• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Mekanisme Quality of Service (QoS) dengan Ingress Policing pada Open vSwitch (OVS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Mekanisme Quality of Service (QoS) dengan Ingress Policing pada Open vSwitch (OVS)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Mekanisme

Quality of Service

(QoS)

dengan

Ingress Policing

pada

Open vSwitch

(OVS)

1)

Wulan Yuni Astuti, 2)Theophilus Wellem, M.S,

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

Jl. P. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Indonesia

Email : 1)[email protected], 2)[email protected]

Abstract

Current virtualization techniques have been widely used by many large companies. With virtual servers, they simply provide a server that contains a lot of services in VMs (Virtual Machines) to be accessed by multiple users. In general, the network will run a best-effort service model with the same status and rate of incoming and outgoing traffic. It is definitely not effective due to the differences of the service level which is given. Therefore it required a mechanism to control and differentiate those traffic. This study broadly discuss the use of rate limiting to isolate the resources (VMs) for outgoing traffic, so each VMs just can serve the user with its specified rate.

Keywords : Virtualization, Rate Limiting, Isolate Resource

Abstrak

Teknik virtualisasi sekarang ini telah banyak digunakan oleh banyak perusahaan besar. Dengan virtual server, mereka cukup menyediakan satu server yang berisi banyak layanan dalam bentuk VM (Virtual Machine) untuk diakses oleh banyak pengguna. Secara umum, jaringan akan menjalankan model layanan best-effort, yaitu semua traffic akan mempunyai status dan kecepatan yang sama dalam mengirim maupun menerima traffic. Tentu saja ini tidak efektif mengingat perbedaan tingkat kepentingan layanan yang diberikan. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah mekanisme untuk mengendalikan traffic tersebut, salah satu caranya yaitu rate limiting. Pada penelitian ini rate limiting difungsikan untuk meng-isolate resource (VM) pada traffic yang keluar (upload), sehingga tiap VM tersebut hanya dapat melayani user dengan rate yang telah ditentukan.

Kata Kunci : Virtualisasi, Rate Limiting, Isolate Resource

___________________

1

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

2

Referensi

Dokumen terkait

Internet merupakan salah satu kebutuhan yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan masyarakat modern, salah satu fitur dari internet yang populer saat ini adalah

Kedua metode ini dipilih karena memiliki cara pendekatan yang berbeda pada QoS namun memiliki tujuan yang sama yaitu untuk menjaga kualitas dari layanan pada jaringan

[r]

Analisis QOS(Quality Of Service) Kampus UKSW Studi kasus gedung G dan F Yang dibimbing oleh :6. Felix

jaringan wifi pada gedung G terutama lantai 1 memiliki. hasil paling kurang bila dibandingkan dengan

pada interface wireshark > pilih menu statistic > pilih summary.. Packet Loss, jumlah paket yang hilang

Teknik- teknik congestion management digunakan untuk mengatur dan memberikan prioritas trafik pada jaringan di mana aplikasi meminta lebih banyak lagi bandwidth

Tujuan dari pembuatan proyek ini adalah menganalisis jaringan yang sudah ada pada kampus UKSW ini apakah sudah sesuai dengan standar QoS (Quality of Service)5.