Jumlah_Barang, Nama_Barang, Tanggal_Masuk, Tanggal_Keluar, Berat, Biaya, Keterangan)

set_data()

btn_Reset.PerformClick()

4. Untuk mencari data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Pemasukan() pada class cari. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Pemasukan(ByVal id_Pelanggan As String) connection()

Dim Cari As New SqlCommand("Select * from

(47)

Kemudian buat procedure set_data2() pada Form_Pemasukan, berikut

Cari.Data_Pemasukan(id_Pelanggan) set_data2()

5. Untuk menghapus data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Pemasukan() pada class hapus. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Pemasukan(ByVal id_Pelanggan As String) connection()

Dim Hapus As New SqlCommand("delete from

T_Pemasukan where id_Pelanggan='" & id_Pelanggan & "'", konek)

If id_Pelanggan = "" Then

MsgBox("Data belum terpilih") Else

If MsgBox("Apakah Data akan dihapus ?", MsgBoxStyle.YesNo) = MsgBoxResult.Yes Then

(48)

Hapus.Data_Pemasukan(id_Pelanggan) set_data()

btn_Reset.PerformClick()

6. Untuk me-refresh form, tuliskan source code berikut ini :

Double click pada button Reset dan tuliskan source code berikut :

txt_Id.Clear()

txt_NP.Clear()

txt_Jumlah.Text = Today txt_NB.Clear()

txt_TM.Text = Today txt_TK.Text = Today txt_Berat.Clear() txt_Biaya.Clear() txt_Ket.Clear()

Gambar 3.10 Tampilan Running pada Form Pemasukan

6. Form Keluaran

Form ini digunakan untuk mendata setiap Data yang akan Keluar, yang berisi tentang Data Barang yang di ambil pada Form Keluaran

(49)

Gambar 3.11 Design Form Keluaran

A. Table Properties

Table 3.5 Table Properties Form Keluaran

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name

Form Keluaran Form_ Keluaran

Label1 Text id_Barang

Label2 Text Nama_Pelanggan

Label3 Text Jumlah_Barang

Label4 Text Nama_Barang

Label5 Text Tanggal_Masuk

Label6 Text Tanggal_Keluar

Label7 Text Berat

Label8 Text Biaya

Label9 Text Keterangan

TextBox1 Name Txt_Id

(50)

TextBox4 Name Txt_NB

Untuk menampilkan kolom pada ListView klik kanan pada ListView, kemudian pilih edit columns Setelah itu, akan masuk ke ColumnHeader Collection Editor seperti gambar 3.12 dibawah. Ada 2 tab, kanan dan kiri, pada tab kiri akan tampil Members sedangkan yang kanan akan muncul

(51)

Gambar 3.12 ColumnHeader Editor ListView Keluaran

Buat 5 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members) seperti pada gambar 3.12 diatas, kemudian tiap ColumnHeader yang ada pada listbox member ganti

properties-nya seperti dibawah ini.

Table 3.6 Table Properties ListView Keluaran

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text Id_Pelanggan

Column Header 2 Text Nama_Pelanggan

Column Header 3 Text Jumlah_Barang

Column Header 4 Text Nama_Barang

Column Header 5 Text Tanggal Masuk Column Header 6 Text Tanggal_Keluar

Column Header 7 Text Berat

Column Header 8 Text Biaya

Column Header 9 Text Keterangan

B. Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

(52)

baca = Tampil.ExecuteReader End Sub

Double click Form_Keluaran dan tulis source code berikut dibawah

public class atau diatas private sub.

Dim id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Jumlah_Barang,

(53)

Buat procedure Data_Keluaran pada class simpan. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Keluaran(ByVal id_Pelanggan As String,

ByVal Nama_Pelanggan As String, ByVal Jumlah_Barang As String, ByVal Nama_Barang As String, ByVal Tanggal_Masuk

As String, ByVal Tanggal_Keluar As String, ByVal Berat As String, ByVal Biaya As String, ByVal Keterangan As String) connection()

Dim Simpan As New SqlCommand("insert into T_Keluaran values('" & id_Pelanggan & "','" & Nama_Pelanggan & "','" & Jumlah_Barang & "', '" & Nama_Barang & "','" & Tanggal_Masuk & "','" &

Tanggal_Keluar & "', '" & Berat & "','" & Biaya & "','" & Keterangan & "')")

Simpan.Connection = konek

If id_Pelanggan = "" Or Nama_Pelanggan = "" Or

Jumlah_Barang = "" Or Nama_Barang = "" Or Tanggal_Masuk =

"" Or Tanggal_Keluar = "" Or Berat = "" Or Biaya = "" Or

Keterangan = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Keluaran")

(54)

btn_Reset.PerformClick()

3. Untuk mengedit data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Keluaran() pada class edit. Berikut ini source code

nya :

Public Sub Data_Keluaran(ByVal id_Pelanggan As String,

ByVal Nama_Pelanggan As String, ByVal Jumlah_Barang As String, ByVal Nama_Barang As String, ByVal Tanggal_Masuk

As String, ByVal Tanggal_Keluar As String, ByVal Berat As String, ByVal Biaya As String, ByVal Keterangan As String) connection()

Dim Edit As New SqlCommand("update T_Keluaran set Nama_Pelanggan='" & Nama_Pelanggan & "', Jumlah_Barang='"

& Jumlah_Barang & "', Nama_Barang='" & Nama_Barang & "', Tanggal_Masuk='" & Tanggal_Masuk & "', Tanggal_Keluar='" & Tanggal_Keluar & "', Berat='" & Berat & "', Biaya='" & Biaya & "', Keterangan='" & Keterangan & "' where id_Pelanggan='" & id_Pelanggan & "'")

Edit.Connection = konek

If id_Pelanggan = "" Or Nama_Pelanggan = "" Or

Jumlah_Barang = "" Or Nama_Barang = "" Or Tanggal_Masuk =

"" Or Tanggal_Keluar = "" Or Berat = "" Or Biaya = "" Or

Keterangan = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Keluaran")

Else

Edit.Data_Keluaran(id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Jumlah_Barang, Nama_Barang, Tanggal_Masuk, Tanggal_Keluar, Berat, Biaya, Keterangan)

set_data()

btn_Reset.PerformClick()

4. Untuk mencari data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Keluaran() pada class cari. Berikut ini source code

nya :

(55)

konek)

baca = Cari.ExecuteReader End Sub

Kemudian buat procedure set_data2() pada Form_Keluaran, berikut

source code nya :

Cari.Data_Keluaran(id_Pelanggan) set_data2()

5. Untuk menghapus data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Keluaran() pada class hapus. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Keluaran(ByVal id_Pelanggan As String) connection()

Dim Hapus As New SqlCommand("delete from

T_Keluaran where id_Pelanggan='" & id_Pelanggan & "'", konek)

If id_Pelanggan = "" Then

MsgBox("Data belum terpilih") Else

If MsgBox("Apakah Data akan dihapus ?", MsgBoxStyle.YesNo) = MsgBoxResult.Yes Then

(56)

Kemudian Double click pada button Hapus dan tuliskan source code

berikut :

get_data()

Hapus.Data_Keluaran(id_Pelanggan) set_data()

btn_Reset.PerformClick()

6. Untuk me-refreshform, tuliskan source code berikut ini :

Double click pada button Reset dan tuliskan source code berikut :

txt_Id.Clear()

txt_NP.Clear()

txt_Jumlah.Text = Today txt_NB.Clear()

txt_TM.Text = Today txt_TK.Text = Today txt_Berat.Clear() txt_Biaya.Clear() txt_Ket.Clear()

Gambar 3.13 Tampilan Hasil Running Form Keluaran

7 Form Penggajian

(57)

Gambar 3.14 Design Form Penggajian

B. Table Properties

Table 3.7 Table Properties Form Penggajian

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name

Form Penggajian Form_ Penggajian

Label1 Text id_Petugas

Label2 Text Nama

Label3 Text Kelamin

Label4 Text No_Telp

Label5 Text Lama_Hari_Bekerja

Label6 Text Total_Gaji

TextBox1 Name Txt_Id

TextBox2 Name Txt_Nama

TextBox3 Name Txt_Kelamin

(58)

Button1 Text Collection Editor seperti pada gambar 3.15 dibawah. Ada 2 tab, kanan dan kiri, pada tab kiri akan tampil Members sedangkan yang kanan akan muncul

(59)

Buat 5 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members) seperti pada gambar 3.14 diatas, kemudian tiap ColumnHeader yang ada pada listbox member kalian ganti properties-nya seperti dibawah ini.

Table 3.8 Table Properties ListView Penggajian

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text id_Petugas

Column Header 2 Text Nama

Column Header 3 Text Kelamin

Column Header 4 Text Lama_Hari_Bekerja

Column Header 5 Text Total_Gaji

C. Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

Buat procedure Data_Penggajian() pada class tampil. Berikut ini source code nya :

Double click Form_Penggajian dan tulis source code berikut dibawah

public class atau diatas private sub.

(60)

List_Penggajian.Items(x).SubItems.Add(Tampil.baca!No_Telp)

Kemudian Double click pada Form_Penggajian dan panggil procedure

set_data() yang sudah dibuat.

2. Untuk menyimpan data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Penggajian() pada class simpan. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Penggajian(ByVal id_Petugas As String,

ByVal Nama As String, ByVal Kelamin As String, ByVal

No_Telp As String, ByVal Lama_Hari_Bekerja As String,

ByVal Total_Gaji As String) connection()

Dim Simpan As New SqlCommand("insert into T_Gaji values('" & id_Petugas & "','" & Nama & "','" & Kelamin &

"','" & No_Telp & "','" & Lama_Hari_Bekerja & "','" & Total_Gaji & "')")

Simpan.Connection = konek

If id_Petugas = "" Or Nama = "" Or Kelamin = "" Or

No_Telp = "" Or Lama_Hari_Bekerja = "" Or Total_Gaji = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi Lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Penggajian") Else

Simpan.Data_Penggajian(id_Petugas, Nama, Kelamin, No_Telp, Lama_Hari_Bekerja, Total_Gaji)

(61)

Buat procedure Data_Penggajian() pada class edit. Berikut ini source code nya:

Public Sub Data_Penggajian(ByVal id_Petugas As String,

ByVal Nama As String, ByVal Kelamin As String, ByVal

No_Telp As String, ByVal Lama_Hari_Bekerja As String,

ByVal Total_Gaji As String) connection()

Dim Edit As New SqlCommand("update T_Gaji set Nama='" & Nama & "', Kelamin='" & Kelamin & "', No_Telp='"

& No_Telp & "', Lama_Hari_Bekerja='" & Lama_Hari_Bekerja &

"', Total_Gaji='" & Total_Gaji & "' where id_Petugas='" & id_Petugas & "'")

Edit.Connection = konek

If id_Petugas = "" Or Nama = "" Or Kelamin = "" Or

No_Telp = "" Or Lama_Hari_Bekerja = "" Or Total_Gaji = "" Then

MsgBox("Data Belum Terisi lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Penggajian") Else

Edit.Data_Penggajian(id_Petugas, Nama, Kelamin, No_Telp, Lama_Hari_Bekerja, Total_Gaji)

set_data()

btn_Reset.PerformClick()

4. Untuk mencari data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Penggajian() pada class cari. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Penggajian(ByVal id_Petugas As String) connection()

Dim Cari As New SqlCommand("Select * from T_Gaji where id_Petugas='" & id_Petugas & "'", konek)

(62)

Sub set_data2()

Cari.Data_Penggajian(id_Petugas) set_data2()

5. Untuk menghapus data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Penggajian() pada class hapus. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Penggajian(ByVal id_Petugas As String) connection()

Dim Hapus As New SqlCommand("delete from T_Gaji where id_Petugas='" & id_Petugas & "'", konek)

If id_Petugas = "" Then

MsgBox("Data belum terpilih") Else

If MsgBox("Apakah Data Akan Dihapus ?", MsgBoxStyle.YesNo) = MsgBoxResult.Yes Then

(63)

btn_Reset.PerformClick()

6. Untuk me-refreshform, tuliskan source code berikut ini :

Double click pada button Reset dan tuliskan source code berikut :

txt_Id.Clear()

txt_Nama.Clear() Kelamin = Nothing

txt_Telp.Clear() txt_LH.Clear() txt_Total.Clear()

Gambar 3.16 Tampilan Running pada Form Penggajian

1.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC

2. Microsoft Visual Studio 2008

3. SQLServer 2005

4. Microsoft Office Word 2016

1.3 Tujuan

(64)

3. Mampu menginplementasikan CRUD data primer dengan menggunakan visual studio.

4. Mampu memahami Bahasa pemrogrman Visual Basic.Net dengan konsep

OOP.

1.4 Kesimpulan

1. Dengan adanya form data primer suatu sistem dapat melakukan komputerisasi suatu sistem dan dapat mengurangi penggunaan kertas. 2. Pada Visual Studio 2008 dengan menggunakan Bahasa Pemrograman

Visual Basic.Net dapat menerapkan konsep OOP pada Sistem Informasi Laundry RL.

3. Database dapat diproses dan diolah menggunakan Pemrograman Visual.

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(65)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

PERTEMUAN KE : 4

NIM : 1418026

NAMA : Farhan Setiawan

JUDUL : Sistem Informasi Akuntansi (SIA) pada

Perusahaan Jasa RL Laundry.

MATERI : 2. Implementasi Sistem Informasi menggunakan

Visual Studio 2008 dengan Bahasa Pemrograman VB.Net :

d. Membuat Project

e. Membuat Class CRUD

f. Membuat Form data Sekunder

TUGAS : 4. Buat Project Baru Sesuai Tema

5. Buat Class

6. Buat Form data Sekunder

1. Implementasi Visual Studio 2008

Visual Studio adalah sebuah software lengkap yang dapat digunakan untuk pengembangan suatu aplikasi dalam bentuk aplikasi console, windows ataupun

web. Visual Studio juga menyediakan IDE (Integrated Development Environment) yang dapat digunakan untuk melakukan compile program dengan berbagai tools. Didalam Visual Studio menyediakan beberapa Bahasa pemrograman seperti Visual Basic.Net, Visual C-Sharp, Visual C++, dll.

Program Sistem Informasi Perpustakaan ini akan diimplementasikan menggunakan software Visual Studio 2008 dan menggunakan Bahasa Pemrograman Visual Basic.Net.

1.1 Langkah-Langkah 1. Form Petugas

(66)

A. Design Form

Gambar 4.1 Design Form Petugas Laundry RL

B. Table Properties

Table 4.1 Table Properties Form Petugas

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name

Form Petugas Form_Petugas

Label1 Text Id_Petugas

Label2 Text Nama

Label3 Text Kelamin

Label4 Text Tempat_Lahir

Label5 Text Tanggal_Lahir

Label6 Text Alamat

Label 7 Text No_Telp

(67)

TextBox2 Name txt_Nama

(68)

Gambar 4.2 ColumnHeader Editor ListView Petugas

Buat 2 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members), kemudian tiap ColumnHeader

yang ada pada listbox member kalian ganti properties-nya seperti dibawah ini.

Table 4.2 Table Properties ListView Petugas

B.

Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

Buat procedure Data_Petugas() pada class tampil. Berikut ini source code

nya:

Double click Form_Petugas dan tulis source code berikut dibawah public class atau diatas private sub.

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text id_Petugas

Column Header 2 Text Nama

Column Header 3 Text Kelamin Column Header 4 Text Tempat_Lahir Column Header 5 Text Tanggal_Lahir Column Header 6 Text Alamat

(69)

Tanggal_Lahir, Alamat, No_Telp, Password As String

List_Petugas.Items.Add(Tampil.baca!id_Petugas)

Kemudian Double click pada form_stok dan panggil procedure set_data() yang sudah dibuat.

2. Untuk mencari Data Petugas pada database, tuliskan source code berikut ini pada class cari :

Public Sub Data_Petugas(ByVal id_Petugas As String) connection()

Dim Cari As New SqlCommand("Select * from T_Petugas where id_Petugas='" & id_Petugas & "'", konek)

baca = Cari.ExecuteReader End Sub

(70)

set_data2()

Gambar 4.3 Tampilan Running pada Form Petugas Laundry

2. Form Pelanggan

Form ini digunakan untuk mendata supplier yang memasok barang kegudang.

A. Design Form

Gambar 4.4 Design Form Pelanggan

B. Table Properties

(71)
(72)

Untuk menampilkan kolom pada ListView klik kanan pada ListView, kemudian pilih edit columns Setelah itu, akan masuk ke ColumnHeader Collection Editor seperti pada gambar 4.5 dibawah. Ada 2 tab, kanan dan kiri, pada tab kiri akan tampil Members sedangkan yang kanan akan muncul ColumnHeader Properties.

Gambar 4.5 ColumnHeader Editor ListView Pelanggan

Buat 2 buah members ColumnHeader dengan cara click add (yang ada pada bagian bawah listbox members), kemudian tiap ColumnHeader

yang ada pada listbox member kalian ganti properties-nya seperti dibawah ini.

Table 4.4 Table Properties ListView Pelanggan

Object Name Properties Values

Column Header 1 Text id_Pelanggan

Column Header 2 Text Nama_Pelanggan

Column Header 3 Text Kelamin

Column Header 4 Text Alamat

Column Header 5 Text No_Telp

C. Source Code

1. Untuk menampilkan data yang ada didalam database pada ListView, tulis

source code berikut ini :

(73)

Dim Tampil As New SqlCommand("Select * from T_Pelanggan", konek)

baca = Tampil.ExecuteReader End Sub

Double click Form_Pelanggan dan tulis source code berikut dibawah

public class atau diatas private sub.

Dim id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Kelamin, Alamat, No_Telp As String List_Pelanggan.Items.Clear() Dim x As Integer = 0

Kemudian Double click pada Form_Pelanggan dan panggil procedure

set_data() yang sudah dibuat.

2. Untuk menyimpan data pada database, tuliskan source code berikut ini : Buat procedure Data_Pelanggan() pada class simpan. Berikut ini source code nya :

Public Sub Data_Pelanggan(ByVal id_Pelanggan As String,

ByVal Nama_Pelanggan As String, ByVal Kelamin As String,

ByVal Alamat As String, ByVal No_Telp As String) connection()

(74)

MsgBox("Data belum terisi lengkap", MsgBoxStyle.Information, "Data Pelanggan")

Else

Kemudian buat procedure get_data() pada Form_Pelanggan, berikut

source code nya :

Sub get_data()

id_Pelanggan = txt_Id.Text.ToUpper Nama_Pelanggan = txt_NP.Text

If RadioButton1.Checked = True Then

Simpan.Data_Pelanggan(id_Pelanggan, Nama_Pelanggan, Kelamin, Alamat, No_Telp)

set_data()

btn_Reset.PerformClick()

3. Untuk me-refresh form, tuliskan source code berikut ini :

Double click pada button Reset dan tuliskan source code berikut :

txt_Id.Clear() txt_NP.Clear() Kelamin = Nothing

(75)

Gambar 4.6 Tampilan Running Form Pelanggan

1.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC

2. Microsoft Visual Studio 2008

3. SQLServer 2005

4. Microsoft Office Word 2016

1.3 Tujuan

1. Mampu membuat form pada visual studio 2008.

2. Mampu menginplementasikan proses peminjmanan dan pengembalian menggunakan form pada visual studio.

3. Mampu memahami Bahasa pemrogrman Visual Basic.Net dengan konsep

(76)

1.4 Kesimpulan

1. Pada visual Studio 2008 dengan menggunakan Bahasa Pemrograman

Visual Basic.Net dapat menerapkan konsep OOP pada Sistem Informasi Pergudangan.

2. Database dapat diproses dan diolah menggunakan Pemrograman Visual.

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(77)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

PERTEMUAN KE : 5

NIM : 1418026

NAMA : Farhan Setiawan

JUDUL : Sistem Informasi Akuntansi (SIA) pada

Perusahaan Jasa RL Laundry.

MATERI : 1. Implementasi Sistem Informasi menggunakan

Visual Studio 2008 dengan Bahasa Pemrograman VB.Net :

a. Reporting

b. Membuat Form Laporan

TUGAS : 1. Buat Form Laporan Pembelian

1. Reporting

Reporting merupakan hal terpenting yang harus dibuat. Kebanyakan orang pasti menginginkan adanya report atau laporan dalam suatu kegiatan. Disini penerapan report menggunakan Crystal Report . Crystal report merupakan salah satu paket program yang digunakan untuk membuat dan menganalisa informasi yang ada pada database dalam bentuk laporan. Pembuatan laporan dengan

Crystal Report tidak terlalu rumit karena pada Visual Studio 2008 sudah disediakan Crystal Report -nya. Karena disini memakai visual studio 2008 maka tidak perlu adanya konfigurasi crystal report.

1.1 Langkah-Langkah 1. Laporan Pembelian

A. Design Report

(78)

Gambar 5.1 Add New Data Set

2. Klik menuProject - Add New Item - Pilih Reporting - Crystal Report

- Add.

Gambar 5.2 Add New Crystal Report

(79)

4. Setelah itu klik kanan pada Database Fields – lalu pilih Database Expert.

Gambar 5.4 Database Expert

5. Akan muncul Tampilan baru, buka Project Data – buka ADO. NET DataSets – buka Laundry_RL.Pemasukan– pilih DataTable1. Setelah itu klik tanda panah ke kanan. Lalu klik Ok.

Gambar 5.5 Database Expert Dialog

(80)

txt_kode_Barang.Clear()

CrystalReportViewer1.ReportSource = Report CrystalReportViewer1.Show() Cari.Data_Pembelian(kode_Barang) Data.Clear()

Data.Load(Cari.baca)

7. Dan untuk mengambil data dapat diambil (drag and drop) dari field-field seperti pada gambar berikut ini :

Gambar 5.7 Field Table Database

1. Lalu klik CrystalReportViewer4, pada properties pilih ReportSource. Kemudian pilih Laporan_Pembelian.

2. Tambahkan beberapa source code berikut ini :

Double click Laporan_Pembelian dan tulis source code berikut ini pada Laporan_Pembelian _load :

Double click button OK Laporan_Pembelian dan tulis source code

(81)

3. Setelah itu saat di-running maka akan Tampil seperti pada gambar berikut:

Gambar 5.8 Tampilan Cetak Pemasukan

Gambar 5.9 Tampilan Laporan Pembelian Laundry RL

1.2 Alat dan Bahan 1. Laptop/PC

(82)

1.3 Tujuan

1. Mampu membuat DesignReport pada sistem yang dibuat.

2. Mampu mengimplementasikan Reporting pada sistem yang dibuat.

3. Mampu memahami fungsi Crystal Report pada Visual Studio 2008.

1.4 Kesimpulan

1. Dengan menggunakan Visual Studio 2008 dapat menggunakan Crystal Report untuk pembuatan laporan tanpa harus rumit melakukan konfigurasi.

2. Dalam membuat Report data dapat disimpan terlebih dulu menggunakan

DataSet

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(83)

TUGAS PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

PERTEMUAN KE : 6

NIM : 1418026

NAMA : Farhan Setiawan

JUDUL : Sistem Informasi Akuntansi (SIA) pada

Perusahaan Jasa RL Laundry.

MATERI : 1. Implementasi Sistem Informasi menggunakan

Visual Studio 2008 dengan Bahasa Pemrogrman VB.Net :

a. Membuat Form Utama b. Membuat Form Login

TUGAS : 1. Buat Form Utama

2. Buat Form Login

1. Hak Akses

Hak akses merupakan suatu ketentuan yang diperbolehkan untuk mengakses suatu hal yang sudah ditentukan dari sebuah sistem yang dibuat. Hak akses ini diperlukan dalam pembuatan Sistem Informasi karena dengan adanya hak akses ini dapat ditentukan setiap konten hanya dapat diakses oleh yang berhak.

Implementasi hak akses ini dapat dilakukan dengan menggunakan Form Login. Dengan diberikannya suatu id dan Password untuk Login bertujuan untuk dapat melakukan pekerjaannya sendiri-sendiri dan hanya konten-konten tertentu saja yang dapat diakses sesuai hak akses yang diberikan.

1.1 Langkah-Langkah 1. Form Utama

Form ini merupakan form utama dari Sistem Informasi Laundry RL

(84)

Gambar 6.1 Design Form Utama

B. Table Properties

Table 6.1 Table Properties Form Utama

Object Name Properties Values

Sub Menu Pelanggan- Data Pelanggan

(85)

Login.Visible = True

Login.txt_Id.Clear() Login.txt_Pass.Clear() Login.Show()

Login.txt_Id.Focus()

Me.Close()

Pada sub menu Data Pelanggan :

Form_Pelanggan.ShowDialog()

Pada sub menu Data Petugas:

Form_Petugas.ShowDialog()

Pada sub menu Data Penggajian :

Form_Penggajian.ShowDialog()

Pada sub menu Data Pemasukan:

Form_Pemasukan.ShowDialog()

Pada sub menu Data Keluaran :

Form_Keluaran.ShowDialog()

Pada sub menu Pembelian :

Form_Pembelian.ShowDialog()

Pada sub menu Cetak Data Penggajian :

Laporan_Penggajian.ShowDialog()

Pada sub menu Cetak Data Pemasukan:

Laporan_Pemasukan.ShowDialog()

Pada sub menu Cetak Data Keluaran :

Laporan_Keluaran.ShowDialog()

Pada sub menu Cetak Data Pembelian :

Laporan_Pembelian.ShowDialog()

(86)

Form ini merupakan form login yang digunakan untuk login ke Aplikasi Sistem Informasi Laundry RL. Form ini juga digunakan untuk menentukan hak akses dan juga konten-konten yang dapat diakses.

A. Design Form

Gambar 6.2 Design Form Login

B. Table Properties

Table 6.2 Table Properties FormLogin

Object Name Properties Values

Form1 Text

Name StartPosition FormBorderStyle

Form Login Login

CenterScreen None

Label1 Text USERNAME

Label2 Text Password

Label3 Text FORM LOGIN

TextBox Name txt_id

TextBox Name txt_Pass

Button1 Text

Name OkButton1

Button2 Text

(87)

Dim id, Password As String Dim Cari As New Cari_Data

Global Variable

Pada button Ok :

Private Sub Button1_Click(ByVal sender As

System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles

Button1.Click

Dim connection As New SqlConnection("Server= RUT-PC; Database = DB_Laundry; Integrated Security = true") Dim menu As New Form_Utama

Dim command As New SqlCommand("select * from T_Admin where id = @id and Password = @Password", connection)

2. Microsoft Visual Studio 2008

3. SQLServer 2005

(88)

1.4 Kesimpulan

1. Dengan melakukan implementasi hak akses menggunakan form login

dapat digunakan untuk membatasi akses dari setiap aplikasi suatu sistem dalam sekala besar.

2. Dalam membuat sebuah sistem informasi diperlukan adanya hak akses.

Tanggal Asistensi Instruktur Laboratorium Nilai

(89)

DAFTAR PUSTAKA

http://ejurnal.esaunggul.ac.id/index.php/Komp/article/download/484/448. Diakses pada tanggal : 22 November 2016.

http://eprints.ums.ac.id/24176/11/02._Naskah_Publikasi_.pdf. Diakses pada tanggal : 18 November 2016.

http://repository.amikom.ac.id/files/Naskah_Publikasi_08.12.3320.pdf. Diakses pada tanggal 21 November 2016.

http://sigma.ac.id/wp-content/uploads/2014/03/BAB-IV.pdf. Diakses pada tanggal : 22 November 2016.

https://id.scribd.com/mobile/doc/80901407/Makalah-Aplikasi-Program-Penggajian-Ricky-10260136. Diakses pada tanggal : 22 November 2016. Tim Praktikum Sistem Informasi. 2016. Modul Praktikum Sistem Informasi.

Gambar

Gambar 1.1 Flowchart Pendataan Petugas
Gambar 1.2 Flowchart Pendataan Barang Masuk
Gambar 1.5 Flowchart Penggajian Karyawan Laundry RL
Gambar 1.6 Data Flow Diagram Level 0
+7

Referensi

Dokumen terkait

Kajian juga mengenal pasti, antara sifat positif yang perlu ditanam dalam diri ialah sikap keterbukaan, merendah diri, bertolak ansur dan saling mengamalkan teknik komunikasi

Begitu juga dengan sifat-sifat yang telah disepakati atau kesesuaian produk untuk aplikasi tertentu tidak dapat disimpulkan dari data yang ada dalam Lembaran Data Keselamatan

Ada peningkatan pengetahuan pasien diabetes mellitus atau responden mengenai diabetes mellitus sebelum intervensi dengan nilai rata-rata 7,04 dan sesudah intervensi

Panduan ini dibuat untuk menjadi panduan kerja bagi semua staf dalam memberikan pelayanan yang terkait dengan kerahasiaan informasi kesehatan pasien di Rumah Sakit

Data yang digunakan untuk menyusun Perancangan Buku Media Pendukung Pembelajaran Teknik Dasar Futsal Remaja Surabaya ini berasal dari sumber data primer dan

a. Bagaimana merencanakan dan merancang rumah sakit dengan fasilitas standarisasi Kelas B Rumah sakit pendidikan dengan menerapkan konsep Green Architecture. Bagaimana

In this paper, I have shown that there exist three distinctly different sets of postbases for verbal derivations: one set expands a verb base by adding components of meaning,

Lihat juga Mohd Hairul Azmi Bin Haji Bidi Azzuhri, M... Lihat juga hanacaraka